Anda di halaman 1dari 13

Asuhan Kebidanan Komunitas Pada Keluarga Tn.

A
RT 16 Kelurahan Karang Anyar Pantai Kecamatan Tarakan Barat Kota
Tarakan

Tanggal : 09 Februari 2018


Jam : 11.00 wita
Tempat : di Rt 16 Kelurahan Karang Anyar Pantai
A. Data Subjektif
a. Susunan Keluarga
Nama KK : Tn. A
Umur : 30 tahun
Jenis kelamin : Laki-Laki
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Swasta
Penghasilan : Rp.3.000.000
Suku bangsa : Jawa/Indonesia
Alamat : Jl. Margo Mapan Rt.16
Daftar anggota keluarga

No Nama Umur JK Penddikan Pekerjaan Kedudukan Kepemilikan


dalam Asuransi

keluarga
1 Tn. A 30 th L SMA Swasta Suami BPJS

2 Ny.L 27 th P SMA IRT Istri BPJS

3 An. N 6 th P TK Belum Anak BPJS


bekerja
4 An.A 2 th L Belum Belum Anak BPJS
sekolah bekerja
Genogram (3 generasi) :

Keterangan :

Laki-laki

Perempuan

Denah Rumah :

Dapur wc
Kamar
Ruang Keluarga
Kamar

Gudang
Ruamg Tamu

Depo Air Minum


2. Pengambilan keputusan dalam keluarga : Suami
3. Kebiasaan hidup sehari-hari
a. Kebiasaan makan (waktu makan, cara mengolah makanan,
penggunaan garam beryodium, pantangan makanan)

Tn.A Ny.L An.N An.A


Tidak 3 kali sehari 3 kali sehari
Berapa kali makan 3x sehari siang
dilakukan pagi, siang, dan pagi, siang,
dalam sehari dan malam
pemeriksaan malam dan malam
Tidak Nasi, ikan, Nasi,ikan, Nasi,ikan,
Jenis makanan/bahan
dilakkan sayur, tahu, sayur,tahu, sayur,
makanan yang
Pemeriksaan tempe Tempe, biskuit, tahu,tempe,bi
dikonsumsi
krupuk skuit, krupuk
Tidak Teh, air putih Susu, air putih Susu, air putih
Jenis minuman yang
dilakukan
sering dikonsumsi
pemeriksaan
Tidak Dicuci, Dicuci, Dicuci,
dilakukan dipotong, dipotong, dipotong,
pemeriksaan dtumis, dan dtumis, dan dtumis, dan
Cara mengelolah dimasak dimasak hingga dimasak
makanan hingga matang matang hingga
matang

Tidak Dipiring dan Dipiring dan Dipiring dan

Cara menyajikan dilakukan dimangkuk dimangkuk dimangkuk

makanan pemeriksaa

b. Hygine perorangan (kebiasaan mandi, gosok gigi, dan keramas)


Berapa kali Tn.A Ny.L An.N An.A
keluarga 2x/hari 2x/hari 2x/hari 2x/hari
mandi/hari
Barapa kali gosok 2x/hari, pagi dan 2x/hari, pagi 2x/hari,pagi 2x/hari,pagi dan
gigi/hari dimalam hari dan dimalam dan dimalam dimalam hari
hari hari

Berapa kali 2x/hari 2x/hari 2x/hari 2x/hari


keramas/hari

4. Penghasilan perbulan
a. Penghasilan ayah : Rp.3.000.000
b. Penghasilan ibu :-
5. Kegiatan sosial kemasyarakatan
a. Kedudukan keluarga dalam masyarakat : Tn.A
mengatakan
sebagai warga
Rt.16
b. Partisipasi keluarga dalam masyarakat : Tn.A
mengatakan
tidak ada
mengikuti
partisipasi
dalam
masyarakat
6. Kebiasaan dalam keluarga berkaitan dengan budaya : Tn.A
mengatakan
tidak ada
kebiasaan
keluarga yang
berkaitan
dengan budaya

7. Riwayat kesehatan anggota keluarga (3 bulan terakhir)


a. Nama anggota keluarga yang sakit : Tidak ada
b. Jenis penyakit : Tidak ada
c. Upaya penanggulangan : Tidak ada
8. Kebiasaan periksa : Puskesmas
9. Riwayat obstetrik dan neonatal :
Anak Tahun Umur Jenis Penolong Tempat Penyulit JK/BB/PB Keadaan
ke lahir Kehamilan Persalinan sekarang
1 2013 Aterm Spontan Bidan Klinik Tidak ada P/2500/49 Baik
bersalin cm
2 2015 Aterm Spontan Bidan Klinik L/2900/49 Baik
bersalin cm

10. Data Keluarga Berencana


Nama Umur Jenis Lama Tempat Kel. Periksa Riwayat Pengetahuan Pengetahuan
Alkon Pakai layanan Stelah IVA/P kesehatan ttg KB ttg IVA/Pap
KB pakai ap 3 bulan smear
KB smear terakhir
Ny.L 27 thn Implan 3 tahun Bidan Tidak Sudah Tidak ada Ibu sudah Ibu
Praktik ada pernah mengetahui mengetahi
periksa tentang KB pemeriksaan
tentang
IVA/Pap
smear

11. Stress dan koping : Ny.L ketika banyak pikiran


melakukan kegiatan jalan-
jalan untuk menghilangkan
stress.
B. Data Objektif
Keadaan umum (masing-masing anggota keluarga)

Pemeriksaan fisik Tn. A Ny.L An.N An.A


Keadaan umum Baik, Baik, Baik Baik
Kes : CM Kes : CM Kes : CM Kes : CM

Tekanan darah TD : 120/80 TD: 120/80 - -


mmHg mmHg
Suhu badan S : 360C S : 360C S: 36,5 0C S: 36, 5 0C
Denyut nadi N: 78 kali/menit N: 78 kali/menit N : 86 x/menit N: 86 x/menit
Respirasi R : 22 kali/menit R : 22 kali/menit R: 22 kali/menit R: 22 kali/menit

Kepala Rambut Rambut berwarna Rambut Rambut


berwarna hitam, hitam, tidak berwarna hitam, berwarna hitam,
tidak rontok,kulit tidak tidak
rontok,kulit kepala bersih rontok,kulit rontok,kulit
kepala bersih kepala bersih kepala bersih

Mata Konjungtiva Konjungtiva tidak Konjungtiva Konjungtiva


tidak anemis dan anemis dan sclera tidak anemis dan tidak anemis dan
sclera berwarna berwarna putih sclera berwarna sclera berwarna
putih putih putih

Mulut Mulut Mulut Mulut Mulut


simetris,tidak simetris,tidak ada simetris,tidak simetris,tidak
ada caries gigi, caries gigi, lidah ada caries gigi, ada caries gigi,
lidah bersih, bersih, bibir tidak lidah bersih, lidah bersih,
bibir tidak tampak pucat bibir tidak bibir tidak
tampak pucat tampak pucat tampak pucat
Telinga Bersih, tidak ada Bersih, tidak ada Bersih, tidak ada Bersih, tidak ada
cairan abnormal cairan abnormal cairan abnormal cairan abnormal

Leher Tidak dilakukan Tidak ada Tidak ada Tidak ada


pemeriksaan pembengkakan pembengkakan pembengkakan
kalenjar tyroid, kalenjar tyroid, kalenjar tyroid,
kalenjar limfe dan kalenjar limfe kalenjar limfe
vena jugularis dan vena dan vena
jugularis jugularis
Payudara Tidak dilakukan Payudara Tidak dilakukan Tidak dilakukan
pemeriksaan simetris, putting pemeriksaan pemeriksaan
tampak menonjol,
tidak ada nyeri
tekan dan bejolan
abnormal
Abdomen Tidak dilakukan Tidak tampak Tidak dilakukan Tidak dilakukan
pemeriksaan luka bekas pemeriksaan pemeriksaan
operasi

Ekstremitas atas Simetris tidak Simetris tidak Tidak dilakukan Tidak dilakukan
oedem,jari oedem,jari pemeriksaan pemeriksaan
lengkap dan lengkap dan tidak
tidak ada varices ada varices

Ektremitas Simetris tidak Simetris tidak Tidak dilakukan Tidak dilakukan


bawah oedem,jari oedem,jari pemeriksaan pemeriksaan
lengkap dan lengkap dan tidak
tidak ada varices ada varices

