Anda di halaman 1dari 82

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA

PUSAT PENELITIAN SISTEM MUTU & TEKNOLOGI PENGUJIAN


LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA
2017

www.smtp.lipi.go.id
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

TIM PENYUSUN LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA 2017

Agus Fanar Syukri, Ph.D Mai Damai Ria, M.Si. Ade Khaerudin Taufiq, M.Si.
Penanggung Jawab Tim Penyusun Tim Penyusun
Kepala P2SMTP LIPI

M. Tomtom Makmur, SAP Dianita Adiwirjono Sugiyanti


Tim Penyusun Tim Penyusun Tim Penyusun

Sri Supadmi, S.Kom, M.T. Dini Chandra Sekar, S.E. Tri Rakhmawati, S.T., M.T.
Tim Penyusun Tim Penyusun Tim Penyusun

Dr. Ihsan Supono Rahmi Kartika Jati, S.T. M. Imam Sudrajat, S.T., M.Si.
Tim Penyusun Tim Penyusun Tim Penyusun

Iput Kasiyanto, S.T.


Desain Sampul/Layout Gambar

PUSAT PENELITIAN SISTEM MUTU DAN TEKNOLOGI PENGUJIAN


LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA
Kawasan PUSPIPTEK Gedung 417, Setu, Tangerang Selatan, Banten, 15314
Telp. +62 21 75871130
Fax. +62 21 75871137
Email: smtp@mail.lipi.go.id
Website http:// www.smtp.lipi.go.id

2
KATA PENGANTAR
Kepala Pusat Penelitian Sistem Mutu dan Teknologi Pengujian
Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia

Berdasarkan Perpres No. 29 Tahun 2014


Tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja In- Dalam LKj 2017 ini, selain keberhasilan, disam-
stansi Pemerintah dan PerMenPAN dan RB paikan pula beberapa kendala dalam pen-
No. 53 Tahun 2014 Tentang Petunjuk Teknis capaiannya. Bersamaan dengan itu, disam-
Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan paikan pula usulan solusi untuk peningkatan
Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Ins berkelanjutan pada tahun berikutnya.
tansi Pemerintah menyatakan bahwa
setiap satuan kerja, termasuk Pu- Akhirnya, dengan memanjat-
sat Penelitian Sistem Mutu dan kan segala puji dan syukur ke
Teknologi Pengujian – Lemba- hadapan Tuhan Yang Maha
ga Ilmu Pengetahuan Indonesia Kuasa karena atas limpahan
(P2SMTP-LIPI) wajib membuat bimbingan-Nya, tim peny-
Laporan Kinerja (LKj) Tahunan. usun dapat menyelesaikan
LKj P2SMTP-LIPI 2017 ini.
Sistematika LKj ini menga cu Kami pun menyampaikan
pada Pedoman Penyusunan terima kasih kepada semua
L aporan Kinerja (LKj) 2017 kontributor dalam penyelesa-
dan Perjanjian Kinerja (PK) 201 8 ian LKj ini. Semoga di masa yang
di tingkat satuan kerja dan Eselon I di akan datang, P2SMTP–LIPI dapat
lingkungan LIPI yang diterbitkan oleh Biro lebih berperan bagi terwujudnya LIPI se-
Perencanaan dan Keuangan (BPK) - LIPI. bagai institusi penelitian berkelas dunia.

LKj P2SMTP-LIPI 2017 ini merupakan sa- Tidak ada gading yang tak retak, LKj ini pun tidak
rana pertanggung jawaban publik da- sempurna, apabila ada kesalahan dan keku-
lam melaksanakan tugas dan fungsi P2 rangan, mohon disampaikan kepada kami.
SMTP-LIPI dalam bentuk pelaporan capa-
ian-capaian hasil kerja sesuai dengan ind-
ikator kinerja kegiatan yang disusun pada
awal tahun, sebagai bagian yang tidak ter-
pisahkan dalam mendukung realisasi sasa-
ran strategis Lembaga Ilmu Pengetahuan
Indonesia (LIPI). Untuk mencapai sasaran
yang telah dicanangkan, P2SMTP-LIPI te-
lah berusaha mengefektifkan seluruh sum-
ber daya yang tersedia melalui penera- Tangerang Selatan, Januari 2018
pan sistem manajemen mutu yang sejalan
dengan tata kelola instansi pemerintah. Kepala P2SMTP – LIPI

Agus Fanar Syukri, Ph.D

Kata Pengantar 3
RINGKASAN
EKSEKUTIF
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Kegiatan penelitian dan pengembangan ¤¤ satu sasaran strategis tepat sesuai


serta penerapan ilmu pengetahuan me dengan target yang ditetapkan,
rupakan suatu upaya yang terus-menerus ¤¤ empat sasaran strategis mencapai
harus dilakukan untuk menjaga keberlanju- hasil di bawah target yang ditetapkan
tan dan kemajuan ilmu pengetahuan dan sebagaimana diuraikan pada bagian
teknologi, baik untuk tujuan ilmu pengeta- capaian kinerja.
huan itu sendiri (science for science) mau-
pun untuk dimanfaatkan pemangku kepen Dalam LKj ini, disampaikan pula beberapa
tingan (science for stakeholders), termasuk bukti “pemanfaatan hasil penelitian dan
di bidang sistem mutu dan teknologi penguji- pengkajian yang sudah dirasakan langsung
an. Keterkinian dalam bidang tersebut mer- oleh masyarakat industri melalui layanan
upakan suatu kewajiban dalam upaya men- pengujian untuk produk-produk yang diper-
jaga kemampuan penjaminan mutu dari syaratkan dalam SNI, di antaranya produk:
produk yang selalu berkembang mengikuti »» rumah tangga berbasis kelistrikan,
perkembangan teknologi. Dengan demiki- »» audio video,
an kegiatan penelitian dan pengkajian di »» peralatan kesehatan,
bidang sistem mutu dan teknologi pengu- »» konversi energi.
jian menjadi faktor penentu dalam mem- Perlu diakui, bahwa P2SMTP-LIPI belum
perkuat laboratorium pengujian sebagai sepenuhnya dapat memenuhi kebutuhan
Lembaga Penilai Kesesuaian (LPK) mau- masyarakat industri pengguna layanan
pun sebagai laboratorium rujukan dalam pengujian dikarenakan adanya kendala
memenuhi persyaratan standard nasional/ berupa keterbatasan anggaran untuk bi-
internasional untuk produk berbasis kelis- aya perbaikan/ pemeliharaan peralatan
trikan dan elektronika yang berpengaruh dan sarana prasarana layanan pengujian.
terhadap peningkatan daya saing pro-
duk nasional dan perlindungan konsumen. Per 31 Desember 2017 jumlah pegawai
P2SMTP-LIPI adalah 68 orang Pegawai
Capaian kinerja P2SMTP – LIPI pada ta- Negeri Sipil (PNS), dengan nilai aset se-
hun 2017, rata-rata sebesar 99,6%. Rincian besar Rp31.332.409.989,- berupa aset
capaian berdasarkan sasaran dan indika- berwujud berbentuk peralatan dan mesin,
tor kinerja, diuraikan pada bagian berikut- gedung dan bangunan, jalan dan jaringan,
nya. Bila dikaitkan dengan adanya kebija- serta aset tetap lainnya; juga berbentuk
kan pemerintah tentang pemotongan aset tak berwujud berupa Hak Kekayaan
anggaran dalam tahun berjalan, dapat Intelektual/Paten. Untuk mendukung ca-
dinyatakan bahwa capaian kinerja P2- paian kinerja tahun 2017 P2SMTP-LI-
SMTP-LPI tahun 2017 ini sudah memadai. PI telah merealisasikan dana sebesar
Rp.13.806.282.675,- atau 93,92% dari pagu
Hal tersebut, terutama didukung oleh ca- sebesar Rp.14.699.389.000,-. Dari nilai
paian kinerja yang cukup tinggi pada sasa- serapan anggaran tersebut pembayaran
ran dan indikator “sitasi atas publikasi ar- gaji dan tunjangan pegawai dan penyeleng-
tikel ilmiah” dan “jumlah pegawai yang garaan operasional perkantoran terserap
meningkat kompetensinya melalui diklat”. sebesar Rp.10.916.514.277,- atau 99,55%.
Dengan adanya capaian yang tinggi dari Anggaran sebesar Rp.1.834.456.844,-
dua indikator ini mendongkrak total capaian atau 99,28% dari pagu anggaran diserap
kinerja. Sedangkan untuk sasaran strate- untuk kegiatan penelitian. Kemudian ang
gis lainnya, diperoleh hasil sebagai berikut: garan sebesar Rp.1.484.804.075,- atau
¤¤ tiga sasaran strategis mencapai kiner- 63.95% diserap untuk kegiatan PNBP.
ja melebihi target yang telah ditetap-
kan. Untuk memperkuat capaian kinerja di bidang

6
penelitian, pelayanan, dan kelembagaan, sil yang memadai. Untuk itu, pelaksanaan
P2SMTP-LIPI telah ditunjuk/ditugaskan oleh Pembangunan ZI di P2 SMTP-LIPI menjadi
LIPI menjadi salah satu Satker Pelaksana salah satu prioritas dan fokus utama yang
Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju harus dilaksanakan dengan sungguh-sung-
WBK/ WBBM (Wilayah Bebas dari Korupsi guh pada tahun 2018 dan tahun-tahun
/ Wilayah Birokrasi Bersih Melayani) sejak berikutnya dengan beberapa perubahan
tahun 2015. Namun demikian, hingga saat pendekatan dan peningkatan keterlibatan
ini P2SMTP-LIPI belum mendapatkan ha- seluruh pegawai.

Ringkasan Eksekutif 7
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Daftar Isi
KATA PENGANTAR 3
RINGKASAN EKSEKUTIF 5
DAFTAR ISI 8
DAFTAR TABEL 9
DAFTAR GAMBAR 10

BAB I PENDAHULUAN 13
Kondisi Umum Organisasi 14
Sumber Daya P2SMTP-LIPI Tahun 2017 16
Struktur Organisasi 18
Permasalahan Utama / Strategic Issue 18

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA 21


Umum 22
Rencana Implementatif P2SMTP-LIPI Tahun 2015 – 2019 22
Kebijakan 22
Strategi 24
Program dan Kegiatan 24
Perjanjian Kinerja Tahun 2017 26

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA 2017 29


Capaian Kinerja Organisasi 30
Akuntabilitas Kinerja 30
Analisis dan Evaluasi Kinerja Tahun 2017 32
Analisis Efektivitas dan Efisiensi Penggunaan Sumber Daya 52
Capaian Penting P2SMTP 2017 55
Evaluasi Capaian Rencana Implementatif 2015-2019 57
Realisasi Anggaran 59

BAB IV PENUTUP 63
Kesimpulan 64
Langkah Peningkatan Kinerja 64
Referensi 65

LAMPIRAN 67

8
Daftar Tabel
Tabel 1 Pagu Anggaran P2SMTP-LIPI 2017 17
Tabel 2 Nilai Aset P2SMTP-LIPI 2016-2017 17
Tabel 3 Judul Kegiatan P2SMTP-LIPI Tahun 2017 25
Tabel 4 Perjanjian Kinerja P2SMTP-LIPI Tahun 2017 26
Tabel 5 Capaian Kinerja P2SMTP-LIPI Tahun 2017 30
Tabel 6 Capaian Sasaran Strategis 1 32
Tabel 7 Jenis Layanan dan Pengguna Layanan P2SMTP-LIPI Tahun 2017 33
Tabel 8 Buku Karya Peneliti P2SMTP-LIPI Tahun 2017 34
Tabel 9 Perbandingan Capaian Sasaran 1 Tahun 2016 dan 2017 37
Tabel 10 Capaian Sasaran Strategis 2 Tahun 2017 37
Tabel 11 Perbandingan Capaian Sasaran 2 Tahun 2016 dan 2017 38
Tabel 12 Capaian Sasaran Strategis 4 Tahun 2017 42
Tabel 13 Perbandingan Capaian Sasaran 4 Tahun 2016 dan 2017 43
Tabel 14 Capaian Sasaran Strategis 6 Tahun 2017 44
Tabel 15 Perbandingan Capaian Sasaran 6 Tahun 2016 dan 2017 45
Tabel 16 Capaian Sasaran Strategis 7 Tahun 2017 46
Tabel 17 Seminar Ilmiah/FGD Nasional yang Terlaksana 46
Tabel 18 Jumlah Peserta Pemasyarakatan IPTEK 48
Tabel 19 Perbandingan Capaian Sasaran 7 Tahun 2016 dan 2017 49
Tabel 20 Capaian Sasaran Strategis 8 49
Tabel 21 Perbandingan Capaian Sasaran 8 Tahun 2016 dan 2017 50
Tabel 22 Capaian Sasaran Strategis 9 51
Tabel 23 Perbandingan Capaian Sasaran 9 Tahun 2016 dan 2017 52
Tabel 24 Capaian Rencana Implementatif 2015-2019 58
Tabel 25 Realisasi Anggaran per Judul Kegiatan 60
Tabel 26 Realisasi Anggaran Tahun 2016 dan 2017 61

9
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Daftar Gambar
Gambar 1 Rencana Implementatif P2SMTP 2016-2019 15
Gambar 2 Profil SDM P2SMTP-LIPI 16
Gambar 3 Struktur Organisasi P2SMTP-LIPI 18
Gambar 4 Persentase Capaian Sasaran Strategis 1 33
Gambar 5 Buku Karya Peneliti P2SMTP-LIPI Tahun 2017 34
Gambar 6 Metoda dan Aparatus untuk Memandu Jarak Aman bagi Pengemudi
Kendaraan Bermotor 35
Gambar 7 Penanda Jarak Aman Antar Kendaraan pada Badan Jalan 35
Gambar 8 Screenshoot halaman muka aplikasi beserta tampilan Aplikasi TPM 36
Gambar 9 Pelaksanaan Pelatihan ISO 9001:2015 di PT Angkasa Pura I 39
Gambar 10 Sistem Otomatis Pengujian Efisiensi Energi Kipas Angin 40
Gambar 11 Sistem Paparan Medan Magnet untuk Treatment Bibit Tanaman 41
Gambar 12 Pemanfaatan Infrastruktur Laboratorium oleh PT Qualis 43
Gambar 13 Workshop EMC 47
Gambar 14 AMTeQ 2017 47
Gambar 15 Sarasehan SP LIPI 2017 47
Gambar 16 Pameran di Puspiptek Innovation Festival 2017 48
Gambar 17 Nilai Pencapaian Kinerja P2SMTP-LIPI menurut e-Monev Smart 2017 53
Gambar 18 Bimbingan Teknis terhadap UKM 56
Gambar 19 Penghargaan atas Prestasi Personil P2SMTP-LIPI 57

10
“Without data, you’re
just another person
with an opinion“

~W. Edward Demming~

11
BAB 1

PENDAHULUAN
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

1.1. Kondisi Umum Organisasi Selain melakukan fungsi sebagai lemba-


ga penelitian, P2SMTP – LIPI juga melaku-
Pusat Penelitian Sistem Mutu dan Teknolo- kan pelayanan publik yang langsung dapat
gi Pengujian (P2SMTP) – Lembaga Ilmu memberikan manfaat kepada masyarakat
Penge tahuan Indonesia (LIPI) merupakan dan berimplikasi pada dihasilkannya Pene-
salah satu satuan kerja setingkat eselon rimaan Negara Bukan Pajak (PNBP), se-
2 di bawah LIPI yang dibentuk berdasar- bagai bentuk diseminasi hasil penelitian dan
kan Surat Keputusan Kepala Lemba- pengkajian di bidang sistem mutu dan
ga Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor: teknologi pengujian ([1] pasal 352).
3212/M/2004 tertanggal 28 Oktober 2004
tentang Organisasi dan Tata Kerja Lem- Sejak tahun 2010, P2SMTP-LIPI telah ter-
baga Ilmu Pengetahuan Indonesia. Secara sertifikasi SNI ISO 9001:2008, dan di ta-
resmi per 01 Maret 2005 P2SMTP - LIPI hun 2016 telah bermigrasi ke versi terbaru
berkantor di Gedung 410 Kawasan Pus- sistem manajemen mutu berbasis SNI ISO
piptek Serpong, Tangerang Selatan. Tanggal 9001:2015, dengan tetap mempertahank-
tersebut kemudian dijadikan sebagai hari an Sertifikasi SNI ISO 9001 tersebut. Sistem
lahir P2SMTP-LIPI. Pada tanggal 14 Febru- Manajemen Mutu di P2SMTP- LIPI adalah
ari 2013 P2SMTPLIPI pindah ke Gedung 417. untuk ruang lingkup layanan bimbingan
teknis, pelatihan, dan penelitian, sehingga
LIPI melaksanakan reorganisasi pada tahun mendapatkan kepercayaan pula dari para
2014, termasuk P2SMTP-LIPI, yang ditu- pihak pengguna layanan. Berdasarkan Sert-
angkan dalam Peraturan Kepala Lembaga ifikat Akreditasi SNI ISO/IEC 17025:2008
Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor 01 Ta- yang diterbitkan oleh Komite Akreditasi Na-
hun 2014 tertanggal 9 Mei 2014 tentang sional (KAN) tanggal 9 Juni 2015, P2SMTP-
Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu LIPI berhak untuk memberikan pelayanan
Pengetahuan Indonesia, dengan menia- teknik pengujian yang diakui secara nasi-
dakan bidang-bidang teknis setingkat onal. Berdasarkan Sertifikat Akredita-
eselon 3, sebagai respon atas implementasi si KAN SNI ISO 17024:2012, P2SMTP – LIPI
Reformasi Biokrasi di LIPI. juga memiliki kewenangan untuk melakukan
sertifikasi asesor sistem mutu, melalui Lem-
Sistem mutu dan teknologi pengujian baga Sertifikasi Person LIPI (SP – LIPI).
merupakan dua komponen penting dalam
standardisasi dan penilaian kesesuaian. Sebagai satuan kerja di bawah LIPI melalui
Demikian pentingnya peran sistem mutu Kedeputian Bidang Jasa Ilmiah, P2SMTP-LI-
dan teknologi pengujian dalam sistem stan- PI berkontribusi terhadap pembangunan
dardisasi dan penilaian kesesuaian, maka nasional yang berkelanjutan, melalui pelak-
P2SMTP – LIPI dibentuk untuk mengemban sanaan tiga aspek kegiatan, yaitu kegiatan
tugas melaksanakan penelitian dan peng- penelitian, pelayanan, dan kelembagaan.
kajian di bidang sistem mutu dan teknologi
pengujian ([1] pasal 349). Dalam melak- Kegiatan penelitian difokuskan pada pelak-
sanakan tugasnya, P2SMTP – LIPI menye- sanaan penelitian yang berdampak Besar,
lenggarakan fungsi: penyusunan kebijakan Signifikan dan Nyata, dan diprioritaskan
teknis, rencana, dan program; penyeleng- untuk menjalankan amanat RPJMN 2015-
garaan, pemantauan, evaluasi, serta 2019 yang diemban oleh P2SMTP-LIPI. Ke-
pelaporan pelaksanaan penelitian dan giatan pelayanan difokuskan pada pelati-
pengkajian di bidang sistem mutu dan teknolo- han, bimbingan teknis, sertifikasi person, dan
gi pengujian, juga pelaksanaan urusan tata Kerja Sama penelitian, serta pengujian. Ke-
usaha ([1] pasal 350). giatan kelembagaan difokuskan untuk men-
capai tata kelola pemerintahan yang baik,

14
baik di internal P2SMTP-LIPI sendiri, maupun untuk satuan-satuan kerja di lingkungan LIPI.
Ketiga aspek kegiatan tersebut di atas, adalah untuk mendukung pencapaian tujuan P2
SMTP-LIPI yaitu menjadi acuan nasional bidang Teknologi Pengujian dan Sistem Mutu, dan
P2SMTP-LIPI menetapkan Testing dan Quality sebagai flagship dari seluruh kegiatan yang
dijalankan. Misi untuk menjadi acuan nasional di bidang sistem mutu dan teknologi pengu-
jian dicapai secara bertahap sesuai dengan fokus kegiatan penelitian dan sejalan dengan
prioritas agenda riset nasional, melalui program prioritas nasional, di mana LIPI pun telah
menfokuskan program kegiatannya untuk tahun 2018-2019 seperti ditunjukkan di Gambar 1.

