Anda di halaman 1dari 11

Dinas Pertambangan dan Energi

Provinsi Kalimantan Timur

Balikpapan, 14 – 15 Juli 2009


 Merupakan RENCANA KERJA ANGGARAN
BIAYA yang dikerjakan setiap akhir tahun
 Berisikan rencana kerja teknis dan
keuangan
 Terdiri dalam2 bagian :
 kinerja perusahaan pada tahun yang telah
berjalan
 rencana kerja untuk tahun yang akan berjalan.
Sumber Daya Mineral (Mineral Resources)
adalah longgokan, konsentrasi atau akumulasi bahan galian berupa
mineral atau batuan yang terjadi secara alami di kerak bumi yang
diharapkan dapat dimanfaatkan secara nyata.
Hipotetik : Survey tinjau (skala 1 :100.000)
Inferred (Tereka) : Prospeksi (skala 1 : 50.000)
Tertunjuk (Indicated) : Eksplorasi Umum (skala 1:10.000)
Terukur (measured) : Eksplorasi Rinci (skala 1:2.000)

Cadangan Mineral (MineralResources)


adalah bagian dari sumberdaya mineral total yang telah diketahui
keberadaannya dan dimensinya (ukuran, sebaran, bentuk)
kuantitas dan kualitas endapan bahan galian yang secara ekonomis
dapat ditambang sesuai dengan teknologi dan ekonomis saat ini
(layak tambang).
DAFTAR ISI RKAB 2009
BAB I. PENDAHULUAN

BAB II. RINGKASAN KEMAJUAN RKAB 2008

BAB III. RENCANA STRATEGIS LIMA TAHUN

BAB IV. RENCANA KERJA DAN ANGGARAN 2009

LAMPIRAN-LAMPIRAN
DAFTAR ISI (lanjutan)
BAB I. PENDAHULUAN

1. Letak Lokasi
2. Kesampaian Lokasi
3. Perizinan Perusahaan
4. Hambatan dalam pelaksanaan RKAB 2008
BAB II. RINGKASAN KEMAJUAN RKAB 2008

1. Kemajuan Kegiatan Penambangan Tahun 2008


2. Kesampaian Geologi (Eksplorasi)
3. Perusahaan Jasa/Subkontraktor
4. Hambatan dalam pelaksanaan RKAB 2008
5. Prasarana dan Peralatan Para Subkontraktor
6. Kegiatan Penambangan
7. Tenaga Kerja dan Pelatihan
8. Lingkungan dan K3
9. Pengembangan Masyarakat
10. Keuangan
BAB III. RENCANA STRATEGIS LIMA TAHUN
BAB IV. RENCANA KERJA DAN ANGGARAN BIAYA TAHUN 2009
1. Kesampaian Geologi (Eksplorasi)
2. Perusahaan Jasa/Subkontraktor
3. Hambatan dalam pelaksanaan RKAB 2008
4. Prasarana dan Peralatan Para Subkontraktor
5. Kegiatan Penambangan
6. Tenaga Kerja dan Pelatihan
7. Lingkungan dan K3
8. Pengembangan Masyarakat
9. Keuangan
 LAMPIRAN
a. Peta Rencana Eksplorasi
c. Peta Situasi Tambang (Lay out tambang)
d. Peta Kemajuan Tambang
e. Peta Reklamasi
f. Peta Sarana an Prasarana Tambang
g. Peta pemantauan Udara dan Air
h. Peta Rencana Tambang
i. Foto Cita Satelit (kalau ada)
 1. Asumsi Dasar
 2. Realisasi RKAB 2008 dan RKAB 2009
 3. Laporan Laba Rugi
 4. Neraca
 5. Sumber dan Penggunaan Dana
 6. Penerimaan Negara (Pajak dan non Pajak)
 7. Laporan Arus Kas
 1. Land Clearing (ha)
 2. Area Reklamasi (ha)
 3. Pemindahan Overburden (Mbcm)
 4. Produksi Batubara (Mt)
 5. Stripping Ratio – SR (Bcm/t)
 6. Coal Conveyed (Mt)
 7. Pemasaran/Penjualan Batubara (Mt)
 8. Penggunaan Bahan Bakar (lt/Bcm
 9. Harga Bahan Bakar
 10. Harga Batubara FOB ($/t)

Anda mungkin juga menyukai