Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Sekolah : SMP
Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA
Kelas/Semester : VII / 1
Materi pokok :TEKS PROSEDUR
Alokasi Waktu : 6 JPx 3 (18 JP)

A . Kompetensi Inti (KI)


1. Menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong),
santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.
B. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. Menentukan cirri-ciri umum dari teks prosedur
2. Menuliskan teks prosedur
3. Menyimpulkan isi dari teks prosedur tentang cara membuat sesuatu dengan
memperhatikan unsure kebahasaan.
C. Kompetensi Dasar
3.5 Mengidentifikasi teks prosedur tentang cara melakukan sesuatu dan cara membuat (cara
memainkan alatmusik/tarian daerah, cara membuat kuliner khas daerah, dll.) dari
berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
4.5 Menyimpulkan isi teks prosedur tentang cara memainkan alat music daerah, tarian
daerah, cara membuat cinderamata, dan/atau kuliner khas daerah) yang dibaca dan didengar
3.6 Menelaah struktur dan aspek kebahasaan teks prosedur tentang cara melakukan sesuatu
dan cara membuat (cara memainkan alat musik/tarian daerah, cara membuatkuliner khas daerah,
dll.) dari berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
4.6 Menyajikan data rangkaian kegiatan ke dalam bentuk teks prosedur (tentang cara
memainkan alat musik daerah, tarian daerah, cara membuat cinderamata, dll) dengan
memperhatikan struktur, unsure kebahasaan, dan isi secara lisan dan tulis.
D. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5.1 Menentukan ciri umum teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar.
3.5.2 Mendaftar kata/kalimat sebagai ciri teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar.
3.5.3 Menentukan jenis teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar.
4.5.1 Meringkas urutan isi teks prosedur
4.5.2 Menjawab pertanyaan isi teks prosedur
4.5.3 Mendemonstrasikan cara melakukan suatu pekerjaan dari simpulan teks yang didengar
3.6.1 Menguraikan struktur teks prosedur dan ciri bagian-bagiannya
3.6.2 Menyimpulkan prinsip penggunaan kata/ kalimat/ paragraf pada teks prosedur
3.6.3 Menelaah hasil melengkapi teks prosedur dari segi struktur dan kaidah bahasa
3.6.4 Menentukan dan memperbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat,ejaan dan tanda baca
4.6.1 Merencanakan penulisan teks prosedur
4.6.2 Menulis teks prosedur dengan memperhatikan pilihan kata, kelengkapan struktur, dan
kaidah penggunaan kata kalimat/ tanda baca/ejaan
4.6.3 Memeragakan secara lisan cara melakukan/ membuat dengan memerhatikan
E. Materi Pembelajaran.
a. Tujuan teks prosedur menjelaskan kegiatan yang harus dilakukan agar pembaca / pemirsa
dapat secara tepat dan akurat mengikuti sebuah proses membuat sesuatu, melakukan suatu
pekerjaan, atau menggunakan suatu alat.
b. Ciri teks prosedur dari segi isinya ada tiga: (a) panduan langkah-langkah yang harus
dilakukan(b) aturan atau batasan dalam hal bahan/kegiatan dalam melakukan kegiatan, (c) isi
kegiatan yang dilakukan secara urut (kalau tidak urut disebut tips).
c. Ciri bahasa yang digunakan :(a) kalimat perintah karena pada teks prosedur pembaca berfokus
untuk melakukan suatu kegiatan,(b) Selain kalimat perintah juga diberikan saran, dan larangan
agar diperoleh hasil maksimal pada waktu menggunakan, membuat, (c) penggunaan kata
