Anda di halaman 1dari 1

Analisis Kestabilan Lereng Yang Dipengaruhi Kegiatan Peledakan

Getaran yang dihasilkan dari aktivitas peledakan dapat memengaruhi kestabilan


lereng tambang. Ketika ledakan terjadi, gelombang seismik yang timbul akan menghasilkan
gangguan pada massa batuan dan merambat dalam bentuk gelombang tekan.
Besarnya gelombang tekan maksimum (stress wave peak) pada area yang dekat
dengan sumber ledakan melebihi kekuatan tarik batuan sehingga batuan hancur dan
menghasilkan zona hancuran (crushed zones), zona rekahan (fracture zones) atau blasting
damage. Sementara itu, pada area yang jauh dari sumber ledakan dimana gelombang tekan
maksimumnya lebih kecil dari kekuatan tarik batuan, ledakan menghasilkan gelombang
tegangan elastis, gelombang seismik, getaran elastis, dari partikel batuan yang akan
menyediakan kerusakan pada batuan dan dapat mengakibatkan ketidakstabilan lereng.

Anda mungkin juga menyukai