Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI

DINAS KESEHATAN
UPTD. PUSKESMAS KERTOSARI
Jalan Ikan Hiu Nomor 41 Banyuwangi 68418
email: puskesmas_kertosari@yahoo.com
wordpress: pkmkertosaribwi.wordpress.com

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PROGRAM KESELAMATAN/KEAMANAN LABORATORIUM
PUSKESMAS KERTOSARI

I. Latar Belakang
Laboratorium melakukan berbagai tindakan dan kegiatan yang terutama berhubungan
dengan specimen yang berasal dari manusia maupun bukan manusia. Bagi petugas
laboratorium yang selalu kontak dengan specimen , maka berpotensi terinfeksi kuman
pathogen. Potensi infeksi juga dapat terjadi dari petugas yang satu ke petugas yang
lainnya, atau ke keluarga dan masyarakat. Untuk mengurangi bahaya perlu adanya
kebijakan yang ketat. Petugas harus memahami keamanan laboratorium dan
mempunyai sikap serta kemampuan melakukan pengamanan sehubungan dengan
pekerjaan yang sesuai SOP serta mengontrol bahan ataupun specimen menurut praktik
laboratorium yang benar.
II. Tujuan
Sebagai pedoman pelaksanaan keselamatan dan kesehatan kerja di laboratorium

III. Keluaran Yang Diharapkan


Diperoleh petugas laboratorium yang mampu bekerja secara optimal dan memahami
keamanan laboratorium dan mempunyai sikap serta kemampuan melakukan
pengamanan sehubungan dengan pekerjaan yang sesuai SOP serta mengontrol bahan
ataupun specimen menurut praktik laboratorium yang benar di Puskesmas Kertosari
sehingga terpenuhinya harapan masyarakat untuk Puskesmas Kertosari yang berkualitas
dan professional
IV. PELAKSANAAN
A. Waktu dan Lokasi
 Orientasi dilaksanakan :
 Hari Pelaksanaan :
 Waktu Pelaksanaan :
 Sasaran :
 Dengan kegiatan sebagai berikut :
1. Perencanaan kegiatan kesehatan dan keselamatan kerja di laboratorium
2. Pengorganisasian kegiatan keselamatan kerja laboratorium
3. Penyusunan garis besar pedoman keamanan kerja di laboratorium
4. Pelaksanaan orientasi bimbingan dan penyuluhan
5. Pelatihan praktik keamanan kerja laboratorium
6. Pencegahan meluasnya bahaya yang ditimbulkan.
7. Penanggulangan resiko kerja di laboratorium.
8. Pengawasan pelaksanaan kegiatan keselamatan kerja laboratorium.

B. Pelaksana
1. Petugas Laboratorium
2. Koordinator Pelayanan Klinis

VII. SASARAN

Petugas laboratorium dan Koordinator Pelayanan Klinis

VIII. METODE

a. Ceramah

b. Tanya Jawab

c. Orientasi Lapangan

IX. PEMBIAYAAN

Program Orientasi ini di biaya dari biaya operasional Puskesmas Kertosari Tahun
2016 dengan rincian sebagai berikut :
a. Biaya Makan dan Minum Rp…………………..
b. Biaya ATK Rp………………….
c. Biaya Transport
d. Biaya Lain lain
X. EVALUASI
a. Daftar Hadir
b. Form Post Test dan post test
c. Format Laporan Hasil Kegiatan
d. Format Rencana Tindak Lanjut
e. Bukti bukti Pembayaran / belanja
f. Bukti Foto Kegiatan

Situbondo, September 2014


Mengetahui
Pelaksana Tehnis Program Orientasi Kepala Puskesmas Panarukan
Puskesmas Panarukan

...................................... Dr. Sudharmono


Nip: 19820820 200903 1 010

Anda mungkin juga menyukai