Anda di halaman 1dari 18

1ge

Pa
GUIDE FOR ESSAY COMPETITION

ADVANCING INDONESIA ENERGY WITH GEOPHYSICS

A. TEMA LOMBA
Peran Geosaintis Muda Dalam Pengembangan dan Pembangunan Energi
Indonesia 2045.
Sub Tema:
1. Eksplorasi Minyak dan Gas Bumi.
2. Eksplorasi Mineral Logam atau Non Logam.
3. Eksplorasi Energi Panas Bumi.
4. Teknologi Eksplorasi.

B. PERSYARATAN LOMBA
1. Peserta terdaftar sebagai mahasiswa (D3/D4 atau S1) perguruan tinggi
Indonesia dan berstatus aktif, dibuktikan dengan melampirkan KTM.
2. Peserta bersifat individu dan dapat berasal dari program studi manapun.
3. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang dapat di unduh di
bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
4. Setiap peserta hanya diperbolehkan untuk mengirimkan naskah esai
maksimal 2x(dengan isi naskah essay yang berbeda) dan melakukan
pembayaran sesuai dengan jumlah naskah esai yang dikirim.
5. Naskah dapat dikirimkan via email: hmgfui.aieg@gmail.com dengan
melampirkan formulir pendaftaran peserta dan surat pernyataan keaslian
naskah esai.
6. Naskah esai yang dikirimkan harus sesuai dengan tema.
7. Naskah esai yang dikirimkan adalah karya asli yang belum pernah
diperlombakan dan belum dipublikasikan.
8. Naskah esai ditulis dalam bahasa Indonesia yang baik dan benar dan
tidak mengandung unsur SARA,agama,suku dan ras.
2
Page

9. Segala bentuk plagiarisme akan didiskualifikasi.


10. Jika telat mengumpulkan dari jangka waktu yang ditentukan tidak ada
toleransi.
11. Semua keputusan dari juri tidak dapat digangu gugat.
C. MEKANISME PENDAFTARAN
1. Peserta membayar biaya registrasi sebesar Rp50.000 per naskah
esai,yang dapat dibayarkan melalui transfer ke rekening Bank Mandiri
dengan no rekening 1560012983435 atas namaEwin Rahman Dzuhri
paling lambat pembayaran sesuai dengan yang ditentukan oleh timeline.
2. Setelah melakukan pembayaran, naskah esai harus dikirimkan didalam
satu dokumen dalam(*zip/rar) dengan format:
Aieg2017_EssayCompetition_Nama. Berkas –berkas yang berada
didalam dokumen:
o Form Pendaftaran
o Surat keaslian naskah esai
o Scan / Foto Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) dalam *jpeg /pdf.
o Softcopy naskah esai dalam format *docx/pdf
o Scan/Foto Bukti pembayaran registrasi dalam format *jpeg/pdf.
3. Semua dokumen dikirimkan sebelum tanggal 21 Desember 2017, ke
email hmgfui.aieg@gmail.com dengan subject
Aieg2017_EssayCompetition_Nama. Setelah mengirimkan email
peserta akan mendapatkan balasan konfirmasi dari pihak panitia paling
lambat 2 hari setelah mengirimkan berkas.
D. PERATURAN PENULISAN NASKAH ESAI
1. Naskah ditulis minimal 800 dan maksimal 2000 kata. Jumlah kata tidak
termasuk cover, lampiran - lampiran dan daftar pustaka. Jumlah kata
yang tidak sesuai dengan ketentuan akan mempengaruhi penilaian.
2. Dalam lampiran peserta menyertakan daftar riwayat hidup singkat yang
meliputi nama, tempat dan tanggal lahir,asal universitas, alamat
universitas, alamat email dan kontak yang dapat dihubungi (no HP).
3. Ukuran Kertas: A4
4. Margin : 4 ,3 ,3 , 3 (kiri, kanan, atas dan bawah).
3
Page

5. Font : Times New Roman, font size: 12, spacing: 1,5


6. Naskah esai berisikan tiga bagian yaitu pendahuluan (berisi latar
belakang dan identifikasi topik bahasan) , isi (pembahasan dan
analisis), dan konklusi (kesimpulan dan penutup. Tiga bagian tersebut
tidak harus disebutkan secara eksplisit.
7. Sumber referensi baik berupa jurnal,buku, surat kabar atau sumber lain
harus dicantumkan dalam daftar pustaka.

