Anda di halaman 1dari 4

KETEPATAN WAKTU PENYERAHAN HASIL,

EVALUASI DAN TINDAK LANJUT


No. Dokumen : 116 /SOP/UKP/BKH/2017
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 20 JANUARI 2017
Halaman : 1/1

Puskesmas dr. Adnani


Buket Hagu NIP.19840114 201409 1 001

1.Pengertian Proses evaluasi dan tindak lanjut ketepatan waktu penyerahan hasil
pemeriksaan laboratorium yang dilakukan secara berkala.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pelaksanaan pelayanan
laboratorium yang tepat waktu sesuai prosedur.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 78/SK/BKH/2017 tentang Waktu Penyampaian
Laporan Hasil Pemeriksaan Laboratorium.
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 42 Tahun 2015
tentang Izin dan Penyelenggaraan praktek Ahli Teknologi Laboratorium
Medic
5. Alat dan Bahan 1. Alat tulis
6. Prosedur 1. Penilaian ketepatan waktu penyerahan hasil dengan sampling random.
2. Petugas laboratorium melaporkan kepada penanggungjawab UKP tentang
kegiatan yang akan dilakukan.
3. Petugas laboratorium mempersiapkan kuisioner untuk penilaian ketepatan
waktu penyerahan hasil.
4. Petugas laboratorium memberikan kuisioner untuk diisi pada 10 orang
pengunjung laboratorium secara acak.
5. Petugas laboratorium menerima kembali kuisioner yang telah diisi.
6. Petugas laboratorium menganalisis hasil kuisioner.
7. Hal-hal yang 1. Dukungan dari kepala Puskesmas
perlu 2. Dukungan dari Koordinator UKP
diperhatikan
8. Unit terkait Laboratorium, Penanggung jawab UKP, Kepala Puskesmas
9. Dokumen Buku Register, Form Permintaan Pemeriksaan Laboratorium, Form Hasil
terkait Pemeriksaan Laboratorium
10. Rekaman
Historis
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
KETEPATAN WAKTU PENYERAHAN HASIL,
EVALUASI DAN TINDAK LANJUT
No. Dokumen : /SOP/UKP/BKH/2017

DAFTAR No. Revisi : 00


TILIK
TanggalTerbit: 26 JANUARI 2017
Halaman : 1/2

Puskesmas dr. Adnani


BuketHagu NIP.19840114 201409 1001

No Langkah-langkah Ya Tidak Ket


1. ApakahPenilaian ketepatan waktu
penyerahan hasil dengan sampling
random.?
2. Apakahpetugas laboratorium
melaporkan kepada penanggungjawab
UKP tentang kegiatan yang akan
dilakukan.?
3. Apakah Petugas laboratorium
mempersiapkan kuisioner untuk
penilaian ketepatan waktu penyerahan
hasil.?
4. ApakahPetugas laboratorium
memberikan kuisioner untuk diisi pada
10 orang pengunjung laboratorium
secara acak.?
5. ApakahPetugas laboratorium menerima
kembali kuisioner yang telah diisi.?
6. Apakah Petugas laboratorium
menganalisis hasil kuisioner.?

..............................................
Pelaksana / Ketua Mutu

Nurul Fitri, AM.Keb


Nip: 19780904 200801 2 001

Anda mungkin juga menyukai