Anda di halaman 1dari 4

KATA PENGANTAR

Sesuai dengan amanat Undang-undang Nomor 49 tahun 2014 tentang


Sistem Nasional Pendidikan Tinggi bahwa setiap perguruan tinggi harus
memenuhi standar nasional pendidikan sesuai dengan Tri Dharma Perguruan
Tinggi.
Selain itu juga, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 10 tahun
2005, bahwa seluruh satuan pendidikan baik formal maupun nonformal wajib
melakukan penjaminan mutu pendidikan. Melalui penjaminan mutu diharapkan
perguruan tinggi dapat mengelola dan melaksanakan pendidikan sesuai dengan
standar nasional pendidikan.
Berdasarkan amanat tersebut, maka pada kesempatan ini STIKES Bina
Bangsa Majene menyusun sistem penjaminan mutu sesuai dengan standar
nasional pendidikan. Dengan harapan pengelolaan dan pelaksanaan pendidikan di
STIKES Bina Bangsa Majene berdasarkan pada standar nasional pendidikan
dengan tujuan menjadi perguruan tinggi yang bermutu.
Buku ini berisi mengenai kebijakan STIKES Bina Bangsa Majene dalam
menjalankan sistem penjaminan mutu internal. Pemaparan pada buku kebijakan
ini meliputi standar operasional akademik STIKES Bina Bangsa Majene, Kebijakan
dengan Berbagai Dokumen SPMI Lainnya.
Buku ini disusun oleh Tim Pengembangan Sistem Penjaminan Mutu
Internal (SPMI) STIKES Bina Bangsa Majene yang terdiri dari Pimpinan STIKES Bina
Bangsa Majene, Ketua SPMI, dan anggota SPMI.

Ketua STIKES Bina Bangsa


Majene,

ZULKIFLI, S.Kep,Ns.,M.Kep
NIDN :0925127802
STANDAR OPRASIONAL AKADEMIK

STIKES BINA BANGSA MAJENE

Proses Nama Jabatan Tandatangan


1. Perumusan TIM SPMI SPMI

2. Pemeriksaan YULIANAH SULAIMAN, S.Kep,Ns.,M.Kep Wakil Ketua

3. Persetujuan ZULKIFLI, S.Kep.Ns.,M.Kep Ketua


STIKES

Anda mungkin juga menyukai