Anda di halaman 1dari 9

FORMULIR INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Pengolah Keperawatan

2. Kode Jabatan : -

3. Unit Organisasi : RSUD

Eselon I :

Eselon II :

Eselon III : Direktur RSUD

Eselon IV : Kepala Seksi Keperawatan dan Penunjang

4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

Kepala Seksi Keperawatan


dan Penunjang Medik

Satuan Pelayanan Kepala Satuan Pelayanan


Keperawatan Penunjang Medis

Pengolah Keperawatan Pengolah Penunjang


Medis

5. Ikhtisar Jabatan : Melaksanakan, mengolah dan menganalisa data keperawatan sesuai


dengan ketentuan yang berlaku.
6. Uraian Tugas:
a. Mempelajari data keperawatan dan petunjuknya agar didapat metode / teknik yang
tepat dalam melaksanakan tugas
Tahapan :
1) Mempelajari dokumen sebelumnya dan peraturan perundangan yang berlaku.
2) Mempelajari rencana program Pelayanan Keperawatan.
1
2

3) Menyusun konsep metode dan teknik dalam mengumpul dan mengolah data
bahan perencanaan program.
4) Mengkonsultasikan konsep yang dibuat kepada pimpinan untuk mendapat
arahan.
5) Memfinalisasi konsep.

b. Mengumpulkan dan memeriksa data keperawatan sesuai dengan prosedur dan


ketentuan yang berlaku sebagai bahan kegiatan;
Tahapan :
1) Mempelajari surat masuk/disposisi pimpinan
2) Mengumpulkan data-data yang diperlukan
3) Memeriksa keakuratan data
4) Mengkonsultasikan keakuratan data kepada pihak terkait
5) Memperoleh data yang akurat

c. Menganalisis data keperawatan sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku
untuk menghasilkan kebenaran informasi dan volume kegiatan berdasarkan laporan
yang masuk;
Tahapan :
1) Mempelajari surat masuk/disposisi pimpinan dan peraturan yang terkait
2) Menganalisis data keperawatan
3) Mencek kesesuaian data keperawatan dengan dengan
prosedur dan ketentuan yang berlaku

d. Menyusun dan merekap pelaksanaan tugas keperawatan sesuai tanggung jawab;


Tahapan :
1) Mengumpulkan rencana kegiatan keperawatan
2) Menyusun rekapitulasi rencana kegiatan keperawatan
3) Menyampaikan rekapitulasi rencana kegiatan keperawatan kepada pimpinan

e. Mencatat perkembangan dan permasalahan kegiatan keperawatan secara periodik


sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk mengetahui langkah
pemecahannya;
Tahapan :
1) Mencatat perkembangan data keperawatan
2) Mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi dalam pengumpulan dan
pengolahan data keperawatan
3

3) Mengkonsultasikan perkembangan dan permasalahan kepada pimpinan untuk


mendapat arahan
4) Mengetahui solusi/cara untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi

f.Mengolah dan menyajikan data keperawatan dalam bentuk yang telah ditetapkan
sebagai bahan proses lebih lanjut ;
Tahapan :
1) Mempelajari surat masuk/disposisi pimpinan dan peraturan yang terkait
2) Mengolah dan menyajikan data keperawatan
3) Membuat konsep keperawatan
4) Mengkonsultasikan konsep yang dibuat kepada pimpinan
5) Memfinalisasi konsep

g. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan secara tertulis dan lisan kepada atasan
sebagai bahan evaluasi dan pertanggung jawaban.
Tahapan :
1) Membuat konsep laporan hasil pelaksanaan tugas
2) Mengumpulkan arsip-arsip/dokumen pelaksanaan diklat sebagai bahan lampiran
dalam Laporan
3) Memfinalisasi laporan pelaksanaan tugas.

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan baik tertulis
maupun lisan sesuai dengan ketentuan yang berlaku agar kegiatan kedinasan dapat
berjalan lancar.
Tahapan :
1) Mempelajari tugas
2) Menjalankan tugas
3) Melaporkan hasil pelaksanaan tugas

7. Bahan Kerja :
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1. Data Renstra, RBA , program Kerja, penyusunan rencana kerja


data hasil rapat koordinasi

2. Peraturan perundangan yang koordinasi, monitoring, evaluasi,


berlaku, SOP Keperawatan dan pengawasan, dan pembinaan
kebidanan perawat dan bidan pelaksanaan kegiatan pelayanan
keperawatan ;
4

3. SOP Keperawatan dan kebidanan, penyusunan dan penyediaan


kartu stok, form inventarisasi kebutuhan
perlengkapan/peralatan/
inventaris keperawatan ;

4. Peraturan perundangan yang penyusunan standar pelayanan


berlaku, SOP Keperawatan dan asuhan keperawatan, standar
kebidanan perawat dan bidan operasional prosedur, monitoring,
evaluasi, pengawasan dan
pembinaan kegiatan pelayanan
keperawatan ;

5. Peraturan perundangan yang usulan rencana pengembangan


berlaku, SOP Keperawatan dan tenaga keperawatan;
kebidanan perawat dan bidan, data
kepegawaian

6. Notulensi rapat koordinasi laporan Kasie Keperawatan dan


Keperawatan dan hasil kegiatan penunjang

7. Data absensi kepegawaian inputan/ mencatat pelaksanaan


cuti perawat dan bidan
8. Peraturan perundangan yang koordinasi masalah internal di
berlaku, SOP Keperawatan dan unit Keperawatan
kebidanan perawat dan bidan, data
kepegawaian