dengan ukuran akurat ( ¼ tepung, 5 buah rimpang kunyit), (d) menggunakan kelompok kalimat
dengan batasan yang jelas (rebus hingga menjadi bubur, lipat bagian ujung kanan sehingga
membentuk segitiga sama kaki).
Tujuannya teks prosedur dibagi menjadi tiga jenis yaitu (a) teks prosedur untuk memandu cara
menggunakan/ memainkan suatu alat (cara memainkan suatu alat musik, cara menggunakan alat,
(b) teks prosedur untuk memandu cara membuat (ada bahan, cara, dan langkah), dan (c) teks
prosedur untuk memandu cara melakukan sebuah kegiatan (cara menari, cara melakukan senam)
Struktur teks prosedur.
Bagian Pendahuluan (Pernyataan tujuan)
Bagian ini menyebutkan apa yang dibuat atau dilakukan. Pada bagian ini penulis mencoba
menangkap minat pembaca pada produk atau kegiatan yang akan dibuat panduannya, dengan
menggunakan pilihan kata yang mampu menarik perhatian dan hindari ungkapan negatif seperti
“susah dilaksanakan” atau “akan memakan waktu lama”). Pilihan kata yang dapat menarik
perhatian dicontohkan berikut. Mudah dibuat atau
dilakukan, Cepat Bermanfaat, Indah, Murah, Lezat, bergizi (untuk makanan), Banyak hal
yang menyenangkan,Menyehatkan
Memuaskan Alat dan bahan yang digunakan
Teks prosedur cara membuat sesuatu diperlukan alat dan bahan. Misalnya resep makanan,
membuat hiasan, atau membuat yang lain. Alat dan bahan dirinci sampai ukuran yang akurat
karena untuk menghasilkan produk yang baik.Bahan
1 kg tepung terigu
4 sendok makan mentega
Langkah-langkah
Langkah-langkah dalam teks prosedur merupakan inti dari tujuan teks prosedur. Langkah-
langkah berisi tahapa-tahap kegiatan/ urutan kronologis (termasuk hal yang perlu diperhatikan;
jika panduan untuk permainan, berikan aturan permainannya).
Bentuk Penyajian Langkah
Langkah dalam teks prosedur bisa disajikan dalam dua bentuk (a) dalam bentuk uraian paragraf
menggunakan kata .. pertama, ….,kedua, ketiga …., dan (b) dalam bentuk penomoran pada
setiap langkah dengan urutan ke bawah.
Penggunaan kata penghubung pada langkah
a) Menyatakan waktu : kemudian, ketika, sebelum, sementara, sesudah itu
b) Menyatakan tujuan : supaya, untuk, agar (untuk mencapai hasil terbaik panggang dengan api
kecil sekitar 10 menit.
c) Menyatakan urutan: pertama, kedua, ketiga
Penggunaan Kalimat Perintah, Saran, Larangan, dalam Langkahlangkah
• Perintah: lakukan ini, lakukan itu
•Dengan saran: untuk mencapai hasil terbaik sebaiknya lakukan ini
•Peringatan: hindari, jangan lakukan
•Konjungsi (kata sambung) urutan -langkah-langkah: Pertama, kedua, kemudian, berikutnya,
setelah ini, setelah melakukan ini
•Untuk memberi batasan digunakan konjungsi (sampai, hingga, dengan diaduk terus)
•Terdapat pelesapan karena banyak hal yang sama sehingga terlalu banyak kalau tidak
dilesapkan.
Kesimpulan:
Cara membuat penutup teks prosedur adalah dengan merujuk kembali ke hal-hal pokok yang
disebutkan dalam pendahuluan dan ulang kembali dengan kata yang lain (sinonim) atau ucapan
selamat atau memotivasi orang untuk melakukan. Ucapan selamat menikmati keindahan,
kenyamanan, kelezatan hasil kegiatan yang dilakukan).
Contoh:
a. Ternyata mudah membuat masakan tradisional yang satu ini. Kue lezat siap dinikmati.
b. Tidak serumit yang kita bayangkan ya, ternyata mudah bukan menjaga kesehatan sambil
bekerja.
c. Dengan senam ringan, Hidup sehat tetap bisa diusahakan di tengah pekerjaan yang padat.
d. Sederhana: mudah dibuat atau dilakukan
e. Tidak memakan-waktu: dengan cepat