Gambar 1. Rencana Implementatif P2SMTP 2015-2019(Revisi)

Hasil yang ingin dicapai P2SMTP- LIPI pada Untuk mencapai target tersebut, P2
periode 2015-2019 adalah : SMTP-LIPI menetapkan roadmap kegia-
1. Menghasilkan metode uji yang dapat tan 2015-2019 (gambar 1) dalam bentuk
menjadi acuan laboratorium lain. Rencana Implementatif 2016-2019 [2]
2. Menghasilkan aplikasi dan toolkit ma- sebagai panduan dalam merencanakan
najemen mutu untuk UKM/IKM yang dan melaksanakan kegiatan setiap tahun,
dapat bermanfaat untuk meningkat- yang direviu dan direvisi secara dinamis
kan kinerja UKM/IKM. sesuai dengan perubahan konteks organ-
3. Menghasilkan produk pelayanan baru isasi, sesuai dengan perubahan kebijakan
dalam pengujian/ pelatihan. di LIPI. Dengan adanya roadmap tersebut
4. Mewujudkan kepuasan pelanggan diharapkan perencanaan kegiatan memili-
eksternal dengan mencapai nilai in- ki arah yang jelas, sehingga meningkatkan
deks kepuasan masyarakat yang terus sinergi untuk mencapai hasil yang ditar-
meningkat. getkan. Roadmap P2SMTP-LIPI periode
5. Memiliki sumber daya manusia dan 2015-2019 mengikat ketiga aspek kegia-
sarana/prasarana yang memadai se- tan P2SMTP-LIPI menjadi satu kesatuan
hingga kepatuhan terhadap peraturan yang saling mendukung. Output dari satu
terjamin dan dapat memuaskan pe- aspek bisa menjadi input atau masukan
langgan internal. bagi aspek yang lain. Hubungan yang sa-
ling berkesinambungan tersebut diharap-

Pendahuluan 15
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

kan dapat meningkatkan produktivitas dan tujuan dapat berjalan lebih efektif dan
efisiensi sehingga proses untuk mencapai efisien.

A. Sumber Daya P2SMTP-LIPI Tahun 2017


Sumber daya P2SMTP-LIPI terdiri dari sumber daya manusia, anggaran dan sarana
prasarana.
A.1. Sumber Daya Manusia
Sumber Daya Manusia di P2SMTP-LIPI berjumlah 68 orang dan dirangkum dalam profil
SDM pada Gambar 2.

Gambar 2. Profil SDM P2SMTP-LIPI

16
A.2. Anggaran
Pagu Anggaran P2SMTP-LIPI yang ditetapkan pada awal tahun 2017 adalah sebesar Rp.
16.053.021.000,-. Namun pada pelaksanaannya anggaran tersebut mengalami pemo-
tongan karena kebijakan pemerintah, sehingga pagu anggaran akhir adalah sebesar Rp.
14.699.389.000,-. Pemotongan tersebut berlangsung dalam tiga tahap sehingga peruba-
han pagu akibat pemotongan adalah sebagai berikut :
1. Pagu Awal : Rp. 16.053.021.000,- (07 Desember 2016)
2. Pagu Revisi Pertama : Rp. 15.348.709.000,- (24 Februari 2017)
3. Pagu Revisi Kedua : Rp. 15.050.711.000,- (04 Agustus 2017)
4. Pagu Revisi Ketiga : Rp. 14.699.389.000,-(19 September 2017)

Khusus untuk pemotongan pagu ketiga terjadi karena penyesuaian pagu penggunaan PNBP
dari semula 96% menjadi 78% dari penerimaan PNBP. Alokasi anggaran 2017 dipergunakan
untuk kegiatan operasional berupa gaji pegawai dan pemeliharaan kantor, kegiatan non
operasional berupa penelitian tematik, serta PNBP dengan porsi terbesar untuk belanja
operasional sebesar 74,60%, disusul belanja PNBP (12,83%) dan belanja non operasional
(12,57%).

Pagu Anggaran Nominal Persentase (%)


Operasional: Rp. 10.966.199.000,- 74,60
Gaji pegawai Rp. 8.791.252.000,-
Operasional perkantoran Rp. 2.174.947.000,-
Non Operasional: Rp. 1.847.690.000,- 12,57
Penelitian Tematik Rp. 1.847.690.000,-
PNBP Rp. 1.885.500.000,- 12,83
Total Rp. 14.699.389.000,- 100

Tabel 1. Pagu Anggaran P2SMTP-LIPI 2017

A.3. Sarana Prasarana


Pada tahun 2017, P2SMTP-LIPI mengala- tersebut terdiri dari aset berwujud (pera-
mi penurunan nilai aset dibandingkan latan dan mesin, gedung dan bangunan,
tahun 2016 yaitu 8,87% atau sebesar jalan dan jaringan, aset tetap lainnya) dan
Rp3.051.219.986,-, sehingga sampai ak- aset tak berwujud. Untuk rinciannya bisa di-
hir tahun 2017 P2SMTP-LIPI mempunyai lihat pada Tabel 2.
aset total senilai Rp31.332.409.989,-. Aset

Tabel 2. Nilai Aset P2SMTP-LIPI 2016-2017

Uraian 2016 2017 Kenaikan/Penurunan %

Aset Lancar Rp. 301.376.714,- Rp. 157.530.125,- Rp. 143.846.589,- 47.72


Aset Tetap Rp. 33.948.636.744,- Rp. 31.069.072.017,- Rp. 2.879.564.727,- 8.48
Aset Tak Berwujud Rp. 133.616.517,- Rp. 105.807.847,- Rp. 27.808.670,- 20,81
Total Rp. 34.383.629.975,- Rp. 31.332.409.989,- Rp. 3.051.219.986,- 8.87

Pendahuluan 17
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

B. Struktur Organisasi
Secara legal formal sesuai dengan Perka implementasi Reformasi Birokrasi di LIPI de-
LIPI 01/2014 struktur organisasi P2SMTP – ngan tetap menjaga fungsi utama Satker,
LIPI sebagaimana dapat dilihat pada gam- yaitu melakukan penelitian dan pelayanan
bar 3 didesain ramping untuk mendukung jasa.

Gambar 3. Struktur Organisasi P2SMTP-LIPI

Pada tahun 2017 telah terjadi penggantian pejabat struktural yang terdiri dari :
1. Kepala Sub Bidang Teknologi Pengujian
2. Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Umum
¤¤ Seminar ilmiah/FGD yang terlaksana
1.2 Permasalahan Utama /
dan bersifat nasional
Strategic Issue ¤¤ Panduan penerapan sistem manaje-
Permasalahan utama yang dihadapi P2 men mutu (toolkit)
SMTP-LIPI hingga berakhirnya tahun ang-
garan 2017, pada dasarnya meliputi keter- Masalah lain adalah jumlah sumber daya
batasan anggaran dan sumber daya ma- manusia untuk tenaga administratif yang
nusia. Permasalahan tersebut berada di jumlahnya masih belum memadai.
luar kendali P2SMTP-LIPI dan juga dialami
pula oleh institusi pemerintah lainnya.

Masalah keterbatasan anggaran timbul


sebagai akibat adanya kebijakan pemer-
intah memotong anggaran, sehingga ber-
pengaruh terhadap rencana yang telah
ditetapkan dan capaian indikator kinerja ke-
giatan P2SMTP-LIPI, di antaranya terhadap
target:

18
“Making a wrong decision is under-
standable. Refusing to search con-
tinually for learning is
not. “

~Phil Crosby~

Pendahuluan 19
BAB 2

PERENCANAAN DAN
PERJANJIAN KINERJA
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

2.1. Umum ja
d. menyusun laporan akuntabilitas kinerja
Visi dan misi P2SMTP-LIPI digunakan se-
e. melakukan evaluasi pencapaian kinerja
bagai salah satu acuan dalam membuat
perencanaan dan perjanjian kerja. Visi P2
Indikator Kinerja Kegiatan (IKK) P2SMTP
SMTP-LIPI dibuat sejalan dengan visi LIPI,
mengacu pada IKU Kedeputian Bidang Jasa
serta dengan melihat perkembangan dan
Ilmiah, dengan menyesuaikan indikator yang
kecenderungan kebutuhan lima tahun ke
bersifat khusus sesuai tugas dan fungsi
depan. Visi dan misi P2SMTP-LIPI adalah
P2SMTP. IKK P2SMTP tahun 2015-2019 di-
sebagai berikut:
tunjukkan di Lampiran 2 Tabel A tentang In-
A. Visi dikator Kinerja Kegiatan P2SMTP-LIPI 2015-
2019.
Visi P2SMTP-LIPI di tahun 2019 adalah:
menjadi acuan nasional di bidang pene- 2.2. Rencana Strategis
litian, pengembangan dan pemanfaatan
sistem manajemen mutu untuk UKM/IKM
P2SMTP - LIPI Tahun 2015 – 2019
dan teknologi pengujian berbasis kelistri- Sebagai implementasi kegiatan atas Ren-
kan untuk meningkatkan daya saing bangsa. cana Implementatif P2SMTP-LIPI tahun
2016-2019 yang telah dijelaskan di gam-
B. Misi bar 1 dinyatakan bahwa kegiatan organisasi
Misi P2SMTP-LIPI di periode 2015-2019 adalah meliputi tiga aspek yaitu: penelitian,
adalah: pelayanan dan kelembagaan. Sesuai Perka
1. Menciptakan invensi/inovasi dan LIPI No. 1Tahun 2014, tugas dan fungsi utama
mengembangkan serta memanfaat- P2SMTP-LIPI adalah dalam bidang peneli-
kan ilmu pengetahuan di bidang sistem tian, sedangkan kelembagaan adalah “sup-
mutu dan teknologi pengujian yang port system”-nya dan pelayanan merupa-
dapat meningkatkan daya saing bang- kan sarana diseminasi hasil penelitian dan
sa; kelembagaan untuk dapat dimanfaatkan
2. Meningkatkan pengakuan nasional dan oleh pemangku kepentingan (stakeholders)
internasional dalam bidang sistem organisasi.
mutu dan teknologi pengujian;
3. Meningkatkan kualitas SDM institusi 2.3 Kebijakan
melalui aktivitas ilmiah; dan Kebijakan organisasi ditetapkan berdasar-
4. Mewujudkan tata kelola kepemerin- kan tiga pilar kebijakan yang telah digariskan
tahan yang baik. LIPI, yaitu sebagai berikut:
1. Kebijakan penelitian dan pengem-
C. Indikator Kinerja Kegiatan bangan sebagai respons untuk
P2SMTP-LIPI 2015-2019 pengembangan ilmu dan kebijakan na-
Berdasarkan Keputusan Kepala LIPI Nomor sional di bidang ilmu pengetahuan dan
1502/M/2015 Tentang Indikator Kinerja Uta- teknologi; serta upaya meningkatkan
ma (IKU) LIPI, LIPI menetapkan IKU LIPI tahun citra bangsa di bidang ilmu pengeta-
2015-2019. IKU LIPI tersebut menjadi acuan huan dan teknologi di tingkat regional
ukuran kinerja sesuai dengan Renstra LIPI dan internasional;
tahun 2015-2019, yang digunakan oleh satu- 2. Kebijakan pembinaan dan pengem-
an kerja LIPI untuk: bangan kelembagaan yang merupa-
a. menetapkan rencana kinerja tahunan kan respons terhadap tuntutan pen-
b. menyampaikan rencana kerja dan an- ingkatan kompetensi inti;
ggran 3. Kebijakan peningkatan pelayanan jasa
c. menyusun dohkumen penetapan kiner- ilmu pengetahuan dan teknologi se-

22
cara inovatif yang dapat memobilisa- knologi pengujian:
si berbagai sumber daya yang ada di Salah satu bentuk pelayanan kepa-
LIPI, kalangan dunia usaha, dan pe- da masyarakat yang dilakukan P2
merintah pada umumnya. SMTP-LIPI adalah kegiatan pelayanan
sertifikasi person. Kegiatan pelayanan
Kebijakan LIPI tersebut di atas dijabarkan- ini berdampak terhadap mutu/kom-
oleh P2SMTP-LIPI sebagai berikut: petensi auditor dalam proses serti-
1. Pelaksanaan kegiatan penelitian di fikasi/akreditasi mutu organisasi dan
bidang sistem mutu dan teknologi produk di Indonesia. Pelayanan ini akan
pengujian: ditingkatkan pelaksanaannya dengan
Dalam rangka membantu pemerintah cara melakukan mutual recognition ar-
dalam perumusan kebijakan bidang rangement ataupun terlibat langsung
sistem mutu dan teknologi pengujian menjadi salah satu anggota komite ISO
dan kebijakan lainnya terkait dengan terkait Lembaga Sertifikasi Person.
pengembangan mutu produk barang
dan jasa, maka dilaksanakanlah pe-
nelitian-penelitian di bidang sistem
mutu dan teknologi pengujian. Agar
dapat dirasakan manfaatnya secara
langsung oleh masyarakat, maka topik-
topik penelitian selalu diusahakan mu-
takhir, dan menyangkut masalah - ma-
salah yang benar-benar dibutuhkan
oleh masyarakat.
2. Pembinaan di bidang sistem mutu dan
teknologi pengujian bagi industri dan
lembaga ilmiah:
Dalam menghadapi era pasar be-
bas, maka industri-industri di Indone-
sia perlu dibantu, baik dalam bidang
sistem mutu maupun teknologi pengu-
jian, sehingga mereka mampu mening-
katkan daya saingnya. Untuk itu P2
SMTP–LIPI mengerahkan personelnya
untuk berpartisipasi bersama tena-
ga ahli di industri dalam menerapkan
sistem mutu dan teknologi pengujian.
Bantuan yang diberikan P2SMTP - LIPI
tidak hanya ditujukan pada industri.
Telah banyak lembaga-lembaga ilmiah,
yang dibantu oleh P2SMTP-LIPI dalam
merencanakan dan melaksanakan
penerapan sistem mutu dan teknologi
pengujian dengan maksud agar lem-
baga-lembaga ilmiah tersebut dalam
menjalankan tugas dan fungsinya lebih
berdaya guna.
3. Pemantapan kelembagaan sertifikasi
person di bidang sistem mutu dan te-

Perencanaan dan Perjanjian Kinerja 23


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

2.4 Strategi berbagai pihak di dalam dan di luar


negeri;
Pencapaian tujuan dan sasaran yang telah
7. Pemanfaatan berbagai sumber daya
direncanakan perlu didukung oleh strategi
keuangan yang mungkin diperoleh da-
yang andal. Untuk itu P2SMTP-LIPI meng-
lam rangka meningkatkan anggaran
gunakan pertimbangan dan strategi yang
penelitian dan pengkajian;
diadopsi dari strategi LIPI, sebagai berikut:
8. Penyempurnaan mekanisme dan sis-
1. Penguatan kompetensi inti (compe-
tem yang ada untuk memperkuat sis-
tence building) yang diharapkan mam-
tem administrasi.
pu menjawab dengan cepat tantan-
gan yang berubah dengan cepat dan
Kinerja P2SMTP-LIPI selama tahun 2016,
kompleks.
diukur dari indikator-indikator kinerja yang
2. Penyusunan topik penelitian dalam
sudah ditetapkan di awal tahun. Target dari
melaksanakan program teknis P3 Iptek
setiap indikator ditetapkan berdasarkan
dengan mengedepankan pendekatan
masukan dari kelompok peneliti, bidang dan
inter dan multidisipliner, dan memu-
bagian dengan mempertimbangkan capa-
satkan perhatian pada isu-isu sentral,
ian tahun lalu, serta mempertimbangkan
baik yang berskala nasional maupun
sumber daya yang ada di P2SMTP-LIPI.
internasional.
Strategi khusus P2SMTP-LIPI untuk menca-
3. LIPI menyinergikan berbagai kemam-
pai target kinerja adalah:
puan yang ada sehingga kegiatan pe-
1. P2SMTP-LIPI menetapkan nilai-nilai
nelitian dan pengembangan mampu
inti organisasi, yaitu Selaras, Maju,
memberikan hasil yang besar dampa-
Tanggap dan Profesional.
knya bagi pemangku kepentingan, sig-
2. P2SMTP-LIPI menjalin dan menjaga
nifikan bagi ilmu pengetahuan, dan
kerja sama yang baik dengan pihak
nyata bagi masyarakat.
eksternal atau mitra dalam bidang
4. Pemanfaatan berbagai sumber daya
pelayanan ataupun penelitian.
dari dalam dan luar negeri untuk men-
3. P2SMTP-LIPI tetap menerapkan stan-
cari terobosan dalam meningkatkan
dar manajemen mutu ISO 9001, ISO
kualitas dan kuantitas SDM LIPI de-
17025 dan ISO 17024 dalam melak-
ngan jalan:
sanakan tugas dan fungsi P2SMTP-LI-
a. meningkatkan kemampuan SDM
PI.
dengan terus menerus mem-
4. P2SMTP-LIPI konsisten membangun
berikan/membuka kesempatan
Zona Integritas untuk mempercepat
dan memberikan dorongan un-
penerapan Reformasi Birokrasi.
tuk meningkatkan kemampuan
5. P2SMTP-LIPI melibatkan sivitas
dan pengetahuan baik melalui
melalui Kelompok Penelitian, Bidang
pendidikan formal maupun infor-
dan Bagian dalam menyusun target
mal,
kinerja tahunan.
b. mendukung sumber daya LIPI
6. P2SMTP-LIPI aktif menjadi panitia
dalam berintegrasi dengan ma-
teknis dalam pembahasan rancangan
syarakat ilmiah nasional dan in-
standar dengan kementerian teknis
ternasional;
atau regulator.
5. Pemanfaatan seoptimal mungkin
sumber daya yang ada, melalui pelak- 2.5 Program dan Kegiatan
sanaan aktivitas secara multidisiplin,
Dalam rangka melaksanakan tugas dan
pendekatan lintas unit serta pengara-
fungsinya pada tahun 2017, P2SMTP-LIPI
han dan koordinasi yang kuat;
melaksanakan program Penelitian, Pengua-
6. Pengembangan networking dengan
saan dan Pemanfaatan Iptek dengan kegia-

24
tan utama yaitu penelitian dan penguatan jalankan pada tahun 2017. Judul kegiatan
sistem mutu dan teknologi pengujian. Kegia- dan pagu anggaran tiap kegiatan ditampil-
tan tersebut terdiri dari kegiatan penelitian, kan pada Tabel 3.
layanan internal (overhead), layanan per-
kantoran, dan PNBP. Untuk melaksanakan
tugas dan fungsi tersebut P2SMTP-LIPI
memformulasikan kegiatan yang dilaku-
kan ke dalam judul-judul kegiatan yang di-

Tabel 3. Judul Kegiatan P2SMTP-LIPI Tahun 2017

No. Judul Kegiatan Penanggung Jawab Pagu

Kegiatan Penelitian

Penelitian Bidang Kompabilitas dan Teknik Elektromedis

1 Pembangunan Kapabilitas Laboratorium Elektromedis Ihsan Supono Rp. 168.900.000,-

Penelitian Bidang Kompatibilitas Elektromagnetik

Perancangan Sistem Paparan Medan Elektromagnetik untuk


2 Priyo Wibowo Rp. 128.073.000,-
Meningkatkan Kualitas Bibit Tanaman

Penelitian Bidang Kompatibilitas Kelistrikan dan Teknik Konservasi Energi

3 Otomasi Sistem dan Metode Uji Efisiensi Energi Kipas Angin Qudsiyyatul Lailiyah Rp. 77.885.000,-

Penelitian Bidang Manajemen Mutu

Perancangan Model dan Panduan Sistem Manajemen Mutu M. Azwar


4 Rp. 25.546.000,-
serta Pengukuran Kinerja untuk IKM Massijaya

Penelitian Bidang Teknologi Mutu

Pemanfaatan Teknologi Informasi (TIK) Pada Usaha Kecil


5 Jimmy Abdel Kader Rp. 102.800.000,-
Menengah (UKM)

Penelitian yang Bersifat Unggulan Deputi Jasa Ilmiah

Penguatan Tata Kelola Institusi Bisnis dan UKM Unggulan


6 Ade Khaerudin T Rp. 160.000.000,-
Daerah Melalui Penerapan Sistem Penjaminan Mutu

Layanan Internal (Overhead)

