Anda di halaman 1dari 1

PKn kelas 2

Semester 1

Evaluasi

Latihan soal-soal 1:

I. Jawablah dengan singkat dan tepat! 7. Memberikan pertolongan harus dengan


hati ……
1. Mengapa kita harus saling berbagi?
8. Pembagian tugas di rumah dimaksudkan agar …
2. Bagaimana sikapmu jika temanmu memberi
9. Jika ada anggota keluarga yang tidak
air minum ketika kamu merasa haus?
mampu melakukan tugas, kita harus ……
3. Bagaimana cara kita menyayangi orang tua?
10. Tanaman menjadi subur karena ……
4. Sebutkan manfaat tolong menolong!
III. Pilihlah jawaban yang benar!
5. Dalam hal apakah kita tidak boleh bekerja
sama? 1. Anak yang murah hati suka ……
a. memberi c. membeli
6. Tumbuhan apa yang ada di halaman b. mengambil
rumahmu?
2. Bantuan yang tepat diberikan kepada ……
7. Bagaimana perlakuanmu terhadap a. orang miskin
tumbuhan yang ada di sekitarmu? b. orang yang mengharukan
c. orang yang gembira
8. Apa manfaat hewan bagi manusia?
3. Sumbangan tidak tepat diberikan kepada …
9. Tuliskan 3 hewan yang biasa dipelihara a. anak nakal c. yang membutuhkan
manusia! b. anak yatim

10. mengapa sungai di kota sekarang sangat 4. Memberikan sumbangan dapat meringankan …
kotor? a. tanggungan orang lain
b. pekerjaan orang lain
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar! c. penderitaan orang lain

1. Kalau kita mempunyai pengalaman, 5. Kerukunan dapat mempererat ……


sebaiknya …… a. pertikaian
b. persaudaraan
2. Agar kita hidup rukun, maka kita harus c. persekongkolan
saling ……

3. Ketika ibu sakit, sebaiknya kita ……


Nama Siswa Nilai
4. Kerukunan akan memperkokoh ……

5. Sikap menghargai orang lain dapat


membina ……

6. Memberi ………………… daripada meminta.

Anda mungkin juga menyukai