Anda di halaman 1dari 13

BIMBINGAN OSCE FARMAKOLOGI

UKMPPD BATCH AGUSTUS 2017

KULIT

1. Seorang laki-laki berusia 35 tahun datang ke tempat praktik dokter dengan keluhan nyeri saat
buang air kecil disertai cairan putih kekuningan dari kelamin sejak satu minggu yang lalu.
Riwayat kontak seksual dengan wanita pekerja seksual komersial 3 pekan lalu. Pada pulasan
gram sekret kelamin ditemukan leukosit 10/LPB, ditemukan diplokokus gram negative.
Apakah diagnosis yang paling mungkin?
A. Uretritis gonore
B. Uretritis non gonore
C. Sifilis
D. Kandidiasis
E. Donovanosis

RESEP : Uretritis GO / Non GO


R/ sefiksim 100 tab mg No. IV (S I dd tab 1V)
R/ doksisiklin 100 mg tab No. XV (S 2 dd tab I)

2. Wanita 35 tahun datang ke praktek dokter dengan keluhan keluar duh tubuh vagina sejak 3
minggu lalu. Pada pemeriksaan fisik terdapat duh tubuh vagina bewarna putih keabuan,
homogen encer, malodourous. Pada pemeriksaan gram didapatkan clue cell, dengan penetesan
KOH 10% didapatkan fishy odour. Diagnosis?
a. Kandidiasis vaginalis
b. Trikomoniasis
c. Gonorea
d. Bacterial vaginosis
e. Donovanosis

RESEP : Trikomoniasis & BV


R/ Metronidazol 500 mg tab No. XV (S 2 dd tab 1)

3. Wanita 30 tahun, sudah menikah, datang ke dokter dengan keluhan keluar cairan keputihan
dari kemaluannya. Keluhan sudah dirasakan sejak 1 bulan. Dari pemeriksaan vulva dan
vagina didapatkan luka lecet karena sering digaruk. Dari vagina keluar cairan putih seperti
bulir nasi atau susu basi. Mikroorganisme penyebabnya adalah …
A. Trichomonas vaginalis
B. Candida albicans
C. E. coli
D. Salmonella sp
E. Gardnerella vaginalis

RESEP : Kandidiasis Vulvoginalis


R/ mikonazol atau
R/ klotimazol atau
R/ Itrakonazol 100 mg cap No. I (S 1 dd cap II)
4. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan luka di kemaluan.
Keluhan muncul sejak 2 hari yang lalu. Pasien pernah berhubungan seksual dengan PSK 1
bulan yang lalu. Pada pemeriksaan fisik ditemukan ulkus soliter di glans penis. Ulkus teraba
keras, tidak terasa nyeri, dasar bersih dan tepi rata. Tidak dijumpai pembesaran KGB
regional. Apakah diagnosis yang paling tepat …
A. Ulkus bubonum
B. Moluskum kontangiosum
C. Ulkus banal
D. Ulkus mole
E. Ulkus durum

RESEP : Sifilis
R/ benzatin penisilin 2.400.000 IU vial No. I S imm
R/ spuit 5 cc No. I S imm

5. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan luka di kemaluan.
Keluhan muncul sejak 2 hari yang lalu. Pasien pernah berhubungan seksual dengan PSK 1
bulan yang lalu. Pada pemeriksaan fisik ditemukan ulkus soliter di glans penis. Ulkus terasa
nyeri, dasar kotor dan tepi tidak rata. Tidak dijumpai pembesaran KGB regional. Apakah obat
pilihan utama yang paling tepat …
A. Siprofloksasin
B. Seftriakson
C. Amikasin
D. Cotrimoksazole
E. Benzyl penisilin

RESEP : Ulkus mole/chancroid


R/ Siprofloksasin 500 mg tab No. X (S 2 dd tab I)

