Anda di halaman 1dari 1

Latar belakang

Seiring dengan meningkatnya pertumbuhan penduduk, jumlah limbah pun


semakin meningkat. Salah satunya adalah limbah dari hasil pertanian seperti buah-
buahan atau sayur-sayuran yang biasa disebut limbah agro. Jumlah limbah agro
yang terdapat di pasar … sudah mencapai jumlah yang banyak sehingga perlu
mendapat perhatian khusus dari masyarakat.

Pada dasarnya, limbah agro mempunyai peranan penting bagi tanaman,


akan tetapi jika limbah tersebut hanya dibiarkan tanpa diolah, justru akan
membuat pencemaran lingkungan. Melalui bantuan beberapa mikroba
pendegradasi unsur-unsur kimia, limbah agro akan mudah diuraikan dan dapat
dijadikan nutrisi untuk tanaman. Maka dari itu, penulis mengembangkan ide untuk
memanfaatkan limbah agro dari pasar … sebagai biofertilizer (pupuk hayati) pada
tanaman, khususnya sayur-sayuran. Dengan begitu penanganan masalah
peningkatan limbah di pasar … dapat teratasi dan akan menghasilkan produk baru
yang nantinya akan di kenalkan kepada masyarakat luas untuk di pergunakan.

Adanya pengolahan limbah agro sebagai biofertilizer dapat meningkatkan


hasil tanaman sayuran dan palawija menjadi lebih banyak dan lebih cepat
menghasilkan. Dengan demikian perekonomian masyarakat menjadi lebih baik.

Anda mungkin juga menyukai