Anda di halaman 1dari 1

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

PEMELIHARAAN KEBERSIHAN RUANG PENCUCIAN


No. Dokumen :
No. Revisi :
SPO Tanggal Terbit :

Dinas kesehatan Halaman : PUSKESMAS PALENGAAN


Kab. Pamekasan
TTD
Ditetapkan oleh Kepala dr. Saifudin, M.Si
Puskesmas Palengaan NIP. 19780824 200604 2 018

Kegiatan pembersihan ruangan pencucian mencakup lantai dan dinding dari


Pengertian
kotoran, debu dan kuman.

1. Mempertahankan kebersihan dan meminimalkan pencemaran hasil


Tujuan pencucian dari debu, kotoran dan kuman di ruang pencucian
2. Mencegah terjadinya infeksi nosokomial akibat barang/bahan linen

ALAT:
1. Alat Tulis
Alat & Bahan BAHAN:
1. Pel
2. Desinfektan
1. Pembersihan dilakukan setiap hari pada akhir pekerjaan, jam 13.00
2. Memakai pakaian dan peralatan kerja lengkap dengan skortnya
3. Sisihkan/bersihkan ruangan dari peralatan pencucian, kereta linen, bak
cuci, dan lain-lain
4. Bersihkan dengan mengelap alat-alat/mesin cucian dengan lap yang
telah dibasahi desinfektan kemudian di bilas dan dikeringkan
Standar Prosedur 5. Membersihkan ruangan dengan melawa-lawa dan menyapu semua
Operasional dinding dan lantai ruangan
6. Mengepel lantai ruangan pencucian dengan kain pel yang dibasahi
larutan desinfektan
7. Keringkan lantai sampai kering dan bersih
8. Kembalikan peralatan pencucian secara rapih pada tempatnya
9. Cuci tangan
Unit terkait Laundry

Anda mungkin juga menyukai