7 Peralatan dan Fasilitas Perkantoran Ka. BTU Rp. 663.487.000,-

8 Gedung dan Bangunan Ka. BTU Rp. 520.999.000,-

Kegiatan Rutin

10 Pembayaran Gaji Pegawai dan Tunjangan Ka. BTU Rp. 8.791.252.000,-

11 Operasional dan Pemeliharaan Kantor Ka. BTU Rp. 2.174.947.000,-

Kegiatan PNBP

12 Pengelolaan PNBP Ka. BPSMTP Rp. 458.106.000,-

13 Pelatihan Ka. BPSMTP Rp. 503.483.000,-

14 Pengujian Ka. BPSMTP Rp. 476.146.000,-

15 Sertifikasi Personil Ka. BPSMTP Rp. 289.450.000,-

16 Belanja Modal PNBP Ka. BPSMTP Rp. 89.300.600,-

Total Pagu Rp. 14.699.389.000,-

Perencanaan dan Perjanjian Kinerja 25


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

2.7. Perjanjian Kinerja Tahun 2017 sasaran organisasi dan sebagai dasar
pemberian penghargaan dan sanksi
Penyusunan Perjanjian Kinerja merupakan
4. Sebagai dasar pemberi amanah untuk
salah satu tahapan dalam Sistem Akunt-
melakukan monitoring, evaluasi, dan
abilitas Kinerja Instansi Pemerintah yang
supervisi atas perkembangan/kema-
termuat dalam Peraturan Presiden Nomor
juan kinerja penerima amanah.
29 tahun 2014 tentang Sistem Akuntabili-
5. Sebagai dasar dalam penetapan
tas Kinerja Instansi Pemerintah. Petnjuk
sasaran kinerja pegawai
Teknis perjanjian kinerja, pelaporan kinerja
dan tata cara reviu instansi pemerintah
Perjanjian kinerja di P2SMTP-LIPI (Tabel 4)
termuat dalam Permenpan RB nomor 53
disusun setelah P2SMTP-LIPI menerima
tahun 2014.
dokumen pelaksanaan anggaran. Perjanjian
Kinerja P2SMTP-LIPI merujuk kepada sem-
Perjanjian Kinerja adalah dokumen yang
bilan sasaran strategis yang ditetapkan LIPI.
berisikan penugasan dari pimpinan instan-
Setiap sasaran strategis diterjemahkan ke
si yang lebih tinggi kepada instansi yang le-
dalam indikator-indikator kinerja dan seti-
bih rendah untuk melaksanakan program/
ap indikator ditetapkan target untuk dicapai
kegiatan yang disertai dengan indikator ki-
pada tahun berjalan. Melalui perjanjian ki-
nerja. Tujuan Penyusunan Perjanjian Kinerja
nerja, target kinerja dan hasil yang akan di-
adalah:
capai P2SMTP LIPI menjadi terukur sesuai
1. Sebagai wujud nyata komitment an-
dengan tugas, fungsi dan wewenang, ser-
tara penerima dan pemberi amanah
ta sumber daya yang tersedia. Perjanjian
untuk meningkatkan intergritas,
kinerja ini selaras dengan Rencana Kinerja
akuntabilitas, transparansi, dan kiner-
Tahun 2017 yang merupakan penjabaran
ja Apaparatur.
dari Rencana Strategis LIPI dan Rencana
2. Menciptakan tolok ukur kinerja sebagai
Koordinatif Deputi Bidang Jasa Ilmiah da-
dasar evaluasi kinerja aparatur.
lam mewujudkan visi dan misi yang dijabar-
3. Sebagai dasar penilaian keberhasi-
kan melalui target yang akan dicapai.
lan/kegagalan pencapaian tujuan dan

Tabel 4. Perjanjian Kinerja P2SMTP-LIPI

Indikator Target
No Sasaran Strategis
Kinerja Tahunan
1. Meningkatnya kontribusi LIPI Jumlah publikasi ilmiah: jurnal internasional 4 buah
terhadap daya saing bangsa
berbasis hasil penelitian. Jumlah publikasi ilmiah: prosiding internasional 4 buah

Jumlah publikasi ilmiah: jurnal nasional 15 buah

Jumlah publikasi ilmiah: prosiding nasional 20 buah

Pengguna Layanan LIPI 500 orang

Jumlah Sitasi atas Publikasi artikel ilmiah 585 kali sitasi

Jumlah naskah buku yang akan diterbitkan 6 judul

Jumlah paten 2 paten

Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang termanfaatkan 4 buah


2. Meningkatnya kontribusi LIPI Jumlah sertifikat pelatihan/sertifikasi personel 600 sertifikat
terhadap daya saing industri
Jumlah sertifikat/laporan pengujian 60 buah
Jumlah organisasi terbimbing siap terakreditasi/
6 organisasi
tersertifikasi
Jumlah sistem/metode uji yang terverifikasi 4 buah

26
Indikator Target
No Sasaran Strategis
Kinerja Tahunan
Jumlah kerja sama dengan Industri atau instansi
6 kerja sama
eksternal dalam meningkatkan daya saing
3. Meningkatnya rekomenda-
si kebijakan berbasis hasil - -
penelitian.
4. Meningkatnya peranan LIPI
Institusi eksternal - mitra yang memanfaatkan
sebagai penyedia infrastruk- 3 institusi
infrastruktur LIPI untuk kerja sama penelitan
tur riset nasional.
5. Meningkatnya hasil penelitian
yang berorientasi pada nilai
- -
tambah Sumber Daya dan
perlindungan lingkungan.
6. Pengujian Sertifikasi Personil Jumlah kerja sama yang terimplementasi 6 kerja sama
Belanja Modal PNBP Jumlah posisi strategis dijabat dalam organisasi/
4 posisi
pertemuan nasional - internasional
Jumlah keikutsertaan pertemuan forum ilmiah
5 kali
tingkat regional dan internasional
7. Meningkatnya rujukan ilmiah Jumlah seminar ilmiah/FGD yang terlaksana dan
6 kegiatan
dan informasi iptek yang diak- bersifat nasional
ses masyarakat Jumlah peserta yang mengikuti pemasyarakatan
375 orang
IPTEK
Artikel ilmiah di website yang diakses masyarakat 31 artikel
8. Meningkatnya pengembangan Jumlah peneliti yang makalahnya terindeks global 15 orang
kompetensi SDM penelitian Pegawai yang meningkat kompetensinya melalui
Indonesia peningkatan jenjang pendidikan, diklat fungsional, 60 orang
pelatihan
9. Terwujudnya tata kelola kepe- Jumlah perencanaan kegiatan dan anggaran
merintahan yang baik melalui Renja, RKAKL, PK yang baik dan selesai 3 dokumen
tepat waktu.
Jumlah laporan keuangan pendukung kinerja pe-
2 laporan
nelitian dan pengembangan
Jumlah laporan BMN yang baik dan selesai tepat
3 laporan
waktu
Jumlah laporan kinerja (LKj) yang baik dan selesai
1 laporan
tepat waktu
Jumlah laporan kegiatan DIIPA triwulan, semester,
4 laporan
tahunan
Jumlah laporan penjaminan mutu penerapan
sistem manajemen di P2SMTP (ISO 17025, ISO 9 laporan
9001, ISO 17024)
Jumlah laporan pelaksanaan pembangunan Zona
1 laporan
Integritasi/RB
Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) yang baik ≥75 nilai IKM
Naskah akademik perluasan ruang lingkup ruang
3 dokumen
lingkup layanan sertifikasi person, SM, LSPro

Perencanaan dan Perjanjian Kinerja 27


BAB 3

AKUNTABILITAS
KINERJA 2017
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Akuntabilitas Kinerja P2SMTP–LIPI merupa- ¤¤ Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap


kan bentuk pertanggung-jawaban kinerja daya saing industri,
yang memuat realisasi dan tingkat capaian ¤¤ Meningkatnya peranan LIPI sebagai
kinerja yang ditetapkan pada tahun 2017. penyedia infrastruktur riset nasional,
Pengukuran dilakukan dengan cara mem- ¤¤ Meningkatnya jejaring dan Kerja Sama
bandingkan antara target dalam perjanjian ilmiah nasional dan internasional yang
kinerja dengan capaian pada akhir tahun berkualitas dan saling menguntungkan,
berjalan. Selain itu evaluasi juga dilakukan ¤¤ Meningkatnya rujukan ilmiah dan infor-
terhadap rencana implementatif tahun masi iptek yang diakses masyarakat,
2015-2019, yaitu akumulasi capaian ta- ¤¤ Meningkatnya pengembangan kompe-
hun berjalan dalam periode dibandingkan tensi SDM penelitian Indonesia, dan
dengan total target dalam satu periode ¤¤ Terwujudnya tata kelola kepemerintah-
lima tahunan. an yang baik.
3.1. Capaian Kinerja Organisasi
Dalam perjanjian kinerja P2SMTP-LIPI, te-
Kinerja P2SMTP-LIPI diukur dari keber- lah ditetapkan indikator-indikator kinerja un-
hasilannya dalam mendukung pencapaian tuk ketujuh sasaran tersebut, sebagaimana
sasaran strategis LIPI. Pada tahun 2017, dapat dilihat pada pada Tabel 4 di Bab 2.
P2SMTP-LIPI berkontribusi untuk mencapai Adapun pengukuran kinerja P2SMTP-LIPI
sasaran: dilakukan dengan membandingkan antara
¤¤ Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap jumlah capaian dan target untuk setiap in-
daya saing bangsa berbasis hasil pe- dikator kinerja yang telah ditetapkan.
nelitian,
3.1.1. Akuntabilitas Kinerja
Seperti yang telah disampaikan sebelumnya, kinerja P2MSTP-LIPI diukur dengan mem-
bandingkan capaian dan target kinerja untuk setiap indikator di setiap sasaran strategis.
Kinerja P2SMTP-LIPI tahun 2017, untuk seluruh sasaran strategis dan indikator kinerja, di-
tunjukkan pada Tabel 5.
Tabel 5. Capaian Kinerja P2SMTP-LIPI Tahun 2017

Target Realisasi
No Sasaran Strategis Indikator Kinerja
Tahunan Jumlah %
1. Meningkatnya kon- Jumlah publikasi ilmiah: jurnal internasional 4 buah 10 buah 250
tribusi LIPI terhadap Jumlah publikasi ilmiah: prosiding internasional 4 buah 6 buah 150
daya saing bangsa
berbasis hasil pene- Jumlah publikasi ilmiah: jurnal nasional 15 buah 8 buah 53,33
litian Jumlah publikasi ilmiah: prosiding nasional 20 buah 18 buah 90
Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang termanfaatkan 2 buah 1 buah 50
Jumlah naskah buku yang akan diterbitkan 585 kali
5 buah 83,33
sitasi
Jumlah paten 2 buah 2 buah 100
Pengguna Layanan LIPI 500 orang 600 orang 120

Sitasi atas Publikasi artikel ilmiah 585 sitasi 971 sitasi 165,98

2. Meningkatnya kon- Jumlah sertifikat pelatihan/sertifikasi personel 600 lembar 855 lembar 142,50
tribusi LIPI terhadap Jumlah sertifikat/laporan pengujian 60 buah 81 lembar 135
daya saing industri
Jumlah organisasi terbimbing siap terakreditasi/
6 organisasi 9 organisasi 150
tersertifikasi
Jumlah sistem/metode uji yang terverifikasi 4 buah 3 buah 75
Kerja sama dengan Industri atau instansi eksternal 6 kerja 4 Kerja
66,67
dalam meningkatkan daya saing sama Sama

30
Target Realisasi
No Sasaran Strategis Indikator Kinerja
Tahunan Jumlah %
3. Meningkatnya re-
komendasi kebijakan
- - - -
berbasis hasil pene-
litian.
4. Meningkatnya peranan
LIPI sebagai penye- Institusi eksternal - mitra yang memanfaatkan in-
3 institusi 5 institusi 166,67
dia infrastruktur riset frastruktur LIPI untuk kerja sama penelitan
nasional.
5. Meningkatnya hasil
penelitian yang ber-
orientasi pada nilai
- - - -
tambah Sumber Daya
dan perlindungan
lingkungan.
6. Pengujian 5 kerja 4 Kerja
Jumlah kerja sama yang terimplementasi 80
Sertifikasi Personil sama Sama
Belanja Modal PNBP Jumlah posisi strategis dijabat dalam organisasi/
3 posisi 4 posisi 133,33
pertemuan nasional - internasional
Jumlah keikutsertaan pertemuan forum ilmiah ting-
5 kali 8 kali 160
kat regional dan internasional
7. Meningkatnya rujukan Jumlah seminar ilmiah/FGD yang terlaksana dan
6 kegiatan 4 kegiatan 66,67
ilmiah dan informasi bersifat nasional
iptek yang diakses Jumlah peserta yang mengikuti pemasyarakatan
masyarakat 375 orang 385 orang 102,67
IPTEK
Artikel ilmiah di website yang diakses masyarakat 31 artikel 36 artikel 116,13
8. Meningkatnya Jumlah peneliti yang makalahnya terindeks global 15 orang 24 orang 160
pengembangan kom-
petensi SDM penelitian Pegawai yang meningkat kompetensinya melalui
116
Indonesia peningkatan jenjang pendidikan, diklat fungsional, 60 orang 193,33
orang-kali
pelatihan

9. Terwujudnya tata Perencanaan kegiatan dan anggaran melalui Renja,


3 dokumen 3 dokumen 100
kelola kepemerintahan RKAKL, PK yang baik dan selesai tepat waktu.
yang baik Laporan keuangan pendukung kinerja penelitian
2 laporan 2 laporan 100
dan pengembangan
Laporan BMN yang baik dan selesai tepat waktu 3 laporan 3 laporan 100
Laporan kinerja (LKj) yang baik dan selesai tepat
1 laporan 1 laporan 100
waktu
Laporan kegiatan triwulan, tahunan 4 laporan 4 laporan 100
Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) yang baik ≥75 nilai IKM 80,23 106,97
Laporan pelaksanaan pembangunan Zona Integri-
1 laporan 1 laporan 100
gasi/RB
Laporan penjaminan mutu penerapan sistem
manajemen di P2SMTP (ISO 17025, ISO 9001, ISO 9 laporan 9 laporan 100
17024)
Naskah akademik perluasan ruang lingkup ruang
3 dokumen 1 dokumen 33,33
lingkup layanan sertifikasi person, SM, LSPro
Rerata capaian 114,64

Akuntabilitas Kinerja 2017 31


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

3.1.2. Analisis dan Evaluasi Kinerja Tahun 2017


Evaluasi dan analisis capaian kinerja masing-masing sasaran P2SMTP – LIPI dapat dijelas-
kan sebagai berikut:
Sasaran 1. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa ber-
basis hasil penelitian
P2SMTP-LIPI telah berkontribusi terhadap ilmiah, jumlah naskah buku yang akan diter-
daya saing bangsa melalui hasil penelitian. bitkan, jumlah paten, dan jumlah hasil pene-
Pencapaian sasaran ini diukur dari indika- litian - Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang
tor jumlah publikasi ilmiah (jurnal interna- termanfaatkan. Secara detail, capaian un-
sional, prosiding internasional, jurnal nasi- tuk setiap indikator kinerja pada sasaran 1
onal, prodising nasional), jumlah pengguna dapat dilihat pada Tabel 6.
layanan, jumlah sitasi atas publikasi artikel

Tabel 6. Capaian Sasaran Strategis 1

Indikator Target Realisasi Capaian (%)

Jumlah publikasi ilmiah: jurnal internasional 4 artikel 10 artikel 250

Jumlah publikasi ilmiah: prosiding internasional 4 artikel 6 artikel 150

Jumlah publikasi ilmiah: jurnal nasional 15 artikel 8 artikel 53,33

Jumlah publikasi ilmiah: prosiding nasional 20 artikel 18 artikel 90

Pengguna Layanan LIPI 500 orang 600 orang 120

Sitasi atas Publikasi artikel ilmiah 585 sitasi 971 sitasi 165,98

Jumlah naskah buku yang akan diterbitkan 6 judul 5 judul 83,33

Jumlah paten 2 buah 2 buah 100

Jumlah hasil penelitian - HKI yang termanfaatkan 2 buah 1 buah 50

Publikasi ilmiah yang dihasilkan oleh P2 publikasi yang ditetapkan. Namun, jika dilihat
SMTP-LIPI pada tahun 2017 berjumlah 42 lebih detail, capaian untuk jurnal internasion-
buah, terdiri dari 10 artikel di jurnal interna- al dan prosiding internasional jauh berada di
sional, 6 artikel di prosiding internasional, atas target. Di sisi yang lain, capaian jumlah
8 artikel di jurnal nasional, dan 18 artikel di jurnal nasional dan prosiding nasional tidak
prosiding nasional; termasuk di dalamnya mencapai target. Hal ini disebabkan oleh
publikasi yang masih dalam proses pener- perubahan orientasi peneliti dari publikasi di
bitan. Publikasi ilmiah P2SMTP-LIPI merupa- tingkat nasional menjadi publikasi di tingkat
kan keluaran dari kegiatan penelitian, baik internasional. Selain itu, hal ini juga didukung
yang didanai oleh satuan kerja maupun pe- adanya Kerja Sama dengan Japan Society
nelitian mandiri peneliti. Daftar publikasi il- for the Promotion of Science (JSPS) yang
miah P2SMTP-LIPI tahun 2017 dapat dilihat memungkinkan untuk mempublikasikan be-
pada Lampiran 3. berapa artikel ilmiah di tingkat internasional.

Jika dilihat dari persentase capaian (8),


publikasi ilmiah yang dihasilkan oleh P2
SMTP-LIPI tahun 2017 adalah 98%; dengan
capaian sebayak 42 publikasi dari target 43

32
Gambar 4. Persentase capaian Sasaran Strategis 1

Selain publikasi ilmiah, kontribusi P2 SMTP- getkan yaitu sebanyak 500 orang. De-ngan
LIPI terhadap daya saing bangsa juga demikian, capaian P2SMTP-LIPI untuk in-
diberikan melalui kegiatan pelayanan baik dikator ‘Pengguna Layanan LIPI’ adalah
pelayanan pelatihan, pengujian, bimbingan 120%. Kontributor utama dari pencapaian
teknis, dan sertifikasi person. Pada tahun target ini adalah pelayanan sertifikasi per-
2017, jumlah total pengguna layanan P2 son dengan penggunanya adalah para ase-
SMTP-LIPI adalah 600 orang yang berasal sor. Jenis pelayanan dan pengguna layanan
dari instansi swasta, instansi pemerintah, P2SMTP-LIPI tahun 2017 dapat dilihat pada
perguruan tinggi, maupun BUMN. Jumlah ini Tabel 7.
telah melebihi jumlah pengguna yang ditar-

Tabel 7. Jenis Layanan dan Pengguna Layanan P2SMTP-LIPI Tahun 2017

No. Jenis Layanan Nama Penerima Layanan

1. Pengujian EMC (Elektromagnetic Compatibility) Industri peralatan elektronik


2. Pengujian Vibrasi Industri otomotif
Industri otomotif, Industri peralatan rumah tangga berba-
3. Pengujian Kelistrikan dan Efek Lingkungan
sis kelistrikan
4. Pengujian EKG (Elektrokardiograf) Industri peralatan kesehatan
BUMN, Instansi Pemerintah (Dinas Pemda, LPNK), Perusa-
5. Pelatihan sistem mutu terkait ISO 9001, ISO 17025
haan swasta, Perguruan Tinggi
6. Bimbingan Teknis Penerapan ISO 9001 atau ISO 17025 BUMN, UMKM, Instansi Pemerintah
Auditor ISO 9001 di Instansi Pemerintah, Perusahaan
7. Sertifikasi Person LIPI
swasta

Indikator lain untuk menunjukkan kontribusi publikasi ilmiah P2SMTP LIPI tersedia se-
P2SMTP-LIPI bagi daya saing bangsa ber- cara online. Selain itu, untuk publikasi ilmiah
basis hasil penelitian yaitu sitasi atas publika- yang tidak tersedia secara online, peneliti
si ilmiah. Sampai dengan akhir Desember cukup aktif mengunggahnya di jejaring ilmi-
2017, publikasi ilmiah dari P2SMTP-LIPI telah ah seperti researchgate dan academia.edu.
disitasi sebanyak 971 kali, jauh melebihi tar- Hal ini memudahkan masyarakat nasional
get sitasi yaitu 585 kali (165,98%). Tingginya maupun internasional untuk mengaksesnya
jumlah sitasi disebabkan karena beberapa dan menggunakannya sebagai referensi.