C. Rumusan Masalah
Data Masalah

1. Lingkungan rumah Tn.A masih Masih ditemukan jejak tikus


ditemukan jejak tikus dikarenakan
terdapat parit/selokan yang kotor
2. Dari hasil pengkajian Tn.A merokok Merokok
yang dalam sehari menghabiskan 3-5
batang rokok dan terkadang merokok
dalam rumah Tn.A
3. Ny.L dengan akseptor KB aktif implan Akseptor KB aktif implan selama 3 tahun
selama 3 tahun

D. Penentuan Prioritas Masalah


1. Masih ditemukan jejak tikus
Kriteria Skor Perhitungan Pembenaran
Sifat masalah 1 1/3x1 = 1/3 Dirumah Tn.A masih ditemukan jejak tikus
- Krisis
Kemungkinan 1 1/3x1 = 1/3 Karena Tn.A terkadang membersihkan
masalah dapat di lingkungan rumah dan parit/selokan yang
ubah kotor karena sampah dari warga yang lain.
- Sebagian

Potensial masalah 1/3 1/3x1 = 1/3 Karena kurangnya kesadaran warga sekitar
dapat dicegah Tn.A sehingga masih saja parit/selokan
- Rendah menjadi kotor akibat sampah.

Menonjolnya 1 1/2x1 = 1/2 Karena keluarga Tn.Amerasa aroma tidak


masalah sedap dari parit/selokan yang kotor
- Ada dikarenakan sampah dan masih tada tikus
masalah, yang berkeliaran di lingkungan Tn.A
tetapi Tidak
perlu
ditangani
Jumlah : 1 1/2

2. Merokok
Kriteria Skor Perhitungan Pembenaran
Sifat masalah 3 3/3x1 = 1 Dari hasil pengkajian Tn.A mengatakan
- Tidak/kurang perokok pasif
sehat
Kemungkinan 0 0/2x1 = 0 Karena Tn.A tidak mau berhenti merokok dan
masalah dapat di sudah sejak lama merokok
ubah
- Tidak dapat
Potensial masalah 1/3 1/3x1 = 1/3 Karena Tn.A sudah lama merokok
dapat dicegah
- Rendah
Menonjolnya 0 0/2x1 = 0 Karena Tn.A tidak ada keluhan selama ini
masalah dikarenakan merokok
- Masalah
tidak
dirasakan
Jumlah : 1 1/2
3. Ny.L dengan akseptor KB aktof implan selama 3 tahun
Kriteria Skor Perhitungan Pembenaran
Sifat masalah 1 1/3x1 = 1/3 Ny.N dengan akseptor Kb aktif implan
- Krisis selama 3 tahun
Kemungkinan 0 0/2x1 = 0 Karena Tn.A tidak mau berhenti merokok dan
masalah dapat di sudah sejak lama merokok
ubah
- Tidak dapat
Potensial masalah 1/3 1/3x1 = 1/3 Karena Tn.A sudah lama merokok
dapat dicegah
- Rendah
Menonjolnya 0 0/2x1 = 0 Karena Tn.A tidak ada keluhan selama ini
masalah dikarenakan merokok
- Masalah
tidak
dirasakan
Jumlah : 1 1/2