6. Seorang wanita, 38 tahun datang dengan keluhan mengeluh gatal-gatal pada selangkangan
sejak 2 minggu yang lalu, makin lama makin meluas, gatal terutama dirasakan saat
berkeringat. Pada pemeriksaan status dermatologis, terdapat eritem, skuama, likenifikasi,
ekskoriasi, central healing. Pemeriksaan penunjang yang dibutuhkan untuk menegakkan
diagnosis pasien tersebut adalah …
A. KOH 10-20 %
B. Lampu wood
C. Kultur kerokan
D. Punch biopsy
E. Pewarnaan gram
RESEP : Tinea korporis/kruris/pedis
R/ ketokonazol 2% cream tube No. I S ue (Kalau kapitis atau tinea 3 diatas berat)
R/ Griseofulvin 250 mg tabNo. X S 2 dd tab I

7. Seorang anak 10 tahun, datang ke klinik tempat anda bekerja dengan keluhan gatal-gatal di
fosa poplitea dan cubiti. Keluhan berulang kali, sering pilek. Ayah penderita menderita asma
bronkial. Pada pemeriksaan dermatologis didapatkan plak eritem dengan batas difus, erosi,
skuamosa dan likenifikasi. Apakah diagnosis paling mungkin dari kelainan di atas?
a. Dermatitis nummular
b. Dermatitis eksamatosa
c. Neurodermatitis
d. Dermatitis atopi
e. Dermatitis seboroik

RESEP : DKA/DA
R/ Betametason o,o5 % cream tube No. I S ue
R/ setirizin 10 mg tab No. X S 1 dd tab I

8. Wanita 23 tahun, bekerja di salon, mengeluh gatal pada kedua tangan. Pasien mengatakan
sering kontak dengan pewarna rambut. Pasien mengeluh gatal di sela jari sampai punggung
tangan. Efloresensi polimorfik (plak eritema, vesikel, erosi), batas tidak jelas. Diagnosis yang
tepat untuk pasien ini adalah …
A. Dermatitis herpes
B. Dermatitis numular
C. Dermatitis seboroik
D. Dermatitis kontak iritan
E. Dermatitis kontak alergi

RESEP : DKI = DKA (tanpa setirizin)

9. Seorang perempuan hamil 37 minggu mengeluh gatal diseluruh tubuh pada malam hari. Dari
pemeriksaan dermatologis didapatkan gambaran papul eritematus, pustule yang terdapat pada
sela-sela jari dan ditemukan adanya terowongan. Terapi yang tepat pada pasien ini adalah …
A. Gameksan 1 %
B. Salisil 10 %
C. As. Boricum 3 %
D. Klometrion 10 %
E. Permetrin 5 %

RESEP : Skabies
R/ Permetrin 5% tube No. I S uc
Cara : digunakan oleh seluruh org yg tgl serumah, sebelum tidur oleskan seluruh tubuh
kecuali leher dan kepala. Diamkan selama 8-10 jam lalu bilas.

Usia <2bln/ibu hamil :


R/ sulfur precipitatum 6% cream tube No. I S uc (cara = permetrin)

10. Seorang laki-laki berusia 38 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan terdapat gelembung
kecil di tepi bibir kanan bawah sejak 2 hari yang lalu. Keluhan disertai rasa panas dan
terutama muncul sehabis bekerja. Vesikel bergelombol dengan dasar kulit yang eritem.
Apakah diagnosis yang paling mungkin?
A. Varisela
B. Moluskum
C. Herpes simpleks
D. Impetigo bulosa
E. Impetigo krustosa

RESEP : Herpes simpleks


R/ asiklovir 200 mg tab No. XXXV S 5 dd tab I

11. Seorang pria 20 tahun datang dengan keluhan bintil2 berisi air yang awal mulanya di wajah
pada 2 hari yll, lalu menyebar ke seluruh tubuh, demam tidak tinggi, disertai lemah badan dan
nafsu makan menurun. Apakah diagnosis pasien?

