Anda di halaman 1dari 1

Pengembangan Media Pembelajaran IPA Berbasis Adobe

Flash CS6 untuk Siswa SMP

Arief Budhiman1*, Supriyadi, Bambang Subali


FMIPA Universitas Negeri Semarang
Kampus Sekaran, Gunungpati, Kota Semarang
e-mail: ariefkyuu@students.unnes.ac.id

Abstrak
Tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menghasilkan produk media
pembelajaran IPA menggunakan software Adobe Flash CS6 yang memenuhi kriteria layak pada pokok
bahasan tata surya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Research and Development.
Tahap awal penelitian yaitu studi literasi, selanjutnya mengembangkan desain serta dilakukan
pembuatan media pembelajaran berbasis Adobe Flash CS6. Penelitian ini menghasilkan media
pembelajaran yang layak untuk proses pembelajaran pada materi tata surya. Hasil penilaian kelayakan
media pembelajaran oleh ahli media diperoleh 90% dengan kriteria sangat layak, penilaian oleh ahli
materi diperoleh 90% dengan kriteria sangat layak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media
pembelajaran IPA berbasis Adobe Flash CS6 layak dan dapat digunakan untuk siswa kelas VII SMP.

Kata kunci: pengembangan, media pembelajaran, flash

Anda mungkin juga menyukai