Anda di halaman 1dari 2

KALIBRASI DAN VALIDASI INSTRUMEN

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

UPTD
PUSKESMAS MAMIK SETIYAWATI
LANGENSARI I NIP. 197905302005012011

1. Pengertian Kalibrasi dan validasi instrument adalah suatu tindakan yang dilakukan guna
pemeliharaan apabila ditemukan kelainan – kelainan dalam penggunaan
peralatan laboratorium

2. Tujuan Memastikan segera dilakukan perbaikan apabila ditemukan penyimpangan


hasil kalibrasi atau validasi alat laboratorium

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Langensari I Nomor : /-


SK/PKM/I/2017 Tentang Kalibrasi dan Validasi Instrumen Wilayah Kerja di
UPTD Puskesmas Langensari I.

4. Referensi Permenkes No 37 tahun 2012 tentang penyelenggaraan laboratorium pusat


kesehatan masyarakat

5. Prosedur / 1. Petugas mengajukan alat apa saja yang perlu dilakukan kalibrasi/validasi
Langkah-
kepada kepala puskesmas
langkah
2. Kepala puskesmas menyetujui rencana kalibrasi alat
3. Petugas mengirim alat yang akn di kalibrasi ke BPFK
4. Petugas menerima hasil kalibrasi dan alat yang sudah dikalibrasi
5. Petugas menginformasikan kepada kepala puskesmas tentang hasil
kalibrasi alat
6. Diagram -
Alir

7. Unit Terkait 1. Petugas Laboratorium


2. Tim Mutu
3. Kepala Puskesmas

8. Rekaman
Tanggal Mulai Perubahan
historis No Yang dirubah Isi Perubahan
perubahan
KALIBRASI DAN VALIDASI INSTRUMEN

No Dokumen :
DAFTAR No Revisi : -
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1

Nama Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :
Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakah Petugas mengajukan alat apa saja yang perlu
dilakukan kalibrasi/validasi kepada kepala puskesmas
2 Apakah Kepala puskesmas menyetujui rencana kalibrasi alat

3 Apakah Petugas mengirim alat yang akn di kalibrasi ke BPFK

4 Apakah Petugas menerima hasil kalibrasi dan alat yang


sudah dikalibrasi
5 Apakah Petugas menginformasikan kepada kepala
puskesmas tentang hasil kalibrasi alat

YA
Compliance Rate =  𝑌𝐴=𝑇𝐼𝐷𝐴𝐾 𝑋 100 % =

Compliance Rate = 𝑋 100 % =

Banjar,................................................
Pelaksana / auditor

(................................)

Anda mungkin juga menyukai