a. Variola
b. Varicella zoster
c. Rubella
d. Rubeola
e. Morbili

RESEP : Herpes Zoster


R/ asiklovir 400 mg tab No. LXX
S 5 dd Tab II

12. Pasien laki-laki berusia 30 tahun datang dengan keluhan bercak keputihan di pipi kiri yang
tidak berasa / terasa baal. Dari pemeriksaan dermatologi didapatkan macula hipopigmentasi
sebanyak 3 buah, dengan ukuran 1-2 cm. Selain itu juga ditemukan pembesaran saraf di
submandibula. Pada kerokan cuping telinga tidak ditemukan kuman tahan asam. Diagnosis
yang tepat pada pasien ini adalah …
A. MH tipe LL
B. MH tipe PB
C. MH tipe BB
D. MH tipe BL
E. MH tipe MB

RESEP : MH PB
R/ Rifampisin tab 300 mg No. II
S I dd tab II
R/ Dapson tab 100 mg No. XXX
S I dd III

13. Pasien laki-laki, usia 32 tahun, datang dengan keluhan terdapat bercak keputihan di pipi
kanan dan terasa baal. Dari pemeriksaan dermatologi didapatkan macula hipopigmentasi
sebanyak 6 buah, dengan ukuran 2-3 cm. BTA (+). Diagnosis yang tepat pada pasien ini
adalah ...
A. MH tipe BB
B. MH tipe BL
C. MH tipe PB
D. MH tipe MB
E. MH tipe LL

RESEP : MH MB
R/ Rifampisin 300 mg tab No. II S 1 dd tab II
R/ Dapson 100 mg tab No. XXX S I dd tab III
R/ Clofazimin 100 mg tab No. III S I dd tab I
R/ Clofazimin 50 mg tab No. XXX S I dd tab I

MUSKULOSKELETAL

1. Laki2 datang ke UGD dengan keluhan nyeri dan bengkak pada lutut kanan setelah bermain
futsal. Kaki sulit di gerakkan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan lutut kanan ada
pembengkakan, merah, tidak ada luka, saat digerakkan pasien merasa kesakitan. Tindakan
anda sebagai dokter UGD adalah

RESEP : Sprain
R/ Nat Diklofenak tab 50 mg No. X S 3 dd tab I
R/ Ranitidin 150 mg tab No. X S 2 dd tab I

2. Seorang perempuna usia 50 tahun, berbadan gemuk datang engan keluan nyeri pada kedua
lutut, nyeri terutama saat beraktifitas dan membaik dengan istirahat. Diagnosis pada pasien
ini adalah
a. Reumatoid artritis
b. Osteoartritis
c. Artritis gout
d. Osteoporosis

Resep : OA (suplemen sendi dan analgetik)

R/ Gukosamin

ANAK

1. Seorang anak, laki-laki, 4 tahun, dibawa orangtua dengan keluhan demam sejak 2 hari. Suhu
anak saat ini 38.5oC. Pasien sebelumya pernah dirawat dengan kejang demam. Apakah terapi
farmakologis yang dapat diberikan saat ini?
a. Memberikan parasetamol
b. Memberikan diazepam rektal 5 mg
c. Memberikan fenobarbital
d. Memberikan diazepam IV 0,25 mg/kgBB
e. Memberikan fenitoin

RESEP : Demam
R/ Paracetamol syr 125 mg/5ml Fl. I
R/ Amoxicilin syr 250mg/5ml Fl 1
2. Anak laki-laki 10 tahun mengeluh gatal pada kaki, efloresensi: tampak papul berbentuk
serpigenosa. Riwayat main di pantai 1 minggu yang lalu. Etiologi:
a. Sarcoptes scabei
b. Ancylostoma caninum
c. Ancylostoma duodenale
d. Necator Americanus
e. Oxyrus Vermicularis

Semua Infeksi Cacing (kecuali enterobiasis)


f. <2th : R/ Albendazol 200 mg tab No. I
S 1 dd tab I
g. >2th : R/ Albendazol 200 mg tab No. II
S I dd tab II

3. Anak perempuan 7 tahun, dibawa ke pkm dengan keluhan di celana dalam ditemukan benda
putih sebesar parutan kelapa. Anak sering terbangun dimalam hari karena anus nya terasa
gatal. Dari pemeriksaan gram ditemukan mikroskopis telur berbentuk asimetris berisi larva.
Penyebab dari kasus ini adalah
a. Ascaris
b. Enterobius
c. Trichuris
d. Necator
e. Anchylostoma