f. Praktis: bermanfaat
g. Atraktif: bagus, cantik, indah, unik
h. Ekonomis, hemat: tidak mahal/murah
i. Menyenangkan: mengasyikkan
j. Merangsang selera: lezat
k. Bergizi: menyehatkan
Komentar umum lainnya:
Anda/kamu akan bangga akan hasilnya
Anda akan menikmati pujian dari keluarga dan teman
Selamat mencoba
Anda akan merasa puas dengan hasil kerja yang memuaskan
F. Metode pembelajaran
• Cooperativ learning
• Saintifik.
G. Media ,alat dan sumber belajar
1. Media ;papan tulis ,laptop
2. Alat dan bahan : Kertas plano,pulpen,spidol,rol dll.
3. Sumber belajar:Buku pegangan guru dan Peserta didik Bahasa Indonesia K13,Internet dan
buku lain yang relevan. Contoh teks prosedur.
H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke 1,2 dan 3 (6 jp)
a. Kegiatan Pendahuluan
1. Guru dan peserta didik memersiapkan kegiatan pembelajaran dengan berdoa dan
mengabsen peserta didik
2. Guru bertanya-jawab tentang bentuk teks prosedur dalam kehidupan sehari-hari.Buku-
buku resep masakan tradisional bisa menjadi pintu masuk pembelajaran.Bayangkan kita tidak
memiliki tulisan tentang resep tradisional. Apa bisa generasi mendatang memasak dan membuat
obat tradisional atau menarikan tari tradisionalnya?
3. Mengungkapkan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai.
b. Kegiatan Inti
1. Guru membagi peserta didik kedalam kelompok kecil 4-5 orang.
2. Guru menbagikan beberapa contoh teks prosedur
3. Peserta didik bersama teman kelompok mengamati berbagai contoh buku resep, cara
memainkan alat, cara menggunakan/ manual(membuat makanan, cara menggunakan alat,
cara melakukan)
4. Peserta didik bersama teman kelompok menganalisis Ciri, tujuan, dan jenis teks prosedur
5. Peserta didik bersama teman kelompok membaca bagian A buku siswa tentang beragam
contoh teks prosedur
6. Peserta didik bersama teman kelompok berdiskusi tentang ciri, tujuan, dan jenis teks
prosedur
7. Peserta didik bersama teman kelompok menempelkan hasil diskusi dan membahas
bersama tentang ciri umum, tujuan, isi, jenis teks prosedur
8. Peserta didik bersama teman kelompok mengamati dua judul teks membuat batik dan
mencuci tangan
9. Peserta didik bersama teman kelompok bertanya jawab tentang apa isi yang harus ada pada
teks dan bagaimana cara membaca secara akurat teks prosedur
10. Peserta didik bersama teman kelompok berdiskusi menyimpulkan isi teks, cara menemukan
informasi cara membuat/ menggunakan secara akurat pada teks
11. Peserta didik bersama teman kelompok menyimpulkan hasil diskusi
12. Peserta didik bersama teman kelompok mempresentasikan hasil
c. Kegiatan penutup
1. Guru dan Peserta didik menyimpulkan hasil pelajaran yang telah berlangsung.
2. Peserta didik melakukan Refleksi Perasaan dengan menuliskan:
3. (Pengalaman apa yang didapatkan dalam proses pembelajaran hari ini)
4. (kesulitan yang dihadapi dalam membaca dan mencipta teks prosedur)
5. Guru menyampaikan informasi tentang materi yang akan dipelajari pada pertemuan yang
akan datang
Pertemuan ke 4,5 dan 6 (8jp)
a. Kegiatan pendahuluan
1. Peserta didik memberi salam.kemudian membaca satu ayat Al-Quran.
2. Guru memersiapkan kegiatan pembelajaran dengan menanyakan peserta didik yang tidak
hadir.
3. Guru menanyakan makanan apa yang disukai peserta didik dan bagaimana cara
membuatnya?
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan Inti
1. Guru membagi Peserta didik kedalam kelompok kecil(4 orang)

2. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengamati tabel struktur teks prosedur
3. Peserta didik bersama teman dalam kelompok menggali informasi tentang karakteristik
tujuan,langkah, dan penutup teks prosedur
4. Peserta didik bersama teman dalam kelompok berlatih untuk mengidentifikasi struktur
teks prosedur dan ciri-ciri tiap bagian
5. Peserta didik bersama teman dalam kelompok berdiskusi menyimpulkan karakteristik
struktur dan cara mengenali struktur
6. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengomunikasikan pada diskusi kelas dan
guru memberikan penguatan
7. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengamati urutan kalimat acak (bagian
struktur yang acak)
8. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mempertanyakan cara mengurutkan
9. Peserta didik bersama teman dalam kelompok menggali informasi cara mengurutkan

10. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mempresentasikan hasil urutan dan saling
menilai

11. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengamati urutan kalimat acak (bagian
struktur yang acak)
12. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mempertanyakan cara mengurutkan
13. Peserta didik bersama teman dalam kelompok menggali informasi cara mengurutkan
14. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mempresentasikan hasil urutan dan saling
menilai
15. Peserta didik bersama teman dalam kelompok membaca dan mengamati contoh
kesalahanpenggunaan kata, kalimat, tada baca/ ejaan
16. Peserta didik bersama teman dalam kelompok berdiskusi alasan kesalahan dan
memperbaiki kesalahan
17. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengamati teks prosedur yang belum
lengkap
18. Peserta didik bersama teman dalam kelompok membaca contoh variasi struktur teks
19. Peserta didik bersama teman dalam kelompok berdiskusi untuk melengkapi teks
prosedur
20. Peserta didik bersama teman dalam kelompok menelaah hasil melengkapi teks prosedur

c. Kegiatan penutup
1. Guru memberi penguatan terhadap pelajaran yang telah dilaksanakan.
2. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram;
3. Guru menyampaikan informasi tentang materi yang akan dipelajari pada pertemuan yang
akan datang
Pertemuan ke 7,8 dan 9 ( 6jp )
a. Kegiatan pendahuluan
1. Peserta didik memberi salam,kemudian membaca satu ayat Al-Quran.
2. Guru memersiapkan kegiatan pembelajaran dengan menanyakan peserta didik yang tidak
hadir.
3. Guru dan peserta didik bertanya jawab tentang teks prosedur.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti,
1. Guru membagi peserta didik kedalam kelompok kecil 4-5 orang.
2. Guru membimbing peserta didik untuk mengamati langkah penulisan teks prosedur
3. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mempertanyakan langkah dan hal yang
bisa ditulis dalam teks prosedur
4. Peserta didik bersama teman dalam kelompok memilih hal yang akan dibuat/ dijelaskan
cara menggunakannya
5. Peserta didik bersama teman dalam kelompok membaca/ berwawancara tentang hal
yang akan ditulis
6. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mendata kata kunci ( kata benda- kata
kerja-kriteria/ batasan melakukan, saran supaya hasil maksimal)
7. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengatur, mengembangkan kata kunci
yang diperoleh dari hasil wawancara/ membaca menjadi teks prosedur yang tepat
8. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mengamati draft yang telah ditulis
9. Peserta didik bersama teman dalam kelompok mempertanyakan bagian-bagian yang
perlu diperbaiki dengan panduan rubrik yang disediakan pada buku siswa/ buku guru
10. Peserta didik bersama teman dalam kelompok membaca dan menandai bagian yang
kurang tepat
11. Peserta didik bersama teman dalam kelompok membaca cara memperbaiki dari segi
struktur dan bahasanya
12. Peserta didik bersama teman dalam kelompok menentukan perbaikan menyunting draft
13. Peserta didik bersama teman dalam kelompok memeragakan hasil yang ditulis secara
lisanseperti seorang cheef atau pemandu tari yang sedang memandu acara masak memasak,
membuat sesuatu, atau menggunakan suatu alat
c. Kegiatan penutup,
1. Guru memberi penguatan terhadap pelajaran yang telah dilaksanakan.

