Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN DASAR/ TEORI

Nama :
Tanggal :
Waktu
:
1. Silang jawaban a,b,c atau d dibawah ini yang paling tepat
Soal soal :

1. Sumber arus listrik utama pada kendaraan adalah :


a Accu c Starter motor
b Alternator d Rotor

2. Berat jenis air acuu yang baik adalah :


a 1,2 c 2,16
b 1,26 d 0,27

3. Sirkuit kelistrikan terbentuk oleh massa bodi kendaraan yang terdiri dari terminal negatip alat-alat
kelistrikan dan terminal negatip baterai yang terhubung pada bodi .
a Salah c Tidak penah tepat
b Tidak tepat d Benar

4. Karena bohlam lampu halogen mencapai temperatur tinggi saat dinyalakan, jangan menyentuh
area selain bagian kaca selama penggantian.

a Tidak penah tepat c Salah


b Benar d Tidak tepat

5. Relay yang digunakan pada kendaraan memutar sirkuit beramper tinggi ke ON/OFF dengan cara
memutar sirkuit beramper kecil ON/OFF.
a Benar c Tidak tepat
b Salah d Tidak penah tepat

6. Tachometer pada meter kombinasi menunjukkan jumlah putaran mesin per menit

a Salah c Tidak penah tepat


b Tidak tepat d Benar

7. Pernyataan manakah yang benar mengenai AC kendaraan?


a Fungsi pemanasan AC kendaraan menggunakan sebuah evaporator sebagai pengganti panas
untuk memanaskan udara.
b Fungsi pendinginan AC kendaraan menggunakan heater core sebagai pengganti panas untuk
mendinginkan udara.
c Setelah penggunaan yang lama, refrigerant di dalam AC kendaraan berkurang. Oleh karena itu,
pemeriksaan berkala volume refrigerant perlu dilakukan
d AC otomatis kendaraan secara otomatis mengontrol fungsi pendinginan. Akan tetapi, fungsi
pemanasan harus dikontrol secara manual.
8. Pernyataan manakah yang benar mengenai lampu-lampu peringatan dan indikator?

a. Lampu indikator lampu jauh menyala saat switch dimmer lampu kepala diputar satu takikan.
b. Lampu peringatan sabuk pengaman menyala saat pintu kendaraan dibuka.
c. Lampu peringatan permukaan bahan bakar menyala saat bahan bakar di dalam tangki rendah.
d. Lampu peringatan ABS menyala untuk memperingatkan kendaraan lain akan kehadiran
kendaraan Anda.

9. Ada beberapa symbol di bawah ini, apakah arti dari symbol tersebut
(berurutan dari kiri ke kanan) ?

a. Switch – diode – relay – battery


b. Battery – lamp – relay – switch
c. Battery – circuit breaker – capacitor – switch
d. Switch – relay – lamp – battery
10. Di bawah ini adalah gambar aliran arus listrik pada sebuah transistor, merupakan jenis transistor …..
a. PNP type
IC IE
b. NPN type
c. Zener type C E
d. Capacitor type B IB

11. Gambar di bawah ini merupakan prosedur suatu pengukuran kelistrikan. Pengukuran apakah
yang dapat dilakukan sepeti gambar tersebut ?
a. Tegangan
b. Arus
c. Hambatan / Tahanan
d. Daya
?
12. Dari kelompok kata berikut, pilih kata-kata yang sesuai dengan nama-nama diagram yang terlihat
di bawah ini.

a. 1 Lampu peringatan tekanan oli b. 2. Lampu peringatan pengosongan baterai

c. 3. lampu peringatan fuida d. 4. lampu peringatan rem


13. Dari kelompok kata berikut, pilih kata-kata yang sesuai dengan nama-nama diagram yang terlihat
di bawah ini.

a. 1 Lampu peringatan pengisian b. 2. lampu peringatan tanda

c. 3. lampu peringatan starter d . lampu peringatan tekanan oli.

14. Dari kelompok kata berikut, pilih kata-kata yang sesuai dengan nama-nama diagram yang terlihat
di bawah ini.

a. 1 Lampu peringatan pengisian b. Lampu peringatan tanda.

c. 3. lampu peringatan permukaan fluida rem d. 4. Lampu peringatan rem

15. Perhatikan rangkaian berikut, setelah switch berada pada posisi ON (menutup) maka…..
a. Relay tidak bekerja
b. Relay bekerja tetapi arus listrik utama tetap melalui switch
b. Relay bekerja dan arus listrik utama melalui relay
c. Relay akan bergetar (vibrasi)

Supply
12 V Switch
Relay

16. Coba lihatlah gambar di bawah ini !


1.
a. nomor 1. evaporator
b. nomor 1. kompresor
c. nomor 1. blower
d. nomor 1. blower fan
17. Coba lihatlah gambar di bawah ini !
1.
a. nomor 1. evaporator
b. nomor 1. kompresor
c. nomor 1. blower
d. nomor 1. blower fan
18.Seorang teknisi melepas pull positif baterai kendaraan dalam kondisi tidak ada satu pun beban
kelistrikan kendaraan yang sedang diaktifkan. Selanjutnya teknisi tersebut memasangkan amperemeter
diantara kabel positif baterai dan pull positif baterai. Apa yang sedang dilakukan oleh teknisi tersebut ?
a. Memeriksa beban parasit kendaraan
b. Memeriksa baban maksimum kendaraan
c. Mengukur rugi tegangan
d. Memeriksa kemampuan baterai
19. Komponen apa yang perlu diperiksa pertama jika AC tidak mau hidup ?
a. Relai kondensor
b. Air temperatur sensor
c. Relai compresor
d. Throttle valve
20 Perhatikan gambar di bawah ini !

Rangkaian. 1 Rangkaian 2.
Dari dua gambar di atas pilihlah pernyataan berikut yang benar !
a. Kedua lampu pada rangkaian 1 dan rangkaian 2 menyala
b. Pada rangkaian 1 hanya lampu dengan daya 100 W yang menyala
c. Pada rangkaian 2 hanya lampu 1 yang menyala
d. Kedua lampu pada rangkaian 2 menyala

Anda mungkin juga menyukai