Anda di halaman 1dari 1

1.

Setiap hari urin yang dikeluarkan Dedi berwarna bening dan tak kekuningan, hal tersebut
mengindikasikan terjadinya kelainan pada…C4
a. Hati
b. Ginjal
c. paru-paru
d. nefron

2. ikan air tawar akan banyak mengeluarkan urin dan sedikit minum air karena…C4
a. kadar mineral di air tawar rendah sehingga air dari lingkungan akan berosmosis ke dalam
tubuh ikan
b. kadar mineral di air tawar rendah sehingga air dari dalam tubuh akan berosmosis ke luar
lingkungan
c. kadar mineral di air tawar cukup tinggi sehingga air dari lingkungan akan berosmosis ke
dalam tubuh ikan
d. kadar mineral di air tawar cukup tinggi sehingga air dari dalam tubuh ikan akan berosmosis
ke luar lingkungan

3. Pak Amin melakukan rontgen terhadap dadanya dan menemukan dalam paru-parunya banyak
terdapat noda. Menurut pendapatmu dari foto tersebut terdapat kemungkinan bahwa pak
Amin...C5
a. perokok aktif
b. jarang berolahraga
c. tinggal di daerah polusi tinggi
d. tinggal di daerah lembab

Anda mungkin juga menyukai