E. KRITERIA PENILAIAN
1. Penilaian dilakukan oleh tim juri yang ditetapkan oleh panitia.
2. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
3. Aspek – aspek yang di nilai
o Kesesuain Tema Topik (10 %)
o Gagasan Orisinil ( 30 %)
o Argumentasi, sistematika, gagasan dan jelas (40 %)
o Tata tulis (20%)

F. TIMELINE KOMPETISI
o Registrasi dan pengiriman berkas essay : 6 November 2017 – 21
Desember 2017
o Penilaian oleh juri : 22 Desember2017 - 2 Februari 2018
o Pengumuman Pemenang : 11 Februari 2018
G. HADIAH
o Juara 1 : Rp. 300.000, Sertifikat dan Dipublikasi di HMGF UI
Magazine.
o Juara 2 :Rp. 200.000, Sertifikat dan Dipublikasi di HMGF UI
Magazine.
H. NARAHUBUNG
Muzzammil Al Macky 08568026050
4
Page
GUIDE FOR PAPER COMPETITION

ADVANCING INDONESIA ENERGY WITH GEOPHYSICS

A. TEMA LOMBA
Peran Geosaintis Muda Dalam Pengembangan dan Pembangunan Energi
Indonesia 2045.
Sub Tema:
1. Eksplorasi Minyak dan Gas Bumi.
2. Eksplorasi Mineral Logam atau Non Logam.
3. Eksplorasi Energi Panas Bumi.
4. Teknologi Eksplorasi.
5. Geofisika Teknik dan Lingkungan

B. PERSYARATAN LOMBA
1. Peserta terdaftar sebagai mahasiswa (D3/D4 atau S1) perguruan tinggi
Indonesia dan berstatus aktif, dibuktikan dengan melampirkan KTM.
2. Peserta berbentuk tim (minimal 2 orang dan maksimal 3 orang) dengan
1 orang bertindak sebagai ketua.
3. Peserta dapat mendaftarkan diri di bit.ly/DaftarAIEGUI
4. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang dapat di unduh di
bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
5. Setiap TIM hanya diperbolehkan mengirimkan 1 karya tulis.
6. Karya yang dikirim adalah karya asli yang belum pernah dipublikasikan
atau menjadi juara di event sebelumnya
7. Naskah dapat dikirimkan via email: hmgfui.aieg@gmail.com dengan
melampirkan formulir pendaftaran peserta dan surat pernyataan keaslian
naskah karya tulis.
8. Naskah Paper (karya tulis) yang dikirimkan harus sesuai dengan tema.
5
Page

9. Naskah Paper ditulis dalam bahasa Indonesia yang baik dan benar dan
tidak mengandung unsur SARA,agama,suku dan ras.
10. Segala bentuk plagiarisme akan didiskualifikasi.
11. Jika telat mengumpulkan dari jangka waktu yang ditentukan tidak ada
toleransi
12. Semua keputusan dari juri tidak dapat digangu gugat.
C. MEKANISME PENDAFTARAN
1. Peserta diminta untuk mengirimkan abstrak terlebih dahulu, pengiriman
abstrak tidak dipunggut biaya.
2. Batas pengumpulan abstrak sampai tanggal 7 Desember 2017. Setiap
tim yang telah mendaftar wajib mengirimkan abstrak beserta
softcopy/scan formulir pendaftaran ke email:
hmgfui.aieg@gmail.com dengan format file : Abstrak AIEG
UI_NAMA_Universitas_Nama Ketua Tim_Judul Abstrak.
3. Pengumuman tim yang lolos seleksi abstrak pada tanggal 14 Desember
2017.
4. Setelah peserta yang dinyatakan lolos seleksi abstrak akan diwajibkan
untuk mengumpulkan naskah full paper. Peserta akan dikenakan biaya
Rp.100.000/tim yang dapat dibayarkan melalui transfer ke rekening
Bank Mandiri dengan no rekening 1560012983435 atas nama Ewin
Rahman Dzuhri paling lambat pembayaran sesuai dengan yang
ditentukan oleh timeline
5. Full Paper dikirimkan dalam bentuk:
o Soft Copy
I. Setelah melakukan pembayaran, Naskah Paper harus dikirimkan
didalam satu dokumen dalam(*zip/rar) dengan format:
Aieg2017_PaperCompetition_Nama. Berkas –berkas yang
berada didalam dokumen:
 Form Pendaftaran
 Surat keaslian naskah paper bermaterai 6000
 Scan / Foto Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) dalam *jpeg
6

