Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN LINGKUNGAN FISIK

PUSKESMAS

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP Tanggal terbit :
Halaman :
PUSKESMAS Korina Beris, SKM
TTD KEPALA PUSKESMAS WAENA : NIP.196304041987032021
WAENA

1. Pengertian Pemantauan lingkungan fisik puskesmas adalah yang dilakukan untuk


memastikan lingkungan fisik dalam kondisi bersih pada ruangan, gedung
dan halaman keadaan siap untuk digunakan, hygienis, dan nyaman.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi petugas dalam melakuka


pemantauan lingkungan fisik puskesmas.
3. Kebijakan Surat keputusan Kepala UPTD Yankes Kecamatan Waena No….

4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 13 tahun 2015


tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Lingkungan di Puskesmas
5.Alat dan bahan Alat

1. Alat Tulis

Bahan

1. Ceklist Kebersihan Lingkungan

6.Langkah - 1. Petugas Memantau semua ruangan gedung dan halaman untuk


langkah dapat membuat jadwal pemeliharaan lingkungan kerja
2. Petugas membuat jadwal pemantauan sesuai identifikasi lingkungan
kerja, yaitu jadawal pemeliharaan ruangan, gedung dan halaman
3. Petugas mengkordinasikan dengan bagian ruangan
4. Petugas memberikan instruksi kepada petugas kebersihan untuk
membersihkan semua ruangan setiap hari kerja
5. Petugas masing-masing unit mengisi ceklist kebersihan ruangan
6. Petugas sanitarian mengumpulkan ceklist kebersihan ruangan tiap
minggu dan melakukan evaluasi
7. Hal – hal Yang Ceklist kebersihan ruangan dilakukan setiap 1 bulan sekali
Perlu
Diperhatikan

8. Unit Terkait Semua Unit Kerja

9. Dokumen Ceklist Kebersihan Ruangan


Terkait

Anda mungkin juga menyukai