Akuntabilitas Kinerja 2017 33


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Tahun 2017, tujuh orang peneliti P2MSTP-LI- keterbatasan waktu personel yang diberi
PI telah berhasil menerbitkan lima judul buku. tugas untuk menulis buku karena merang-
Judul kelima buku tersebut dapat dilihat di kap sebagai pejabat struktural.
Tabel 10. Jumlah capaian ini kurang dari jum-
lah yang ditargetkan yaitu enam buah buku
(83,33%). Faktor penghambatnya adalah
Tabel 8. Buku Karya Peneliti P2SMTP-LIPI Tahun 2017

No. Judul Penulis Penerbit

Sistem Manajemen Pengaduan Terintegrasi dalam


1. Sik Sumaedi LIPI Press, anggota IKAPI
Rangka Reformasi Birokrasi
2. Peranan Instrumen Optik pada Mobil Sugiono LIPI Press, anggota IKAPI
Penilaian Risiko Instansi Pemerintah dengan
3. Tri Widianti, Himma Firdaus LIPI Press, anggota IKAPI
Fuzzy-Failure Mode and effect Analysis
IKM Plus: Teknik Pengukuran Kepuasan Mas-
I Gede Mahatma Yuda Bakti,
4. yarakat untuk Mendukung Reformasi Birokrasi LIPI Press, anggota IKAPI
Sik Sumaedi
Instansi Pelayanan Publik
Pengukuran Efisiensi di Instansi Pemerintah
5. dengan Metode Data Envelopment Analysis (DEA) Tri Rakhmawati LIPI Press, anggota IKAPI
untuk Mendukung Reformasi Birokrasi

Gambar 5. Buku Karya


Peneliti P2SMTP-LIPI
Tahun 2017

Pada tahun 2017, P2SMTP-LIPI mendaf bagi pengemudi kendaraan bermotor ada-
tarkan dua buah paten. Paten tersebut lah sebuah aparatus monitor yang dipasang
atas nama Sugiono, berupa Metoda dan di atas dashboard kendaraan yang dapat
Aparatus untuk Memandu Jarak Aman menunjukkan jarak antara mobil tersebut
bagi Pengemudi Kendaraan Bermotor dengan kendaraan yang ada di depannya.
(Pendaftaran Paten nomor P00-2017- Adapun wujud dari penanda jarak aman
01-281) (Gambar 6) dan Penanda Jarak antarkendaraan pada badan jalan adalah
aman Antar Kendaraan pada Badan Jalan berupa penanda mekanis pada permu-
(Pendaftaran Paten nomor P00-2017-06- kaan jalan dan marka jalan dan/atau ram-
605) (Gambar 7). Wujud dari paten metoda bu lalu lintas. Penanda jarak ini akan mem-
dan aparatus untuk memandu jarak aman fasilitasi pengemudi kendaraan di jalan tol

34
agar mampu menjaga jarak aman antara paten yang telah didaftarkan selanjut-
kendaran dan kendaraan di depannya nya akan diproses sampai dengan keluar
pada kecepatan sesaatnya. sertifikat paten. Keberhasilan P2SMTP-LI-
PI dalam mencapai target ini didorong oleh
Dengan didaftarkannya dua buah paten, kesadaran dan semangat individu peneliti
maka target jumlah paten P2SMTP-LIPI untuk melindungi hasil penelitiannya melalui
tahun 2017 telah tercapai 100%. Dua buah paten.

Gambar 6. Metoda dan


Aparatus untuk Memandu
Jarak Aman bagi Pengemudi
Kendaraan Bermotor

Gambar 7. Penanda Jarak Aman


Antar Kendaraan pada Badan
Jalan

Indikator kinerja terakhir untuk melihat kon- anak timbangan manual. Tidak tercapain-
tribusi P2SMTP-LIPI terhadap daya saing ya target jumlah hasil penelitian – HKI yang
bangsa adalah hasil penelitian-HKI yang termanfaatkan disebabkan karena kare-
termanfaatkan. Pada tahun 2017, capaian na hasil penelitian belum sepenuhnya sin-
untuk indikator jumlah hasil penelitian-HKI kron dengan kebutuhan industri. Oleh kare-
yang termanfaatkan adalah 50%. Dari na itu, kedepannya, diperlukan kerja sama
target dua buah, hanya satu hasil peneli- antara peneliti dengan Bidang Pelayanan
tian-HKI yang dimanfaatkan oleh pihak P2SMTP-LIPI untuk mengidentifikasi ha-
yang berkepentingan, yaitu aplikasi To- sil-hasil penelitian-HKI P2SMTP-LIPI untuk
tal Productive Maintenance (TPM). Aplikasi kemudian dipromosikan kepada pihak yang
TPM (Gambar 8) merupakan aplikasi main- berkepentingan melalui media yang tepat.
tenance peralatan/mesin berbasis web- Harapannya, hasil penelitian-HKI tersam-
site untuk mengatur utilisasi peralatan dan paikan kepada target pengguna dan ten-
penjadwalan maintencane. Aplikasi ini tel- tunya menambah kebermanfaatan hasil
ah dimanfaatkan oleh PT NKH Surabaya penelitian.
yang merupakan perusahaan penghasil

Akuntabilitas Kinerja 2017 35


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Gambar 8. Screenshoot
halaman muka aplikasi
beserta tampilan Aplikasi
TPM

Secara jumlah, jika dibandingkan dengan tingkat nasional menjadi publikasi di ting-
capaian tahun 2016 yang lalu (Tabel 9), kat internasional. Hal ini didukung dengan
capaian kinerja tahun 2017 untuk sasaran adanya kerja sama dengan Japan Society
1 mengalami peningkatan kecuali untuk in- for the Promotion of Science (JSPS) yang
dikator jumlah publikasi ilmiah di prosid- memungkinkan untuk mempublikasikan be-
ing internasional, jumlah publikasi ilmiah di berapa artikel ilmiah di tingkat internasional.
prosiding nasional dan jumlah hasil peneli- Kemudian, pada tahun 2016, hasil penelitian
tian – HKI yang termanfaatkan. Pada tahun - HKI yang termanfaatkan ada 4 buah. Na-
2016, jumlah publikasi ilmiah di prosiding in- mun, pada tahun 2017 jumlahnya hanya 1
ternasional adalah 7 artikel, tetapi pada ta- buah. Penyebabnya adalah hasil penelitian
hun 2017 hanya 6 artikel. Hal ini disebabkan belum sepenuhnya sesuai dengan kebutu-
karena artikel ilmiah yang dipresentasikan han industri.
di konferensi internasional tahun 2017
mayoritas diterbitkan dalam bentuk jurnal Secara persentase, capaian P2SMTP-LI-
internasional, bukan prosiding. Kemudian, PI tahun 2017 dibandingkan tahun 2016
pada tahun 2016, jumlah prosiding nasional untuk sasaran 1 mengalami peningkatan
adalah 29 artikel, tetapi pada tahun 2017 di beberapa indikator. Akan tetapi, terjadi
hanya 18 artikel. Penyebabnya adalah be- penurunan juga di beberapa indikator yang
rubahnya orientasi peneliti dari publikasi di lain. Indikator yang mengalami peningkatan

36
persentase capaian berjumlah empat yai- al, jumlah publikasi ilmiah di prosiding nasi-
tu jumlah publikasi ilmiah di jurnal internasi- onal, dam jumlah hasil penelitian – HKI yang
onal, jumlah publikasi ilmiah di prosiding in- temanfaatkan. Adapun untuk persentase
ternasional, jumlah pengguna layanan LIPI, capaian jumlah sitasi atas publikasi artikel
jumlah naskah buku yang akan diterbitkan, ilmiah tidak dapat diperbandingkan karena
dan jumlah paten. Tiga indikator lainnya pada tahun 2016 dan 2017 terdapat per-
mengalami penurunan persentase capaian bedaan cara menentukan target.
yaitu jumlah publikasi ilmiah di jurnal nasion-

Tabel 9. Perbandingan Capaian Sasaran 1 Tahun 2016 dan 2017


2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)

Jumlah publikasi ilmiah: jurnal internasional (artikel) 2 2 100 4 10 250

Jumlah publikasi ilmiah: prosiding internasional (artikel) 8 7 87.5 4 6 150

Jumlah publikasi ilmiah: jurnal nasional (artikel) 9 7 77.78 15 8 53,33

Jumlah publikasi ilmiah: prosiding nasional (artikel) 20 29 145 20 18 90

Pengguna Layanan LIPI (orang) 435 459 105.52 500 600 120

Sitasi atas Publikasi artikel ilmiah (sitasi) 120 582 485 585 971 165,98

Jumlah naskah buku yang akan diterbitkan (judul) 2 0 0 6 5 83,3

Jumlah paten (buah) 1 0 0 2 2 100

Jumlah hasil penelitian - HKI yang termanfaatkan


4 4 100 2 1 50
(buah)

Sasaran 2. Meningkatnya Kontribusi LIPI terhadap Daya


Saing Industri
Sasaran strategis kedua yaitu meningkat- toolkit pengukuran yang terverifikasi serta
nya kontribusi LIPI terhadap daya saing in- kerja sama dengan industri/instansi ekster-
dustri, diukur dari jumlah sertifikat pelatihan/ nal. Kontribusi P2SMTP-LIPI untuk mewu-
sertifikasi person, sertifikat pengujian, jum- judkan sasaran tersebut dapat dilihat pada
lah organisasi terbimbing siap terakredita- Tabel 10.
si/tersertifikasi, jumlah sistem/metode uji/

Tabel 10. Capaian Sasaran Strategis 2 Tahun 2017

Indikator Target Realisasi Capaian (%)

Jumlah sertifikat pelatihan/sertifikasi personel 600 sertifikat 962 sertifikat 160

Jumlah sertifikat/laporan pengujian 60 sertifikat 81 sertifikat 135

Jumlah organisasi terbimbing siap terakreditasi/tersertifikasi 6 organisasi 9 organisasi 150

Jumlah sistem/metode uji/toolkit pengukuran yang terverifikasi 4 buah 3 buah 75

Kerja sama dengan industri atau instansi eksternal dalam meningkatkan


6 kerja sama 4 kerja sama 66.7
daya saing

Akuntabilitas Kinerja 2017 37


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Perbandingan capaian sasaran untuk mengetahui tren dari tahun 2016 dapat dilihat pada
Tabel 11.
Tabel 11. Perbandingan Capaian Sasaran 2 Tahun 2016 dan 2017
2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)
500 817 sert- 600 962
Jumlah sertifikat pelatihan/sertifikasi personel 163.4 160
sertifikat ifikat sertifikat sertifikat
220 228 60 serti- 81 serti-
Jumlah sertifikat/laporan pengujian 103.6 135
sertifikat sertifikat fikat fikat
Jumlah organisasi terbimbing siap terakreditasi/ter- 6 organ- 1 organi- 6 organ- 10 or-
16.7 167
sertifikasi isasi sasi isasi ganisasi
Jumlah sistem/metode uji/toolkit pengukuran yang
6 buah 0 buah 0 4 buah 3 buah 75
terverifikasi
Kerja sama dengan industri atau instansi eksternal 5 kerja 4 kerja 6 kerja 4 kerja
80 66.7
dalam meningkatkan daya saing sama sama sama sama

Jika dibandingkan dengan capaian tahun sus sehingga proses bimbingan organisasi
2016, untuk tahun 2017 pada indikator jum- dapat dilaksanakan lebih cepat. Organisasi
lah sertifikat pelatihan/sertifikasi person, terbimbing siap terakreditasi/tersertifikasi
capaian melebihi target sampai 160%. Hal ini pada tahun 2017 adalah:
disebabkan oleh banyaknya pelatihan inter- 1. Pusat Penelitian Metalurgi dan Mate-
nal untuk pegawai P2SMTP di luar rencana rial LIPI, dibimbing migrasi dari Sistem
awal tahun, selain masih banyaknya kegia- Manajemen Mutu SNI ISO 9001:2008
tan bimbingan teknis penerapan standar ke SNI ISO 9001:2015
sistem manajemen mutu ISO 9001 mau- 2. Pusat Inovasi LIPI, dibimbing migrasi
pun 17025 di satuan kerja lingkungan LIPI. dari Sistem Manajemen Mutu SNI ISO
Kegiatan pelatihan internal dan bimbingan 9001:2008 ke SNI ISO 9001:2015
teknis satker LIPI diterbitkan sertifikat untuk 3. BPTBA LIPI, dibimbing untuk Sistem
peserta. Sedangkan pada indikator jumlah Manajemen Mutu Laboratorium SNI
sertifikat/laporan pengujian, targetnya di- ISO/IEC 17025:2008
turunkan dari 220 menjadi 60. Hal ini dise- 4. UPT BKT Kebun Raya Purwodadi LIPI,
babkan ada beberapa peralatan laborato- dibimbing migrasi dari Sistem Manaje-
rium yang pada tahun sebelumnya banyak men Mutu SNI ISO 9001:2008 ke SNI
menghasilkan pesanan uji, tapi pada 2017 ISO 9001:2015.
alat tersebut mengalami kerusakan. Untuk 5. Pusat Penelitian Bioteknologi LIPI, di-
indikator jumlah organisasi terbimbing, ter- bimbing migrasi dari Sistem Manaje-
capai 9 dari target 6 organisasi (150%). Ca- men Mutu SNI ISO 9001:2008 ke SNI
paian jumlah organisasi terbimbing di tahun ISO 9001:2015.
2017 lebih baik dibanding tahun 2016 yang 6. Pusat Penelitian Biomaterial LIPI, di-
hanya tercapai 1 dari target 6 organisasi bimbing migrasi dari Sistem Manaje-
(16.7%). Penjelasan untuk capaian ini ada- men Mutu SNI ISO 9001:2008 ke SNI
lah, bimbingan teknis penerapan ISO 9001/ ISO 9001:2015.
ISO 17025 pada tahun 2016 masih dalam 7. Pusbindiklat Peneliti LIPI, dibimbing mi-
proses, dan proses bimbingan dilanjutkan grasi dari Sistem Manajemen Mutu SNI
pada tahun 2017, sehingga target organisa- ISO 9001:2008 ke SNI ISO 9001:2015.
si terbimbing siap tersertifikasi/terakredita- 8. UMKM CV Sopana Cemerlang Mulia,
si, baru dapat terealisasi pada tahun 2017. dibimbing Sistem Manajemen Mutu
Instruktur pembimbing juga memengaruhi SNI ISO 9001:2015.
capaian bimbingan, dengan metode khu- 9. UMKM CV Azka Syahrani, dibimbing mi-

38
grasi dari Sistem Manajemen Mutu SNI
ISO 9001:2008 ke SNI ISO 9001:2015
10. UKM CV Bening Jati Anugrah, di-
bimbing resertifikasi Sistem Manaje-
men Mutu SNI ISO 9001:2008.

Gambar 9. Pelak-
sanaan Pelatihan
ISO 9001:2015 di PT
Angkasa Pura I

Akuntabilitas Kinerja 2017 39


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Untuk indikator jumlah sistem/metode uji/ sehingga pengujian dapat dikerjakan


toolkit pengukuran yang terverifikasi, ter- lebih efisien.
capai 3 dari 4 yang ditargetkan. Toolkit 2. Sistem Paparan Medan Magnet untuk
pengukuran yang terverifikasi tidak terca- Treatment Bibit Tanaman. Sistem ini
pai pada tahun 2017, karena ada pemo- untuk peningkatan kualitas bibit tana-
tongan anggaran. Sistem/metode uji yang man khususnya tanaman pangan.
tercapai adalah: 3. Sistem Uji Proteksi Inkubator terhadap
1. Sistem Otomasi Pengujian Efisiensi En- Keluaran Berbahaya. Sistem ini untuk
ergi Kipas Angin. Sistem ini berfungsi pengujian inkubator bayi.
untuk membuat otomatis pelaksanaan
pengujian efisiensi energi kipas angin,

Gambar 10. Sistem Otomasi Pengujian


Efisiensi Energi Kipas Angin

40
Gambar 11. Sistem Paparan Medan
Magnet untuk Treatment Bibit Tana-
man

Indikator selanjutnya dalam sasaran ke-2 ini ngan nomor 206/JI.2/KS/III/2017 dan
adalah jumlah kerja sama dengan industri jangka waktu 3 tahun. Kerja sama ini
atau instansi eksternal dalam meningkatkan mengenai penelitian dan pengem-
daya saing. Kerja sama yang terjalin pada bangan metode pengujian.
tahun 2017 dan dituangkan dalam dokumen
Perjanjian Kerja sama (PKS), sebagai beri- Target 6 kerja sama, tetapi hanya tercapai
kut: 4 kerja sama. Kendala yang dihadapi untuk
1. PKS dengan PT BSI (Balai Sertifika- potensi kerja sama terkait layanan pelati-
si Industri), dengan nomor 487/JI.2/ han, adalah instansi eksternal merasa ma-
KS.02/VI/2017 dan jangka waktu 3 sih belum perlu menggunakan PKS, karena
tahun. Kerja sama ini mengenai pekerjaan pelatihan hanya dilaksanakan
pengujian dalam rangka sertifikasi sekali selesai. Sehingga permintaan pelati-
produk penggunaan tanda SNI. han yang terlaksana langsung menggunakan
2. PKS dengan Badan Standardisasi Na- pesanan biasa atau SPK (Surat Perintah
sional (BSN), dengan nomor 521/JI.2/ Kerja). Selain layanan, potensi kerja sama
KS.02/VIII/2017 mengenai pelaksa- dengan pemda terkait penelitian, pada ta-
naan penelitian pertumbuhan produk hun 2017 masih sebatas penjajakan,
bertanda SNI pada pasar retail di In- rencana realisasi kerja sama dilanjutkan di
donesia. tahun 2018.
3. PKS dengan PT GIS (Global Inspek-
si Sertifikasi), dengan nomor 28/JI.2/
KS/I/2017 dan jangka waktu 2 tahun.
Kerja sama ini mengenai pengujian
mutu produk.
4. PKS dengan PT Qualis Indonesia, de-

Akuntabilitas Kinerja 2017 41


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Sasaran 3. Meningkatnya Rekomendasi Kebijakan Berbasis Hasil Peneli-


tian
P2SMTP-LIPI tidak menargetkan kinerja pada sasaran strategis ketiga.

Sasaran 4. Meningkatnya Peranan LIPI sebagai Penyedia Infrastruk-


tur Riset Nasional
Sasaran strategis keempat yaitu mening- faatkan infrastruktur LIPI untuk kerja sama
katnya peranan LIPI sebagai penyedia in- penelitian. Kontribusi P2SMTP-LIPI untuk
frastruktur riset nasional, diukur dari jumlah mewujudkan sasaran tersebut dapat dilihat
instansi eksternal atau mitra yang meman- pada Tabel 12.