/pdf.
Page

 Softcopy naskah paper dalam format *docx/pdf


 Scan/Foto Bukti pembayaran registrasi dalam format
*jpeg/pdf.
 Semua dokumen dikirimkan sebelum tanggal 21
Januari 2018, ke email hmgfui.aieg@gmail.com
dengan subject Aieg2017_PaperCompetition_Nama
.Setelah melakukan pembayaran ketua tim dapat
mengkonfirmasi panitia dengan
format:AIEGUI_UNIVERSITAS_NAMA KETUA
TIM_JUDUL PAPER_WAKTU PEMBAYARAN.
Kirim ke 08568026050 / Muzzamz19 (Line) atas nama
Muzzammil Al Macky, pembayaran ini minimal dibayar
paling lambat 21 Januari 2018
6. Berkas Full Paper akan diseleksi dari tanggal 22 Januari 2018 – 29
Januari 2018. Untuk peserta yang gagal pada tahap ini akan diberikan
e–sertifikat dari pihak AIEG UI.
7. Tanggal 30 Januari akan diumumkan 10 Full paper terbaik yang lolos
seleksi dan akan mengikuti lomba AIEG UI untuk mempresentasikan
paper mereka saat hari H acara AIEG UI.
8. 10 finalis ini akan dikenakan biaya Rp.550.000/Peserta yang dapat
dibayarkan melalui transfer ke rekening Bank Mandiri dengan no
rekening 1560012983435 atas nama Ewin Rahman
Dzuhri.Pembayaran ini akan digunakan untuk keperluan peserta dalam
seminar, konsumsi, penginapan, seminar kit, gala dinner dsb.Setelah
melakukan pembayaran ketua tim dapat mengkonfirmasi panitia dengan
format:AIEGUI_UNIVERSITAS_NAMA KETUA TIM_JUDUL
PAPER_WAKTU PEMBAYARAN. Kirim ke 08568026050 /
Muzzamz19 (Line) atas nama Muzzammil Al Macky, pembayaran ini
minimal dibayar paling lambat 7 Februari 2018.
7

D. TAHAP SELEKSI
Page

 Seleksi Abstrak
-Setiap Tim mengirimkan sebuah abstrak paper yang akan dinilai oleh
juri dalam bentuk soft copy.
-Batas Akhir pengumpulan abstrak pada tanggal 7 Desember 2017.
-Pengumuman tim lolos abstrak akan diumumkan pada tanggal 14
Desember 2017 melalui media sosial AIEG.
 Seleksi Full Paper
-Setiaptim mengirimkan full paper dalam bentuk softcopy dan dikirim
paling lambat tanggal 21 januari 2018.
- Setiap tim akan dikenakan biaya registrasi Rp100.000 per tim untuk
pengumpulan full paper.
-10 full paper yang terbaik yang dipilih oleh juri akan dipersilahkan
untuk presentasi di acara Advancing Indonesia Energy With
Geophysics.
- Pengumuman 10 finalis terbaik akan diumumkan pada 29 januari
2018 melalui media sosial AIEG, tim yang tidak lolos akan
mendapatkan e – sertifikat.
 Presentasi
-10 tim terbaik diwajibkan untuk melanjutkan ke tahap presentasi.
- Tahap presentasi akan dilaksanakan tanggal 10 februari 2018 di
Universitas Indonesia depok.
- Setiap tim wajib melakukan registrasi ulang disertai penyerahan soft
file slide power point. Biaya registrasi sebesar Rp550.000/individu,
biaya ini nantinya dipergunakan untuk seminar, seminar kit,
konsumsi selama 3 hari, penginapan untuk 2 malam, gala dinner dll.
- Saat presentasi peserta harus berpakaian rapi serta menggunakan jas
almamater masing – masing universitas.
- Alokasi waktu presentasi 15 menit untuk presentasi, tanya jawab 10
menit. 1 atau 2 orang akan berperan sebagai presenter dan 1 orang
sisanya sebagai operator.
E. KETENTUAN PENULISAN
I. Sistematika penulisan abstrak
- Ditulis dalam bahasa indonesia yang baik dan benar.
8
Page

