Anda di halaman 1dari 1

Tujuan :

1. Mengukur zona hambatan pada kultur kuman rongga mulut

2. Membandingkan berbagai macam antibiotika pada kuman rongga mulut

Alat dan bahan:

1. Kultur kuman rongga mulut

2. Antibiotika :

a. Amoksisilin

b. Amoksisilin + Asam Klavulanat

c. Eritromisin

d. Klindamisin

Cara Kerja:

1 . K u m a n ya n d i k u l t u r dalam blood agar dan diinkubasi selama 24 jam.

2. Media kuman pada cawan petri dibagi menjadi 5 zona, 4 zona


untuk kelompok antibiotika, 1 zona untuk kelompok kontrol.

3. Masing-masing zona diberi paperdish yang telah ditetesi antibiotika

4. Setelah diinkubasi selama 24 jam, kemudian diukur zona hambatann


yang ada dengan menggunakan jangka sorong.

Anda mungkin juga menyukai