Tabel 12. Capaian Sasaran Strategis 4 Tahun 2017

Indikator Target Realisasi Capaian (%)


Institusi eksternal - mitra yang memanfaatkan infrastruktur LIPI untuk
3 institusi 5 institusi 166.7
kerja sama penelitan

Adapun instansi eksternal yang meman- di bawah supervisi Priyo Wibowo S.Si.,
faatkan infrastruktur P2SMTP-LIPI untuk M.T. dengan tema penelitian UHF an-
kerja sama penelitian pada tahun 2017 yai- tenna.
tu : 5. PT. Ctech Laboratorium Edwar Teknologi
1. ITI (Institut Teknologi Indonesia) PT. Ctech Laboratorium Edwar Teknologi
Penggunaan laboratorium Kompat- bersama tim dari kelompok penelitian
ibilitas Elektromagnetik (EMC) dan elektromedis melakukan kerja sama
bimbingan skripsi 2 orang mahasiswa dalam pengembangan produk. Kerja
oleh Dr. Ir. R. Harry Arjadi M.Sc., dengan sama tersebut dilakukan dalam ben-
tema penelitian bioelektrik. tuk pengujian produk dimana hasil dari
2. PT Qualis Indonesia pengujian tersebut dapat menjadi ma-
Penelitian dan pemanfaatan semi an- sukan pada proses pengembangan
echoic chamber pada laboratorium selanjutnya. Adapun infrastruktur
EMC untuk pengujian radiated immu- P2SMTP-LIPI yang digunakan adalah
nity. Kerja sama tersebut telah meng- peralatan laboratorium elektromedis.
hasilkan metode dan sistem uji radi-
ated immunity pertama yang ada di Pemanfaatan infrastruktur P2SMTP-LIPI
Indonesia sehingga metode ini dapat selain dapat membantu mewujudkan sasa-
dijadikan rujukan bagi lab EMC lain. ran strategis LIPI, juga dapat meningkatkan
3. Universitas Mataram utilisasi infrastruktur negara secara optimal.
Penggunaan laboratorium EMC, kerja Optimalisasi tersebut diharapkan dapat
praktek, dan bimbingan skripsi 3 orang menstimulasi iklim penelitian di universitas
mahasiswa oleh Dr. Ir. R. Harry Arjadi atau di kalangan industri. Perbandingan ca-
M.Sc., dengan tema penelitian homo- paian sasaran untuk mengetahui tren dari
genitas medan magnet dengan sum- tahun 2016 dapat dilihat pada Tabel 13.
ber berupa coil.
4. UHAMKA
Penggunaan laboratorium EMC dan
bimbingan skripsi 1 orang mahasiswa

42
Tabel 13. Perbandingan Capaian Sasaran 4 Tahun 2016 dan 2017
2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)
Institusi eksternal - mitra yang memanfaatkan 2 2
100 3 institusi 5 institusi 166.7
infrastruktur LIPI untuk kerja sama penelitan institusi institusi

Jika dibandingkan dengan capaian tahun secara luas kepada pihak-pihak yang
2016, capaian tahun 2017 pada indikator terkait seperti universitas, industri, dan
institusi eksternal - mitra yang memanfaat- lain-lain.
kan infrastruktur LIPI untuk kerja sama pe- 2. Jaringan yang dimiliki oleh para peneli-
nelitan mengalami kenaikan 66.7 % dengan ti sehingga dapat terkoneksi dengan
jumlah institusi dari 2 di tahun 2016 menja- pihak-pihak yang sesuai dengan kepa-
di 5 di tahun 2017. Kenaikan capaian ini di- karannya.
dorong oleh beberapa faktor yaitu : 3. Peralatan laboratorium khusus yang
1. Seminar/FGD yang telah dilakukan tidak semua laboratorium lain memiliki.
oleh tim peneliti secara rutin sehingga
dapat memperkenalkan P2SMTP-LIPI

Gambar 12. Pemanfaatan Infra-


struktur Laboratorium oleh PT
Qualis

Sasaran 5. Meningkatnya Hasil Penelitian yang Berorientasi pada Nilai


Tambah Sumber Daya dan Perlindungan Lingkungan
P2SMTP-LIPI tidak menargetkan kinerja pada sasaran strategis kelima.

Sasaran 6. Meningkatnya Jejaring dan Kerja Sama Ilmiah Nasional dan


Internasional yang Berkualitas dan Saling Menguntungkan
P2SMTP-LIPI berkontribusi dalam sasaran dalam organisasi nasional/internasional,
keenam yaitu meningkatnya jejaring dan dan jumlah keikutsertaan pertemuan forum
kerja sama ilmiah nasional dan internasion- ilmiah tingkat regional dan internasional. Ca-
al yang berkualitas dan saling menguntung- paian dari sasaran ini dirangkum pada Tabel
kan. Indikator yang digunakan adalah jumlah 14 berikut :
kerja sama yang terimplementasi atau ter-
laksana, jumlah posisi strategis yang dijabat

Akuntabilitas Kinerja 2017 43


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Tabel 14. Capaian Sasaran Strategis 6 Tahun 2017


Indikator Target Realisasi Capaian (%)
Jumlah kerja sama yang terimplementasi 5 4 80

Jumlah posisi strategis dijabat dalam organisasi nasional/internasional 3 4 133.3


Jumlah keikutsertaan pertemuan forum ilmiah tingkat regional dan inter-
5 8 160
nasional

Terkait dengan indikator “jumlah kerja sama (Himpunan Peneliti Indonesia).


yang terimplementasi” pada tahun 2017 3. Dr. Fatimah Z.P., DEA sebagai anggo-
telah terjalin 4 kerja sama dengan persen- ta Komisi Nasional Akreditasi Pranata
tase capaian 80% tidak memenuhi target Penelitian & Pengembangan (KNAPP).
yang telah ditetapkan. Kerja sama yang 4. Dr. Ir. R. Harry Arjadi M.Sc. sebagai
dilakukan meliputi kerja sama dalam bidang perwakilan Indonesia dalam Asean
pengujian dan penelitian. Berikut ini ada- Network Forum (ANF)
lah pihak yang menjalin kerja sama dengan
P2SMTP-LIPI dan bentuk kerja sama untuk Pada indikator keikutsertaan pertemuan
masing-masing pihak : forum ilmiah tingkat regional dan interna-
1. PT GIS (Global Inspeksi Sertifikasi) sional, dari target 5 keikutsertaan tercapai
bekerja sama dengan P2SMTP-LI- 8 keikutsertaan dengan persentase capa-
PI dalam pengujian produk. PT GIS ian 160% melebihi dari target yang telah
merupakan Lembaga Sertifikasi Produk ditetapkan. Berikut ini adalah keikutsertaan
(LSPro) yang mengujikan produk-pro- P2SMTP-LIPI pada pertemuan forum ilmiah
duk rekanannya di P2SMTP-LIPI. tingkat regional dan internasional :
2. PT Qualis Indonesia bekerja sama 1. Keikutsertaan Peneliti EMC atas nama
dengan P2SMTP-LIPI dalam penelitian Dr. Ir. R. Harry Arjadi M.Sc. mengikuti
dan pengembangan metode Penguji- Asean Network Forum (ANF) 2017 di
an khususnya pengujian EMC. Korea Selatan.
3. BSN (Badan Standardisasi Nasional) 2. Keikutsertaan Peneliti Kompatibili-
bekerja sama dengan P2SMTP-LIPI tas Teknik Elektromedis (Elmed) atas
dalam pelaksanaan penelitian per- nama Siddiq Wahyu Hidayat S.Si.,
tumbuhan produk bertanda SNI pada M.Biotech mengikuti program Saku-
pasar retail Indonesia. ra Project 2017 di Saitama University,
4. BSI (Balai Sertifikasi Industri) bekerja Jepang.
sama dalam pengujian untuk sertifika- 3. Keikutsertaan tim peneliti Elmed
si produk penggunaan tanda SNI. mengikuti seminar pada Internation-
al Multidisciplinary Conferences on
Pada indikator posisi strategis yang dija- Productivity and Sustainability (IMPS)
bat dalam organisasi nasional maupun in- 2017 di Jakarta, Indonesia.
ternasional dari target 3 posisi tercapai 4 4. Keikutsertaan tim peneliti Teknologi
posisi dengan persentase 133.3 % melebihi Mutu (TM) mengikuti seminar pada 3rd
dari target yang ditetapkan. Adapun 3 po- International Conference on Science
sisi tersebut, P2SMTP-LIPI diwakili oleh na- in Information Technology (ICSITech)
ma-nama pegawai sebagai berikut : 2017 di Bandung, Jawa Barat, Indone-
1. Hutomo Wahyu Nugroho S.T., M.T. se- sia.
bagai Komite teknis 33-02 : teleko- 5. Keikutsertaan tim peneliti TM mengi-
munikasi yang ditetapkan oleh Badan kuti seminar pada International Con-
Standardisasi Nasional (BSN). ference on Mechanical, Electronics,
2. Agus Fanar Syukri, Ph.D sebagai Direk- Computer, and Industrial Technology
tur Eksekutif di organisasi Himpenindo (MECnIT) 2017 di Medan, Sumatera

44
Utara, Indonesia. ference on Functional Materials Sci-
6. Keikutsertaan tim peneliti EMC mengi- ence (ICFMS) 2016 di Sanur Bali, Indo-
kuti seminar pada International Con- nesia.
ference on Productivity and Sustain-
ability in Science, Engineering and Forum-forum ini selain untuk memperluas
Technology (ICSET) di Jakarta, Indo- jejaring juga sebagai ajang bagi para pe-
nesia. neliti P2SMTP-LIPI dalam menyampaikan
7. Keikutsertaan tim peneliti Kompatibili- gagasan, hasil penelitian, dan berbagi infor-
tas Sistem Kelistrikan dan Teknik Kon- masi terkait perkembangan terkini keilmuan
servasi Energi (KE) mengikuti seminar di bidangnya. Setelah pertemuan ini di-
pada International Symposium on Ma- harapkan dapat membuka peluang kerja
terials and Electrical Engineering (IS- sama dalam menjawab kebutuhan masyarakat
MEE) 2017 di Bandung, Jawa Barat, secara umum yang sesuai dengan bidang
Indonesia. keilmuan dan keahliannya. Perbandingan
8. Keikutsertaan tim peneliti KE mengikuti capaian sasaran 6 untuk mengetahui tren
seminar pada 3rd International Con- dari tahun 2016 dapat dilihat pada Tabel 15.

Tabel 15. Perbandingan Capaian Sasaran 6 Tahun 2016 dan 2017

2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)
5 kerja 3 kerja 5 kerja 4 kerja
Jumlah kerja sama yang terimplementasi 60 80
sama sama sama sama
Jumlah posisi strategis dijabat dalam organisasi nasi-
4 posisi 4 posisi 100 3 posisi 4 posisi 133.3
onal – internasional
Jumlah keikutsertaan pertemuan forum ilmiah tingkat
4 kali 4 kali 100 5 kali 8 kali 160
regional dan internasional

Jika dibandingkan dengan 2016 maka sia Nomor 309/KMK.02/2017 Tentang


persentase capaian untuk kerja sama yang Persetujuan Penggunaan Sebagian
terimplementasi mengalami kenaikan 20% Dana Penerimaan Negara Bukan Pa-
meskipun pada tahun 2017 tidak memenuhi jak pada Lembaga Ilmu Pengetahuan
target yang telah ditentukan. Ketidakterca- Indonesia. Keputusan tersebut mem-
paian tersebut disebabkan oleh beberapa buat beberapa kerja sama penelitian
faktor penghambat yang antara lain: tidak dapat dilakukan karena secara
1. Kerusakan pada peralatan laborato- perhitungan anggaran tidak men-
rium dan infrastruktur pendukungnya. cukupi. Tindakan perbaikan yang akan
Hal ini mengakibatkan penawaran ker- dilakukan yaitu dengan mengkaji ulang
ja sama yang masuk tidak dapat ditin- tawaran kerja sama yang telah ma-
daklanjuti. Strategi yang diambil untuk suk dan membuat beberapa alternatif
mengatasi masalah tersebut yaitu terkait pendanaan dan penggunaan
telah direncanakan perbaikan pera- anggaran sehingga kerja sama dapat
latan dan infrastruktur di tahun ang- tetap dilakukan tanpa melanggar atur-
garan 2018. an yang berlaku.
2. Perubahan kebijakan pemerintah da-
lam persentase penggunaan PNBP Perbandingan capaian jumlah posisi strate-
menjadi 78% menurun dari sebelum- gis dijabat dalam organisasi nasional– inter-
nya. Penurunan penggunaan PNBP nasional pada tahun 2016 dan 2017 yaitu
tersebut tertuang dalam Keputusan pada tahun 2016 dari 4 posisi yang ditar-
Menteri Keuangan Republik Indone- getkan tercapai 4 posisi dengan persentase

Akuntabilitas Kinerja 2017 45


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

100%. Pada tahun 2017 persentase capaian karan yang dimiliki.


meningkat sebesar 33.3% meskipun de-
ngan jumlah posisi yang sama yaitu 4 po- Capaian jumlah keikutsertaan pertemuan
sisi. Hal tersebut disebabkan karena target forum ilmiah tingkat regional dan internasi-
yang ditetapkan pada tahun 2017 menurun onal tahun 2017 mengalami peningkatan jika
menjadi 3 posisi karena pertimbangan ke- dibandingkan dengan tahun 2016 yaitu se-
terbatasan anggaran. Anggaran dalam hal besar 60%. Jumlah keikutsertaan mening-
ini adalah anggaran untuk mengikuti kegia- kat dari 4 kali menjadi 8 kali keikutsertaan.
tan-kegiatan dalam posisi expert di BRESL Peningkatan ini didorong oleh faktor pen-
dan IS-INOTEK yang pada tahun sebelum- dukung adanya pendanaan lain selain DIPA
nya diikuti oleh peneliti P2SMTP-LIPI atas yaitu INSINAS yang didapatkan oleh tim pe-
nama Dr. Ir. R. Harry Arjadi, M.Sc. Namun neliti P2SMTP-LIPI sehingga dapat mem-
capaian dapat melebihi target yang diten- bantu dalam substansi dan pendanaan un-
tukan karena adanya penunjukan lembaga tuk mengikuti forum ilmiah tingkat regional
lain kepada peneliti P2SMTP karena kepa- dan internasional.
Sasaran 7. Meningkatnya Rujukan Ilmiah dan Informasi Iptek yang
Diakses Masyarakat
Sasaran ini diukur dengan 3 indikator yaitu jumlah artikel ilmiah di website yang diakses
jumlah seminar ilmiah/FGD yang terlaksana masyarakat. Capaian dari indikator terse-
dan bersifat nasional, jumlah masyarakat but ada pada Tabel 16.
yang mengikuti pemasyarakatan iptek, dan
Tabel 16. Capaian Sasaran Strategis 7 Tahun 2017
Indikator Target Realisasi Capaian (%)

Jumlah seminar ilmiah/FGD yang terlaksana dan bersifat nasional 6 kegiatan 4 kegiatan 66.7

Jumlah peserta yang mengikuti pemasyarakatan IPTEK 375 orang 385 orang 102.7

Jumlah artikel ilmiah di website yang diakses masyarakat 31 artikel 36 artikel 116.1

Indikator jumlah seminar ilmiah/FGD yang tuk mendiseminasikan hasil penelitian dan
terlaksana dan bersifat nasional tercapai kemampuan yang dimiliki. Selain itu juga se-
66.7% yaitu 4 kegiatan dapat terlaksana dari bagai upaya untuk mencari solusi atas per-
6 kegiatan yang ditargetkan. Dua kegiatan masalahan riset dengan mempertemukan
FGD tidak terlaksana karena keterbatasan para stakeholder. Keempat kegiatan sem-
dana. Kegiatan seminar ilmiah/FGD adalah inar/FGD yang sudah dilaksanakan dapat
sebagai salah satu upaya P2 SMTP-LIPI un- dilihat pada Tabel 17.
Tabel 17. Seminar Ilmiah/FGD Nasional yang Terlaksana
No. Kegiatan Seminar/FGD Tujuan Peserta
Workshop EMC dengan tema
“Workshop on EMC, Theory and Media komunikasi dan informasi peneliti, akademisi, praktisi, swasta,
1.
Application of EMC Compliant De- bagi masyarakat EMC Indonesia pemerintah
sign Techniques”
“Penguatan Peran Sistem Mutu
Diseminasi hasil-hasil penelitian
dan Teknologi Pengujuan untuk peneliti, akademisi, praktisi, swasta,
2. terkait sistem mutu dan teknologi
Membangun Kemandirian Bangsa pemerintah
pengujian.
di Era Global”
KTM - FGD Pemanfaatan Teknologi
Mempertemukan Peneliti, praktisi
Informasi dan Komunikasi pada Us-
3. dan pemilik UKM untuk membahas peneliti, praktisi dan pemilik UKM
aha Kecil Menengah di Tangerang
pemanfaatan TI pada UKM
Selatan
Ajang komunikasi dan media infor-
4 Sarasehan SP LIPI masi kepada auditor terdaftar SP Asesor terdaftar SP LIPI
LIPI.

46
Gambar 13.
Workshop EMC

Gambar 14.
AMTeQ 2107

Gambar 15.
Sarasehan SP
LIPI 2017

Akuntabilitas Kinerja 2017 47


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Pada indikator kedua, capaian sudah me- kerja sama yang dapat dijalin dengan P2
menuhi target dengan presentase 102.7%. SMTP-LIPI. Pelayanan informasi ini dapat
Pemasyarakatan iptek juga merupakan melalui kegiatan kunjungan ke P2SMTP-LIPI
salah satu bentuk diseminasi yang dilakukan atau pameran yang diikuti oleh P2SMTP-LI-
P2SMTP-LIPI. Peserta yang mengikuti pe- PI. Rincian jumlah peserta yang mengikuti
masyarakatan IPTEK ini adalah masyarakat pemasyarakatan IPTEK dapat dilihat pada
yang mendapat pelayanan informasi men- Tabel 18.
genai fungsi, tugas dan kompetensi serta
Tabel 18. Jumlah Peserta Pemasyarakatan IPTEK

No. Judul/Kegiatan Pemasyarakatan Iptek Jumlah Peserta

1 Kunjungan UHAMKA 20 orang

2 Kunjungan Peserta Sertifikasi Inspektor Kelaikan Darat Militer kemenhan RI 40 orang

3 Kunjungan Unit Mahasiswa Science Club ITI 28 orang

4 Kunjungan dari Intertek Thailand 3 orang

5 Kunjungan PT Epson Indonesia 6 orang

6 Kunjungan Dinas Kelaikan Angkatan Darat 35 orang

7 Kunjungan dari Dinas Pemkot Tangsel 6 orang

8 Pameran di Puspiptek Innovation Festival 151 orang

9 Peserta Seminar EMC 89 orang

10 Kunjungan dari ITC 4 orang

11 Kunjungan Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) 3 orang

Gambar 16. Pameran di Puspiptek Innovation Festival 2017

48
Indikator jumlah artikel ilmiah di website yang dimuat dalam domain LIPI memper-
yang diakses masyarakat terealisasi sebe- kaya konten website LIPI yang berkontribusi
sar 116.1%. Artikel-artikel ini dimuat di website dalam penilaian webometric.
P2SMTP-LIPI (http://smtp.lipi.go.id). Artikel
Tabel 19. Perbandingan Capaian Sasaran 7 Tahun 2016 dan 2017

2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)
Jumlah seminar ilmiah/FGD yang terlaksana dan 4 4 6 4
100 66.7
bersifat nasional kegiatan kegiatan kegiatan kegiatan
Jumlah peserta yang mengikuti pemasyarakatan 250 407 375 385
162,8 102.7
IPTEK orang orang orang orang
Jumlah artikel ilmiah di website yang diakses
20 artikel 20 artikel 100 31 artikel 36 artikel 116.1
masyarakat

Bila dibandingkan dengan capaian ta- Adapun tren positif yang ditunjukkan pada
hun 2016 (Tabel 19), target yang ditetap- peningkatan jumlah peserta yang mengi-
kan pada tahun 2017 untuk ketiga indika- kuti pemasyarakatan IPTEK yang diseleng-
tor tersebut lebih tinggi. Dari ketiga target garakan P2SMTP-LIPI sangat berkaitan
tersebut dua diantaranya berhasil dicapai dengan lebih aktifnya P2SMTP-LIPI untuk
dengan hasil yang melebihi target yaitu jum- mendesiminasikan penelitian dan menjalin
lah peserta yang mengikuti pemasyaraka- kerja sama dengan masyarakat. Hal ini juga
tan IPTEk dan jumlah artikel ilmiah di web- diiringi dengan meningkatnya jumlah artikel
site yang diakses masyarakat. Sedangkan website dari sivitas P2SMTP-LIPI pada ta-
untuk jumlah seminar ilmiah/FGD yang ter- hun 2017 yang telah diakses masyarakat.
laksana dan bersifat nasional, walaupun se- Presentase peningkatan jumlah artikel yang
cara presentase hanya 67% yang dapat te- ditunjukkan cukup besar yaitu meningkat
realisasi dari target namun jumlah kegiatan dari 20 artikel menjadi 36 artikel atau sebe-
yang dapat terealisasi setara dengan tahun sar 180% dibandingkan dengan tahun 2016.
2016 yaitu 4 kegiatan dalam satu tahun.

