Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN DAN PEMBUANGAN

BAHAN BERBAHAYA
No. Dokumen : …/KNH.01

No. Revisi :-
SOP
Tanggal Terbit : 04 Januari 2018
Halaman : 1 dari 2
KLINIK BUKHARI RAHMAT, SE
NAYAKA HUSADA NIK : 171.0596.017
MATARAM

1. Pengertian Penanganan dan pembuangan bahan berbahaya adalah


langkah-langkah dalam penanganan dan pembuangan
bahan berbahaya dari laboratorium.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk


melakukan penanganan dan pembuangan bahan
berbahaya.
3. Kebijakan Keputusan Koordinator Unit Kerja Klinik, Nomor :
..../SK/KNH.01/012018 tentang Penanganan dan
Pembuangan Bahan Berbahaya
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor :
298/MENKES/SK/III/2008 tentang Pedoman
Akreditasi Laboratorium Kesehatan.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor :
411/MENKES/PER/III/2010 Tentang Laboratorium
Klinik.

5. Alat dan Bahan 1. Alat :


a. Wadah infeksius
2. Bahan :
a. Larutan hipoklorit
6. Langkah- langkah 1. Petugas menempatkan bahan berbahaya, dipilih dari
jenis dan bahannya lalu di masukan ke dalam wadah
infeksius atau wadah yang sudah diberi larutan
hipoklorit 10 % sesuai dengan jenis limbah.
2. Petugas PT. Artama Sentosa Indonesia mengangkut
dan menimbangan bahan berbahaya setiap 2 minggu
sekali untuk dimusnahkan.

7. Hal - hal yang Jadwal pengangkutan agar ditetapkan, supaya tidak


perlu diperhatikan terjadi penumpukan limbah.

8. Unit Terkait 1. Ruang laboratorium.


2. Kasir.
3. Ruang Tindakan.
4. Poli Umum.
5. Poli Gigi.

9. Dokumen Terkait Kwitansi Pembayaran Pengangkutan limbah.

Anda mungkin juga menyukai