Anda di halaman 1dari 4

PENCAIRAN BUNGA ES

440/394/
+ No. Dokumen : PKMBT/IV/
2018
SOP
No. Revisi :
Tanggal Terbit : 24 APRIL 2018
Halaman : 1/4
UPT
PUSKESMAS DINA SITA
BOGOR DEWI
TENGAH

1 PENGERTIAN Pencairan bunga es adalah Prosedur untuk perawatan


lemar es menjaga vaksin pada suhu yang telah di tetapkan
yaitu 2-8 °c.
2 TUJUAN Sebagai acuan dalam melaksanakan pencairan bunga es.
3 KEBIJAKAN Direktorat Surveilans, Imunisasi, Karantina, dan
Kesehatan Matra, Direktorat jendral Jendral Pengendalian
Penyakit dan Penyehatan Lingkungan
KEMENTRIAN KESEHATAN R.I. Tahun 2012.
4 REFERENSI 1. Pedoman Imunisasi Teknis Tingkat Puskesmas,
Dirjen PP dan PL Departemen Kesehatan RI th 2005
5 LANGKAH – 1. Sehari sebelum pencairan bunga es kondisikan cool
LANGKAH pack, vaksin carrier.
PROSEDUR 2. Pindahkan vaksin kedalam vaksin carrier yang telah
berisi cool pack, sesuai SOP penyimpanan vaksin.
3. Cabut steker untuk melakukan defrosting.
4. Biarkan bunga es mencair sendiri atau siram dengan
air hangat.
5. Setelah bunga es mencair keringkan bagian dalam
lemari es termasuk evaporator dengan lap kering.
6. Pasang kembali steker dan tunggu suhu stabil 2 s/d
8 °c tanpa merubah posisi thermostat.
7. Setelah suhu mencapai 2 s/d 8 °c, susun kembali
vaksin kedalam lemari es sesuai dengan SOP
penyimpanan vaksin.
8. Catat kegiatan pemeliharaan bulanan pada kartu
pemeliharaan lemari es.
6 DIAGRAM
ALIR

7 UNIT Programer imunisasi.


TERKAIT

Hal 1
JUDUL SOP
No. Dokumen :
No. Revisi : DINA SITA DEWI
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

8. REKAMAN HISTORIS :

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

Hal 2
JUDUL SOP
No. Dokumen :
No. Revisi : DINA SITA DEWI
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

AUDIT KLINIS KIA

SOP ALUR PELAYANAN IMUNISASI

Unit : ...............................................................................

Nama Petugas : ...............................................................................

Tanggal pelaksanaan : ...............................................................................

No Langkah Kegiatan Ya Tidak

1. Apakah Petugas sehari sebelum pencairan bunga


es mengkondisikan cool pack, vaksin carrier?
2. Apakah Petugas memindahkan vaksin kedalam
vaksin carrier yang telah berisi cool pack, sesuai
SOP penyimpanan vaksin?

3. Apakah Petugas mencabut steker untuk


melakukan defrosting?
4. Apakah Petugas membiarkan bunga es mencair
sendiri atau menyiram dengan air hangat?

5. Apakah Petugas setelah bunga es mencair


mengerringkan bagian dalam lemari es termasuk
evaporator dengan lap kering?
6. Apakah Petugas memasang kembali steker dan
menunggu suhu stabil 2 s/d 8 °c tanpa merubah
posisi thermostat?
7. Apakah Petugas Setelah suhu mencapai 2 s/d 8
°c, menyusun kembali vaksin kedalam lemari es
sesuai dengan SOP penyimpanan vaksin?
8. Apakah Petugas mencatat kegiatan pemeliharaan
bulanan pada kartu pemeliharaan lemari es?

Hal 3
JUDUL SOP
No. Dokumen :
No. Revisi : DINA SITA DEWI
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

.................,.......................

Pelaksana / auditor

NIP : ................................

Hal 4

Anda mungkin juga menyukai