8. Perangkat/ Alat Kerja:

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

1. ATK, komputer/printer, alat penyusunan rencana kerja


komunikasi

2. ATK, komputer/printer, alat koordinasi, monitoring, evaluasi,


komunikasi pengawasan, dan pembinaan
pelaksanaan kegiatan pelayanan
keperawatan ;

3. ATK, komputer/printer, alat penyusunan dan penyediaan


komunikasi kebutuhan perlengkapan/peralatan/
inventaris keperawatan ;

4. ATK, komputer/printer, alat penyusunan standar pelayanan


komunikasi asuhan keperawatan, standar
operasional prosedur, monitoring,
evaluasi, pengawasan dan
5

pembinaan kegiatan pelayanan


keperawatan ;

5. ATK, komputer/printer, alat usulan rencana pengembangan


komunikasi tenaga keperawatan;

6. ATK, komputer/printer, alat laporan Kasie Keperawatan dan


komunikasi penunjang

7. ATK, komputer/printer, alat inputan/ mencatat pelaksanaan cuti


komunikasi perawat dan bidan

8. ATK, komputer/printer, alat koordinasi masalah internal di unit


komunikasi Keperawatan

9. Hasil Kerja:

No Hasil Kerja Satuan Hasil

1.
Hasil penyusunan rencana kerja; Dokumen
2.
Hasil pengumpulan dan pemeriksaa Kegiatan
data keperawatan;
3.
Hasil analisis data keperawatan; Kegiatan
4.
Hasil penyusunan dan rekap Dokumen
pelaksanaan tugas keperawatan;
5.
Hasil usulan rencana pengembangan Dokumen
tenaga keperawatan;
6.
Hasil pengolahan dan penyajian data Dokumen
keperawatan
7.
Hasil laporan pelaksanaan kegiatan Dokumen
secara tertulis dan lisan kepada atasan
8.
Hasil pelaksanaan tugas kedinasan lain Kegiatan
yang diperintahkan oleh pimpinan

10. Tanggung Jawab :


a. Ketersediaannya data based perawat/bidan
6

b. Ketersediaannya Profil perawat/bidan


c. Terdistribusinya surat keluar dari unit Keperawatan
d. Ketersedian Data barang dan alat yang dibutuhkan unit unit
e. Ketersedian Data permintaan unit atas semua kegiatan berkaitan dengan kebutuhan
ruangan, barang serta alat.

11. Wewenang :
Mengeluarkan data perawat/bidan kepada Kasie Keperawatan & Penunjang Medis dan
Satpel Keperawatan

12. Korelasi Jabatan:

No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal

1. Kasi Keperawatan RSU Laporan , Dokumen dan


dan Penunjang konsultasi
Medis

2. Satpel RSU Laporan , Dokumen dan


Keperawatan konsultasi

3. Perawat RSU Koordinasi

4. Bidan RSU Koordinasi

13. Kondisi Lingkungan Kerja:

No Aspek Faktor

1. Tempat kerja Indoor/ dalam ruangan


2. Suhu Dingin
3. Udara Sejuk
4. Keadaan Ruangan Cukup luas
5. Letak Datar
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang
8. Keadaan tempat Bersih
kerja
9. Getaran Tidak ada
7

14. Resiko Bahaya:


No Fisik / Mental Penyebab
1. - -
2. - -

15. Syarat Jabatan:


a. Pangkat/Gol. Ruang : Pengatur/II c
b. Pendidikan : D3
Kursus/ Diklat
1) Penjenjangan : -
Teknis : Seminar, pelatihan
c. Pengetahuan kerja :
d. Keterampilan kerja : Mengoperasikan Komputer
g. Bakat Kerja :
1) G : Intelegensi
2) V : Bakat Verbal
3) N : Bakat Numerik
4) Q : Bakat Ketelitian
5) K : Koordinasi Motorik
6) F : Kecekatan Jari
7) C : Kemampuan membedakan warna

e. Temperamen Kerja :
1) R (REPCON) : Repetitive and Continuous
2) T (STS) : Set of Limits, Tolerance and Other
f. Minat Kerja :
1) R : Realistik
2) I : Investigatif
3) S : Sosial
4) C : Konvensional
g. Upaya Fisik :
1) Berdiri
2) Berjalan
3) Duduk
4) Mengangkat
5) Membawa
6) Bekerja dengan jari
8

7) Berbicara
8) Mendengar
9) Melihat
h. Kondisi Fisik
1) Jenis Kelamin : Pria/wanita
2) Umur : antara usia 20-30 tahun
3) Tinggi badan :-
4) Berat badan :-
5) Postur badan :-
6) Penampilan : Rapi
i. Fungsi Pekerjaan :
1) D1: Memadukan
2) D2: Mengkoordinasikan
3) D3: Menyusun
4) D4: Menghitung
5) D5: Membandingkan/ Mencocokan
6) D6: Menyalin
7) O6: Berbicara (Informasi)
8) O7: Melayani
9) O8: Menerima Instruksi

16. Prestasi Kerja yang diharapkan


Jumlah Hasil Waktu
No Satuan Hasil1
(Dalam 1 Tahun) Penyelesaian
1.
Kegiatan 48 720
2.
Kegiatan 4 480
3.
Kegiatan 2400 24000
4.
Kegiatan 120 1200
5.
Kegiatan 9000 18000
6.
Dokumen 12 360
7.
Kegiatan 60 600
8.
Kegiatan 60 600

17. Butir Informasi Lain :


..............................................................................................................................

..............................................................................................................................
9

Jakarta, 20 April 2017.

Mengetahui Ka. Sat. Pel Keperawatan Yang membuat

(...............................................) (...................................)

NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai