Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri 4 Seram Barat


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XI/Ganjil
Materi Pokok : Teks lisan dan tulis untuk memberi saran dan tawaran dan
responnya
Alokasi Waktu : 2 x 2 jp

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Mnghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkaitpenyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolh secara efektif dan kreatif, serta
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa
pengantara komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
2.1 Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi
interpersonal dengan guru dan teman.
3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan
memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
3.1.1 Mengidentifikasi fungsi sosial pada ungkapan memberi saran dan tawaran,
serta responnya, sesuai konteks penggunaannya.
3.1.2 Mengidentifikasi struktur teks pada ungkapan memberi saran dan tawaran,
serta reponnya, sesuia konteks penggunaannya.
3.1.3 Mengidentifikasi unsur kebahasaan pada ungkapan memberi saran dan
tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
3.1.4 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasan pada
ungkapan memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan
konteks penggunaannya.
4.1 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan, dan merespon ungkapan memberi
saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
4.1.1 Memaparkan teks lisan untuk menyatakan dan merespon ungkapan memberi
saran dan tawaran
4.1.2 Menyusun teks tulis untuk menyatakan dan merespon ungkapan meberi
saran dan tawaran

C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu menjaga hubungan interpersonal dengan guru, teman dan orang lain.
2. Siswa mampu memahami fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan pada
ungkapan memberi saran dan tawaran.
3. Siswa mampu menyusun ungkapan memberi saran dan tawaran.
4. Siswa mampu menggunakan ungkapan memberi saran dan tawaran.
5. Siswa mampu tebiasa menggunakan ungkapan memberi saran dan meresponnya.

D. Materi Pembelajaran
 Fungsi Sosial;
- Menjaga hubungan interpersonal dengan guru, teman, dan orang lain.
- Terbiasa menggunakan ungkapan memberi saran dan tawaran dan meresponnya
 Ungkapan
Saran dan tawaran:
Why don’t you ....
What about .....?
You should ....
You can .....
Do you need ....?
 Unsur kebahasaan
1) Ucapan, tekanan kata, intonasi,
2) Rujukan kata

E. Metode Pembelajaran
Scientific Approach

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media :
2. Alat :
3. Sumber belajar : Buku pegangan siswa, internet; www.dailyenglish.com

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Kegiatan  Mengecek kehadiran siswa di kelas 10
Awal  Menyiapakan peserta didik secara psikis dan fisik untuk menit
mengikuti proses pembelajaran
 Memberikan memberikan pertanyaan-pertanyaan mengenai
materi yang akan dipelajarai yaitu “ungkapan memberi saran
dan menawarkan”
Kegiatan  Mengamati
Inti  Siswa menyimak/mendengarkan ungkapan memberi,
menawarkan saran serta responny.
 Siswa mencoba menirukan dan menuliskan ungkapan
yang didengar.
 Siswa secara bergiliran membaca ungkapan yang telah
dituliskan.
 Guru memberkan kesempatan kepada siswa untuk
mengamati dan memberi komentar atas jawaban
temannya.
 Menanya
 Dengan pertanyaan pengarah dari guru, siswa
mempertanyakan “fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan dari ungkapan saran dan tawaran.
 Guru memberikan kesempatan bagi siswa untuk
mengajukan pertanyaan
 Mengeskplorasi
 Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok, dengan tiap
kelompok terdiri dari 4 orang
 Tiap kelompok diberi lembar kerja, dengan sebuah
dialog.
 Siswa diberikan kesempatan kerja secara berkelompok
menentukan ungkapan, unsur kebahasaan, fungsi sosial
yang terdapat dalam dialog yg diberikan guru.
 Siswa berlatih menggunakan ungkapan tersebut.
 Siswa berlatih mengambil giliran dan menggunakan
kesantunan dalam berkomunikasi.
 Selama siswa bekerja dalam kelompok, guru
memperhatikan dan mendorong siswa semua untuk
terlibat aktif dalam diskusi.
 Mengasiosasi
 Siswa menganalisis ungkapan untuk menyatan,
memberikan, dan menerima saran dan tawaran dengan
mengelompokannya berdasarkan penggunaan.
 Dalam kerja kelompok terbimbing, siswa
membandingkan ungkapan memberi saran dan tawaran
dan responnya yang lain dan mengaitkan dngan
berbagai ekspresi yang mungkin digunakan, sesuai
konteks penggunaannya.
 Siswa memperoleh bailkan dari guru dan teman tentang
setiap yang dia sampaikan dalam kerja kelompok.
 Siswa membandingkan cara mengambil giliran dan
merespon dengan yang diperoleh dari sumber lain.
 Mengkomunikasikan
 Siswa bermain peran memberi saran dan bentuk
ketepatan efisienci dan efektifitasnya.
 Siswa memperoleh balikan