RESEP : Enterobiasis
R/ Pirantel pamoat 125 mg tab No. I
S 1 dd tab I

4. Anak laki2 2 tahun dtg ke dokter dgn keluhan pucat, lemas dan malas bermain sejak 2 bln
yang lalu. Pasien adlh anak ke 3 dari 4 bersaudara. Anak pertama mempunyai keluhan yg
sama. Hsl lab hb 8, ht 24, leukosit 6000, trom 400rb, eritrosit 4jt. Darah tepi: sel pensil dan
sel target. Kemungkinan anemia yang diderita?
a. Defisiensi fe
b. Defisiensi b12
c. Defisiensi as.folat
d. Hemoglibinopati
e. Sideroblastik

RESEP : Anemia
R/ Sulfas ferrous syr 30 mg/5ml Fl. 1 S 1 dd Cth 1

PSIKIATRI

1. Seorang pria berusia 40 tahun datang ke poli jiwa diantar istrinya dengan keluhan insomnia. 7
bulan yang lalu, usaha pasien mengalami kemunduran, dan mulai saat itu pasien berubah dari
gigih dan semangat menjadi seorang yang malas, tidak bersemangat, menarik diri dari sosial.
2 bulan ini, keluhan semakin parah sehingga pasien menjadi semakin tidak bersemangat,
lemah, nafsu makan berkurang sehingga tubuh semakin kurus dan tampak lemah. 1 bulan ini,
pasien tidak mempunyai minat untuk melakukan hubungan seksual, dan bila dipaksakan maka
tidak dapat ereksi. Keadaan ini membuat istri pasien uring-uringan, sehingga juga
menyalahkan pasien akan keadaan ekonomi tersebut. Hal ini membuat pasien semakin putus
asa dan tidak mempunyai harapan lagi. Diagnosa yang tepat adalah?
A. Episode depresi ringan
B. Episode depresi sedang tanpa gejala psikotik
C. Episode depresi sedang dengan gejala psikotik
D. Episode depresi berat tanpa gejala psikotik
E. Episode depresi berat dengan gejala psikotik

RESEP : Depresi
R/ Fluoxetin 20 mg tab No. I

2. Wanita, 30 tahun suka bicara, kadang tidak tidur, suka jalan-jalan, suka beli barang
sembarangan, suka marah-marah pada org yang dia temui, keluarga mengatakan 6 bulan lalu
os dengan keluhan yang sama. Diagnosis untuk wanita ini adalah...
a. Bipolar tipe 1 episode kini depresi
b. Bipolar tipe 1 kini manik
c. Bipolar tipe 1 kini hipomania
d. Bipolar tipe 2
e. Bipolar dengan gejala psikotik

RESEP : Bipolar fase Manik


R/ litium karbonat 300 mg tab No. I

3. Laki-laki, 32 tahun datang dibawa keluarga dengan keluhan sejak 3 hari yang lalu marah-
marah. Keluhan disertai tidak mau tidur, mudah tersinggung, banyak bicara hal-hal yang tidak
realistik, dan merasa dirinya melakukan hal-hal yang luar biasa. Kadang pasien gelisah,
kurang kooperatif, bicaranya lompat-lompat. Diagnosis:
A. Gangguan psikotik akut
B. Gangguan psikotik akut lir skizofrenia
C. Gangguan episode bipolar tipe manik ciri psikotik
D. Gangguan polimorfik psikotik akut dengan gangguan waham
E. Gangguan depresi

Psikotik
R/ Risperidon tab 2 mg No. II S 2 dd tab I

4. Seorang wanita berusia 45 tahun datang ke dokter dengan keluhan sering merasa
kekhawatiran berlebihan. Pasien mengatakan tangannya gemetar dan sampai keringat dingin,
tak jarang sampai sesak, keluhanya muncul tiba-tiba dan dalam waktuyang singkat. Manakah
diagnosis yang paling tepat bagi pasien tersebut?
A. Gangguan cemas menyeluruh
B. Gangguan agorafobia
C. Gangguan panik
D. Gangguan somatoform
E. Gangguan dissosiasi

