Anda di halaman 1dari 4

“Kita Mau, Kita Mampu, Kita Maju”

DAFTAR ISI

Daftar Isi………………………………………………………………………………..2

1. A. Pengantar …………………………………………………………………….…….3
2. B. Agenda Kegiatan …………………………………………………..………………3
3. C. Alat dan Bahan …………………………………………………………………….4
4. D. Manfaat …………………………………………………………………………….4
5. E. Penutup …………………………………………………………………………….5

Lampiran ……………………………………………………………..……………6

Sketsa Griya Sampah Berbasis Sekolah ………………………………………….

PROPOSAL PENGAJUAN PENGADAAN SARANA DAN PRASARANA


PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS SEKOLAH

1. Pengantar

Sampah adalah kumpulan berbagai material buangan yang merupakan sisa proses dan kegiatan
kehidupan manusia ada sampah organik dan anorganik. Pupuk organik sebagai hasil dari proses
biologi oleh aktivitas mikroorganisme dekomposer dalam menguraikan /dekomposisi bahan
organik menjadi humus. Penggunaan starter dapat mempercepat proses pengomposan dari 4 – 6
bln menjadi 3 – 4 minggu. Sampah merupakan masalah dan tanggung jawab kita bersama
khususnya di lingkungan sekolah, sampah dapat di minimalisir dengan adanya daur ulang agar
menjadi bahan yang dapat dimanfaatkan kembali dan tidak berdampak negatif pada lingkungan
sekolah.

1. Agenda Kegiatan

Daur ulang sampah berbasis sekolah ini difokuskan pada sampah organik (Sisa makanan, sisa
sayuran dan kulit buah-buahan, sisa ikan dan daging, sampah kebun (daun-daunan, rumput, dan
sampah yang mudah busuk lainnya). Untuk sampah anorganik (bahan dasar plastik, kaca dan
lainya) di komersilkan untuk mendukung kegiatan daur ulang sampah organik.

Pengumumpulan berbagai jenis sampah dari bak penampungan pertama ke penampungan pusat
setiap 1/2 minggu sekali yang melibatkan para siswa, sampah yang lingkungan sekolah
diantaranya sebagai berikut :

No Jenis Sampah organik dan Minggu ke Hasil


anorganik 1 2 3 4
1 Dedaunan
2 Sampah dapur
3 Bahan Plastik
4 Sampah kering
5 Kertas
6 Bahan Kaca

1. Alat dan bahan

Pengelolaan sampah di sekolah sudah berjalan dengan baik namun belum ada upaya
pemanfaatan kembali, hanya di musnahkan saja. Guna tercapai dan terlaksananya program
pengelolaan sampah berbasih sekolah, perlu diadakan penambahan sarana dan prasarana dalam
pengelolaan sampah diantaranya :

1. Yang sudah tersedia


1. Bak sampah di sekitar kelas dan lingkungan sekolah.
2. Penampungan permanen pembakaran sampah.
2. Yang belum tersedia
1. Tempat daur ulang sampah organik permanen berupa rumah sederhana dengan
ukuran 3×4 m.
2. Bak/tong pusat penyimpanan sampah.
3. Karung tempat penyimpanan.
4. Cangkul dan scop untuk pengolahan daur ulang sampah.
5. Penjepit, masker, sarung tangan dan keset.
6. Timbangan, plastik penyimpanan pupuk yang sudah jadi.
7. Bahan penunjang proses daur ulang (fermentasi) : ragi, sekam, katul/dedak dll.
8. Perincian kebutuhan biaya ada di bagian lampiran.
9. Manfaat

Adapun manfaat dari pengelolaan sampah berbasis sekolah ini antara lain :

1) Membiasakan pola hidup bersih.

2) Mendidik Siswa dan memberikan pemahaman pada semua pihak di sekolah untuk sadar
dengan lingkungan.

3) Sampah dapat dimanfaatkan kembali menjadi bahan yang ramah lingkungan menjadi
pupuk organik .

4) Dapat dijadikan pendidikan berbasis lingkungan.

5) Dapat menunjang program TOGA (tanaman obat keluarga) yang sudah berjalan di sekolah
terutama digunakan untuk pemupukan.
1. Penutup

Pengelolaan sampah berbasis sekolah yang ramah lingkungan dapat tercipta dengan adanya
dukungan dari semua pihak sehingga program pengelolaan sampah akan berjalan dengan baik
sesuai dengan yang diharapkan. Trimakasih

Lampiran Perencanaan Biaya Pembangunna Griya Sampah

Cangkul 1 buah Rp. 60.000

Scop/Pengaduk 1 buah Rp. 80.000

Cetok Semen 1 buah Rp. 15.000

Karung 5 bungkus (@ Rp. 2000) Rp. 10.000

Plastik pembungkus pupuk Rp. 20.000

Timbangan Rp. 50.000

Bahan Aktifator

 OrgaDec, Stardec, EM-4


 Harmony, Fix-up plus, Tricoderma
 MOL (Mikro Organisme Lokal)

è buatan sendiri) Rp. 100.000

Bak pusat Penampungan 3 buah (@ Rp. 175.000) Rp. 525.000

Kayu

1. Tiang 6×6 (4m) : 15 @ Rp. 70.000 Rp. 1.050.000


2. Kaso 4×6 (4m) : 10 @ Rp. 16.000 Rp. 160.000
3. Ring 3×6 (4m) : 10 @ Rp. 12.000 Rp. 120.000
4. Papan 60 (@ Rp. 15.000 Rp. 900.000

Semen 6 sak (@ 65.000) Rp. 390.000

Batako 600 (@ 1.200) Rp. 720.000

Pasir 3 rit (@ 80.000) Rp. 240.000

Atap (seng/) 16 (@ 50.000) Rp. 800.000

Penjepit Sampah 1 buah Rp. 20.000

Sarung Tangan 2 pasang Rp. 30.000

Keset Penutup Kompos 5 (@ 60.000) Rp. 300.000

Biaya Tukang Rp. 1.500.000

Total Jumlah Rp. 7.090.000

Anda mungkin juga menyukai