Anda di halaman 1dari 3

1.

Sindrom metabolik
a. Definisi: kumpulan dari faktor risiko yang akan meningkatkan
risiko penyakit jantung dan penyakit lainnya, seperti DM dan
stroke.
b. Faktor risiko:
Lingkar pinggang LK>90cm, PR>80cm
Trigliserid >150
LDL LK<40, PR<50
Tekanan darah >130/85
GDP >110
c. Komplikasi: hipertensi, diabetes, atherosclerosis, stroke
2. Hipertensi krisis
a. Definisi: peningkatan TD mendadak pada penderita HT, dimana TD
>180/120
b. HT emergency: peningkatan TD yang disertai kerusakan target
organ (otak, mata, jantung, ginjal, arteri perifer)
c. Faktor risiko: keturunan, makanan tinggi garam, obesitas,
diabetes, merokok, dislipidemi, minum kopi, alkohol, stres
3. DHF
a. Diagnosa WHO 2011: (1997)
Demam atau riwayat demam akut, antara 2-7 hari, biasanya
bifasik
Minimal satu dari manifestasi perdarahan; uji torniket (+),
ptekie, ekimosis, purpura, epistaksis, perdarahan gusi,
hematemesis melena
Trombositopenia (<100.000)
Minimal satu tanda plasma leakage; (1) peningkatan Ht>20%,
(2) penurunan Ht<20% setelah mendapat terapi cairan
dibanding Ht sebelumnya, (3) kebocoran plasma: efusi pleura,
asites, hipoproteinemia, hiponatremia
b. Terapi:
Non-farmako: istirahat, diet lunak, tingkatkan asupan cairan
oral, pantau tanda2 syok t.u transisi fase (hari 4-6); klinis
kesadaran dan TTV, lab Hb, Ht, trombo, leuko
Farmako: PCT bila demam, cairan IV Ringer Laktat atau ringer
asetat 4-6 jam/kolf, koloid/plasma ekspanderjika diperlukan
c. Komplikasi: syok, ensefalopati dengue, perdarahan saluran cerna,
KID (koagulasi intravaskular diseminata)
4. Osteoartritis
a. Diagnosa OA lutut: klinis dan radiografi;
Usia >50 th
Kaku sendi <30 menit
Krepitus + osteofit
b. Terapi:
Antinyeri: PCT, NSAID topikal atau sistemik, opioid
Injeksi kortikosteroid intra-artikular untuk OA lutut dengan efusi
Injeksi hialuronat atau viscosupplement intra-artikular untuk OA
lutut
Bedah: yang diindikasikan untuk OA lutut dan sendi panggul
adalah total joint arthroplasty
c. Edukasi:
Menghindari aktivitas yang menyebabkan pembebanan
berlebih pada sendi
Olahraga untuk menguatkan otot lokal dan olahraga aerobil
Menurunkan BB
Peregangan sendi
Pengunaan penyokong sendi
5. ACS
a. Diagnosa ACS:
Nyeri dada khas
EKG: ST elevasi atau ST depresi atau normal
Biomarker jantung: Troponin dan CK-MB meningkat
b. Terapi:
Morfin 1-5 mg iv
Oksigen 2-4L/menit
Nitrat 2,5-15 mg sublingual
Aspirin 150-300 mg, dosis pemeliharaan 75-100 mg
Clopidogrel 300 mg, dosis pemeliharaan 75 mg
c. Faktor risiko: obesitas, hipertensi, diabetes, merokok, dislipidemi,
hiperhomosistein, riwayat keluarga
6. Struma difusa hipertiroid
a. Diagnosa:
b. Terapi:
c. Komplikasi:
7. Tifoid
a. Diagnosa:
b. Terapi:
Diet dan terapi suportif
Kloramfenikol 4 x 500 mg sampai 7 hari bebas demam atau
tiamfenikol 4 x 500 mg
Kotrimoksazol
Ampisilin atau amoxicillin 50-150/kgBB selama 2 minggu
Sefotaksim 2-3 x 1 g, sefoperazon 2 x 1 g
c. Komplikasi: komplikasi intestinal; perdarahan usus, perforasi usus,
ileus paralitik, pankreatitis

Anda mungkin juga menyukai