Gangguan Panik
R/ Benzodiazepin ATAU
R/ Alprazolam tab 0,5 mg No. I S 1 dd tab I

MATA
1. Laki laki 25 tahun dengan keluhan mata merah sejak 2 hari. Dirasakan juga mata berair gatal, dan
merasa ada yang mengganjal. Mata merah tanpa penurunan penglihatan. Keluhan yang sama
ditemukan pada temannya. Pemeriksaan mata kanan dan kiri visus 5/5, palpebral edem, konjungtiva
injeksi (+), secret mukopurulen, kornea jernih. Diagnosa?

A. Konjungtivitis akut
B. Uveitis ant
C. piskleritis
D. Keratitis
E. Panoftalmitis

RESEP: Infeksi bakteri


R/ Kloramfenikol 0.5% eye drop Fl. I
S 4 dd gtt 1 OD/OS/ODS

2. Wanita usia 40 tahun datang ke IGD dengan keluhan mata kanan kabur mendadak sejak 3 jam
yang lalu. Keluhan disertai mata merah, muntah dan nyeri kepala. Pada pemeriksaan mata
kanan ditemukan konjungtiva hiperemis, spasme palpebra, COA dangkal, TIO 40 mmhg.
Visus OD 5/60. Apa diagnosis pasien?

a. Glaukoma akut
b. Glaukoma sekunder
c. Glaukoma primer
d. Glaukoma komplikata
e. e. Glaukoma absolut

RESEP : Glaukoma
R/ Timolol 0,5% eye drop FL. I
S 2 dd gtt 1 OD/OS/ODS
R/ Asetazolamid 500 mg tab No. X
S 3 dd Tab 1

3. Infeksi jamur
R/ Amfoterisin B eye drop Fl. I
S 4 dd gtt 1 OD/OS/ODS

NEURO

1. Pasien laki-laki 50 tahun, mengeluh lemah separuh tubuh kanan secara tiba-tiba setelah
bangun tidur. Bicara pelo. Pemeriksaan fisik : kesadaran compos mentis, hipertensi.
Diagnosis :
A. Stroke iskemik
B. Stroke hemoragik
C. EDH
D. SAH
E. Ensefalopati hipertensif

RESEP ; Stroke Iskemik


R/ Asam asetilsalisilat 80 mg tab No. IV S 1 dd tab IV
R/ Sitikolin 500 mg tab No. II S 2 dd tab I
R/ Simvastatin 20 mg tab No. I S 1 dd tab I on
R/ Asam folat tab No. X S 2 dd tab I

2. Laki laki 50 tahun dibawa ke IGD dengan penurunan kesadaran sejak 4 jam SMRS.
Sebelumnya pasien mengeluh nyeri kepala dan muntah. Riwayat menderita hipertensi 10
tahun pernah sampai 200/100. Pf : spoor, TD 210/110 RR : 28 dengan periode apneu. Pupil
kecil reaktif, refleks patologis babinski + kanan dan kiri. Diagnosa?
a. Stroke iskemik
b. Stroke hemoragik
c. Ensefalopati hipertensif
d. Meningitis
e. SAH

RESEP: Stroke Hemoragik


R/ Citicholine 500 mg tab No. II S 2 dd tab I

3. Laki-laki 40 tahun datang kepuskesmas,dengan keluhan muka miring/mlerot ke sebelah


kanan. Pasien juga mengatakan tidak dapat menutup mata sebelah kanan,senyum dangkal,
dan tidak dapat mengangkat alis mata kanan. Pasien tidak memiliki riwayat HT dan diabetes.
Pada pemeriksaan fisik ditemukan parase N VII dextra, TTV : nadi 88 kali/menit TD : 120/80
RR: 27 Suhu: 37 C Sensorik Hemihipestasi,motorik tidak ada kelemahan di kedua ektremita
Dari semua data yang didapatkan,manakah yang merukapan diagnosis dari kasus ini
a. TIA
b. Infark
c. Tumor
d. Bell palsy
e. trigeminal nouralgia