Sasaran 8. Meningkatnya Pengembangan Kompetensi SDM Penelitian


Indonesia
Indikator dari sasaran ini adalah “jumlah liki makalah yang terbit pada jurnal yang
peneliti yang makalahnya terindeks global terindeks di scopus. H-index adalah indika-
dan jumlah pegawai yang meningkat kom- tor yang menunjukkan tingkat sitasi dari ar-
petensinya melalui peningkatan jenjang tikel yang diunggah pada suatu jurnal ilmiah.
pendidikan, diklat fungsional, dan pelatihan”. Capaian sasaran terwujudnya peningkatan
Kriteria peneliti yang terindeks global dilihat pengembangan kompetensi SDM penelitian
dari h-index pada akun google scholar yang Indonesia ditunjukkan pada Tabel 20.
dimiliki, yaitu minimal h-index 2, atau memi-
Tabel 20. Capaian Sasaran Strategis 8 Tahun 2017
Indikator Target Realisasi Capaian (%)
Jumlah peneliti yang makalahnya terindeks global 15 orang 24 orang 160
Jumlah pegawai yang meningkat kompetensinya melalui peningkatan 116
60 orang 193,33
jenjang pendidikan, diklat fungsional, pelatihan orang-kali

Jumlah peneliti yang makalahnya terindeks capai 15 orang, namun ternyata hasil yang
global pada tahun 2017 ditargetkan men- diperoleh melebih target yaitu sebanyak 24

Akuntabilitas Kinerja 2017 49


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

orang peneliti terindeks secara global, atau kan meningkatnya kesadaran peneliti un-
mencapai 160%. Tingginya pencapaian ini tuk memilih terbitan yang lebih berkualitas
menunjukkan bahwa kualitas makalah atau demi menjangkau publik yang lebih luas dan
publikasi ilmiah yang dihasilkan semakin ba- mendapatkan angka kredit yang lebih besar.
gus sehingga dapat terbit pada terbitan
terindeks global. Selain itu juga menunjuk-
Peneliti-peneliti tersebut adalah :
• Sik Sumaedi • Agus Fanar Syukri • Jimmy A. Kadar • M. Khoirul Anam
• I.G.M. Yuda Bakti • Darmawan B. Napitupulu • Qudsiyyatul Lailiyah • Priyo Wibowo
• Medi Yarmen • Fatimah Z.Padmadinata • R. Harry Arjadi • Haryo D. Prananto
• Tri Rakhmawati • Sutrisno Salomo H • Rahmi K. Jati • Hutomo W. Nugroho
• Nidya J. Astrini • Imamul Muchlis • Amelia F. Ariani • Yudhistira
• Tri Widianti • Dwi Mandaris • Yoppy • M. Azwar Massijaya

Jumlah pegawai yang meningkat kompe- banyak makalah yang terbit pada terbitan
tensinya melalui peningkatan jenjang pendi- terindeks global. Bila dilihat dari jumlah pe-
dikan, diklat fungsional, dan pelatihan ialah neliti yang terindeks global juga terjadi ke-
116 orang kali dengan persentase 193,33%. naikan dua kali lipat dari 11 orang pada tahun
Hal itu menunjukkan bahwa P2SMTP LIPI lalu menjadi 24 orang di tahun 2017.
cukup intens dalam upaya meningkatkan
kompetensi pegawai. Kegiatan peningka- Sementara pada capaian peningkatan kom-
tan kompetensi melalui diklat terdiri dari petensi pegawai, terjadi kenaikan persen-
diklat teknis, diklat kepemimpinan, dan diklat tase capaian dari 184% menjadi 193,33%.
fungsional. Selain itu terdapat satu orang Selain aspek jumlah pegawai, peningkatan
pegawai yang meningkat jenjang pendi- tersebut juga melihat frekuensi penugasan
dikannya, yaitu Bayu Utomo menyelesaikan pegawai mengikuti diklat. Tahun sebelumnya
pendidikan master di University of Notting- pegawai yang mengikuti diklat sebanyak 92
ham UK. Kegiatan peningkatan kompetensi orang kali meningkat menjadi 116 orang-kali
melalui diklat yang diikuti oleh pegawai P2 di tahun 2017. Hal itu menunjukkan tingginya
SMTP-LIPI ditampilkan pada Lampiran 4. komitmen P2SMTP-LIPI untuk meningkat-
kan kompetensi pegawai melalui pendidikan
Bila dibandingkan dengan capaian pada ta- dan pelatihan.
hun lalu (Tabel 21) terjadi kenaikan persen-
tase capaian jumlah peneliti yang maka-
lahnya terindeks global yaitu dari 91,7%
menjadi 160%. Kenaikan persentase ca-
paian tersebut menunjukkan terjadi pen-
ingkatan kualitas makalah yang dihasilkan
peneliti di P2SMTP LIPI sehingga semakin
Tabel 21. Perbandingan Capaian Sasaran 8 Tahun 2016 dan 2017
2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)
Jumlah peneliti yang makalahnya terindeks
12 orang 11 orang 91,7 15 orang 24 orang 160
global
Jumlah pegawai yang meningkat kompeten-
92 60 116
sinya melalui pening-katan jenjang pendidikan, 50 orang 184 193,33
orang-kali orang orang-kali
diklat fungsional, pelatihan

50
Sasaran 9. Terwujudnya Tata Kelola Kepemerintahan yang Baik

Sasaran ini diukur dengan sembilan indika- SMTP-LIPI. Target dan capaian indikator-
tor yang menggambarkan pelaksanaan indikator tersebut terlihat pada Tabel 22
tatakelola anggaran dan kegiatan di P2 sebagai berikut :
Tabel 22. Capaian Sasaran Strategis 9 Tahun 2017
Indikator Target Realisasi Capaian (%)
Jumlah perencanaan kegiatan dan anggaran melalui Renja, RKAKL, PK
3 laporan 3 laporan 100
yang baik dan selesai tepat waktu
Jumlah laporan keuangan pendukung kinerja penelitian dan pengemban-
2 laporan 2 laporan 100
gan
Jumlah laporan BMN yang baik dan selesai tepat waktu 3 laporan 3 laporan 100
Jumlah laporan kinerja (LKj) yang baik dan selesai tepat waktu 1 laporan 1 laporan 100
Jumlah laporan kegiatan triwulan, tahunan 4 laporan 4 laporan 100
80,23 nilai
Indeks kepuasan masyarakat (IKM) yang baik ≥75 nilai IKM 100
IKM
Jumlah laporan pelaksanaan pembangunan Zona Integritas-Reformasi
1 laporan 1 laporan 100
Birokrasi
Jumlah laporan penjaminan mutu penerapan system manajemen di P2S-
9 laporan 9 laporan 100
MTP (ISO 17025, ISO 9001, ISO 17024)
Jumlah naskah akademik perluasan ruang lingkup layanan Sertifikasi Per-
3 naskah 1 naskah 30
son, Sistem Manajemen, Lembaga Sertifikasi Produk

Dari sembilan indikator yang digunakan, diselesaikan hanya 1 buah naskah atau 30%,
satu indikator mencapai hasil melebihi tar- yaitu naskah akademik untuk perluasan ru-
get yang ditetapkan, tujuh indikator men- ang lingkup layanan Sertifikasi Person. Se-
capai hasil sesuai dengan target, dan satu dangkan 2 naskah akademik lainnya belum
indikator mencapai hasil kurang dari target. dapat diselesaikan karena kajian secara ho-
Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) ter- listik terkait kebutuhan dan harapan stake-
hadap pelayanan yang dilaksanakan P2S- holders terkait lembaga sertifikasi produk
MTP-LIPI adalah 80,23 (yang berarti Baik) dan lembaga sertifikasi sistem manajemen
atau mencapai 106,97% dari nilai yang di- belum tuntas dan akan diupayakan selesai
targetkan yaitu 75. IKM adalah penilaian pe- tahun 2018.
langgan terhadap layanan yang diberikan
oleh P2SMTP-LIPI yang meliputi pengujian, Sedangkan indikator lainnya mencapai ha-
pelatihan, bimbingan teknis, dan sertifikasi sil sesuai target atau 100%, yaitu meliputi
auditor. Peningkatan nilai IKM menunjukkan laporan perencanaan kegiatan dan angga-
bahwa layanan P2SMTP-LIPI semakin baik ran (Renja, RKAKL, PK), Laporan Keuangan,
dalam memenuhi harapan dan keinginan Laporan BMN, Laporan Kinerja, Laporan
pelanggan. Kegiatan Triwulan dan Akhir, Laporan Pelak-
sanaan Pembangunan Zona Integritas/
Untuk indikator naskah akademik tentang Reformasi Birokrasi, dan Laporan Penjam-
perluasan ruang lingkup layanan tidak inan Mutu Penerapan Sistem Manajemen.
mencapai target yang ditetapkan yaitu 3
buah naskah akademik. Naskah yang dapat

Akuntabilitas Kinerja 2017 51


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Tabel 23. Perbandingan Capaian Sasaran 9 Tahun 2016 dan 2017

2016 2017
Indikator Kinerja Capaian Capaian
Target Realisasi Target Realisasi
(%) (%)
Jumlah perencanaan kegiatan dan anggaran
melalui Renja, RKAKL, PK yang baik dan selesai 3 laporan 3 laporan 100 3 laporan 3 laporan 100
tepat waktu
Jumlah laporan keuangan pen-dukung kinerja
2 laporan 2 laporan 100 2 laporan 2 laporan 100
penelitian dan pengembangan
Jumlah laporan BMN yang baik dan selesai
3 laporan 3 laporan 100 3 laporan 3 laporan 100
tepat waktu
Jumlah laporan kinerja (LKj) yang baik dan sele-
1 laporan 1 laporan 100 1 laporan 1 laporan 100
sai tepat waktu
Jumlah laporan kegiatan triwulan, tahunan 7 laporan 4 laporan 57,1 4 laporan 4 laporan 100
80,23
Indeks kepuas-an masyarakat (IKM) yang baik ≥70 hasil 79 hasil 112,9 ≥75 nilai IKM 100
nilai IKM
Jumlah laporan pelaksanaan pembangunan
2 laporan 1 laporan 50 1 laporan 1 laporan 100
Zona Integritas/RB
Jumlah laporan penjaminan mutu pen-
era-pan sistem ma-najemen di P2SMTP (ISO 9 laporan 9 laporan 100 9 laporan 9 laporan 100
17025,ISO9001, ISO 17024)
Jumlah naskah akademik perluasan ruang
lingkup layanan Sertifikasi Person, Sistem Ma- - - - 3 naskah 1 naskah 30
najemen, Lembaga Sertifikasi Produk

Bila dibandingkan dengan capaian tahun satu indikator baru pada tahun 2017 yaitu
2016 (Tabel 23), tidak terdapat perbedaan naskah akademik perluasan ruang lingkup
yang berarti dari segi capaian. Dari persen- layanan. Penambahan indikator dilakukan
tase terdapat peningkatan capaian pada sesuai dengan kebutuhan organisasi untuk
indikator Laporan Triwulan dan Akhir, namun melakukan perluasan lingkup layanan yang
bila dilihat dari jumlah laporan yang dihasil- perlu dikaji dari berbagai aspek dan ditu-
kan tidak terdapat perubahan. Pening- angkan dalam naskah akademik.
katan persentase tersebut terjadi kare-
na dilakukan simplifikasi target tahun 2017
dari target tahun sebelumnya. Terdapat
3.1.3. Analisis Efektivitas dan Efisiensi Penggunaan Sumber Daya
Efektivitas organisasi merupakan suatu in- Berdasarkan penilaian pencapaian kinerja
deks mengenai hasil yang dicapai terha- oleh Kementrian Keuangan melalui emonev
dap tujuan organisasi. Efektifitas bisa juga smart (http://monev.anggaran.kemenkeu.
diartikan sebagai pengukuran keberhasilan go.id/smart/index.php/satker/welcome)
dalam pencapaian tujuan-tujuan yang terlihat bahwa nilai pencapaian kinerja P2
telah ditentukan. Sedangkan efisiensi ada- SMTP-LIPI adalah 93,30 atau sangat baik
lah penggunaan sumber daya secara mini- (Gambar 17). Hal itu ditunjang oleh tingginya
mum guna pencapaian hasil yang optimum. nilai penyerapan anggaran, konsistensi atas
Efisiensi menganggap bahwa tujuan-tujuan Rencana Penarikan Dana (RPD) awal, kon-
yang benar telah ditentukan dan berusaha sistensi atas RPD Revisi, dan pencapaian
untuk mencari cara-cara yang paling baik keluaran. Nilai yang tinggi tersebut menun-
untuk mencapai tujuan-tujuan tersebut. jukkan bahwa efektivitas P2SMTP-LIPI
Efisiensi hanya dapat dievaluasi dengan cukup baik dalam menggunakan sumber
penilaian-penilaian relatif, membandingkan daya untuk mencapai tujuan organisasi. Na-
antara masukan dan keluaran yang diteri- mun masih terdapat titik lemah yang ha-
ma. rus ditingkatkan yaitu efisiensi. Nilai efisiensi

52
masih cukup rendah, sehingga usaha atau
cara P2SMTP-LIPI untuk mencapai tujuan
organisasi harus terus ditingkatkan supaya
mencapai titik yang paling efisien.

Gambar 17. Nilai Pencapaian Kinerja P2SMTP-LIPI


menurut e-Monev Smart 2017

Berbagai upaya peningkatan efektivitas jalannya tugas dan fungsi P2SMTP.


dan efisiensi penggunaan sumber daya
yang telah dilaksanakan di P2SMTP dapat Upaya peningkatan efektivitas dan
ditinjau dari dua aspek, yaitu sumber daya efisiensi penggunaan sumber daya
manusia dan anggaran. manusia di P2SMTP dilakukan berbasis
a. Sumber Daya Manusia kepada tugas dan fungsi yang melekat
Sumber daya manusia mengandung di dalam jabatan masing-masing,
arti keseluruhan orang-orang yang baik struktural maupun fungsional.
bekerja pada Puslit SMTP LIPI yang Di samping itu, mengingat masih ter-
dinilai mempunyai peranan sangat batasnya jumlah dan kompetensi SDM,
penting dalam pencapaian tugas dan sehingga untuk beberapa pegawai
fungsi P2SMTP. Peningkatan kuali- mendapatkan tugas-tugas tambahan
tas efektifitas dan efisiensi kegiatan yang bersifat strategis, baik dalam ke-
organisasi tidak hanya tergantung giatan penelitian, pelayanan, maupun
kepada peralatan-peralatan yang kelembagaan yang berorientasi ke-
terdapat dalam kantor atau di labo- pada pencapaian sesuai kinerja P2S-
ratorium, karena semua faktor terse- MTP-LIPI yang telah ditetapkan dalam
but tidak berarti sama sekali tanpa Penetapan Kinerja Tahun 2017.
adanya dukungan dari sumber daya
manusia yang baik dan juga efektif. P2 Berdasarkan upaya tersebut, maka
SMTP akan berhasil apabila mengerti pencapaian sasaran kinerja dibagi ha-
dan mengetahui bagaimana penting- bis kepada seluruh pegawai melalui
nya dan upaya-upaya apa saja yang penetapan SKP sesuai dengan tang-
harus dilakukan untuk melaksanakan gung jawab yang dikelompokkan ke
strategi pengembangan sumber daya dalam masing-masing Bidang, Bagian,
manusia dalam organisasinya, dengan dan Kelompok Penelitian. Dengan de-
demikian peran sumber daya manu- mikian, tidak ada satu pegawai pun
sia di P2SMTP sangatlah penting dan yang tidak berkontribusi terhadap ca-
sangat berpengaruh besar terhadap paian sasaran kinerja P2SMTP-LIPI,

Akuntabilitas Kinerja 2017 53


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

yang berarti penggunaan SDM telah laras dengan Tata Kelola Pemerintah-
efektif dan efisien terhadap pencapa- an. Kemudian diaktualisasikan melalui
ian sasaran organisasi yang dibuktikan prosedur-prosedur serta dipantau
dengan terpenuhinya target-target secara terjadwal melalui monitoring
berdasarkan sasaran-sasaran yang dan evaluasi maupun audit internal.
telah disampaikan pada bagian se-
belumnya. Walaupun demikian, tetap Upaya penerapan pengendalian in-
dilakukan upaya-upaya peningka- ternal tersebut sangat berpengaruh
tan kualitas kompetensi SDM mela- secara signifikan terhadap realiasi an-
laui berbagai pelatihan berbayar dan ggaran yang merupakan daya dukung
knowledge sharing di internal yang utama untuk pencapaian sasaran kin-
disesuaikan dengan kebutuhan kom- erja organisasi. Hal ini dapat dibuktikan
petensi untuk merealisasikan sasaran melalui tingkat realisasi maupun hasil
kinerja P2SMTP-LIPI. dari APIP dan BPK RI yang masuk ke
dalam kategori WTP.
b. Anggaran
Secara umum anggaran di P2S-
MTP-LIPI telah dimanfaatkan secara
efektif dan telah mencapai realisasi
93.79%. Upaya untuk mencapai efek-
tivitas dan efisiensi penggunaan an-
ggaran ini didukung melalui Sistem
Pengendalian Internal dan penerapan
Sistem Manajemen Mutu yang se-

54
3.1.4. Capaian Penting

Pada tahun 2017, P2SMTP-LIPI memper- Selain melakukan desiminasi P2SMTP - LIPI
oleh capaian yang cukup menonjol dalam juga memberikan bimtek secara khusus
layanan bimbingan teknis dan pengemban- kepada tujuh UKM unggulan daerah untuk
gan kompetensi SDM. Layanan bimbingan mendapatkan sertifikasi SNI ISO 9001:2015,
teknis diberikan kepada pihak internal LIPI dari tujuh UKM yang dibimtek secara khusus
untuk memperkuat kelembagaan LIPI dan tersebut ada tiga UKM yang berhasil meraih
kepada masyarakat umum melalui UKM sertifikasi ISO 9001.
(Usaha Kecil Menengah) untuk meningkat-
kan daya saing UKM dan dunia usaha pada UKM yang telah berhasil meraih sertifikasi
umumnya. dengan bimbingan teknis dari P2SMTP-LIPI
pada tahun 2017 adalah :
Bimbingan Teknis (Bimtek) UKM 1. CV Azka Syahrani di Ciomas Kabupaten
Bogor, sertifikasi SNI ISO 9001:2015
Bimbingan Teknis Penerapan SNI ISO (migrasi dari versi sebelumnya).
9001:2015 yang dilaksanakan oleh P2 SMTP 2. CV Bening Jati Anugrah di Parung Ka-
- LIPI bagi para pengelola UKM sejalan bupaten Bogor, resertifikasi SNI ISO
dengan Nawacita Presiden Jokowi yang 9001:2008.
menyatakan bahwa UKM menjadi ujung 3. CV Sopana Cemerlang (Bogor Laun-
tombak yang menggerakan roda perekono- dry) di Kota Bogor, sertifikasi SNI ISO
mian nasional dan jika terus dibina dengan 9001:2015.
baik, UKM akan menjadi pilar perekonomi-
an yang tangguh. Penerapan SNI ISO 9001 Dari segi jumlah UKM yang tersertifikasi me-
merupakan salah satu alat yang dapat mang masih sangat sedikit, tetapi UKM yang
mengantarkan UKM menjadi kelompok usa- tersertifikasi tersebut memberikan dampak
ha yang modern, berkualitas dan berdaya kepada UKM yang lain untuk mengadop-
saing tinggi. si tata kelola organisasi perusahaan yang
dilakukan, sehingga UKM yang lainnya dapat
P2SMTP pada tahun 2017 telah mendesi- mempersiapkan diri untuk disertifikasi, atau
minasikan tata kelola organisasi bisnis ber- kalaupun belum tersertifikasi tapi tata kelo-
basis SNI ISO 9001:2015 untuk UKM di lanya sudah berbasis ISO 9001. Sertifikasi
Kabupaten Belitung dan Kabupaten Bo- ISO 9001 bagi UKM memiliki dampak yang
gor, b e k e r j a s a m a d e n g a n P e m k a b luar biasa, antara lain; keteraturan Penge-
m a s i n g - m a s i n g . Para pengelola UKM lolaan Usaha, meningkatkan jumlah dan ke-
yang terdesiminasi di kedua daerah terse- percayaan pelanggan, menurunkan reject
but mencapai 300 orang. produksi, dan meningkatkan daya saing.

