Anda di halaman 1dari 2

FISIKA KELAS VIII KURIKULUM 2013

1. Balok dengan volume 4 m3 dan pengisi pipa diabaikan, tentukan


ternyata setengah bagian balok gaya minimal yang harus diberikan
tercelup dalam air yang massa anak agar batu bisa terangkat!
jenisnya 1.000 kg/m3. Jika A. 10 N C. 40 N
percepatan gravitasi 10 m/s2 besar B. 20 N D. 50 N
gaya archimedes pada balok
adalah...
A. 20.000 N C. 40.000 N 6. Sebuah dongkrak hidrolik
B. 30.000 N D. 50.000 N digunakan untuk mengangkat
beban.
2. Sebuah benda di udara memiliki
berat 30 N. Jika benda dicelupkan
dalam air ternyata beratnya
menjadi 20 N. Besar gaya
Archimedes yang diberikan air
pada bendatersebut adalah...
A. 50 N C. 15 N
B. 25 N D. 10 N
Jika jari-jari pada pipa kecil adalah
3. Menurut hukum Archimedes, 2 cm dan jari-jari pipa besar adalah
sebuah benda yang dicelupkan ke 18 cm, tentukan besar gaya
dalam zatcair akan mengalami gaya minimal yang diperlukan untuk
ke atas yang besarnya... mengangkat beban 81 kg !
A. Sama denga berat zat cair yang A. 10 N C. 40 N
dipindahkan B. 20 N D. 50 N
B. Sama dengan berat benda
C. Sama dengan volume benda 7. Bejana berhubungan digunakan
yang dipindahkan untuk mengangkat sebuah beban.
D. Lebih kecil daripada berat Beban 1000 kg diletakkan di atas
benda penampang besar 2000 cm2.
Berapakah gaya yang harus
4. Apabila suatu benda tenggelam di diberikan pada bejana kecil 10 cm2
dalam air berarti agar beban terangkat
A. Benda tersebut berat A. 30 N C. 50 N
B. Benda tersebut ringan B. 40 N D. 60 N
C. Massa jenis benda lebih besar
dari 1 g/cm3 8. Pompa hidrolik memiliki
D. Massa jenis benda lebih kecil perbandingan diameter penghisap 1
dari 1 g/cm3 : 20. Apabila penghisap besar
dimuati mobil seberat 32.000 N,
5. Seorang anak hendak menaikkan maka supaya seimbang pada
batu bermassa 1 ton dengan alat penghisap kecil harus diberi gaya
seperti gambar berikut! sebesar...
A. 30 N C. 50 N
B. 40 N D. 60 N
9. Perhatikan pernyataan di bawah
ini!
Jika luas penampang pipa besar
adalah 250 kali luas penampang
pipa kecil dan tekanan cairan
1) Bejana berhubungan diisi lebih
dari satu jenis zat cair.
2) bentuk bejana berbeda
3) jumlah bejana lebih dari dua
4) Tekanan pada permukaan zat
cair tidak sama(salah satu
bejana permukaannya ditutup).
5) Terdapat pipa kapiler.
6) Digoyang-goyangkan(tidak
seimbang)
7) luas penampang bejana tidak
sama
Hukum Bejana Berhubungan tidak
berlaku apabila:
A. 1 , 2, 3, 4
B. 1, 2, 6, 7
C. 1, 3, 5, 4
D. 1, 4, 5, 6
10. Untuk mempertahankan
kehidupannya tumbuhan harus
memindahkan / mengangkut zat
dari akar sampai daun dan dari
daun sampai akar. Untuk
mengangkut air dari akar agar
sampai kedaun digunakan jaringan
A. kolenkim
B. floem
C. epidermis
D. xylem
11. Pada peristiwa osmosis tumbuhan
yang berpindah adalah..
A. Molekul-molekul terlarut
B. Zat-zat sisa
C. Molekup pelarut dan terlarut
D. Molekul-molekul pelarut
12. Faktor-faktor yang mempengaruhi
pengangkutan air dan mineral pada
xilem, kecuali
A. Daya isap daun
B. Daya tekan akar
C. Daya tekan batang
D. Kapilaritas

Anda mungkin juga menyukai