Anda di halaman 1dari 4

Nomor : SOP/ / / /2021

Revisi ke : 00
Belaku Tnggal : 2021

Standar Operasional Prosedur (SOP)


KEBERSIHAN TANGAN
Ditetapkan
Kepala UPTD Puskesmas Majenang II

NUNUNG TRI SUSILOWATI, S.SI.T.M.Tr.Keb


Penata
NIP. 19791208 200701 2 008

DINAS KESEHATAN KABUPATEN CILACAP

UPTD PUSKESMAS MAJENANG II


Jalan H.Ibrahim Nomor. 123 Salebu Telepon (0280) 623119
Email : puskesmasmaj02@yahoo.com
MAJENANG

KEBERSIHAN TANGAN
No. Dokumen : SOP/ / / /2021
No.Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 2021
Halaman : 1/3

NUNUNG TRI
UPTD PUSKESMAS SUSILOWATI
MAJENANG II S.SI.T.M.Tr.Keb
NIP : 19791208 200701 2 008

1.Pengertian Tindakan mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir bila
tangan jelas kotor atau terkena cairan tubuh, atau menggunakan
alkohol (alcohol-based handrubs)bila tangan tidak tampak kotor.

2.Tujuan Untuk mencegah agar tidak terjadi infeksi, kolonisasi pada pasien dan
mencegah kontaminasi dari pasien ke lingkungan termasuk lingkungan
kerja petugas.

3.Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Majenang II Nomor 440/ /


/SK/ /2021 tentang Penerapan Kewaspadaan Standar di UPTD
Puskesmas Majenang II.

4.Referensi PMK No.27 tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan


Pengendalian Infeksi di Fasyankes
Panduan Cuci Tangan Pakai Sabun-Kesmas Kemkes

5.Prosedur Cara mencuci tangan dengan sabun dan air


Lama waktu yang dibutuhkan: 40-60 detik
1. Basahi tangan dengan air bersih yang mengalir
2. Gunakan sabun pada tangan secukupnya
3. Gosok telapak tangan yang satu ke telapak tangan lainnya
4. Gosok punggung tangan dan sela-sela jari
5. Gosok telapak tangan dan sela jari dengan posisi saling bertautan
6. Gosok punggung jari ke telapak tangan dengan posisi jari saling
bertautan
7. Genggam dan basuh ibu jari dengan posisi memutar
8. Gosok bagian ujung jari ke telapak tangan agar bagian kuku
terkena sabun
9. Gosok tangan yang bersabun dengan air bersih mengalir
10. Keringkan tangan dengan lap sekali pakai atau tissue
11. Tutup pemutar keran air dengan lap sekali pakai atau tissue

Cara mencuci tangan dengan antiseptik berbasis alkohol

Lama waktu yang dibutuhkan: 20-30 detik


1. Tuangkan 2-3cc antiseptik berbasis alkohol ke telapak
tangan,kemudian ratakan ke seluruh permukaan tangan
2. Gosokan kedua telapak tangan
3. Gosok punggung dan sela-sela jari tangan kiri dengan telapak
tangan kanan dan sebaliknya
4. Gosok kedua telapak dan sela-sela jari tangan
5. Jari-jari sisi dalam dari kedua tangan saling mengunci
6. Gosok berputar pada ibu jari tangan kiri dalam genggaman tangan
kanan dan sebaliknya
7. Gosok dengan memutar ujung jari-jari tangan kanan di telapak
tangan kiri dan sebaliknya
8. Sesudah kering, tangan ada sudah bersih

6.Diagram Alir Gunakan sabun Gosok telapak tangan


Basahi tangan
secukupnya dengan telapak
dengan air
tangan lainnya

Bilas dengan Gosok seluruh Gosok punggung dan


menggunakan air permukaan tangan sela-sela jari
mengalir secara merata

Keringkan
tangan dengan
lain tisu

7.Ruang Terkait Semua Ruang Pelayanan

8. Rekaman historis perubahan

NO Yang dirubah Isi perubahan Tgl. Mulai diberlakukan

KEBERSIHAN TANGAN

No. Dokumen : SOP/ / / /2021


No.Revisi : 00
Tanggal Terbit : 2021
DAFTAR Halaman : 1/2
TILIK
NUNUNG TRI
UPTD PUSKESMAS SUSILOWATI
MAJENANG II S.SI.T.M.Tr.Keb
NIP : 19791208 200701 2 008

Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1. Apakah Sudah basahi tangan dengan air bersih
yang mengalir

2. Apakah menggunakan sabun pada tangan


secukupnya?
3. Apakah menggosok telapak tangan yang satu ke
telapak tangan lainnya
4. Apakah menggosok punggung tangan dan sela-sela
jari?
5. Apakah menggenggam dan basuh ibu jari dengan
posisi memutar
6. Apakah menggosok bagian ujung jari ke telapak
tangan agar bagian kuku terkena sabun
7. Apakah menggosok tangan yang bersabun dengan
air bersih mengalir?
8. Apakah Mengeringkan tangan dengan lap sekali
pakai atau tissue

9. Apakah menutup pemutar keran air dengan lap


sekali pakai atau tissue

CR : …………………………%. Majenang ,……………………..


Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai