Anda di halaman 1dari 2

SISTEMATIKA & ATURAN PENULISAN 1.2.

Tujuan Penulisan
OUTLINE/TUGAS AKHIR (TGA) 1.2.1. Tujuan Umum
PRODI D3 T.MESIN PNL Adalah tujuan yang sifatnya umum seperti sebagai
syarat untuk memperoleh gelar ahli sarjana sain
Oleh : Sekretaris Jurusan Teknik Mesin PNL terapan,dll.

1.2.2. Tujuan Khusus


Halaman Judul (cover)
1. Merupakan hasil perumusan masalah yang
Judul haruslah singkat, dan tepat menggambarkan
muncul dari judul dan bersifat khusus
isi TGA yang akan di bahas; mengikuti format yang
ada di Jurusan TM PNL 2. Harus memuat Uraian tugas yang diberikan oleh
Pembimbing yang bersifat khusus.
Lembaran Pengesahan Tugas Akhir 3. Harus mencerminkan langkah -langkah dalam
Lembar pengesahan merupakan bukti bahwa Outline membuat/menyusun TGA.
TGA telah disetujui oleh kedua pembimbing dan Karena isi dan pembahasan TGA harus
ketua Jurusan TM PNL. diarahkan untuk menjawab semua tujuan
khusus yang telah ditetapkan.
Kata Pengantar
1.3. Batasaan masalah
Kata pengantar berfungsi untuk mengantar pembaca
Berikan batasan terhadap permasalahan yang
pada permasalahan atau materi yang diungkapkan di
mau dituliskan, sehingga cakupan yang mau dibahas
dalam laporan yang memuat hal-hal berikut ini:
akan menjadi focus dan terukur. Pahami secara
1. Ungkapan rasa syukur, tujuan penulisan dan
betul permasalahan yang mau di jadikan TGA,
gambaran umum.
sehingga anda dapat membuat batasan masalah
2. Ucapan terima kasih kepada semua pihak yang
secara tepat. Bedakan batasan masalah dengan
telah membantu.
tujuan
Daftar Isi
1.4. Metode Pengumpulan Data atau Sistematika
Daftar isi disajikan secara sistematik, dimulai dari
Penulisan
bagian awal hingga bab penutup secara terinci dan
disertai nomor halamannya BAB II. TINJAUAN PUSTAKA
Tinjauan Pustaka berisi teori yang relevan
Daftar Gambar dan tabel dengan topik TGA, biasanya diperoleh dari buku -
Daftar gambar dan daftar tabel perlu dicantumkan buku teks, diktat kuliah, laporan hasil penelitian
jika di dalam outline/ TGA terdapat Gambar dan sebelumnya, Laporan TGA, bulletin, dan jurnal
tabel; sebagai petunjuk kepada pembaca. ilmiah. Isinya harus relevan dengan topic TGA dan
diusahakan dari pustaka terbaru. Selain itu yang
Daftar lampiran lebih penting isi dari Tinjauan Pustaka dapat
Berisikan nama lampiran yang terdapat di dalam memberikan landasan ilmiah tentang Topik TGA atau
Outline/TGA. masalah yang akan dibahas.

BAB I. PENDAHULUAN BAB III. METODOLOGI


1.1. Latar Belakang, Metodologi harus disesuaikan dengan konsentrasi
1. Memuat alasan mengapa topic TGA tersebut di masing-masing yaitu :
ambil (alasan pemilihan judul). 1. Konsentrasi PERAWATAN dan OTOMOTIF
2. Memuat akar permasalahan yang akan ditinjau; (a) Tempat dan Waktu Menjelaskan entang
3. Menyebutkan sumber informasi dari tempat dan waktu pengambilan data. Bila
permasalahan yang akan dibasas : misalnya dari survey pada perusahaan, maka alamat yang
observasi lapangan, Studi kasus, permasalahan di cantumkan harus lengkap dengan nomor
masyarakat; atau hasil kajian dari Jurnal ilmiah. kontak telpon yang dapat dihubungi.
(b) Identifikasi permasalah adalah upaya a) Type rancangan.
untuk mengenali masalah yang dijadikan Menjelaskan jenis rancangan yang mau
penulisan Objek TGA. Masalah dapat dibuat : rancang bangun mesin, merancang
ditemukan melalui observasi atau survey komponen mesin atau rancang ulang
lapangan dan studi literature. b) Diagram aliran proses perancangan
Pada bagian ini anda harus: c) Perhitungan (diagram gaya bebas dan
Menguraikan beberapa masalah yang perhitungan beban/gaya).
diperoleh melalui observasi atau studi d) Perencanaan pemilihan bahan
literatur, kemudian menginventarisir
masalah tersebut sesuai dengan BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
kebutuhan penulisan TGA. 4.1. Hasil
Bila melakukan studi kasus pada sebuah uraian sistematis hasil-hasil yang diperoleh
perusahaan/bengkel, maka data-data dari pendekatan-pendekatan penyelesaian masalah
hasil identifikasi masalah harus di ketahui sebagaimana diuraikan diatas pada bab III
oleh perusahaan/bengkel (stempel). (metodologi). ((untuk outline TGA, dicantumkan
target hasil yang hendak dicapai)
(c) Alat dan bahan, yang digunakan (khusus
untuk pengujian) 4.2. Pembahasan
Bila bukan pengujian, maka bagian ini tidak Semua tujuan khusus TGA harus dibahas pada
perlu dibuat bagian ini.
Pembahasan mencakup penjelasan dan uraian
(d) Metode pengambilan data/metode yang menjelaskan alasan mengapa hal tersebut
pengujian terjadi, lengkapi dengan tabel atau gambar atau
Metode pengambilan data dan prosedur grafik.
Pengujian harus ditampilkan secara lengkap
pada bagian ini. BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan
(e) Diagram alir proses : Sebutkan beberapa kesimpulan yang akan
memuat logika proses penyusunan Tugas dibuat yang harus mengacu kepada tujuan khusus
akhir dalam bentuk aliran proses (Flow yang telah dicantumkan pada bab I
Chart)
5.2. Saran
Berisi saran-saran yang menyangkut dengan
2. Konsentrasi PRODUKSI kelanjutan TGA dimasa depan.
1. Tempat dan waktu
2. Alat dan bahan DAFTAR PUSTAKA
Cantumkan semua daftar pustaka yang menjadi
3. Proses Produksi :
rujukan pada penulisan Outline TGA
a) Langkah-langkah pembuatan produk
(operation plant)
LAMPIRAN
b) Diagram alir proses pembuatan produk
Cantumkan lampiran2 yang dianggap perlu sesuai
c) Perhitungan parameter proses permesinan
rekomendasi pembimbing.
d) Perencanaan pemilihan bahan
e) Perhitungan waktu dan biaya produksi
Catatan;
Format ini masih dapat disesuaikan atas bimbingan
3. Konsentrasi PERANCANGAN
dan arahan dari pembimbing dengan tetap
1. Tempat dan waktu mengacu pada aturan penulisan Ilmiah.
2. Alat dan bahan
3. Proses Perancangan :

Anda mungkin juga menyukai