Akuntabilitas Kinerja 2017 55


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Gambar 18. Bimbingan Teknis terhadap UKM

Pengembangan Kompetensi SDM sebagai berikut:


1. Sugiono, peneliti, memperoleh peng-
Pada Tahun 2017 beberapa pegawai P2 hargaan Inventor Award dari LIPI dan
SMTP-LIPI meraih penghargaan terkait Ganesa Widya Jasa Adiutama dari
dengan kompetensi dan kinerja mereka. Hal ITB untuk prestasi dalam kegiatan
ini cukup membanggakan mengingat pem- pengembangan IPTEKS di tingkat na-
binaan SDM tidak dianggarkan secara khu- sional.
sus. Pegawai yang meraih pernghargaan 2. Sik Sumaedi dan I.G.M Yuda Bakti, pe-

56
neliti, memperoleh penghargaan Buku tuk Mendukung Reformasi Birokrasi In-
Terbaik LIPI Press untuk kategori buku stansi Pelayanan Publik”.
ilmiah yang ditulis, yaitu “IKM Plus: Teknik
Pengukuran Kepuasan Masyarakat un-

Gambar 19. Penghar-


gaan atas Prestasi Per-
sonil P2SMTP - LIPI

3.1.5. Evaluasi Capaian Rencana Implementatif 2015-2019


Capaian P2SMTP-LIPI selama 3 tahun dari Dari 32 indikator kinerja yang digunakan, 21
tahun 2015 sampai dengan tahun 2017 indikator kinerja telah mencapai angka di kis-
dari rencana implementatif 2015-2019 P2 aran 60% dan bahkan lebih, dan 9 indikator
SMTP-LIPI, secara keseluruhan dapat dilihat yang mencapai hasil di bawah itu capaian
pada Tabel 24. Bila dilihat dari angka capa- 48% (80% x 60%). Bila dirata-ratakan hasil
ian sampai dengan tahun 2017, yaitu tahun capaian secara keseluruhan capaian sela-
ketiga dari periode lima tahun, rerata capa- ma tiga tahun dari 2015 sampai 2017 adalah
ian adalah 60%. 66,6%, di atas target rerata 3 tahun 60%.

Akuntabilitas Kinerja 2017 57


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Capaian yang sangat fenomenal adalah capai 25%, Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
jumlah sitasi atas publikasi artikel ilmiah, yang termanfaatkan dari target 24 buah
ditargetkan selama 5 tahun 645 kali sita- pun baru tercapai 25%, jumlah publikasi il-
si, di tahun ketiga telah tercapai 971 sitasi miah: jurnal nasional baru tercapai 28,6%
(150.54%). Paten yang ditargetkan 1 buah (20/70 buah), jumlah publikasi ilmiah: pro-
selama 5 tahun, telah tercapai 2 paten di siding internasional baru tercapai 37,5%
tahun ke-3 (200%). (18/48 buah), naskah buku yang akan dit-
erbitkan 38,5% (5/13 buah), jumlah naskah
Target capaian yang harus ditingkatkan lagi rekomendasi dan naskah akademik bah-
di dua tahun terakhir periode ini, yaitu di ta- an pengambilan kebijakan masing-masing
hun 2018 dan 2019 adalah jumlah sistem/ baru tercapai 33,3%.
metode uji yang telah terverifikasi, dari tar-
get 5 tahun sebanyak 40 buah baru ter-

Tabel 24. Capaian Rencana Implementatif 2015-2019

Target Real-
No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan 2015- isasi s/d %
2019 2017
1. Meningkatnya kontribusi LIPI Jumlah publikasi ilmiah: jurnal internasional Buah 25 17 68
terhadap daya saing bangsa
berbasis hasil penelitian. Jumlah publikasi ilmiah: prosiding interna-
Buah 48 18 37,5
sional
Jumlah publikasi ilmiah: jurnal nasionwal Buah 70 20 28,6

Jumlah publikasi ilmiah: prosiding nasional Buah 106 72 67,9

Pengguna Layanan LIPI Orang 2185 1525 69,8

Jumlah Sitasi atas Publikasi artikel ilmiah kali sitasi 645 971 150,54

Jumlah naskah buku yang akan diterbitkan Judul 13 5 38,5

Jumlah paten Buah 1 2 200


Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang ter-
Buah 24 6 25
manfaatkan
2. Meningkatnya kontribusi LIPI Jumlah sertifikat pelatihan/sertifikasi
buah 2610 2429 93,1
terhadap daya saing industri personel
Jumlah sertifikat/laporan pengujian buah 1140 693 60.79
Jumlah organisasi terbimbing siap ter-
organisasi 30 18 60
akreditasi/tersertifikasi
Jumlah sistem/metode uji yang terverifikasi buah 40 10 25
Jumlah kerja sama dengan Industri atau
Kerja
instansi eksternal dalam meningkatkan 25 13 52
Sama
daya saing
3. Meningkatnya rekomenda-
si kebijakan berbasis hasil Jumlah naskah rekomendasi buah 6 2 33,3
penelitian.*
4. Meningkatnya peranan LIPI Institusi eksternal - mitra yang meman-
sebagai penyedia infrastruk- faatkan infrastruktur LIPI untuk kerja sama institusi 10 10 100
tur riset nasional. penelitan
5. Meningkatnya hasil penelitian
yang berorientasi pada nilai
- - - - -
tambah Sumber Daya dan
perlindungan lingkungan.*
6. Pengujian Sertifikasi Personil Kerja
Jumlah kerja sama yang terimplementasi 25 12 48
Belanja Modal PNBP Sama

58
Target Real-
No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan 2015- isasi s/d %
2019 2017
6. Pengujian Sertifikasi Personil Jumlah posisi strategis dijabat dalam
Belanja Modal PNBP organisasi/pertemuan nasional - interna- posisi 18 10 55,6
sional
Jumlah keikutsertaan pertemuan forum
kali 20 14 70
ilmiah tingkat regional dan internasional
7. Meningkatnya rujukan ilmiah Jumlah seminar ilmiah/FGD yang terlaksa-
kegiatan 19 12 63,2
dan informasi iptek yang na dan bersifat nasional
diakses masyarakat Jumlah peserta yang mengikuti pemas-
orang 1500 1150 76,7
yarakatan IPTEK
Artikel ilmiah di website yang diakses mas-
artikel 100 78 78
yarakat
8. Meningkatnya pengemban- Jumlah peneliti yang makalahnya terindeks
orang 72 24 33,3
gan kompetensi SDM peneli- global
tian Indonesia
Pegawai yang meningkat kompetensinya
melalui peningkatan jenjang pendidikan, orang/kali 310 247 79,7
diklat fungsional, pelatihan

9. Terwujudnya tata kelola Jumlah perencanaan kegiatan dan angga-


kepemerintahan yang baik ran melalui Renja, RKAKL, PK yang baik dan dokumen 15 9 60
selesai tepat waktu
Jumlah laporan keuangan pendukung kin-
laporan 10 6 60
erja penelitian dan pengembangan
Jumlah laporan BMN yang baik dan tepat
laporan 15 9 60
waktu
Jumlah laporan kinerja (LKj) yang baik dan
laporan 5 3 60
selesai tepat waktu
Jumlah laporan kegiatan triwulan, semes-
laporan 35 15 42,9
ter, tahunan
Jumlah laporan penjaminan mutu pener-
apan sistem manajemen di P2SMTP (ISO laporan 45 27 60
17025, ISO 9001, ISO 17024)
Jumlah laporan pelaksanaan pembangu-
laporan 10 4 40
nan Zona Integritas/RB
Nilai Indeks kepuasan masyarakat (IKM)
hasil ≥65 80.23 -
yang baik
Jumlah naskah akademik perluasan ruang
lingkup layanan Sertifikasi Person, SM, dokumen 3 1 33,3
LSPro

3.2. Realisasi Anggaran


P2SMTP-LIPI Tahun 2017 memperoleh to- sar Ro. 912.348.563,- (sembilan ratus dua
tal pagu belanja pada DIPA sebesar Rp. belas juta tiga ratus empat puluh delapan
14.699.389.000,- (empat belas milyar ribu lima ratus enam puluh tiga rupiah atau
enam ratus sembilan puluh sembilan juta sebesar 6,21%. Sisa anggaran yang tidak
tiga ratus delapan puluh sembilan ribu ru- terealisasi tersebut termasuk di dalamnya
piah). Dari jumlah pagu dana tersebut yang adalah pagu penggunaan PNBP yang tar-
dapat direalisasikan adalah sebesar Rp. getnya tidak tercapai. Realisasi anggaran
13.806.282.675,- (tiga belas milyar delapan dari setiap kegiatan ditampilkan pada Tabel
ratus enam juta dua ratus delapan puluh 25.
dua ribu enam ratus tujuh puluh lima) atau
sebesar 93,79%. Dengan demikian terdapat
sisa anggaran yang belum terealisasi sebe-

Akuntabilitas Kinerja 2017 59


Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

Tabel 25. Realisasi Anggaran per Judul Kegiatan

Realisasi
Penanggung
No. Judul Kegiatan Pagu DIPA
Jawab
Nominal %

Kegiatan Penelitian

1 Pembangunan Kapabilitas Laboratorium Elektromedis Ihsan Supono 168.900.000 166.594.550 98.64

Perancangan Sistem Paparan Medan Elektromagnetik


2 Priyo Wibowo 128.073.000 127.361.525 99.44
untuk Meningkatkan Kualitas Bibit Tanaman
Otomasi Sistem dan Metode Uji Efisiensi Energi Kipas Qudsiyyatul
3 77.885.000 74.464.100 95.61
Angin Lailiyah
Perancangan Model dan Panduan Sistem Manajemen M. Azwar
4 25.546.000 25.496.500 99.81
Mutu serta Pengukuran Kinerja untuk IKM Massijaya
Pemanfaatan Teknologi Informasi (TIK) Pada Usaha Jimmy Abdel
5 102.800.000 102.472.089 99.68
Kecil Menengah (UKM) Kader
Penguatan Tata Kelola Institusi Bisnis dan UKM Unggu- Ade Khaeru-
6 160.000.000 159.501.000 99.69
lan Daerah Melalui Penerapan Sistem Penjaminan Mutu din T

Total 663.204.000 655.889.764 98.90

Layanan Internal (Overhead)

1 Peralatan dan Fasilitas Perkantoran Ka. BTU 663.487.000 657.568.080 99.11

2 Gedung dan Bangunan Ka. BTU 520.999.000 520.999.000 100

Total 1.184.486.000 1.178.567.080 99.50

Kegiatan Layanan Perkantoran

10 Pembayaran Gaji Pegawai dan Tunjangan Ka. BTU 8.791.252.000 8.783.734.742 99.9

Realisasi
Penanggung
No. Judul Kegiatan Pagu DIPA
Jawab
Nominal %

11 Operasional dan Pemeliharaan Kantor Ka. BTU 2.174.947.000 2.103.194.901 96.70

Total Kegiatan Layanan Perkantoran 10.966.199.000 10.886.929.643 99.28

Kegiatan PNBP

1 Pengelolaan PNBP Ka. BPSMTP 458.106.000 221.873.925 48.43

2 Pelatihan Ka. BPSMTP 503.483.000 312.102.875 61.99

3 Pengujian Ka. BPSMTP 476.146.000 276.407.200 58.05

4 Sertifikasi Personil Ka. BPSMTP 289.450.000 165.969.350 57.34

5 Belanja Modal PNBP Ka. BPSMTP 158.315.000 89.300.600 56.41

Total Kegiatan PNBP 1.885.500.000 1.065.653.950 56.52

Total Pagu P2SMTP 14.699.389.000 13.787.040.437 93.79

60
Tabel 26. Realisasi Anggaran Tahun 2016 dan 2017

2016 2017
No. URAIAN
Pagu Realisasi % Pagu Realisasi %

1 Penelitian 564.577.000 2.165.293.757 87.49 663.204.000 655.889.764 98.90

2 Belanja Modal 1.910.490.000 1.422.167.665 74.44 1.184.486.000 1.178.567.080 99.50

3 Belanja Pegawai 5.297.471.000 5.224.564.347 98.62 8.791.252.000 8.783.734.742 99.9

Operasional dan Peme-


4 2.324.400.000 2.292.633.819 98.63 2.174.947.000 2.103.194.901 96.70
liharaan Perkantoran

5 PNBP 2.000.000.000 1.741.702.620 83.90 1.885.500.000 1.065.653.950 56.52

12.096.888.000 11.304.874.601 93.45 14.699.389.000 13.787.040.437 93.79

Apabila dibandingkan dengan pagu ang- 2017 mengalami kenaikan. Realisasi tahun
garan tahun 2016 (Tabel 26) yaitu Rp 2017 adalah 93,79% sedangkan realisasi
12.096.888.000,- pagu anggaran 2017 tahun 2016 sebesar 93,45%, sehingga ter-
mengalami peningkatan sebesar 17,70% dapat kenaikan sebesar 0,34 %. Kenaikan
dari tahun sebelumnya menjadi Rp persentase realisasi anggaran itu terutama
14.699.389.000,-. Sehingga realisasi ang- karena adanya peningkatan anggaran be-
garan pun menjadi lebih besar dari tahun lanja pegawai yaitu tunjangan kinerja. Tahun
2016, di mana realisasi anggaran DIPA Ta- 2016 anggaran tunjangan kinerja kedeputian
hun 2016 sebesar Rp. 11.304.874.601,- se- Jasa Ilmiah ditempatkan di satker PDII-LIPI,
dangkan realisasi DIPA Tahun 2017 sebesar tahun 2017 anggaran tunjangan kinerja di-
Rp. 13.787.040.437,- Apabila dibandingkan tempatkan di satker masing-masing.
persentase realisasinya, realisasi tahun

Akuntabilitas Kinerja 2017 61


BAB 4

PENUTUP
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

4.1. Kesimpulan
Berdasarkan uraian laporan capaian, Berdasarkan data tersebut di atas, pen-
evaluasi dan analisis terhadap kinerja P2 capaian sasaran P2SMTP-LIPI pada tahun
SMTP-LIPI tahun 2016, dapat disimpulkan 2017 rata-rata sebesar 99,6%.
bahwa pada umumnya P2SMTP-LIPI telah
mencapai sasaran-sasaran kinerja yang Untuk peningkatan kinerja pada tahun-tahun
telah ditetapkan, sedangkan untuk indika- mendatang, terutama dalam menghadapi
tor kinerja yang belum dicapai dikarenakan permasalahan di luar kendali P2SMTP-LIPI
adanya faktor eksternal di luar kendali P2 yang meliputi ketersediaan anggaran dan
SMTP-LIPI, yaitu terjadinya pemotongan keterbatasan jumlah SDM, perlu dilakukan
dan blokir anggaran. Pencapaian sasaran langkah-langkah secara terarah dengan
yang telah ditetapkan untuk tahun 2017 mengoptimalkan kerja sama dengan pihak
P2SMTP-LIPI adalah sebagai berikut: luar, baik untuk pencapaian sasaran yang
1. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap terkait dengan penelitian, pelayanan, mau-
daya saing bangsa berbasis hasil pe- pun kelembagaan. Melalui cara tersebut,
nelitian, sebesar 118,1% diyakini bahwa sasaran kinerja pada tahun
2. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap 2018 dapat tercapai secara efektif dan
daya saing industri, sebesar 113,8%. efisien.
3. Meningkatnya peranan LIPI sebagai
penyedia infrastruktur riset nasional,
sebesar 166,7%.
4. Meningkatnya jejaring dan kerja sama
ilmiah nasional dan internasional yang
berkualitas dan saling menguntungkan,
sebesar 124,4%.
5. Meningkatnya rujukan ilmiah dan infor-
masi iptek yang diakses masyarakat,
sebesar 95,2%
6. Meningkatnya pengembangan kom-
petensi SDM penelitian Indonesia, se-
besar 176,7%
7. Terwujudnya tata kelola kepemerin-
tahan yang baik, sebesar 93,4%
4.2. Langkah Peningkatan Kinerja
Untuk peningkatan kinerja pada 2 ta- (3) Meningkatkan posisi penting dan
hun terakhir dari periode 2015-2019, P2 strategis P2SMTP-LIPI melalui par-
SMTP-LIPI menetapkan langkah-langkah tisipasi dan daya tanggap terhadap
satrategis dan teknis yang berfokus ke- permasalahan maupun peluang yang
pada bidang penelitian, pelayanan, dan ada di masyarakat, dengan cara ini-
kelembagaan, sebagai berikut: siasi P2SMTP-LIPI maupun beker-
(1) Meningkatkan optimalisasi sumber ja sama dengan berbagai pihak dari
daya organisasi untuk mencapai kiner- unsur pemerintah, badan usaha, dan
ja tertinggi secara tuntas. masyarakat.
(2) Meningkatkan pemanfaatan hasil pe-
nelitian untuk memenuhi kebutuhan
masyarakat pengguna maupun stake-
holders secara signifikan.

64
Referensi
[1] Peraturan Kepala LIPI nomor 01 ta-
hun 2014 tentang Organisasi dan Tata
Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan In-
donesi. 09 Mei 2014.
[2] Pusat Penelitian Sistem Mutu dan Te-
knologi Pengujian – Lembaga Ilmu Pen-
getahuan Indonesia. Rencana Imple-
mentatif P2SMTP-LIPI 2015-2019. 04
Mei 2017.

Penutup 65
LAMPIRAN
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

LAMPIRAN 1
Perjanjian Kinerja Puslit SMTP – LIPI
Tahun 2017

68
LAMPIRAN 1 (lanjutan)
Perjanjian Kinerja Puslit SMTP – LIPI
Tahun 2017

Lampiran 69
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

LAMPIRAN 1 (lanjutan)
Perjanjian Kinerja Puslit SMTP – LIPI
Tahun 2017

70
LAMPIRAN 1 (lanjutan)
Perjanjian Kinerja Puslit SMTP – LIPI
Tahun 2017

Lampiran 71
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

LAMPIRAN 2
Tabel A. Indikator Kinerja Kegiatan
P2SMTP-LIPI 2015-2019

Target
No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan
2015 2016 2017 2018 2019
1. Meningkatnya kontribu- Jumlah publikasi ilmiah: jurnal inter-
Buah 2 2 6 7 7
si LIPI terhadap daya nasional
saing bangsa berbasis
Jumlah publikasi ilmiah: prosiding
hasil penelitian. Buah 1 8 12 11 16
internasional
Jumlah publikasi ilmiah: jurnal nasi-
Buah 5 9 19 22 15
onwal
Jumlah publikasi ilmiah: prosiding
Buah 17 20 24 23 22
nasional
Pengguna Layanan LIPI Orang 400 435 450 450 450
Jumlah Sitasi atas Publikasi artikel
kali sitasi 70 120 135 150 170
ilmiah
Jumlah naskah buku yang akan diter-
Judul 2 2 4 5
bitkan
Jumlah paten Buah 1
Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang
Buah 1 4 8 6 5
termanfaatkan
2. Meningkatnya kontribu- Jumlah sertifikat pelatihan/sertifikasi
buah 460 500 550 550 550
si LIPI terhadap daya personel
saing industri Jumlah sertifikat/laporan pengujian buah 200 220 230 240 250
Jumlah organisasi terbimbing siap organi-
6 6 6 6 6
terakreditasi/tersertifikasi sasi
Jumlah sistem/metode uji yang ter-
buah 10 6 8 8 8
verifikasi
Jumlah kerja sama dengan Industri
Kerja
atau instansi eksternal dalam mening- 5 5 5 5 5
Sama
katkan daya saing
3. Meningkatnya rekomen-
dasi kebijakan berbasis Jumlah naskah rekomendasi buah 3 1 1 1
hasil penelitian.
4. Meningkatnya peranan
Institusi eksternal - mitra yang me-
LIPI sebagai penye-
manfaatkan infrastruktur LIPI untuk institusi 2 2 2 2 2
dia infrastruktur riset
kerja sama penelitan
nasional.
5. Meningkatnya hasil pe-
nelitian yang berorien-
tasi pada nilai tambah - -
Sumber Daya dan per-
lindungan lingkungan.*
6. Pengujian Sertifikasi Jumlah kerja sama yang terimplemen- Kerja
5 5 5 5 5
Personil tasi Sama
Belanja Modal PNBP Jumlah posisi strategis dijabat dalam
organisasi/pertemuan nasional - inter- posisi 2 4 4 4 4
nasional
Jumlah keikutsertaan pertemuan
forum ilmiah tingkat regional dan kali 4 4 4 4
internasional
7. Meningkatnya rujukan Jumlah seminar ilmiah/FGD yang ter-
kegiatan 3 4 4 4 4
ilmiah dan informasi laksana dan bersifat nasional
iptek yang diakses mas- Jumlah peserta yang mengikuti pe-
yarakat orang 200 250 325 350 375
masyarakatan IPTEK
Artikel ilmiah di website yang diakses
artikel 20 20 20 20 20
masyarakat

72
Target
No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan
2015 2016 2017 2018 2019
8. Meningkatnya pengem- Jumlah peneliti yang makalahnya
orang 7 12 17 18 18
bangan kompetensi terindeks global
SDM penelitian Indo-
nesia Pegawai yang meningkat kompeten-
orang/
sinya melalui peningkatan jenjang 50 50 70 70 70
kali
pendidikan, diklat fungsional, pelatihan

9. Terwujudnya tata kelola Jumlah perencanaan kegiatan dan an-


kepemerintahan yang ggaran melalui Renja, RKAKL, PK yang dokumen 3 3 3 3 3
baik baik dan selesai tepat waktu
Jumlah laporan keuangan pendukung
laporan 2 2 2 2 2
kinerja penelitian dan pengembangan
Jumlah laporan BMN yang baik dan
laporan 3 3 3 3 3
tepat waktu
Jumlah laporan kinerja (LKj) yang baik
laporan 1 1 1 1 1
dan selesai tepat waktu
Jumlah perencanaan kegiatan dan an-
ggaran melalui Renja, RKAKL, PK yang dokumen 7 7 7 7 7
baik dan selesai tepat waktu
Jumlah laporan keuangan pendukung
laporan 9 9 9 9 9
kinerja penelitian dan pengembangan
Jumlah laporan BMN yang baik dan
laporan 2 2 2 2 2
tepat waktu
Jumlah laporan kinerja (LKj) yang baik
laporan ≥65 ≥70 ≥70 ≥70 ≥70
dan selesai tepat waktu

Keterangan:
* : P2SMTP secara tusi tidak melaksanakan sasaran strategis tersebut.