- Abstrak ditulis dalam satu paragraf dengan jumlah kata minimal 250
dan maksimal 500 kata.
- Ukuran kertas A4,font Times New Roman ukuran 12,Line Spacing 0,1
Justify (rata kanan-kiri) .
- Judul ditulis bold dan font ukuran 14 dan alignment center (tengah)
- Dibawah judul ditulis nama universitas dan nama anggota tim dan
nomer induk mahasiswa
- Abstrak berisikan mengenai latar belakang, tujuan, metode penelitian,
hasil dan kesimpulan.
- Kata kunci dibawah abstrak diketik miring diawali dengan “kata
kunci:”, kata kunci minimal 2 dan maksimal 6 kata kunci.
Informasi lebih jelas bisa dilihat di
http://bit.ly/BerkasPendaftaranAIEG
UI
II. Sistematika penulisan full paper
o Bagian Awal
- Judul cover dapat di unduh bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
- Lembar pengesahan dapat di unduh bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
- Lembar keaslian dapat di unduh bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
o Bagian Inti
- Bab 1 : pendahuluan
- Bab 2: tinjauan pustaka
- Bab 3: metode penelitian
- Bab 4: hasil pembahasan
- Bab 5: penutup
o Bagian akhir
- Daftar Pustaka
- Lampiran
- Selengkapnya dapat di unduh di bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
9

F. TIMELINE KOMPETISI
Page

o Registrasi dan pengiriman abstrak: 6 November 2017 – 7 Desember


2017
o Penilaian oleh juri: 8 Desember 2017 - 13 Desember 2017
o Pengumuman Abstrak lolos: 14 Desember 2017
o Pengumpulan full paper: 14 Desember 2017 - 21 Januari 2018
o Penjurian full paper: 22 januari- 29 februari 2018
o Pengumuman 10 full paper terbaik: 30 Januari 2018
o Presentasi full paper: 10 Februari 2018
G. HADIAH
o Juara 1: Rp 3.500.000 + Sertifikat
o Juara 2:Rp 2.500.000 + Sertifikat
o Juara 3: Rp 1.750.000 + Sertifkat
H. NARAHUBUNG
Muzzammil Al Macky 08568026050
10
Page
GUIDE FOR GEO-SMART COMPETITION

ADVANCING INDONESIA ENERGY WITH GEOPHYSICS

A. TEMA LOMBA
Peran Geosaintis Muda Dalam Pengembangan dan Pembangunan Energi
Indonesia 2045.
B. PERSYARATAN LOMBA
1. PESERTA
o Peserta terdaftar sebagai mahasiswa aktif S1 perguruan tinggi Indonesia
yang dibuktikan dengan KTM.
o Satu Tim terdiri dari tiga orang.
o Satu Tim harus berasal dari satu universitas yang sama.
o Satu Universitas maksimal hanya dapat mengirimkan3 tim.
2. REGISTRASI DAN ADMINISTRASI PEMBAYARAN
Registrasi dibuka dari tanggal 6 November sampai 7 Desember 2017
dengan beberapa tahap:
a. Peserta dapat mendaftar Online di bit.ly/DaftarAIEGUI
b. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang dapat di unduh di
bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
c. Peserta membayar biaya registrasi sebesar Rp550.000 / peserta,yang
dapat dibayarkan melalui transfer ke rekening Bank Mandiri dengan no
rekening 1560012983435 atas nama Ewin Rahman Dzuhripaling
lambat pembayaran sesuai dengan yang ditentukan oleh timeline.
Pembayaran ini sudah termasuk (seminar nasional, seminar kit,
Penginapan, Konsumsi dan Gala dinner).
d. Peserta dapatmengirimkan pesan konfirmasi ke 08568869020 (Destya)
setelah melakukan registrasi online dan melakukan pembayaran. Setelah
itu peserta juga diharuskan mengirimkan:
11

➢ Form pendaftaran
Page

➢ Scan / Foto Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) dalam *jpeg /pdf.


