Anda di halaman 1dari 27

Pertemuan 2:

Dasar Jurnalistik
Achmad Basuki
Departemen Teknologi Multimedia Kreatif
Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
2014
Menulis itu mudah, tinggal ambil kertas dan pena.
Tulis apa yang mau anda tulis. Lupakan soal teknik
menulis, bahasa dan hal-hal yang menghalangi anda
menulis.
MENULIS ITU MUDAH
Gunawan Muhammad

Seorang penulis tidak akan


pernah menulis jika dia ingin
menulis dengan sempurna
Alasan Tidak Menulis
Terlalu banyak
tugas
Tidak ada ide Terlalu banyak
ide

Sulit menuliskan
Tidak suka ide
menulis

Tidak ada waktu


Tidak bakat
menulis

Sumber gambar: http://3.bp.blogspot.com/-PtRGASCW-1g/Ti5oJ_kHtcI/AAAAAAAAAbM/8gwgPJh7Coo/s320/bingung.jpg


Menulislah

• Mulailah untuk menulis

• Sering-seringlah menulis

• Baca ulang
J.K. Rowling
Mulailah menulis apa yang kamu
ketahui. Tuliskan pengalamanmu dan
perasaanmu. Itu yang aku lakukan.
Tugas 1
Tulis apa yang kamu kerjakan pada
hari minggu ini. Tulis dalam 5
kalimat.
Memulai Menulis

“Writer’s block” adalah masalah umum dari banyak orang. Ide


seringkali tidak datang dengan mudah. Ini akan membuat
orang frustasi dan akhirnya memutuskan untuk tidak
menulis

“Brainstorming” adalah sebuah cara untuk membantu kamu


mendapatkan ide tentang tulisan.
Brainstorming

• Brainstorming adalah cara mengeluarkan


seluruh ide atau gagasan Anda tanpa harus
dikritisi terlebih dahulu.
• Tanpa dikritisi, gagasan Anda akan mengalir
sebanyak-banyaknya.
Brainstorming

Sumber: http://jwsokol.files.wordpress.com/2010/07/brainstorming.jpg
Brainstorming

• Pikirkan topik yang hendak Anda bahas dan tulis


• Boleh dalam bentuk daftar, atau menulis secara
acak.
• Jangan berhenti menulis sampai Anda punya
daftar yang cukup banyak, sekitar 30 – 50 item.
• Jangan dikritisi atau diedit
• Lakukan brainstorming dengan topik “Radio
MMB”
Brainstorming dalam kelompok

• Brainstorming juga sangat baik dilakukan


dalam kelompok
• Setiap anggota kelompok diberikan
kesempatan menulis secara bergantian secara
cepat
• Tidak boleh dikritisi
Brainstorming dalam kelompok

• Lakukan brainstorming dalam kelompok


dengan topik “Lestarikan Tarian Tradisional”
Contoh Brainstorming

tarian tradisional adalah budaya ekonomi

partisipasi masyarakat
budaya asing
memperkenalkan budaya
gaya hidup modern
pertunjukan

keagungan budaya
pembajakan budaya Kemasan tarian

perhatian anak muda


busana tarian yang mahal
asesoris tarian
kursus tari
Memilah Ide

• Setelah brainstorming selesai, sekarang


saatnya merapikan gagasan yang terserak.
• Kelompokkanlah gagasan-gagasan yang
sejenis, satu tema, dan berhubungan erat satu
sama lain.
Memilah Ide
Contoh-contoh brainstorming
Contoh-contoh brainstorming
Contoh-contoh brainstorming
Contoh Brainstorming
keagungan budaya
pembajakan budaya

tarian tradisional adalah budaya

memperkenalkan budaya partisipasi masyarakat

ekonomi budaya asing

gaya hidup modern

pertunjukan busana tarian yang mahal


perhatian anak muda

Kemasan tarian kursus tari

asesoris tarian
Memilah
keagungan budaya
pembajakan budaya

tarian tradisional adalah budaya

memperkenalkan budaya partisipasi masyarakat

budaya asing
ekonomi
gaya hidup modern

pertunjukan busana tarian yang mahal


perhatian anak muda

Kemasan tarian kursus tari

asesoris tarian
Bagian Akhir Brainstorming

• Setelah peta pikiran terbentuk, pilih tema-


tema mana yang paling anda kuasai atau
sukai.
• Tuliskan kalimat-kalimat sederhana dari peta
pikiran itu
Memilah

memperkenalkan budaya partisipasi masyarakat

budaya asing

gaya hidup modern

pertunjukan
perhatian anak muda

Kemasan tarian
Contoh
• Gaya hidup modern menjadi salah satu sebab
yang membuat perhatian anak muda terhadap
tarian tradisional berkurang.
• Lebih-lebih masuknya budaya asing.
• Diperlukan partisipasi masyarakat untuk kembali
memperkenalkan tarian tradisional.
• Salah satunya dengan menambah jumlah
pertunjukan yang menarik.
• Pertunjukan dengan kemasan tarian yang mudah
diterima oleh gaya hidup anak muda.
Tugas

BUATLAH TULISAN DARI


BRAINSTORMING TENTANG “RADIO
MMB”
Tugas

BUATLAH TULISAN DARI


BRAINSTORMING TENTANG
“LESTARIKAN TARIAN TRADISIONAL”
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai