Anda di halaman 1dari 6

Akhyar wijaya

1508108010030
Tugas 1 Simulasi Statistika
Dikumpulkan 10 April 2017

1. Buatlah sebuah program untuk melihat frekuensi relatif dari keluaran bilangan acak yang
mengikuti distribusi Binomial yang dibangkitkan oleh R. Program yang dibuat harus:
a) berisi parameter program yaitu banyak data yang dibangkitkan (n), banyak percobaan dari
Binomial (size), dan peluang sukses dari distribusi Binomial (p). Ketiga parameter ini harus bisa
diubah-ubah tanpa perlu merubah program.

b) Keluaran yang harus ditampilan adalah:


1. keluaran unik dari data yang dibangkitkan
2. frekuensi relatif dari keluaran tersebut
3. peluang sebenarnya dari keluaran tersebut.
c) Recording program yang jelas dan terstruktur.
d) Laporan analisa dalam bahasa ringkas dan terstruktur.

Jawab :
Parameter n diperbesar :

Parameter n diperkecil :

Saat parameter size diperbesar, penduga rata-rata semakin mendekati parameter populasi atau
sebaliknya, Semakin kecil parameter size, maka varian semakin mendekati parameter populasi
atau sebaliknya dilihat dari sisi banyaknya data yang dibangkitkan, semakin besar size, maka
data yang dibangkitkan (keluaranunik) semakin bervariasi dan nilainya besar, semakin kecil
nilai size, keluaran yang dihasilkan semakin tidak bervariasi dan nilainya kecil
2. Buatlah 3 program untuk melihat kedekatan nilai parameter dari sampel yang dibangkitkan
dari populasi-populasi yang berdistribusi:
1. Normal
2. Eksponensial
3. Gamma
Program yang dibuat harus:
a) berisi parameter banyaknya data yang dibangkitkan
b) parameter dari populasi yang dibangkitkan sampelnya
c) keluaran yang hasilkan adalah perbandingan antara nilai parameter populasi dengan
nilai parameter dari sampel.
d) Recording program yang jelas dan terstruktur.
e) Laporan analisa dalam bahasa ringkas dan terstruktur.

Jawab :
a. distribusi normal

Saat parameter n diubah ubah


#parameter di perbesar
#parameter di perkecil

Terlihat bahwa saat parameter n diperbesar, standar deviasi pada sampel semakin mendekati
parameter populasi, dan saat parameter n diperkecil, maka standar deviasi sampel semakin
menjauhi parameter pupolasi sehingga dapat disimpulkan bahwa semakin banyak data yang
dibangkitkan, semakin dekat dalam menduga standar deviasi populasi dan sebaliknya,
semakin sedikit data yang dibangkitkan, semakin jauh dalam menduga standar deviasi
populasi hal ini juga berlaku untuk rata-rata

b.distribusi exponensial

Parameter n diubah ubah


#parameter di perbesar
#parameter diperkecil

Terlihat bahwa saat parameter n diperbesar, varian pada sampel semakin mendekati
parameter populasi, dan saat parameter n diperkecil, maka varian sampel semakin menjauhi
parameter pupolasi sehingga dapat disimpulkan bahwa semakin banyak data yang
dibangkitkan, semakin dekat dalam menduga varian populasi dan sebaliknya, semakin
semakin sedikit data yang dibangkitkan, semakin jauh dalam menduga varian populasi.Hal
ini juga berlaku untuk rata-rata

c.distribusi gamma

Saat parameter diubah ubah


#parameter di perbesar
#parameter di perkecil

Terlihat bahwa saat parameter betha diperbesar, varian pada sampel semakin menjauhi
parameter populasi, tetapi berbanding terbalik dengan ekpektasi sampel, semakin mendekati
parameter populasi, dan saat parameter betha diperkecil, varian pada sampel semakin
menjauhi parameter populasi, tetapi berbanding terbalik dengan ekpektasi sampel, semakin
mendekati parameter populasi. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa, semakin besar dan kecil
nilai betha, semakin besar kemungkinan ekpektasi sampel mendekati populasi, sedang
kanvarian berbanding terbalik, yaitu semakin besar dan kecil betha, maka kemungkinan
menduga varian dari sampel menjauhi varian populasi

Anda mungkin juga menyukai