Anda di halaman 1dari 1

Penyakit Sistem Pencernaan adalah semua penyakit yang terjadi pada saluran pencernaan.

Penyakit ini
merupakan golongan besar dari penyakit pada organ esofagus, lambung, duodenum bagian pertama,
kedua dan ketiga, jejunum, ileum, kolon, kolon sigmoid, dan rectum.

Penyakit pada Sistem Pencernaan:

1. Mual (Nausea) : Sensasi subjektif yang tidak menyenangkan di gastro intestinal

2. Muntah : Reflek komplek yang di perantarai oleh pusat muntah di medula oblongata.

3. Diare : Peningkatan keenceran dan frekuensi feses

4. Refluks Esofagitis : Merupakan aliran balik dari isi gaster doudenum ke esofagus biasanya karena
kelemahan sfinger cardiac

5. Ulkus Peptikum : Rusaknya lapisan mukosa di sel gastro intestinal

6. Ulkus Gaster : Rusaknya lapisan mukosa di lambung

7. Crohn Disease : peradangan kronik pada usus ditandai peradangan pada gastro intestinal

8. Colitis ulcerativa : penyakit peradangan pada rektum /colon

9. Gastritis : Penyakit peradangan pada lambung

10. stress Ulcer : Rusaknya lapisan mukosa yang akut pada lambung

11. Sindrom Zollinger Ellison : Kelainan produksi asam lambung biasanya karena faktor genetik

12.Apendisitis : Radang usus buntu , umumnya terjadi karena infeksi bakteri.

13.Maldigesti : Terlalu banyak makan atau makan suatu zat yang merangsang lambung.

Anda mungkin juga menyukai