H.
RENCANA PEMBELAJARAN
SEKOLAH : SMK NEGERI 4 SERAM BARAT
MATA PELAJARAN : Bahasa Inggris
KELAS/SEMESTER : XI/1
MATERI POKOK : Teks lisan dan tulis untuk memberi saran dan tawaran dan
responnya.
ALOKASI WAKTU: : 4 x 2 JP

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur
B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR
 KOMPETENSI DASAR:
1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa
pengantar komunikasi Internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi
interpersonal dengan guru dan teman.
2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam
melaksanakan komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli, kerjasama, dan cinta damai, dalam
melaksanakan komunikasi fungsional.
3.9. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial
menyatakan dan menanyakan perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang,
benda, sesuai dengan konteks penggunaannya.
3.9.1. Menerapkan struktur teks
3.9.2. Menerapkan unsur kebahasaan
4.10. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang
perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
4.10.1.

 INDIKATOR
 Menunjukkan sikap sungguh-sungguh dalam belajar
 jujur, disiplin, percaya diri, bertanggung jawab, peduli, kerjasama, dan cinta damai
dalam melaksanakan komunikasi
 dalam memahami, menyatakan, dan menanyakan teks lisan dan tulis yang
menyatakan dan menanyakan perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda
 dengan menggunakan struktur teks yang runtut dan tepat sesuai konteks
 dan menggunakan unsur-unsur kebahasaan (intonasi, ucapan dan tekanan kata)
yang benar.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN:
Siswa terampil memahami, menyatakan, dan menanyakan teks lisan dan tulis yang
menyatakan dan menanyakan perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, untuk
melaksanakan komunikasi transaksional dan fungsional dengan guru dan teman,
menggunakan ungkapan dengan struktur teks yang runtut dengan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks, secara jujur, disiplin, percaya diri, bertanggung jawab, peduli,
kerjasama, dan cinta damai.

D. MATERI PEMBELAJARAN
Fungsi sosial
Mengidentifikasi, mengenalkan, memuji, mencela, mengagumi
Struktur teks
Who is taller? Your sister or your brother?; No one in the class is big as Candra. He is the
biggest. He is bigger than any other student in the class.; To me, writing is more difficult
than reading. Listening is the most difficult. Our library have more books than the
community library., dan semacamnya.
Unsur kebahasaan
(1) Kosa kata: kata benda dan kata sifat yang terkait dengan orang, binatang, benda di
kelas, sekolah, rumah, dan sekitarnya
(2) Perbandingan sifat: as ... as, -er, -est, more ..., the most ...
(3) Perbandingan jumlah: more, fewer, less
(4) Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this,
those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal
(5) Ucapan, tekanan kata, intonasi,
(6) Ejaan dan tanda baca
(7) Tulisan tangan.
Topik
Sifat orang dan benda di kelas, sekolah, rumah, dan sekitarnya yang memberikan
keteladanan tentang perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab.

E. METODE PEMBELAJARAN:
Scientific Approach dengan Pendekatan Problem Based Learning

F. MEDIA PEMBELAJARAN:
Media : Teks Percakapan
Alat/Bahan : Beberapa benda yang memiliki perbandingan.
Sumber Belajar : Buku Wajib Siswa SMP Kelas VIII

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
LANGKAH PEMBELAJARAN UMUM
Menaati
 Siswa terbiasa atau sering mendengar dan menyaksikan guru dan warga sekolah lain
menyebutkan dan menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang,
benda, dalam bahasa Inggris, dengan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi
sosialnya.
 Siswa dituntut untuk mencontoh kebiasaan tersebut dengan menyebutkan dan
menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, dalam
bahasa Inggris, dengan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosialnya.
Menanya
Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa menanyakan dan mempertanyakan antara lain
tentang perbedaan antara cara menyebutkan dan menanyakan tentang perbandingan
jumlah dan sifat orang, binatang, benda, dalam bahasa Inggris dengan yang ada dalam
bahasa Indonesia, kemungkinan menggunakan ungkapan lain, akibat jika tidak melakukan,
dsb.
Mengumpulkan Informasi
 Siswa mendengarkan dan menyaksikan banyak contoh interaksi dengan menyebutkan
dan menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda dalam
bahasa Inggris dari film, kaset, buku teks, dsb.
 Siswa menirukan contoh-contoh interaksi dengan menyebutkan dan menanyakan
tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda dalam bahasa Inggris
dengan ucapan, tekanan kata, intonasi, dan sikap yang benar.
 Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa mengidentifikasi ciri-ciri (fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan) interaksi menyebutkan dan menanyakan tentang
perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda.
 Secara kolaboratif, siswa berusaha menggunakan bahasa Inggris untuk menyebutkan
dan menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda dalam
konteks pembelajaran, simulasi, role-play, dan kegiatan lain yang terstruktur.
Mengasosiasi
 Siswa membandingkan ungkapan menyebutkan dan menanyakan tentang perbandingan
jumlah dan sifat orang, binatang, benda yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber
tersebut di atas.
 Siswa membandingkan ungkapan menyebutkan dan menanyakan tentang perbandingan
jumlah dan sifat orang, binatang, benda yang telah dipelajari tersebut di atas dengan
yang ada di sumber-sumber lain, atau dengan yang digunakan dalam bahasa lain.
 Siswa memperoleh balikan (feedback) dari guru dan teman tentang fungsi sosial dan
unsur kebahasaan yang digunakan.
Mengkomunikasikan
 Siswa menggunakan bahasa Inggris setiap kali muncul kesempatan untuk menyebutkan
dan menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, di
dalam dan di luar kelas, dengan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosialnya.
 Siswa berupaya berbicara secara lancar dengan ucapan, tekanan kata, intonasi yang
benar dan menulis dengan ejaan dan tanda baca yang benar, serta tulisan yang jelas dan
rapi.
 Siswa membicarakan permasalahan yang dialami dalam menggunakan bahasa Inggris
untuk menyebutkan dan menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang,
binatang, benda dan menuliskannya dalam jurnal belajar sederhana dalam bahasa
Indonesia.

LANGKAH PEMBELAJARAN KHUSUS


1 x 2 JP
Pendahuluan
a. menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran;
b. mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah dipelajari dan terkait
dengan materi yang akan dipelajari;
c. mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau tugas yang akan dilakukan
untuk mempelajari suatu materi dan menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi
dasar yang akan dicapai;
d. menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan
dilakukan peserta didik untuk menyelesaikan permasalahan atau tugas.
Kegiatan Inti
Peserta Didik Guru
Kegiatan Mengamati
 Peserta didik mengamati ujaran yang  Guru mencontohkan cara membaca
diungkapkan oleh guru percakapan sederhana terkait dengan
 Peserta didik bermain peran mengenai perbandingan
percakapan sederhana mengenai  Guru memperhatikan peserta didik ketika
perbandingan bermain peran
Peserta Didik Guru
Kegiatan Menanya
 Peserta didik menanyakan bagaimana  Guru menanyakan pemahaman peserta
cara pengucapan yang baik dan benar didik mengenai materi yang sedang
mengenai beberapa kata atau ungkapan diajarkan
yang masih sulit  Guru menjelaskan apa yang ditanyakan
 Peserta didik menanyakan arti beberapa oleh peserta didik
kata yang masih dirasa sulit.
Kegiatan Mengumpulkan Informasi
 Peserta didik membaca kembali beberapa  Guru memberikan pendampingan kepada
percakapan mengenai teks perbandingan peserta didik mengenai kegiatan yang
 Peserta didik mendiskusikan dengan sedang dilakukan
kelompoknya mengenai maksud dari
setiap dialog yang dihubungkan dengan
fungsi sosial yang muncul di dalamnya
 Peserta didik menuliskan jawabannya
secara baik dan benar
Kegiatan Mengasosiasi
 Peserta didik membaca beberapa kalimat  Guru membacakan cara pengucapan
terkait dengan konteks perbandingan kalimat-kalimat yang ada
 Peserta didik menuliskan kembali kalimat  Guru memberikan pendampingan kepada
dengan konteks perbandingan dengan peserta didik mengenai kegiatan yang
ungkapan perbandingan yang sudah sedang dilakukan
dipelajari sebelumnya
Kegiatan Mengomunikasikan
 Peserta didik memperlihatkan hasil  Guru memberikan masukan atas jawaban
tulisannya kepada guru dan juga rekan yang dituliskan oleh peserta didik
sebangkunya
 Peserta didik memperhatikan jawaban
yang dituliskan oleh temannya
 Peserta didik memberikan masukan
mengenai jawaban temannya

