Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN PENYAJIAN DATA

PRAKTIK KERJA LAPANGAN WILAYAH KERJA RT 31

KELOMPOK 5

A. DATA DEMOGRAFI

Perempuan Laki- laki


>55 TAHUN

19-55 TAHUN

13-18 TAHUN

6-12 TAHUN

0-5 TAHUN

-100 -80 -60 -40 -20 0 20 40 60 80 100

Series2 Series1

Hasil Data :
Sebagian besar warga RT 31 berjenis kelamin laki-laki yang berumur
dewasa sebanyak 77 jiwa (53%) dan sebagian kecil berjenis kelamin perempuan
usia balita dan lansia masing-masing sebanyak 12 jiwa (9%).

SUKU
160 150

140
120
100 89

80
60
40
15
20 6 6 6 4 3
0
Batak Sasak Kutai Banjar Bugis Jawa Dayak Flores

Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa warga RT 31 sebagian besar adalah


suku Jawa sebanyak 150 jiwa (54%) dan sebagian kecil adalah suku yang lain
(Flores) sebanyak 3 jiwa (1%).

AGAMA
185
200

150

100
61
33
50
0 0
0
ISLAM PROTESTAN KATOLIK HINDU BUDDHA
Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa warga RT 31 hampir seluruhnya


adalah beragama Islam sebanyak 185 jiwa, dan sebagian kecil adalah beragama
Protestan sebanyak 33 jiwa (12%).

PENDIDIKAN
67
70
60 54
50
40 34 33
28
30 20 22
20
4 6 6
10 2 1 2
0

Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa warga RT 31 hampir sebagian


pendidikan terakhir adalah Tamat SD sebanyak 67 jiwa (24%), dan sebagian kecil
adalah Tidak Tamat SMA sebanyak 1 jiwa (0.4%).
PEKERJAAN
80 67
58
60
37 38
40 32

13 16
20 6 7
5
0

Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa warga RT 31 hampir sebagian


adalah bekerja sebagai Pelajar sebanyak 67 jiwa (24%), dan sebagian kecil adalah
PNS/Polri/TNI sebanyak 5 jiwa (1.8%).

JAMINAN KESEHATAN

46
50
40 29
30
20
10 2

-
BPJS ASURANSI TIDAK ADA

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa warga RT 31 sebagian besar
memiliki jaminan kesehatan (BPJS) sebanyak 46 KK (59.7%) dan sebagian kecil
memiliki asuransi sebanyak 2 KK (2.6%).

Penghasilan Rata-Rata
44
45
40
35
30
25 16
20 12
15 5
10
5
-

Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa warga RT 31 hampir sebagian


penghasilan rata-rata per bulan warga RT 31adalah 900.000-1.500.000 sebanyak
44 KK (57.14%)

B. KESEHATAN BAYI & BALITA


Status Gizi Bayi dan Balita

30

25

20

15 28

10

5
0 0
0
baik kurang buruk

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa status gizi bayi & balita di RT 31
adalah seluruhnya baik yakni sebanyak 28 jiwa.

Pemberian ASI Pada Bayi/Balita <2 th

10

6 10
8
4

0
Ya Tidak

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa ibu yang memiliki bayi di RT 31
sebagian besar tidak menyusui yaitu sebanyak 10 jiwa (55.56%), dan sebagian
kecil menyusui yaitu sebanyak 8 jiwa (44.44%).
Makanan Tambahan/MPASI

30
25
20
15 27

10
5
1
0
Ya Tidak

Hasil data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa bayi dan balita di RT 31 hampir
seluruhnya yang mendapatkan makanan tambahan/ MPASI sebanyak 27 jiwa
(96.4%) dan sebagian kecil tidak mendapatkan sebanyak 1 jiwa (3.6%).

Usia Anak Diberi MPASI

30

25

20

15 28

10

5
0 0
0
<4 bln 4 bln >4 bln

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa bayi dan balita di RT 31 seluruhnya
mendapatkan MPASI pada usia > 4 bulan sebanyak 28 jiwa.
Berat Badan Bayi dan Balita

30

25

20
28
15

10

5
0
0
Bawah Garis Merah Atas Garis Merah

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa berat badan bayi dan balita di RT 31
adalah seluruhnya di atas garis merah sebanyak 28 jiwa.

Kunjungan Posyandu Tiap Bulan

30

25

20
28
15

10

5
0
0
Ya Tidak

Hasil Data :
Berdasarkan data diagram di atas kunjungan bayi dan balita seluruhnya
datang ke posyandu setiap bulan yaitu sebanyak 28 jiwa.

Bayi dan Balita yang Memiliki KMS

30
25
20
28
15
10
5
0
0
Ya Tidak

Hasil Data :

Berdasarkan data diagram di atas bayi dan balita yang memiliki KMS
seluruhnya adalah sebanyak 28 jiwa.

Anak yang Mendapat Vit A


30

25

20

15 26

10

5
2
0
Ya Tidak

Hasil Data :
Berdasarkan data diagram di atas hampir seluruhnya bayi dan balita telah
diberi vitamin A yakni sebanyak 26 jiwa (92.86%).

Bayi dan Balita yang Telah Diimunisasi

30
25
20
28
15
10
5
0
0
Ya Tidak

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa bayi & balita di RT 31 seluruhnya
telah diimunisasi yakni sebanyak 28 jiwa.

C. Remaja

Kegiatan di Luar Sekolah

25

20

15
22
10

10
5
1 1
0
Keagamaan Karang taruna Olahraga Lain-lain
Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa sebagian besar remaja di RT 31


kegiatan di luar sekolah adalah olahraga sebanyak 22 jiwa (64.7%), dan sebagian
kecil adalah karang taruna dan olahraga yaitu masing-masing sebanyak 1 jiwa
(2.94%).

Penggunaan Waktu Luang

16
14
12
10
16
8
6 10
8
4
2
0
Begadang Rekreasi Kursus keterampilan

Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa sebagian remaja di RT 31


penggunaan waktu luang adalah kursus keterampilan sebanyak 16 jiwa (47.06%),
dan sebagian kecil adalah rekreasi sebanyak 8 jiwa (23.5%).
35

30

25

20
31
15

10

5
3
0 0
0
Merokok Minum-minum Penggunaan Bukan salah
obat-obatan satunya

Hasil Data :

Dari diagram di atas diketahui bahwa hampir seluruhnya remaja di RT 31


bukan termasuk yang memiliki aktivitas tidak sehat sebanyak 31 jiwa (91.2%),
dan sebagian kecil adalah merokok sebanyak 3 jiwa (8.8%).

D. PASANGAN USIA SUBUR

25

20

15
22 21
10
16
5

1 2
0 0 0 0

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa hampir sebagian pasangan usia
subur di RT 31 menggunakan jenis KB pil sebanyak 22 jiwa (35.5%), dan
sebagian kecil menggunakan jenis KB IUD sebanyak 1 jiwa (1.6%).

Sarana Kesehatan yang sering digunakan


40

30

20
32
23
10
6 7
3 0
0

Hasil Data :
Dari diagram di atas diketahui bahwa hampir sebagian warga di RT 31
tidak menggunakan sarana kesehatan sebanyak 32 jiwa (0.45%),dan sebagian
kecil menggunakan sarana kesehatan dokter praktek sebanyak 3 jiwa (0.04%).

E. LINGKUNGAN

Anda mungkin juga menyukai