Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

PELANTIKAN PENEGAK LAKSANA


Tahun Pelajaran 2015/2016

AMBALAN ADARMA AMBRIH ADINEGARA


GUGUS DEPAN 11.143 11.144
(SULTAN AGENG TIRTAYASA NYAI AGENG SERANG)

UPT SMA NEGERI 9 TANGERANG


Jl. H. Jali No. 9 Kel. Kunciran Jaya Kec. Pinang
KODE POS 15144 Tel. 08111345041
Kota Tangerang Provinsi Banten
A. PENDAHULUAN

Pramuka adalah salah satu wadah yang tepat bagi para remaja dalam terjun dan
berkarya secara langsung di masyarakat. Pramuka diharapkan bisa melahirkan generasi muda
yang memiliki jiwa Nasionalisme dan Patriotisme sehingga generasi muda dapat peduli
terhadap bangsa dan negaranya.

Gerakan Pramuka tidak bisa lepas dari sekolah yang dalam hal ini merupakan wadah
dalam mengembangkan kreativitas para anggotanya. Ambalan Sultan Ageng Titayasa dan Nyi
Ageng Serang merupakan salah satu pangkalan Pramuka Penegak di wilayah Kota Tangerang,
yang juga berperan penting dalam pembangunan karakter dari para remaja.

Sebagai wujud peran sertanya, Ambalan Sultan Ageng Tirtayasa dan Nyi Ageng Serang
Gugus Depan SMA Negeri 9 Tangerang akan menyelenggarakan giat Pelantikan Penegak
Bantara. Dimana kegiatan ini merupakan program Tradisi Ambalan Sultan Ageng Tirtayasa dan
Nyi Ageng Serang Gugus Depan SMA Negeri 9 Tangerang yang menjadi wadah pembentukan
karakter kaum muda, terutama Pramuka Penegak guna mempersiapkan diri membangun
masyarakat. serta sebagai wadah promosi sekolah SMA Negeri 9 Tangerang

B. DASAR PEMIKIRAN

Kegiatan ini memiliki dasar pemikiran sebagai berikut :


a. Keputusan Presiden No. 238 tahun 1961 tentang Gerakan Pramuka.
b. AD/ART Gerakan Pramuka.
c. SK. Kwartir Nasional Gerakan Pramuka no. 080 tahun 1988, tentang Pola Pembinaan
Pramuka Penegak dan Pandega.
d. Program Kerja UPT SMA Negeri 9 Tangerang
e. Program kerja Ambalan Sultan Ageng Tirtayasa/Nyi Ageng Serang

C. TUJUAN

Tujuan yang diharapkan dengan terealisasinya giat tersebut adalah sebagai berikut :
a. Meningkatkan mutu dan kualitas peserta didik.
b. Sebagai sarana promosi sekolah.
c. Sebagai wadah pengembangan kreatifitas, minat dan bakat Pramuka Penegak dalam
mempersiapkan diri berbakti kepada masyarakat.
d. Merealisasikan Program Kerja Ambalan Sultan Ageng Tirtayasa/Nyi Ageng Serang.
e. Menjalin rasa persaudaraan dan persatuan sebagai generasi penerus bangsa.

D. BENTUK KEGIATAN

Nama Kegiatan : Pelantikan Penegak Laksana.


Tema :-
Motto : Satyaku Kudarmakan, Darmaku Kubaktikan
E. WAKTU & TEMPAT

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :


Hari / Tanggal : Kamis s.d Jumat, 2 s.d 3 Juni 2016
Tempat : Gunung Bunder (Curug Pangeran) Kabupaten Bogor

F. PESERTA

Pramuka Penegak SMA Negeri 9 Tangerang (Seluruh siswa & siswi kelas XI)