2. Guru meminta peserta didik untuk merefleksikan pembelajaran.

Pengalaman apa yang kamu dapatkan dalam proses pembelajaran hari ini?
Tulislah kesulitan yang kamu hadapi dalam membaca dan mencipta teks deskripsi.
I. Penilaian :
a. Penialian Pengetahuan
Bentuk Instrumen
Teknik Penilaian

Tes tulis Pilihan ganda, isian, jawaban singkat, benar-salah,


menjodohkan, dan uraian.
Tes lisan daftar pertanyaan.
Penugasan Pekerjaan rumah dan/atau tugas yang dikerjakan
secara
individu atau kelompok sesuai dengan karakteristik
tugas.
Tes tulisan:
1.Tuliskan sebuah teks prosedur pembuatan kue khas aceh : kue karah,kue bhoi, sesuai
dengan struktur teks prosedur dan menggunakan kalimat perintah.
2.Perbaiki teks prosedur cara membuat angklung dengan cara: (1) tambahkan bagian awal teks,
(2) ubahlah kalimat pada langkah menjadi kalimat perintah, kalimat saran, kalimat larangan, (3)
tambahkan bagian penutup teks prosedur, dan (4) perbaikilah penggunaan tanda baca/ ejaan yang
kurang tepat.
Membuat Angklung
………………………………………………………………………………………………………
…………
………………………………………………………………………………………………………
………..
………………………………………………………………………………………………………
………..
………………………………………………………………………………………………………
………..
………………………………………………………………………………………………………
………..

Langkah pertama, menyiapkan bambu


•Batang bambu kemudian dibersihkan
cabang-cabangnya, dan dipotong dengan panjang secukupnya.
• Potongan bambu di ikat, lalu disimpan
dengan di angin anginkan selama 1 tahun.
Langkah kedua, menyiapkan rangka
§ Anda perlu mengambil batang bambu yang
telah kering.
§ Kemudian di potong sesuai dengan tiang dan palang.
• Potongan harus di usahakan lurus dan menyiku dengan baik supaya hasil sempurna.
Bambu tidak lurus, saat di getarkan angklung
membelok ke kiri atau ke kanan.
§ Tatalah rangka secara lurus, agar saat di gantung tampak rapi.
Langkah ketiga, membuat tabung suara
• mengambil batang bambu yang telah kering, perkirakan
diameternya akan cocok untuk nada apa (semakin besar
diameter bambu semakin rendah nada yangbisa dihasilkan).
•memotong bambu dengan panjang sesuai nada yang
Bambu untuk tabung suara diinginkan (makin panjang
tabung, makin rendah nada yang dihasilkan).
•mengupas bagian atas calo tabung suara sesuai dengan
tinggi nadanya.
•Buat takik pada dasar tabung untuk mengait ke tabung dasar.
• Rautan tabung suara di haluskan sampai suaranya mendekati nada
yang di inginkan.
………………………………………………………………………………………………………
…………
………………………………………………………………………………………………………
…………
Instrumen Penilaian Menulis Teks Prosedur
Hal yang dinilai 4 3 2 1
• Judul menyatakan proses membuat/ produk
• Judul ditulis dengan huruf awal huruf capital
• Judul tanpa menggunakan titik
• Judul sesuai isi
(bobot 1)
Bagian awal teks sudah berisi tujuan
• menyatakan tujuan/ apa yang akan dibuat/
dilakukan
• tidak terdapat kesalahan kata/ kalimat
• tidak terdapat kesalahan tanda baca
(bobot 1)
• Bagian inti berupa langkah penjelasan proses dari
awal sampai akhir terciptanya suatu produk/ cara
melakukan (lengkap)
• Tiap langkah dipaparkan secara rinci
• Tiap langkah jelas dan tidak menimbulkan
penafsiran yang berbeda
• Langkah menggunakan kalimat yang komunikatif sehingga mudah
dipahami urutannya
• Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda baca/
ejaan
• Tidak terdapat kesalahan tanda baca/ ejaan
(bobot 2)
Bagian penutup
• Membuat kalimat ucapan motivasi dan selamat
mencoba
• Pendapat berkaitan dengan isi teks sebelumnya
• Tidak terdapat kesalahan struktur kalimat
• Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda baca/
ejaan
(bobot 1)
Penskoran
4= jika terdapat semua unsur
3= jika terdapat 3 unsur
2= jika terdapat 2 unsur
1= jika terdapat 1 unsur
NA = Skor Perolehan : Skor Maximum x 100
Mengetahui Kepala Duri, Juli, ..17Guru
Mapel Bahasa Indonesia

(…………………………..) (……………………………..)