RESEP : Bell’s palsy


R/ Asiklovir 400 mg tab No. LXX
S 5 dd tab II
R/ Prednison 5 mg tab No. XXVI
S 3 dd tab IV
R/ Ranitidin 150 mg tab No. X
S 2 dd tab I
R/ Mecobalamin 500 mg tab No. X
S 3 dd tab I

4. Seorang perempuan usia 27 tahun datang mengeluh sakit kepala sebelah kiri yang sudah
berulang kali dirasakan sejak 3 tahun yang lalu. Sakit kepala berdenyut sampai membuat
mual. Nyeri diperparah dengan bunyi-bunyian. Apakah tatalaksana pada kasus diatas ?

a. Amitriptilin

b. Parasetamol

c. Sumatriptan

d. Ergometrin
e. Steroid

RESEP :
- Migrain
R/ Ergotamin 2 mg tab No. X S 2 dd tab I
R/ Domperidon 10 mg tab No. X S 2 dd tab Ia
- Vertigo
R/ betahistin mesylate 6 mg tab No. X S 3 dd tab I prn
R/ Ranitidin 150 mg tab No. X S 2 dd tab I

5. Seorang laki-laki usia 47 tahun datang dengan keluhan nyeri punggung menjalar ke tungkai.
Kadang dirasakan kesemutan. Pasien bekerja sebagai buruh angkut di sebuah proyek yang
mengharuska beliau menggakat benda berat. Apakah diagnosis yang paling tepat pada kasus
diatas ?

a. Poliomyelitis

b. Polineuropati

c. Spondilosis Lumbal

d. Hernia Nukleus Pulposus

e. Cedera medulla spinalis

RESEP : HNP

R/ Natrium diklofenak 50 mg No. X


S 3 dd tab I prn
R/ Gabapentin 300 mg No. X
S 2 dd tab I prn

4. Wanita 26 tahun, datang denga keluahan nyeri pada wajah kiri atas dan kening, dirasakan
sejak 1 mingggu yang lalu. Nyeri meningkat ketika makan makanan dingin dan menggosok
gigi. Ttv dalam batas normal. Tidak ditemukan kelainan saraf kranial. Diagnosis yg tepat
pada pasien adalah
a. Blefarospasme
b. Paralisis otot wajah
c. Trigeminal neuralgia
d. Bell’s palsy
e. Tic facial
Neuralgia trigeminal
R/ Carbamazepine 200 mg tab No. X
S 2 dd tab I prn

THT

1. An.Dimas, 5 tahun, datang dengan keluhan nyeri tenggorokan dan kalau tidur mendengkur.
Pemeriksaan fisik ditemukan suhu 38 C, faring hiperemis, tonsil T3-T3 hiperemis,. Diagnosis pada
anak ini adalah...
A. Tonsilitis akut
B. Tonsilitis kronik
C. Faringitis akut
D. Tonsilofaringitis difteri
E. Laringitis akut

RESEP : Tonsilitis, faringitis


R/ Amoxicilin 500 mg tab No. XXI
S 3 dd tab I
R/ Paracetamol 500 mg tab No. X
S 3 dd tab I

2. Seorang perempuan 30 th datang ke dokter praktek pribadi dengan keluhan bersin2 setiap
menyapu lantai. Bersin lebih dari 5 x disertai ingus encer dan seringkali buntu hidung. Keluhan
berlangsung sejak 2 th ini hampir setiap hari. Pasien juga mengeluhkan telinga sering gatal dan
kadang agak basah. Pasien merasakan sakit kepala dan tidak nyaman dengan keluhan2 ini. Pada
pem hidung didapatkan kavum nasi kanan kiri sempit. Konkha inferior hipertrofi warna pucat
dan tampak sekret serous jernih. Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk pasien ini?
a. Rinitis alergi intermiten ringan
b. Rinitis alergi persisten ringan
c. Rinitis alergi intermiten sedang berat
d. Rinitis alergi persisten sedang berat
e. Rinitis vasomotor