➢ Scan/Foto Bukti pembayaran registrasi dalam format *jpeg/pdf.
e. Semua dokumen dikirimkan sebelum tanggal7 Desember2017, ke email
hmgfui.aieg@gmail.com dengan subject
Aieg2017_Geo_SmartCompetition_NamaTim

C. TAHAPAN SELEKSI
Tahapan seleksi ini terdapat tiga tahapan:
o Babak Penyisihan
o Babak Semi Final
o Babak Final
D. BABAK PENYISIHAN
Dibabak ini terdapat 15 tim yang akan dikelompokan ke dalam 5
Group.Setiap Group terdiri dari 3 tim yang ditentukan berdasarkan hasil
undian saat technical meeting. Kemudian, 9 Tim dengan Poin tertinggi di
semua group akan lolos ke babak Semi Final.

E. INSTRUKSI BABAK PENYISIHAN


Setiap tim akan melalui 2 sesi di babak penyisihan. Jenis pertanyaan akan
sajikan dalam berupa soal teori, kasus, gambar dan video
Sesi Pertama :
1. Setiap tim akan diberi 10 pertanyaan dimana mereka diberi waktu 10 menit
untuk membahas dan menjawab setiap pertanyaan, 1 pertanyaan (1 menit).
2. Point sebesar + 10 diberikan untuk setiap jawaban yang benar.
3. Tidak akan ada sistem minus dalam sesi ini, dan tidak ada pergeseran jika
sebuah pertanyaan dijawab dengan tidak benar atau tidak terjawab.
4. Keputusan dari juri adalah mutlak

Sesi Kedua :
1. Sesi kedua adalah dimana semua tim bersaing untuk menjawab pertanyaan
12

tercepat, dimana akan ada 10 pertanyaan dalam sesi ini.


Page

2. Setiap pertanyaan yang dijawab dengan benar akan mendapatkan point +


20
3. Setiap pertanyaan yang salah dijawab akan diberikan poin -10.
4. Pertanyaan akan dialihkan ke tim lain jika tim pertama tidak bisa
menjawab atau salah menjawab, dan pointnya diberikan jika dijawab
dengan benar sama seperti yang dinyatakan sebelumnya. Namun, jika
jawaban yang salah, maka akan diberikan -10 .
5. Pertanyaan bergeser hanya akan berlaku satu kali, jika tidak terjawab
setelah bergeser, pertanyaannya akan batal.
6. Keputusan dari juri adalah mutlak

F. BABAK SEMI FINAL


Pada babak semifinal, 9 tim akan dibagi menjadi tiga Group, dimana setiap
Group terdiri dari 3 tim. Undian Group akan ditentukan dari hasil babak
penyisihan, tim- tim tiap group akan di lihat poinnya dan di urutkan dari
peringkat 1 hingga 9. Tim ke-1 dan ke-2 akan dimasukkan ke dalam dua
group yang berbeda dan itu berlaku untuk tim ke-3 dan ke-4 dan seterusnya.
Kemudian, tiga tim terbaik untuk setiap kelompok akan lolos ke babak final.

G. INSTRUKSI BABAK SEMI FINAL


Setiap tim akan melalui 2 sesi di babak Semi Final. Jenis pertanyaan akan
sajikan dalam berupa soal teori, kasus, gambar dan video.