E. Plan of Action (Rencana Pemecahan Masalah)


1. Masih ditemukan Tikus
Perencanaan
a. Berikan KIE tentang bahaya dari tikus
b. Beritahu warga tentang akibat sampah
c. Anjurkankeluarga Tn.A untuk rajin membersihkan parit/selokan yang kotor
d. Beritahu cara mengusir tikus
Tindakan
a. KIE tentang bahaya dari tikus
(1) Air kencing tikus dapat mengakibatkan (demam, dan diare) karena
adanya Virus Leptospirosis
(2) Tikus dapat mengotori rumah karena kotoran dan air kencingnya yang
dapat menimbulkan bau
b. Memberitahu warga tentang akibat dari sampah, karena sampah dapat
mengakibatkan pencemaran lingkungan.
c. Menganjurkan keluarga Tn.A untuk lebih giat lagi dalam membersihkan
parit/selokan yang kotor akibat sampah
d. Memberitahu cara mengusir tikus dengan kapur barus yang telah
dihancurkan ditaburkan di tempat yang sering di datangi atau di lewati oleh
tikus
Evaluasi :
a. Telah diberikan tentang bahaya kesehatan yang diakibatkan oleh kotoran
tikus
b. Telah diberitahu pada keluarga tentang akibat dari sampah
c. Telah dianjurkan pada Tn.A untuk lebih giat lagi dalam membersihkan
parit/selokan yang kotor akibat sampah
d. Telah diberitahu cara mengusir tikus
2. Merokok
Perencanaan
a. Memberi KIE tentang kerugian/bahaya merokok
b. Berikan KIE tentag rokok
Tindakan
a. Memberikan KIE kepada keluarga tentang bahaya merokok, bahaya rokok
pada anak dan gangguan perokok aktif saat mengkonsumsi rokok. Pada saat
anak terpapar asap rokok anak akan mengalami gangguan sistem pernafasan
dan ketidak teraturan detak jantung, kondisi ini dapat menyebabkan sindrom
kematian secara tiba-tiba pada anak, sedangkan pada anak yang terpapar
asap rokok dalam rentan waktu yang cukup lama dapat menyebabkan
gangguan fungsi pernafasan terutama paru-paru termasuk: asma, kanker
darah, batuk rejan, gangguan system penciuman, dll.
b. Pencegahan
Menganjurkan perokok aktif untuk tidak merokok didalam rumah ruangan
dan merokok di ruangan terbuka di luar rumah dan sebaiknya berhenti
merokok sacara perlahan-lahan dengan cara setiap harinya mengurangi
rokok yang dikonsumsi satu hari.
Evaluasi
Keluarga telah mengerti tentang bahaya/kerugian merokok dan tidak merokok
di dalam rumah dan akan mengurangi rokok secara perlahan-lahan.
3. Ny.N dengan akseptor KB aktif implan selama 3 tahun
Perencanaan
a. Ingatkan Ny.L untuk waktu pelepasan atau pencabutan implan
b. Beritahu Ny.L efek jika tidak dilepaskannya KB impan yang terpasang
c. Beritahu Ny.L cara merawat luka bekas sayatan pelepasan atau pencabutan
implan
d. Anjurkan Ny.L untuk merencanakan pemasangan KB selanjutnya
Tindakan
a. Mengingatkan Ny.L waktu pelepasan atau pencabutan implan di bidan
praktik karena jangka waktu menggunakan KB implan hanya 3 tahunjika
Ny.L tidak sempat melepaskan KB implan sarankan Ny.L untuk
menggunakan kondom saat berhubungan.
b. Memberitahu Ny.L efek jika tidak dilepaskanya KB implant yang
terpasang di bagian lengan atas yag dapat menimbulkan penyakit
dikarenakan adanya benda asing didalam tubuh dan KB yang terpasang
sudah tidak efektif untuk tubuh.
c. Memberitahu cara merawat luka bekas sayatan akibat pelepasan atau
pencabutan implan yaitu:
(1) Jaga luka insisi atau luka bekas sayatan selama 48 jam. Luka insisi
dapat mengalami infeksi bila basah saat mandi atau mencuci baju
(2) Jangan membuka balutan luka selama 48 jam
(3) Hindari benturan atau luka di daerah tersebut atau menambah tekanan
seperti, mencuci baju, mengangkat barang yang berat, menggendong
anak,dll.
d. Menganjurkan ibu untuk rencana pemasangan KB selanjutnya yang akan
digunakan seperti;
(1) KB suntik 3 bulan
(2) KB suntik 1 bulan
(3) Pil KB
(4) IUD
(5) Implan
Evaluasi
a. Ny.L sudah mengingat rencana pelepasan atau pencabutan KB implan
b. Ny.L sudah mengerti tentang efek jika KB implant tidak dilepaskan atau
dicabut.
c. Ny.L sudah mengetahui dan sudah paham tentang cara perawatan luka
sayatan akibat pelepasan atau pencabutan implan
d. Ny.L sudah merencanakan pemasangan KB selanjutnya yaitu implan

Anda mungkin juga menyukai