Anda mungkin juga menyukai

  • Koes
    Koes
    Dokumen2 halaman
    Koes
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • 6.1.2 EP5 Sip
    6.1.2 EP5 Sip
    Dokumen11 halaman
    6.1.2 EP5 Sip
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen4 halaman
    Bab I
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Makalah Malaria
    Makalah Malaria
    Dokumen6 halaman
    Makalah Malaria
    abu rasyid
    Belum ada peringkat
  • 5.1.6.5-Bukti Perencanaan Dan Pelaksanaan Ukm Puskesmas Yang Bersumber Dari Swadaya Masy.
    5.1.6.5-Bukti Perencanaan Dan Pelaksanaan Ukm Puskesmas Yang Bersumber Dari Swadaya Masy.
    Dokumen2 halaman
    5.1.6.5-Bukti Perencanaan Dan Pelaksanaan Ukm Puskesmas Yang Bersumber Dari Swadaya Masy.
    pkm lepak
    Belum ada peringkat
  • Akad
    Akad
    Dokumen4 halaman
    Akad
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Malaria
    Malaria
    Dokumen6 halaman
    Malaria
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Daftar
    Daftar
    Dokumen2 halaman
    Daftar
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
    Dokumen28 halaman
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen13 halaman
    Bab I
    Shiee Awalia Kosonkk'satu
    Belum ada peringkat
  • Kompetensi Inti
    Kompetensi Inti
    Dokumen6 halaman
    Kompetensi Inti
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Koes
    Koes
    Dokumen2 halaman
    Koes
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Umi
    Umi
    Dokumen8 halaman
    Umi
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen13 halaman
    Bab I
    Shiee Awalia Kosonkk'satu
    Belum ada peringkat
  • Mahar
    Mahar
    Dokumen1 halaman
    Mahar
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • A, 03 November 2015: Rencana Pelakasanaan Pembelajaran Teks Fabel
    A, 03 November 2015: Rencana Pelakasanaan Pembelajaran Teks Fabel
    Dokumen13 halaman
    A, 03 November 2015: Rencana Pelakasanaan Pembelajaran Teks Fabel
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 4: Kompetensi Inti
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 4: Kompetensi Inti
    Dokumen13 halaman
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 4: Kompetensi Inti
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Bab I Pendahuluan A. Latar Belakang
    Bab I Pendahuluan A. Latar Belakang
    Dokumen32 halaman
    Bab I Pendahuluan A. Latar Belakang
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Umi
    Umi
    Dokumen3 halaman
    Umi
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Struktur Cerita Fantasi
    Struktur Cerita Fantasi
    Dokumen7 halaman
    Struktur Cerita Fantasi
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Hasil
    Hasil
    Dokumen3 halaman
    Hasil
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Kiful
    Kiful
    Dokumen1 halaman
    Kiful
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • RPP It's Me
    RPP It's Me
    Dokumen8 halaman
    RPP It's Me
    abdul hadi
    Belum ada peringkat
  • Puisi Rakyat KD Pengetahuan
    Puisi Rakyat KD Pengetahuan
    Dokumen6 halaman
    Puisi Rakyat KD Pengetahuan
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Daftar
    Daftar
    Dokumen2 halaman
    Daftar
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Hasil
    Hasil
    Dokumen3 halaman
    Hasil
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Hasil
    Hasil
    Dokumen1 halaman
    Hasil
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Hasil
    Hasil
    Dokumen2 halaman
    Hasil
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat
  • Hasil
    Hasil
    Dokumen2 halaman
    Hasil
    Sri Rukmana Sari Lastory
    Belum ada peringkat