Anda di halaman 1dari 2

BAB IV

KEGIATAN PKPA DAN PEMBAHASAN

1.1 Kegiatan PKPA di Rumah Sakit Jiwa Daerah Atma Husada Mahakam
Kegiatan yang dilakukan di Rumah Sakit Jiwa Daerah (RSJD) Atma
Husada Mahakam mulai dari tanggal 07 Agustus-19 Agustus 2017 antara
lain:
1. Melakukan pemantauan terapi obat (PTO).
2. Melakukan visite pasien rawat inap bersama dokter dan apoteker.
3. Melakukan promosi kesehatan.
4. Melakukan compounding dan dispensing sediaan farmasi.
5. Melakukan pembelajaran perhitungan harga obat.
6. Melakukan distribusi obat dengan sistem UDD (Unit Doses Dispensing)
di bangsal rawat inap.

1.2 Administrasi Farmasi Rumah Sakit


Administrasi harus dilakukan secara tertib dan berkesinambungan untuk
memudahkan penelusuran kegiatan yang sudah berlalu. Kegiatan administrasi
di Farmasi Sentral Rumah Sakit Jiwa Daerah Atma Husada Mahakam
meliputi: pencatatan, penyimpanan, dan pelaporan.
Pencatatan terhadap kegiatan pengelolaan sediaan farmasi, alat
kesehatan, dan bahan medis habis pakai dilakukan setiap hari saat ada barang
masuk dan keluar. Pelaporan dibuat secara periodik baik harian maupun
bulanan. Sementara untuk laporan harian yang dibuat yakni laporan
rekapitulasi resep, laporan harian penerimaan unit distribusi, laporan harian
pengeluaran gudang, laporan harian penerimaan sediaan farmasi pada gudang
instalasi farmasi, laporan harian penjualan unit distribusi. Salah satu laporan
bulanan yang dibuat yakni laporan narkotika dan psikotropika. Laporan ini
berisi hasil penggunaan narkotika dan psikotropika selama 1 bulan yang
dilaporkan ke Dinas Kesehatan Kota dan Balai Besar POM setiap bulan
paling lambat tanggal 10 setiap bulannya.

51
52

Anda mungkin juga menyukai