Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN KRISTEN KESEJAHTERAAN MARDI RAHAYU Berikan hanya ASI saja hingga bayi berusia

Keunggulan ASI:
RS MARDI RAHAYU Mengandung zat gizi sesuai 6 bulan.
Jl. Agil Kusumadya 110 kebutuhan bayi untukpertumbuhan Setelah bayi berusia 6 bulan,selain
Tlp. (0291) 438234 , 438398, 088802530101 dan perkembangan fisik serta ASI diberikan pula Makanan Pendamping
Kudus - Jawa Tengah 59346 ASI (MP-ASI) dalam bentuk makanan lumat
kecerdasan
Mengandung zat kekebalan untuk dan jumlah yang sesuai dengan
mencegah bayi dari berbagai pertambahan umur bayi.
penyakit infeksi seperti diare, batuk Pemberian ASI tetap dilanjutkan hingga
pilek radang tenggorokan dan bayi berusia 2 tahun.
gangguan pernafasan.
Melindungi bayi dari alergi Menjaga mutu dan jumlah produksi ASI:
Aman dan terjamin kebersihannya, Mutu dan jumlah produksi ASI perlu
karena langsung disusukan kepada diperhatikan,caranya antara lain ibu harus
bayi dalam keadaan segar. :
Tidak akan pernah basi, mempunyai Mengkonsumsi makanan bergizi
suhu yang tepat dan dapat seimbang,banyak makan sayuran
dan buah-buahan.
diberikan kapan saja dan dimana
Makan lebih banyak dari biasanya
saja. Banyak minum air putih paling sedikit 8
Membantu memperbaiki reflex gelas setiap hari
menghisap, menelan dan Cukup istirahat dengan tidur
pernafasan bayi. siang/berbaring selama 1-2 jam
ASI EKSKLUSIF dan menjaga ketenangan pikiran
Kapan dan bagaimana ASI Memijat payudara secara teratur dan
ASI eksklusif adalah pemberian ASI saja pada diberikan : sering menyusui. Jika jarang menyusui,
bayi usi 0-6 bulan,tidak diberi makanan atau Sebelum menyusui ibu harus yakin produksi ASI dikhawatirkan akan
mampu menyusui. menurun.
minuman tambahan papun sejak lahir sampai ASI mulai diberikan segera setelah
usia 6 bulan. ibu melahirkan dengan meletakkan Manfaat bagi Ibu saat memberi
bayi di dada ibu. Biarkan bayi ASI:
berusaha mencari putting susu Menjalin hubungan kasih sayang antara
ASI adalah makanan alamiah berupa cairan ibunya(Inisiasi Menyusu Dini) untuk ibu dengan bayi.
dengan kandungan gizi yang cukup dan merangsang agar ASI cepat keluar Mengurangi pendarahan setelah
sesuai untuk kebutuhan bayi,sehingga bayi dan menghentikan pendarahan persalinan
tumbuh dan berkembang dengan baik.ASI sesudah melahirkan. Mempercepat pemulihan kesehatan ibu
merupakan makanan yang terbaik untuk Waktu dan lama menyusui tidak Menunda kehamilan berikutnya
bayi. Mengurangi resiko terkena kanker
perlu dibatasi dan tidak perlu
payudara
dijadwal. Lebih praktis karena ASI lebih mudah
diberikan pada setiap saat bayi ASI yang disimpan di lemari es makanan bergizi,minum dan istirahat
membutuhkan. dengan suhu 4 o C akan tahan Ingatkan ibu untuk menyimpan ASI di
2 kali 24 jam. ruma,di saat bekerja
Manfaat ASI bagi bayi: ASI yang disimpan di freezer ( Ciptakan suasana rumah yang tenang dan
Bayi lebih sehat,lincah dan tidak cengeng suhu 4 ) akan tahan selama 2
damai,agar ibu tidak stress yang dapat
Bayi tidak sering sakit minggu 4 bulan.
Sebelum diminumkan dengan mengganggu produksi ASI.
Manfaat bagi keluarga: sendok,ASI dapat dihangatkan di
Tidak perlu biaya untuk pembelian susu dalam mangkok berisi air hangat.
Jangan dihangatkan diatas api,karena
formula dan perlengkapannya
beberapa zat gizi dan kekebalan
Tidak perlu waktu dan tenaga untuk dapat berkurang.
menyediakan susu formula,misalnya
merebus air dan pencucian peralatan
Tidak perlu biaya dan waktu untuk merawat
dan mengobati bayi yang sering sakit
karena pemberian susu formula
Mengurangi biaya dan waktu untuk
pemeliharaan kesehatan ibu
Bagaimana dengan ibu yang bekerja???
Ibu yang bekerja tetap bisa memberikan ASI
Eksklusif pada bayi,caranya:
Berikan ASI sebelum berangkat bekerja
Selama bekerja,bayi tetap bisa
diberi ASI dengan cara memerah ASI
sebelum berangkat kerja dan ditampung
di gelas yang bersih dan tertutup untuk
diberikan kepada bayi di rumah.
Berikan dengan sendok,jangan dengan Peran keluarga dalam mendukung
botol pemberian ASI Eksklusif:
Setelah pulang bekerja,bayi disusui Dukungan keluarga seperti orang
kembali seperti biasa. tua,ibu,mertua,kakak wanita dan
Cara menyimpan ASI: suami sangat diperlukan agar upaya
ASI yang disimpan di rumah di tempat pemberin ASI Eksklusif selama
yang sejuk akan tahan 6-8 jam.( suhu 19 enam bulan bisa berhasil.
25 C ) Beri pengertian bahwa ASI dan
ASI yang disimpan di dalam termos berisi menyusui paling baik untuk bayi.
es batu akan tahan 24 jam.( suhu -15 4 0 Ingatkan ibu untuk cukup makan
C)

Anda mungkin juga menyukai