Anda di halaman 1dari 18

Renaissance

Encep Supriatna
Pengertian
Lahir kembali budaya Yunani-Romawi kuno
Enligtenment menjunjung tinggi reason,
Metode Ilmiah,dan Kemampuan Manusia
untuk menyempurnakan dirinya dan
masyarakat sekitarnya.
Enligtenment pada abad ke 16 di Eropa
Sebagai bentuk klimaks dari Revolusi
Intelektual
Rindu akan kejayaan masa lalu, terutama
masa keemasan bangsa Yunani-Romawi
LATAR BELAKANG
Orang Eropa Menganggap abad ke-15 hingga akhir
abad ke-16 menganggap abad pertengahan
sebagai zaman kegelapan (the dark age)
Jatuhnya Ibukota Romawi Timur Konstantinopel ke
Tangan Umat Islam 1453
Segolongan sarjana lari ke Barat dan mendapat
perlindungan di kota Florence Mengabdikan diri
pada keluarga Medici
Tradisi mempelajari naskah-naskah kuno yang
dibawa oleh para sarjana tersebut
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB
Hingga angkir abad pertengahan peradaban rohani
ada di tangan gereja dan Vihara
Sebagian golongan bangsawan dan penduduk kota
tidak dapat membaca dan menulis
Pengajaran hanya diberikan pada sekolah-vihara
atau sekolah gereja terutama calon pendeta
Peran serta uskup dan paus dalam urusan politik
Ahli hukum agama yang rakus (tamak) akan harta
Lanjutan
Segala urusan diarahkan pada keakheratan
Kehidupan dunia dianggap tidak perlu
Naskah-naskah banyak yang meremehkan
dunia atau De Contemptu Mundi.
PERKEMBANGAN
PENGETAHUAN
Segala urusan pada abad pertengahan ditujukkan
untuk menunjukkan kekebalan pihak gereja
termasuk dalam lapangan pendidikan
Pengetahuan diutamakan untuk memberikan tafsir-
tafsir dan gambaran Kitab Injil
Penyelidikan dan Eksperimen belum di kenal pada
saat itu
Pokok pelajaran di Universitas Paris adalah
Scholastik, dan yang menjadi pengajar adalah kaum
agama
TUJUAN ZAMAN RENAISANCE
Meneladani zaman Kuno Yunani
Membebaskan diri dari dominasi gereja dan
keadaan berdosa
Mempelajari kaidah-kaidah keras yang ada pada
kesenian dan pengetahuan zaman kuno
Menemukan dan mengalahkan apa yang telah di
temukan pada zaman kuno seperti : Membuat mesin
cetak, kompas dan mesiu
Memurnikan kembali agama Nasrani sejati
Memurnikan naskah-naskah asli teks Injil
FASE TRANSISI
Gerakan Renaissance dan Humanisme mula-
mula timbul di kalangan kaum paura
Kaum Paura belajar membaca, menghitung
dan menulis untuk kepentingan praktis yaitu
perdagangan
Timbul golongan aristokrasi dari kaum
Paura yang memiliki banyak harta,
sehingga peluang untuk belajar makin
banyak
Lanjutan
Golongan Paura ini menjadi penasehat
keluarga Medici dan bankir istana Paus
Bagi mereka sekarang yang penting bukan
berbakti kepada Tuhandan ingat akan mati
(Memento Mori) melainkan menikmati hidup
(Carpe Diem)
Timbul rasa bangga atau sadar akan harga
diri di kalangan golongan Paura
Jiwa Renaisance
Memandang manusia bukan lagi semata-
mata sebagai alat kehendak Tuhan
Manusia dipandang sebagai individu dengan
segala kebebasannya (memiliki hak-hak)
Menempatkan manusia sebagai pusat segala
peristiwa dunia
Eksperimen menjadi juru bicara antara alam
dan manusia
Tokoh-Tokoh Zaman
Renaisance
Leonardo Da Vinci (1519) berkata : Mekanika
merupakan surga ilmu pasti
Copernicus, yang membuat gambaran baru tentang
Kosmos teorinya yang terkenal yaitu (Heliosentris)
Erasmus (1536) berkata : Kaum pendeta itu
membuat upacara-upacara yang dibuat sendiri dan
bersifat kekanak-kanakan, ganjaran satu surga tidak
cukup bagi mereka untuk membalas perbuatan
mereka yang hebat itu.
Pokok-Pokok Pikiran
Renaissance
Rasionalisme Bangsa Yunani
Kesanggupan bangsa Rumawi membuat organisasi,
militer dan menyusun perundang-undangan (hukum)
Kontak dengan dunia Islam, Persia, Mesir dan
kemajuan yang disampaikan oleh orang Islam
sebagai perangsang bagi Eropa yang sedang
Tidur.
Bagi manusia bukan hanya kesejahteraan akherat
yang jadi tujuan melainkan duniawi juga
Manusia berhak untuk merubah nasib dengan
ikhtiar yang maksimal
CIRI-CIRI ZAMAN
RENAISANCE
Akal adalah satu-satunya pembimbing yang
sempurna dan mutlak untuk menuju kearifan
dan kebijaksanaan
Alam semesta adalah mesin yang diatur oleh
hukum-hukum alam yang bersifat mekanis-
matematis
Struktur masyarakat yang sederhana dan
paling alami adalah yang terbaik
Tidak ada yang dinamakan dosa bawaan
Dampak Zaman Renaisance
Munculnya agama Protetanisme
Munculnya paham kapitalisme liberal
Orang lebih mementingkan masalah materi
Munculnya paham modern Social Planning
yang berakar pada Humanisme
Adanya proses Sekularisasi
(Saeculum=dunia)
REVOLUSI INTELEKTUAL
Revolusi Intelektual adalah perubahan cara
berfikir menurut rasio atau akal secara relatif
cepat pada masa pertengahan. Peristiwa ini
terjadi ketika di Eropa terjadi Renaissance
atau masa pencerahan (enligtenment) yang
terjadi sekitar tahun 1450-1600.
Tokoh-tokoh Intelektual Pada Zaman
Pencerahan
1. Francis Bacon (1561-1626) Ilmu Alam dan
Ilmu Pasti
Lanjutan
Galileo-Galilei (1564-1642) Ilmu Alam dan Ilmu
Pasti
Rene Descartes (1596-1650) Ilmu Alam dan
Ilmu Pasti
Johanes Kepler (1571-1630) Ilmu Alam dan Ilmu
Pasti
Thomas Hobbes (1588-1679) Ilmu Sosial Politik
John Locke (1632-1704) Ilmu Sosial Politik
Immanuel Kant (1724-1804) Ilmu Alam & Pasti
Lanjutan..
Anton Van Leeuwenhoek (1632-1723) Ilmu
Alam dan Ilmu Pasti
Isaac Newton (1642-1771) Ilmu Alam dan Ilmu
Pasti
Gottfried Wilhelm Leibniz (1646-1716) Ilmu Alam
dan Ilmu Pasti
Montesquieu (1689-1755) Ilmu Sosial Politik
Voltaire (1694-1774) Ilmu Sosial Politik
J.J. Rousseau (1712-1778) Ilmu Sosial Politik
Adam Smith (1723-1790) Ilmu Sosial Politik

Anda mungkin juga menyukai