Sesi Pertama :

1. Setiap tim akan diberi 10 pertanyaan dimana mereka diberi waktu 10 menit
untuk membahas dan menjawab setiap pertanyaan ,1 pertanyaan (1 menit).
2. Point sebesar + 10 diberikan untuk setiap jawaban yang benar.
3. Tidak akan ada sistem minus dalam sesi ini, dan tidak ada pergeseran jika
sebuah pertanyaan dijawab dengan tidak benar atau tidak terjawab.
4. Keputusan dari juri adalah mutlak
13
Page
Sesi Kedua :
1. Sesi kedua adalah dimana semua tim bersaing untuk menjawab pertanyaan
tercepat, dimana akan ada 10 pertanyaan dalam sesi ini.
2. Setiap pertanyaan yang dijawab dengan benar akan mendapatkan point
yang meningkat setiap saat (misalnya: Pertanyaan 1 = + 10 ...... Pertanyaan
10 = +100).
3. Setiap pertanyaan yang salah dijawab akan diberikan poin -10.
4. Pertanyaan akan dialihkan ke tim lain jika tim pertama tidak bisa
menjawab atau salah menjawab, dan pointnya diberikan jika dijawab
dengan benar sama seperti yang dinyatakan sebelumnya. Namun, jika
jawaban yang salah akan diberikan -20 poin.
5. Pertanyaan bergeser hanya akan berlaku satu kali, jika tidak terjawab
setelah bergeser, pertanyaannya akan batal.
6. Keputusan dari juri adalah mutlak

H. BABAK FINAL
Dibabak ini terdapat, 3 tim terbaik dengan point tertinggi yang berhasil
menang dari babak semi final, Tim dengan point tertinggi akan menjadi juara
satu, dan seterusnya.
I. INSTRUKSI BABAK FINAL
Berbeda dengan babak semi final, babak final ini terdapat 3 sesi.
Sesi Pertama :
1. Setiap tim akan diberi 10 pertanyaan dimana mereka diberi waktu 10 menit
untuk membahas dan menjawab setiap pertanyaan,1 pertanyaan (1 menit).
2. Point sebesar + 10 diberikan untuk setiap jawaban yang benar.
3. Tidak akan ada sistem minus dalam sesi ini, dan tidak ada pergeseran jika
sebuah pertanyaan dijawab dengan tidak benar atau tidak terjawab.
4. Keputusan dari juri adalah mutlak
14

Sesi Kedua :
Page

1. Pada sesi ini akan mengunakan sistem memilih kotak. Akan ada 9 kota
yang akan ditampilkan dilayar,dimana pada kotak tersebut terdapat
pertanyaan (kasus) yang harus diselesaikan. Setiap tim akan diberikan
kesempatan memilih 3 kotak. Tim dengan poin tertinggi di sesi 1 akan
diberikan kesempatan untuk memilih terlebih dahulu.
2. Point sebesar + 50 diberikan untuk setiap jawaban yang benar.
3. Tidak akan ada sistem minus dalam sesi ini, dan tidak ada pergeseran jika
sebuah pertanyaan dijawab dengan tidak benar atau tidak terjawab.
4. Tim tidak diperbolehkan untuk mengganti-ganti kotak mana yang akan
dipilih saat pemilihan kotak
5. Keputusan dari juri adalah mutlak.

Sesi Ketiga :
1. Sesi ketiga adalah dimana semua tim bersaing untuk menjawab pertanyaan
tercepat, dimana akan ada 10 pertanyaan dalam sesi ini.
2. Setiap pertanyaan yang dijawab dengan benar akan mendapatkan point
yang meningkat setiap saat (misalnya: Pertanyaan 1 = + 10 ...... Pertanyaan
10 = +100).
3. Setiap pertanyaan yang salah dijawab akan diberikan poin -30.
4. Pertanyaan akan dialihkan ke tim lain jika tim pertama tidak bisa
menjawab atau salah menjawab, dan pointnya diberikan jika dijawab
dengan benar sama seperti yang dinyatakan sebelumnya. Namun, jika
jawaban yang salah akan diberikan -30 poin.
5. Pertanyaan bergeser hanya akan berlaku satu kali, jika tidak terjawab
setelah bergeser, pertanyaannya akan batal.
6. Keputusan dari juri adalah mutlak

J. HADIAH
o Juara 1 : Rp4.000.000 dan sertifikat
o Juara 2 : Rp3.000.000 dan sertifikat
o Juara 3 : Rp2.000.000 dan sertifikat
15

I. NARAHUBUNG
Page

Destya(08568869020)
GUIDE FOR SEISMIC INTERPRETATION COMPETITION

ADVANCING INDONESIA ENERGY WITH GEOPHYSICS

A. TEMA LOMBA
Interpretasi data seismik untuk Eksplorasi Minyak dan Gas Bumi
B. PERSYARATAN LOMBA
1. PESERTA
o Peserta terdaftar sebagai mahasiswa aktif S1Geofisika/Teknik
Geofisika/Fisika peminatan Geofisika(Fisika Bumi)/ Teknik Geologi
dan Geologi perguruan tinggi Indonesia yang dibuktikan dengan
KTM.
o Lomba ini bersifat TIM
o 1 Tim terdiri dari minimal 2 orang maksimal 3 orang.
o Setiap Program Studi pada Suatu Universitas hanya boleh
mengirimkan maksimal 2 TIM saja.