Penutup
 Guru bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
rangkuman/simpulan pelajaran,
 Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram,
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran,
 Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar
peserta didik,
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

H. PENILAIAN
1. Jenis/Teknik Penilaian
Teknik penilaian yang digunakan adalah Teknik Penilaian Performa.
2. Bentuk Instrumen
FORMAT PENILAIAN

Nama Kegiatan :____________________________________________

Tanggal Pelaksanaan :____________________________________________

Nama :____________________________________________

NIS :____________________________________________

No Aspek yang Dinilai Nilai

Sikap

1 Santun (Respect)

2 Peduli (Care)

3 Jujur (Honest)

5 Percaya Diri (Confidence)

Pengetahuan

1 Tujuan Komunikatif

Keterampilan Berbicara

1 Pengucapan (Pronounciation)

2 Intonasi (Intonation)

3 Kelancaran (Fluency)

4 Ketelitian (Accuracy)

Total

Rata-Rata

3. Pedoman Penskoran
No Aspek yang Dinilai Kriteria Score

1 Santun (respect) Sangat sering menunjukan sikap santun 5

Sering menunjukan sikap santun 4

Beberapa kali menunjukan sikap santun 3

Pernah menunjukan sikap santun 2


No Aspek yang Dinilai Kriteria Score

Tidak pernah menunjukan sikap santun 1

2 Peduli (care) Sangat sering menunjukan sikap peduli 5

Sering menunjukan sikap santun peduli 4

Beberapa kali menunjukan sikap peduli 3

Pernah menunjukan sikap peduli 2

Tidak pernah menunjukan sikap peduli 1

3 Jujur (honest) Sangat sering menunjukan sikap jujur 5

Sering menunjukan sikap jujur 4

Beberapa kali menunjukan sikap jujur 3

Pernah menunjukan sikap jujur 2

Tidak pernah menunjukan sikap jujur 1

5 Percaya Diri Sangat sering menunjukan sikap percaya diri 5


(confidence)
Sering menunjukan sikap percaya diri 4

Beberapa kali menunjukan sikap percaya diri 3

Pernah menunjukan sikap percaya diri 2

Tidak pernah menunjukan sikap percaya diri 1

1 Tujuan Komunikatif sangat memahami 5

Memahami 4

cukup memahami 3

kurang memahami 2

tidak memahami 1

1 Pengucapan Hampir sempurna 5


(pronunciation)
Ada beberapa kesalahan namun tidak mengganggu makna 4

Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna 3

Banyak kesalahan dan mengganggu makna 2

Terlalu banyak kesalahan dan mengganggu makna 1

2 Intonasi (intonation) Hampir sempurna 5

Ada beberapa kesalahan namun tidak mengganggu makna 4


No Aspek yang Dinilai Kriteria Score

Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna 3

Banyak kesalahan dan mengganggu makna 2

Terlalu banyak kesalahan dan mengganggu makna 1

3 Kelancaran (fluency) Sangat lancar 5

Lancar 4

Cukup lancar 3

Kurang lancar 2

Tidak lancar 1

4 Ketelitian (accuracy) Sangat teliti 5

Teliti 4

Cukup teliti 3

Kurang teliti 2

Tidak teliti 1

Anda mungkin juga menyukai