RESEP : Rhinitis alergi


R/ Cetirizine 10 mg tab No. X
S 2 dd tab I

3. seorang anak lakilaki 3 tahun, dibawa ke dokter dengan keluhan nyeri telinga. Keluhan didahului
pilek, batuk dan demam sejak 3 hr yll. Setelah diperiksa didapatkan membran timpani hiperemis
dan bulging. Apakah diagnosis paling mungkin pada pasien ini ?
a. OMA
b. otomikosis
c. otitis eksterna
d. OMSK benigna
e. OMSK maligna

RESEP :
OMA Hiperemis dan Supurasi
R/ Efedrin 1% nasal drip No. I S 3 puff I
R/ Amoxicilin 500 mg tab No. XXI S 3 dd tab I

OMA Perforasi
R/ Amoxicilin 500 mg tab No. XXI S 3 dd tab I
R/ H2O2 3% auricula drip No. I S 2 dd 10 gtt ADS

GASTROINTESTINAL
1. Seorang wanita 20 tahun datang dengan keluhan merasa sesak dan nyeri di ulu hati. Nyeri
dirasakan pada perut bagian atas sejak 6 jam yang lalu. Pasien mengaku sebelumnya tidak
sempat makan siang dan menggantinya dengan minum yogurt. Pasien merasakan badanya
panas dingin dan mual, ttv normal, pemeriksaan fisik didapatkan nyeri tekan pada
epigastrium. Diagnosa?
A. Gastritis
B. Ulkus peptikum
C. Gerd
D. Gastroenteritis
E. Dispepsia

RESEP : Dispepsia
R/ Omeprazole 20 mg cap No. X
S 2 dd Cap I ac

Mual-muntah
R/ Domperidone 10 mg tab No. X
S 2 dd tab I prn

2. Seorang laki laki berusia 43 th datang dengan keluhan diare sudah 2 hari, frekuensi 5-6 kali
perhari. Bab cair, tidak ada darah maupun lendir difeses. demam 1 mgg ini disertai
.Pemeriksaan penunjang apa yg tepat dilakukan?
A. Dahak
B. Hapusan tebal dan tipis
C. Widal
D. Ns1
E. Kultur feses

RESEP : Diare dewasa


R/ attapulgite 600 mg tab No. X
S Tab II (tiap BAB)

Demam (+)
R/ Paracetamol 500 mg tab No. X
S 3 dd tab I prn

ENDOKRIN METABOLIK

1. Wanita 40 tahun berbadan gemuk, datang ke puskesmas untuk medical check up. Pada
pemeriksaan tanda vital didapatkan tekanan darah 130/90, tanda vital lain dbn. Pemeriksaan
fisik tidak ditemukan kelainan. Pada pemeriksaan lab didapatkan hasil GDP 120. Setelah
dilakukan pemeriksaan TTGO hasil GDP 122 dan GD2PP 180. Diagnosis?

a. DM tipe 1
b. DM tipe 2
c. TGT
d. GDPT

RESEP :
 DM
EDUKASI
R/ Metformin 500 mg tab No. X
S 3 dd tab I pc
 Dislipidemia
EDUKASI
LDL > 240 :
R/ Simvastatin 10 mg tab No. X
S 1 dd tab I (malam)

2. Seorang wanita usia 38 tahun datang dengan keluhan lemas badan. Pasien juga mengeluh
banyak berkeringat dan bb tidak naik padahal makannya banyak. Pemeriksaan fisik
didapatkan td 130/70 nadi 105x/menit rr 20x/menit temp 36,8. Pemeriksaan kepala
didapatkan kedua mata eksoftalmus traba masa difus di leher, bruit +, ekstremitas teraba
hangat dan basah. Fungsi tiroid didapatkan ft4 naik tsh turun. Penatalaksanaan yang sesuai?
A. Levotiroksin
B. Tiroidektomi
C. Yodium radionuklir
D. Ptu
E. Terapi radiasi

RESEP:
 Hipertiroid
R/ PTU 100 mg tab No. X
S 3 dd tab I

 Hipotiroid
R/ Levotiroksin 50 mcg tab No. X
S I dd tab I

Anda mungkin juga menyukai