Lampiran 73
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

LAMPIRAN 3
Daftar Publikasi Ilmiah P2SMTP-LIPI
Tahun 2017

No. Judul Penulis Penerbit

JURNAL INTERNASIONAL

1 Analysis of Factors Affecting The Darmawan Napitupulu International Journal on Advanced


Website Quality (Study Case: XYZ Science, Engineering and Information
University) Technology, Vol. 7 No. 3, 2017
2 Design of Radiated Comb Generator Yoppy, Muhammad Imam Sudrajat Progress In Electromagnetics Re-
Using Single-Ended Positive Emitter search Letters
Coupled Logic (PECL) D Flip-Flop doi:10.2528/PIERL17070403; http://
www.jpier.org/pierl/pier.php?pa-
per=17070403
3 Peat Water Treatment based Wireless Arjon Turnip, Sutrisno S. Hutagalung, Internetworking Indonesia Journal,
Data Imamul Muchlis, M. Faizal Amri Vol. 9 No. 1, 2017, ISSN: 1942-9703
4 Spectral Analysis of Conducted Emis- Muhammad Imam Sudrajat, Yoppy, Telah dipresentasikan di International
sion Characteristics of LED Lightings Mohamad KhoirulAnam, R. Harry Conference on Productivity and Sus-
with Dimmable Driver for Passenger Arjadi, Hutomo Wahyu Nugroho tainability in Science, Engineering and
Train Technology.
Saat ini dalam proses penerbitan di
5 Characteristics of Electromagnetic Hutomo Wahyu Nugroho, Priyo
ADVANCED SCIENCE LETTERS (Print
Interference LED Lightings for Pas- Wibowo, R. Harry Arjadi, Haryo Dwi
ISSN 1936-6612; Online ISSN 1936-
senger Train Prananto, M. Imam Sudrajat
7317)
6 Characterization of electromagnetic Priyo Wibowo, Haryo Dwi Prananto,
compatibility performance of trains Yudhistira, Mohamad Khoirul Anam
LED lighting by mapping of Radiated and Harry Arjadi
interference distribution
7 Energy Efficiency for The Train Light- Endah Setyaningsih, Henry Candra,
ing in An Executive Passenger Car- Dini Andriani, Wahyu Murwanto
riage Train from Jakarta to Surabaya
using LED Strip Lamp
8 Synthesis of Mesoporous CaCO3 Z. Arifin, Qudsiyyatul Lailiyah, M. Zain- IOP Conf. Series: Materials and
Powder using Natural Limestone as uri, Darminto Engineering, Vol. 196 (2017), doi :
Ca Ion Source with Solution Mixing 10.1088/1757-899X/196/1/012044
Method

9 Automation Testing System for Energy Qudsiyyatul Lailiyah, Prayoga Bakti, Telah dipresentasikan di International
Efficiency of Electric Fan Based on SNI Nanang Kusnandar, Iput Kasiyanto, Symposium on Materials and Electri-
IEC 60789:2013 Hari Tjahjono, and Immamul Muchlis cal Engineering (ISMEE) 2017
Saat ini dalam proses penerbitan di
the Journal of Physic: IOP Conference
Series (Online ISSN: 1742-6596, Print
10 Design of Process Control System in Devi Handaya, Prayoga Bakti, Yayan ISSN: 1742-6588)
Water Cooling Processing Interaction Prima Nugraha
Tank using Integral Control and Ro-
bust Control in The Tire Industry

PROSIDING INTERNASIONAL

11 Design Software For Pulse Oximeter Siddiq Wahyu Hidayat, Irawan Sukma, Proceeding of The 6th International
Accuracy Testing Using Labview Wuwus Ardiatna Symposium for Sustainable Hu-
manosphere, Humanosphere Science
School 2016, hal. 313-319

12 Testing of Technology Readiness Index Amelia Febri Ariani, Darmawan Bag- Proceeding of International Confer-
Model Based on Exploratory Factor inda Napitupulu, Rahmi Kartika Jati, ence of Mechanical, Electronics, Com-
Analysis Approach Jimmy Abdel kadar puter, and Industrial Technology 2017

74
No. Judul Penulis Penerbit

11 Design Software For Pulse Oximeter Siddiq Wahyu Hidayat, Irawan Sukma, Proceeding of The 6th International
Accuracy Testing Using Labview Wuwus Ardiatna Symposium for Sustainable Hu-
manosphere, Humanosphere Science
School 2016, hal. 313-319
12 Testing of Technology Readiness Index Amelia Febri Ariani, Darmawan Bag- Proceeding of International Confer-
Model Based on Exploratory Factor inda Napitupulu, Rahmi Kartika Jati, ence of Mechanical, Electronics, Com-
Analysis Approach Jimmy Abdel kadar puter, and Industrial Technology 2017
13 Design and Simulation 145 kHz Wire- Irawan Sukma Proceeding of The 2017 Internation-
less Power Transfer for Low Power al Conference on Radar, Antenna,
Application Microwave, Electronics and Telecom-
munications
14 Design Simple Transmitter and Opti- Irawan Sukma, Siddiq Wahyu Hidayat, Proceeding of The 7th International
mization Design Receiver Circuit for Ihsan Supono, Asep R Hidayat Symposium for Sustainable Humano-
Wireless Power Transfer sphere
15 Optimization of Candidate Selection Jimmy Abdel Kadar, Djoko Agustono,
Using Naive Bayes: Case Study in Darmawan Napitupulu Proceeding of ICMSTEA 2017
Company X
16 Analysis of Factors Influencing the Jimmy Abdel Kadar, Darmawan Bag-
Proceeding of 3rd International
Quality of Intranet Website Based on inda Napitupulu, Rahmi Kartika Jati
Conference on Science in Information
WebQual Approach Case Study in
Technology (ICSITech) 2017
Agency X

JURNAL NASIONAL

17 The Future of Power Semiconductor I Supono, W Ardiatna


Jurnal Instrumentasi Vol 39, No 2
Devices Role in Smart Grid Implemen-
(2015) pg.59-68
tation in Indonesia
18 Pengelompokkan UKM Berdasarkan Jimmy Abdel Kadar, Darmawan Na- Jurnal Penelitian Pos dan Informatika
Tingkat Kesiapan Teknologi Menggu- pitupulu, Rahmi Kartika Jati (sudah dinyatakan diterima, menung-
nakan Algoritma K-MEANS gu proses penerbitan)
19 Analisis Kriteria Pengembangan Pen- Rahmi Kartika Jati Buletin Pos dan Telekomunikasi Vol. 15
ganggaran Elektronik Menggunakan No.1 (2017): 1-12
Software Quality Function Deploy- DOI: http://dx.doi.org/10.17933/bpos-
ment (SQFD) dari Sudut Pandang tel.2017.150101
Pengguna
ISSN / ISBN / IBSN : P-ISSN: 1693-
0991, E-ISSN: 2443-1524

20 Empirical Study of Critical Success Darmawan Napitupulu


Factors
Jurnal Bina Praja 9 (1) (2017): 83-99
for E-Government Implementation in
e-ISSN: 2503-3360
Indonesia
p-ISSN: 2085-4323
Based on Factor Analysis Approach

21 Penerimaan Pengguna Terhadap e-ISSN: 2503-3360 Proceeding of The 7th International


Teknologi Marka Optik Symposium for Sustainable Humano-
sphere
22 Pengembangan HMI Untuk Sistem Immamul Muchlis Jurnal Instrumentasi ISSN0125-9202
Otomasi Pengolahan Air Gambut |Vol. 39 No. 2 |July-December 2015
23 The Effect Of Inductor Resistance On Irawan Sukma
Widyariset, DOI : 10.14203/widy-
Defibrillation Energy From Electrocar-
ariset.3.1.2017.1-8
diograph Endurance Test System
24 Optimasi Penalaan Kontroler PID Sutrisno Salomo Hutagalung
Pada Instalasi Pengolahan Air Gam- Jurnal HIMMI
but

Lampiran 75
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

PROSIDING NASIONAL

25 Framework Pengukuran Kinerja UKM: Sih Damayanti, Tri Rakhmawati Prosiding Forum Tahunan Pengem-
Integrasi Balanced Scorecard dan bangan Ilmu Pengetahuan, Teknologi,
Economic Value Added Dan Inovasi Nasional (IPTEKIN) Ke VI,
Hal. 549-561, ISSN 2088-2645
26 Penyusunan Kerangka Pengukuran Ki- Tri Rakhmawati, Sih Damayanti
nerja dan Efektivitas Sistem Manaje-
men Mutu (SMM) ISO 9001:2015
27 Uji Validitas Pengukuran Indeks Amelia Febri Ariani Seminar Nasional Technopreneurship
Kepuasan Masyarakat Untuk Layanan dan Alih Teknologi Volume 3, Oktober
Pelatihan dengan Menggunakan 2017
Analisis Faktor ISSN/ISBN/IBSN: 1907-7459
28 Pengaruh Reliability Centered Mainte- Rahmi Kartika Jati
nance (RCM) pada Peningkatan Pro-
duktifitas Proses Pemeliharaan Kapal
29 Kajian Penerimaan e-Learning den- Darmawan Napitupulu Prosiding Seminar Nasional Multidi-
gan Pendekatan TAM siplin Ilmu
Universitas Budi Luhur, Jakarta 22
April 2017
ISSN :2087 - 0930

30 Desain Pengembangan Perangkat Bambang Herlambang, Sutrisno Sa- Prosiding PPI KIM 2016, ISSN : 0852-
Keras Sistem Kendali Alat Pengolah lomo Hutagalung, Imamul Muchlis 002X
Air Gambut
31 Rancangan Sistem Kelistrikan Untuk Bambang Herlambang, Sutrisno Sa- Prosiding Seminar Nasional IPTEK
Sistem Pengolah Air Gambut Dengan lomo Hutagalung, Imamul Muchlis Penerbangan dan Antariksa XX-2016
Metoda AOP dan RO
32 Studi Karakterisasi Peralatan Elektro- I Supono, A R Hidayat Prosiding PPI KIM 2016, ISSN : 0852-
medik Mobile dengan Uji Vibrasi 002X
Rancangan Sistem Kelistrikan Untuk Bambang Herlambang, Sutrisno Sa- Prosiding Seminar Nasional IPTEK
Sistem Pengolah Air Gambut Dengan lomo Hutagalung, Imamul Muchlis Penerbangan dan Antariksa XX-2016
Metoda AOP dan RO
33 Analisa Pengendalian Kualitas Dalam Djoko Agustono, Robby Anzil Firdaus Proceeding of ICMSTEA 2017
Upaya Minimalisasi Kerusakan Produk (eksternal P2SMTP-LIPI)
(Studi Kasus Produk Pure Pisang di
PT. “XX”)
34 Analisis Internal Tata Kelola Sumber Muh. Azwar Massijaya, Nidya J Proceeding of ICMSTEA 2017
Daya Manusia Pada IKM X Berbasis Astrini, I Gede Mahatma Yuda Bakti,
Kerangka Sistem Manajemen Mutu Medi Yarmen, Tri Rakhmawati, dan Sih
Damayanti
35 Business Process Improvement: Sih Damayanti 2017 Annual Meeting on Testing and
Pembuatan Usulan Perbaikan Proses Quality.
Bisnis Umkm (Studi Kasus CV. XYZ) ISSN/ISBN/IBSN: 1907-7459
36 Pengembangan Prosedur Peneta- Tri Rakhmawati, I Gede Mahatma (sudah dinyatakan diterima, menung-
pan Kebijakan Mutu, Sasaran Mutu, Yuda Bakti gu proses penerbitan)
dan Rencana Kerja di UMKM sebagai
Pemenuhan Persyaratan Sistem Ma-
najemen Mutu (SMM) ISO 9001: 201
37 Memetakan Sumber Interferensi dari Priyo Wibowo, Muhammad Imam
Driver Inverter dengan Lebih Akurat Sudrajat
Menggunakan Sniffer Probe Serta
Kombinasi Contour Plot dan Foto
Perangkat
38 Simulasi Penggabungan Dua Pasang Priyo Wibowo, Yudhistira
Kumparan Helmholtz dengan Penam-
bahan Sebuah Kumparan untuk
Mendapatkan Medan Homogen yang
Lebih Luas
39 Perancangan Rectifier Antenna Haryo Dwi Prananto, Priyo Wibowo
Menggunakan Antena Microstrip Log
Periodic Dipole Array
40 Pengaruh Penambahan Beban Kapa- Mohamad Khoirul Anam, Priyo Wi-
sitif pada Receiver Port DC-Lisn (Line bowo
Impedance Stabilization Network)
Terhadap Nilai Impedansi

76
LAMPIRAN 4
Kegiatan Peningkatan Kompetensi
Pegawai P2SMTP-LIPI

No Nama Pegawai Judul Diklat Waktu Pelaksanaan


1 Ade Khaerudin Taufiq Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk
19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
2 Agus Fanar Syukri Diklatpim tingkat II 1 Agustus s.d. 24
November 2017
TOT DJFP Berjenjang 20 s.d. 21 April 2017
3 Ajib Haryanto Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk
19 s.d. 20 Juni 2017
Synthesis of Mesoporous CaCO3 Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Powder using Natural Limestone as Pelatihan Drafting Paten Tk. Dasar 17 s.d. 18 April 2017
Ca Ion Source with Solution Mixing
Method Pelatihan Sistem Manajemen Laboratorium Pengujian/ 21 s.d. 22 Februari
Kalibrasi Berdasarkan SNI ISO/IEC 17025 : 2008 2017

5 Anita Silvanawati Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard

Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017


61000-4-3
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
6 Asep Rahmat Hidayat Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

7 Darmawan Baginda Napitupulu Diklat Jabatan Fungsional Peneliti Tingkat Lanjutan 9 s.d. 18 Juli 2017

Pelatihan Drafting Paten Tk. Dasar 17 s.d. 18 April 2017

8 Des Elza Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

9 Dewi Indah Vebriyanti Diklatpim Tingkat IV 12 Februari s.d. 14


Juli 2017
10 Dianita Adiwirjono Diklat KPKU 15-16 September
2017
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

12 Testing of Technology Readiness Index Amelia Febri Ariani, Darmawan Baginda Napitupulu, Proceeding of In-
Model Based on Exploratory Factor Rahmi Kartika Jati, Jimmy Abdel kadar ternational Confer-
Analysis Approach ence of Mechanical,
Electronics, Com-
puter, and Industrial
Technology 2017
11 Dini Chandra Sekar Peningkatan Kemampuan Bahasa Inggris dan Pen- 9 Oktober s.d. 5
genalan Budaya CKS Desember 2017

Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015

Diklat Teknis Arsip Vital 13 s.d. 17 Maret 2017

Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

12 Djoko Agustono Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

Lampiran 77
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

No Nama Pegawai Judul Diklat Waktu Pelaksanaan

13 Haryo Dwi Prananto Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Sistem Manajemen Laboratorium Pengujian/ 21 s.d. 22 Februari
Kalibrasi Berdasarkan SNI ISO/IEC 17025 : 2008 2017
14 Hutomo Wahyu Nugroho Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Diklat Jabatan Fungsional Peneliti Tk. Lanjut 14 s.d. 23 Mei 2017

15 I Gede Mahatma Yuda Bakti Diklat Fungsional Peneliti Tk. Lanjut 1 s.d. 10 Mei 2017
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
16 Ihsan Supono Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
17 Ika Fitriana Hapsari Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Sistem Manajemen Laboratorium Pengujian/ 21 s.d. 22 Februari
Kalibrasi Berdasarkan SNI ISO/IEC 17025 : 2008 2017
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
18 Iput Kasiyanto Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
19 Irawan Sukma Peningkatan Kemampuan Bahasa Inggris dan Pen- 9 Oktober s.d. 5
genalan Budaya CKSw Desember 2017
Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Training Safety Requirement for Medical Device Equip- 1 s.d. 3 Februari
ment 2017
20 Jimmy Abdel Kadar Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
21 Khusnul Khotimah Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
22 M. Imam Sudrajat Pelatihan Internal radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

78
No Nama Pegawai Judul Diklat Waktu Pelaksanaan
23 Mai Damai Ria Workshop Penilaian Angka Kredit Perencana 4 s.d. 8 September
2017
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Fungsional Penjenjangan Perencana Tingkat 3 April s.d. 5 Mei
Muda 2017
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
24 Martino Kurnianto Hendrawan Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
25 Medi Yarmen Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
26 Moh. Tomtom Makmur Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
27 Mohamad Khoirul Anam Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Drafting Paten Tk. Dasar 17 s.d. 18 April 2017
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017
28 Muh Azwar Massijaya Diklat Jabatan Fungsional Peneliti Tingkat Lanjutan 9 s.d. 18 Juli 2017
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
29 Nidya Judhi Astrini Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

30 Prayoga Bakti Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
31 Priyo Wibowo Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
32 Qudsiyatul Lailiyah Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard

Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

Supply Chain Management 13-14 Februari 2017


33 R. Harry Arjadi TOT DJFP Berjenjang 20 s.d. 21 April 2017
34 Rahmi Kartika Jati Pelatihan Drafting Paten Tk. Dasar 17 s.d. 18 April 2017
Pelatihan Sistem Manajemen Laboratorium Pengujian/ 21 s.d. 22 Februari
Kalibrasi Berdasarkan SNI ISO/IEC 17025 : 2008 2017
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017
35 Rizki Maulana Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
36 Siddiq Wahyu Hidayat Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015

Lampiran 79
Laporan Akuntabilitas Kinerja 2017

No Nama Pegawai Judul Diklat Waktu Pelaksanaan

37 Sih Damayanti Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

38 Sik Sumaedi Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

39 Sri Supadmi Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

40 Sugianti Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

41 Tri Budhi Suwarsono Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

42 Tri Rakhmawati Diklat Jabatan Fungsional Peneliti Tingkat Lanjutan 9 s.d. 18 Juli 2017

Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

43 Tri Widianti Pelatihan Manajemen Resiko 16-17 Februari 2017

44 Yana Mardiyana Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
45 Yoppy Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
46 Yudhistira Pelatihan In House Training on Safety Testing for Elec- 8 Agustus s.d. 10
tronic Iron, Electric Fan, and Refrigerator Based on SNI Oktober 2017
and IEC Safety Standard
Pelatihan Internal Radiated Immunity Test According to 14 s.d. 16 Juni 2017
61000-4-3
Pelatihan Audit Internal Berbasis SNI ISO 190011 untuk 19 s.d. 20 Juni 2017
Pemenuhan SNI ISO 9001 : 2015
Supply Chain Management 13-14 Februari 2017

80
“The important thing is not to stop ques-
tioning. Curiosity has its own reason for
existing.”

~ Albert Einstein~

Anda mungkin juga menyukai