Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KAPUAS

UPT PUSKESMAS LAMUNTI


KECAMATAN MANTANGAI
Jalan Lintas Mantangai Kec.Mantangai Kab. Kapuas Kal-Teng Kode Pos 73553
Email :

URAIAN TUGAS

Nama :
NIP :
Jabatan : Kepala UPT Puskesmas Lamunti

1. Menyusun rencana kegiatan di lingkup UPT Puskesmas Lamunti sesuai


dengan kebijakan dan arahan dari Kepala Dinas Kesehatan;
2. Membuat, mengatur, mengendalikan pelaksanaan kegiatan di ruang lingkup
UPT Puskesmas Lamunti agar kinerja organisasi dapat tercapai;
3. Melaksanakan koordinasi dan kerjasama dalam rangka pelaksanaan kegiatan
di UPT Puskesmas Lamunti dan wilayah kerjanya,, termasuk mengkoordinir
dan membimbing pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen, baik UPT
Puskesmas Lamunti maupun untuk mencapai tujuan dan sasaran yang telah di
teteapkan;
4. Memeriksa, mengoreksi, dan bertanggung jawab dalam penyusunan SOP
(Standard Operational Procesure) di UPT Puskesmas Lamunti
5. Melaksanakan Lokakarya Mini Puskesmas Bulanan;
6. Memimpin Lokakarya Mini Bulanan dan Dinamisasi Staf;
7. Melaksanakan pembinaan teknis kepada pelaksanan program kesehatan UPT
Puskesmas meliputi pelaksanaan supervise program lapangan;
8. Melaksanakan monitoring dan evaluasi pelaksanaan kegiatan di lingkup UPT
Puskesmas
9. Meminta konsultasi dari Puskesmas pembantu dan Puskesmas lain;
10. Membina serta memberikan motivasi dan bimbingan kepada bawahan untuk
bekerja secara efektif dan efisien;
11. Memeriksa, mengoreksi dan menandatangani konsep naskah dinas sesuai
dengan bidang tugas dan kewenangannya;
12. Melaksanakan pelayanan umum kesehatan sesuai kewenangan dan
kompetensi yang di miliki;
13. Melaksanakan penanggulangan KLB di wilayah kerja;
14. Mengkoordinir dan melaksanakan pembinaan peran serta masyarakat di
wilayah kerja;
15. Melaksanakan koordinasi dan kerjasama lintas sector tingkat kecamatan
16. Menjadi narasumber mengenai program keehatan di Instansi Pendidikan,
Instansi Pemerintahan tingkat Keluraan, Kecamatan dan masyarakat;
17. Mendampingi tugas-tugas Camat dalam kegiatan di wilayah kerjanya;
18. Melaksanakan program kesehatan tingkat Nasional;
19. Melaksanakan tugas lain yan di berikan oleh Pimpinan sesuai bidang
tugasnya.

Mengetahui, Lamunti, Juli 2018


Kepala Dinas Kesehatan Yang bersangkutan,
Kabupaten Kapuas

AFRIDE SKM, MM
APENDI, SKM, MM NIP.19720407 199212 2 001
NIP.19670424 199002 1 003

Anda mungkin juga menyukai