G. PERLENGKAPAN PESERTA

Pribadi:
Pakaian Ganti
Peralatan MCK
Obat-obatan Pribadi
Perlengkapan Shalat
Perlengkapan Mandi
Baju Olah Raga
Baju Pramuka Lengkap (Putra,Putri Membawa Celana)
Baju Bebas/Ganti
Jas Hujan
Sepatu Kets
Snack (Roti,Susu,Coklat)
Alat Tulis
Cover Bag / Sleeping Bag
Senter
Susu Siap Minum
Jaket

Persangga:
Air Mineral secukupnya
Tali 1 sangga = 5 meter
Tiker (1 Sangga 2)
Patok Tenda Bambu (1 Sangga 2)
Tambang 10 m (1 Sangga 2)
H. SUSUNAN PANITIA

1. Guru

Ketua : Maswanih, S.Pd.


Sekretaris : Isnaini Fahmi, S.Pd

Anggota : 1. Jemawati, S.Pd.I.


2. Machfudin, S.Pd.
3. Harlinawita Sihombing, S.Si, M.Pd
4. Wahya Mursita, M.Pd.
5. Udin,S.Pd

Pendamping : 1. Afrizal, S.Pd.


2. Afien Rafiyanti, S.Pd.
3. Ritati, M.Pd.
4. Yuyun Permatasari, M.Pd.
5. Iwan Setiawan, M.Pd.
6. Munajat, S.Pd.I.
7. Sukari

Pelatih : 1. Nur Rohman, S.Pd.


2. Ruliyana, S.Pd.
3. Wahya, S.Pd.
4. Cecep D., S.Pd.
5. M. Sadam, S.Pd.
6. Rahmati, S.Pd.

2. Siswa

Ketua : Alvin Jabbar (XII MIPA 4)


Sekretaris : Anindias Rahayu Ningtyas (XII MIPA 4)

Seksi Seksi :
Sie. Kegiatan : 1. Dzulfahmi Alam (XII MIPA 1)
2. Nyohanda Agustian (X MIPA 2)

Sie P3K : 1. Rikenita Cholisah (XII MIPA 1)


2. Wulan Damayanti (XII MIPA 4)

Sie Perlengkapan : 1. Dwi Supriyanto (XII MIPA 3)


2. Bayu Pradhana Ramadhan (XII MIPA 4)
3. Alam Surya Perdana (X MIPA 1)

Sie Dokumentasi : 1. Hidayat Jamalul Ihsan (XII MIPA 2)


I. JADWAL KEGIATAN (terlampir)

J. ANGGARAN DANA (terlampir)

K. PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun demi terlaksananya kegiatan sesuai dengan yang
diharapkan. Besar harapan kami agar kegiatan ini disetujui, dan berjalan sukses. Dengan
demikian kegiatan ini akan dapat kami laksanakan sebaik-baiknya dan dengan penuh rasa
tanggung jawab. Tak lupa kami haturkan terima kasih kepada semua pihak yang dapat
membantu kelancaran pelaksanaan kegiatan ini. Atas perhatian dan kebijaksanaannya kami
ucapkan terima kasih.
L. LEMBAR PENGESAHAN

Dengan ini kami telah mengesahkan dan menyetujui acara PELANTIKAN LAKSANA, Pada
2 s.d 3 Juni 2016.

