Anda di halaman 1dari 2

FAKULTAS ILMU PENDDIDIKAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

JUR/PRODI/KELAS KTP/TP/5/Pengembang Media Pembelajaran

Mata kuliah Pengembangan E-Learning

Nama ANGGA CATUR LAKSANA

NIM 16105241044

Dosen Pengampu Ariyawan Agung N. , M.Pd.

CONTOH E-LEARNING

NO NAMA E-LEARNING DESKRIPSI TAMPILAN


1. Ruangguru.com Ruangguru merupakan salah
satu platform e-learning di
Indonesia yang bekerja sama
dengan pemerintah indonesia
untuk membantu pemeratan
kualitas Indonesia menawarkan
video belajar berlangganan,
marketplace les privat, layanan
bimbingan belajar on-demand,
tryout ujian online, dan lain-lain.
Ruangguru dikhususkan untuk
pembelajaran anak sekolah SD-
SMA/sederajat
2. Quipper.com Quipper merupakan platform e-
learning di Indonesia yang
berbayar, berisi video
pembelajaran untuk anak SMP-
SMA, latihan soal, serta fitur
chat agar dapat bertanya
langsung dengan mentor terkait
dengan materi pembelajaran.
3. Edmodo.com Edmodo merupakan platform
pembelajaran berbasis jejaring
sosial yang diperuntukan untuk
guru, murid sekaligus orang tua
murid.
Edmodo menyediakan cara yang
aman dan mudah untuk
membangun kelas virtual
berdasarkan pembagian kelas
layaknya di sekolah. Desain
tampilan yang dimiliki Edmodo
hampir sama dengan desain
tampilan Facebook. Dengan
Edmodo, guru/ dosen dapat
mengirim nilai, tugas, maupun
kuis untuk siswa/ mahasiswa
dengan mudah.
Bukan hanya proses belajar
mengajar antara murid dan guru
yang semakin dimudahkan, guru
pun dapat saling berdiskusi
dengan guru-guru lainnya yang
berada di belajan dunia lain,
berbagi pengalaman mengajar,
dan sebagainya.
4. Coursera.org Coursera bekerja sama dengan
museum, universitas maupun
institusi yang memberikan kelas
gratis bagi siswa dengan
berbagai macam topik. Siswa
dapat memilih materi yang
mereka inginkan sesuai dengan
skill yang ingin ditingkatkan.

Anda mungkin juga menyukai