Anda di halaman 1dari 3

2. Cahaya monokromatik melewati dua celah sempit yang sejajar.

Jarak antara kedua celah adalah 0,6


mm. Jarak antara layar dengan kedua celah adalah 60 cm. Pola interferensi yang terjadi pada layar adalah
berupa garis terang dan gelap yang dipisahkan oleh jarak yang sama. Jika jarak dua garis terang
berdekatan adalah 0,2 mm, tentukan panjang gelombang cahaya yang digunakan.

Pembahasan

Diketahui :

d= 0,6mm = 0,0006m = 6 x 10-4 m

y = 0,2 mm = 0,0002 m = 2 x 10-4 m

l = 60 cm = 600 mm = 0,6 m

Ditanya : panjang gelombang cahaya yang digunakan ?

Jawab :

sudut sangat kecil sehingga sin θ ~ tan θ

sin θ ~ tan θ = y/1= 0,2/600 = 0,0003 = 3,3 x 10⁻⁴

rumus interferensi konstruktif (terang pertama, n=1)

nλ = d sin θ

(1)λ = (6 x 10⁻⁴)( 3,3 x 10⁻⁴)

λ = 19,8 x 10 ⁻⁸ m = 1,98 x 10⁻⁷m

λ = 198 nm

49. Sebuah cahaya merah datang tegak lurus pada kisi yang mempunyai 4000 garis setiap cm. bila
spektrum orde ke 3 membentuk sudut 400 terhadap garis normal kisi. Tentukan panjang gelombang
cahaya merah tersebut.

Penyelesaian

Diketahui :

d = 1/N = 1/4000 cm = 2,5 . 10ˉpangkat -6 m


Ditanyakan

λ?

Jawab:

d sin θ= n . λ

λ= d/N . sin θ

= 2,5 . 10 pangkat -6 . sin 40˚/ 3 m

= 0,54 . 10 pangkat -6 Å

= 5.400 Å

Seberkas cahaya melewati celah tunggal yang sempit, menghasilkan interferensi minimum orde 3
dengan sudut deviasi 30o. Jika cahaya yang dipergunakan mempunyai panjang gelombang 6000 Ǻ, maka
lebar celahnya adalah...

Pembahasan:

Diketahui:

n=3

θ = 30o

λ = 6.000 Ǻ = 6.000 . 10-10 m

Ditanya: d

Jawab:

d sin θ = n λ

d . sin 30o = 3 . 6000 . 10-10 m

d . ½ = 18 . 10-7 m = 3,6 . 10-6 m

Seberkas cahaya lewat celah sempit dan menghasilkan interferensi minimum orde ke dua dengan sudut
deviasi 300. Apabila lebar celah 2,4 . 10-4 cm, maka panjang gelombang cahaya tersebut adalah...

Pembahasan:

Diketahui:
n=2

θ = 300

d = 2,4 . 10-4 cm = 2,4 . 10-6 m

Ditanya: λ = ...

Jawab:

d sin θ = n λ

2,4 . 10-6 m . sin 30o = 2 . λ

2,4 . 10-6 m . ½ = 2 . λ

λ = 0,6 . 10-6 m = 0,6 . 10-6 / 10-10 Ǻ = 6000 Ǻ

Anda mungkin juga menyukai