PELATIH SATUAN PUTRA PELATIH SATUAN PUTRI

NUR ROHMAN, S.Pd RULIYANAH D., S.Pd

KETUA, SEKRETARIS,

M A S W A N I H, S.Pd ISNAINI FAHMI, S. Pd


NIP. 19770205 200604 2 006 NIP. 19780202 200801 1 007

Mengetahui:
K A. M A B I G U S,

Dra. Hj. LILIK ISTIFA, M.Si


NIP. 19620512 198603 2 011
I. Penerimaan
Siswa 295 x Rp. 260.000,- x 80 % Rp. 61.360.000,-
Dana BOS Rp. 29,000.000-
Rp. 90.360.000,-
II. Pengeluaran
1. Proposal Rp. 100.000,-
2. Transportasi 10 Truck x Rp. 2.900.000,- Rp. 29.000.000,-
3. Kaos Siswa 295 Pcs x Rp. 60.000,- Rp. 17.700.000,-
Pelatih 6 Pcs x Rp. 60.000,- Rp. 360.000,-
Panitia 7 Pcs x Rp. 60.000,- Rp. 420.000,-
Pendamping 12 Pcs x Rp. 60.000,- Rp. 720.000,-
4. Surat edaran, pita, peniti 295 x Rp. 400,- Rp. 118.000,-
5. Atribut Pramuka :
a. Badge Bantara 295 Pcs x Rp. 10.000,- Rp. 2.950.000,-
b. Buku SKU 295 Pcs x Rp. 2.500,- Rp. 737.500,-
c. Bendera Merah putih 1 Pcs x Rp. 75.000,- Rp. 75.000,-
d. Bendera WOSM 1 Pcs x Rp. 75.000,- Rp. 75.000,-
e. Bendera Tunas Kelapa 1 Pcs x Rp. 75.000,- Rp. 75.000,-
6. P3K Rp. 300.000,-
7. ATK Rp. 200.000,-
8. Penerangan Listrik
a. Lampu tembak Rp. 100.000,-
b. Kabel Rol 50 m x Rp. 10.000,- Rp. 500.000,-
9. Dokumentasi (cetak & album) Rp. 500.000,-
10. Konsumsi :
a. Air Mineral (Pergi & pulang) 40 x Rp. 42.000,- Rp. 1.680.000,-
b. Snack(Pada saat pergi) 330 x Rp. 10.000,- Rp. 3.300.000,-
c. Makan 4 x 330 x Rp. 15.000,- Rp. 19.800.000,-
11. Sewa Bumi Perkemahan Rp. 4.000.000,-
12. Transport Pelatih 6 x Rp. 400,000,- Rp. 2.400.000,-
13. Transport PKS, Pembina 5 x Rp. 400,000,- Rp. 2.000.000,-
14. Transport Panitia Guru 7 x Rp. 300,000,- Rp. 2.100,000,-
15. Transport Pendamping Guru 8 x Rp. 200,000,- Rp. 1.600.000,- +

Rp. 90.360.000,-
JADWAL KEGIATAN
PELANTIKAN PENEGAK LAKSANA
UPT SMAN 9 TANGERANG
TAHUN PELAJARAN 2015/2016

No Waktu Nama Kegiatan

Kamis, 02 Mei 2016

1 06.00 07.00 Apel persiapan pemberangkatan

2 07.00 07.30 Pemberangkatan dari sekolah

3 07.30 10.00 Menuju lokasi perkemahan

4 10.00 12.00 Mendirikan tenda

5 12.00 14.00 Istirahat dan temu tehnik penjelasan jadwal

Persiapan Upacara Pembukaan

Upacara Pembukaan di lanjutkan penyelesaian SKU Laksana

6 14.00 15.00 Materi Kepramukaan Pengertian SKK dan TKK

7 15.00 17.00 Sejarah Kepramukaan

8 17.00 - 19.00 Istirahat sore

9 19.00 - 20.00 Pengumpulan dan cek akhir SKU Laksana

10 20.00 - 22.00 Kegiatan malam.

Upacara Api Unggun.

11 22.00 24.00 Pelantikan Laksana.

Jumat, 03 Mei 2016

13 04.30 07.00 Sholat dan olah raga

14 07.00 08.00 Persiapan kegiatan

15 08.00 11.00 Kegiatan Pagi, meliputi:

1. Hicking Exploring Tour

2. Scouting skill.

3. Survival In The Jungle.

4. Cokies Camp Alla Cadarnya bagi yang piket di tenda

16 11.00 - 13.00 Sholat Jumat

17 13,00 14.00 Istirahat

23 14.00 15.00 Bongkar tenda dan bersih bersih lingkungan.

24 15.00 16.00 Upacara Penutupan Perkemaham.

Anda mungkin juga menyukai