2. REGISTRASI DAN ADMINISTRASI PEMBAYARAN


Registrasi dibuka dari tanggal 6 November sampai 7 Desember 2017
dengan beberapa tahap:
a. Peserta dapat mendaftar Online di bit.ly/DaftarAIEGUI
b. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang dapat di unduh di
bit.ly/BerkasPendaftaranAIEGUI
c. Peserta membayar biaya registrasi sebesarRp600.000/peserta,yang
dapat dibayarkan melalui transfer kerekening Bank Mandiri dengan no
rekening 1560012983435 atas nama Ewin Rahman Dzuhri paling
lambat pembayaran sesuai dengan yang ditentukan oleh timeline.
Pembayaran ini sudah termasuk seminar nasional,penginapan,
konsumsi,seminar kit dan gala dinner.
16

d. Peserta dapat mengirimkan pesan konfirmasi ke 081934152502


Page

(Cattleya Randi) setelah melakukan registrasi online dan melakukan


pembayaran. Setelah itu peserta juga diharuskan mengirimkan:
➢ Form pendaftaran
➢ Scan / Foto Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) dalam *jpeg /pdf.
➢ Scan/Foto Bukti pembayaran registrasi dalam format *jpeg/pdf.
e. Semua dokumen dikirimkan sebelum tanggal 7 Desember 2017, ke
email hmgfui.aieg@gmail.com dengan subject
Aieg2017_Geo_Seismic_IntepretationCompetition_NamaTim

C. TAHAPAN SELEKSI
Tahapan seleksi ini terbagi dalam 2 tahapan:
o Tahap Penggabungan data dan interpretasi (Pada babak ini,peserta
akan diminta untuk mengabungkan data seismik dan data sumur
dimana data itu akan digabungkan dengan mengunakan sofware).
o Tahap Presentasi (Pada babak ini peserta diminta untuk
mempresentasikan hasil intepretasi data seismik yang nantinya dari
presentasiitu akan dinilai oleh juri).

D. INSTRUKSI PERLOMBAAN
Sesi pertama
1. Para peserta akan diminta untuk melakukan penggabungan data
seismik dan dataset sumur dengan sofware.
2. Komputer untuk melakukan kegiatan komputasi akan disediakan oleh
panitia.
3. Peserta akan diberikan data yang sama dan data akan diberikan saat
hari H lomba dan tidak diperbolehkan untuk dipublikasi keluar.
4. Peserta diminta untuk mengintepretasikan keberadaan horizon,struktur
geologi dan merekomendasikan daerah potensial minyak dan gas
bumi.
5. Peserta diharapkan mempersiapkan presentasi hasil intepretasi setelah
sesi pertama ini selesai.
17

Sesi kedua
Page

1. Peserta akan mempresentasikan hasil intepretasi dalam bentuk power


point.
2. Setiap peserta akan mendapatkan giliran presentasi 20 menit, dimana
10 menit untuk presentasi dan 10 menit untuk sesi tanya jawab.
3. Giliran presentasi akan di tentukan saat technical meeting
berlangsung.
4. Untuk sesi tanya jawab akan ada dua panelis yang ditentukan oleh
panitia.
5. Keputusan juri bersifat mutlak.

E. HADIAH
o Juara1 :Rp3.500.000 dansertifikat
o Juara2 :Rp2.500.000 dansertifikat
o Juara 3: Rp1.750.000 dan sertifikat

J. NARAHUBUNG
Saskia Nursarifa ( 085777439910)
Cattleya Randi (081934152502)
18
Page

Anda mungkin juga menyukai