Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAHAN LIMBAH HASIL

PEMERIKSAAN LABORATORIUM
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :1/2
Priyadi Yusra Wijaya
UPTD PUSKESMAS
,SKM.M.Kes
TARAMAN
Nip.19720609 199203 1004

1. Pengertian 1. Pegelolahan limbah adalah proses yang memberikan pengawasan pada hal yang
terlibat dengan limbah
2. Tata cara mengelolahan limbah padat dan cair, baik limbah medis maupun
limbah non medis yang barasal dari laboratorium
2. Tujuan 1. Pengelolahan limbah harus dilakukan dengan semestinya agar tidak
menimbulkan dampak negatif, supaya tidak membahayakan petugas dan
lingkungan serta masyarakat sekitar
2. Sebagai pedoman dalam pengelolahan limbah hasil pemeriksaan laboratorium
3. Kebijakan 1. Laboratorium dapat menjadi salah satu sumber penghasil limbah cair, padat dan
gas yang berbahaya bila tidak ditangani dengan baik dan benar
2. Limbah medis di Puskesmas Purwodadi kirim Rumah Sakit untuk
dimusnahkan di incenerator (Telah ada Mou)
4. Refrensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 Tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2013 Tentang Cara
Penyelenggaraan Laboratorium Klinik Yang Baik
5. Alat dan Bahan -
6. Prosedur 1. Limbah padat :
 Petugas laboratorium yang memisahkan limbah kedalam kantong plastik
warna kuning untuk sampa infeksius dan warna itam untuk sampah non
infeksius
 Petugas laboratorium memasukkan limbah benda tajam / jarum suntik ke
dalam wadah khusus benda tajam yang tahan tusukan yaitu safety box
 Petugas laboratorium memberikan label pada tempat limbah
 Petugas kebersihan mengambl kantong plastik yang bersi limbah setiap hari
setelah pelayanan
 Unit kesling mengelola limbah atau sampah infeksius, sampa toksik sesuai
prosedur dan peraturan yang berlaku
 Unit kesling mengelola sampah umum ( domestik ) / non infeksius ke tempat
pembuangan sampah akhir seseuai dengan prosedur dan peraturan yang
berlaku
 Selanjutnya limbah dikirim ke rumah sakit untuk di musnahkan
2. Limbah cair :
Limbah cair terdiri dari limbah cair umum / domestik , limbah cair infeksius
dan limbah cair kimia
 Petugas laboratorium mengalirkan limbah cair umum / domesrik masuk ke
dalam septic tank
 Unit kesling mengelola limbah cair infeksius dan kimia sesuai dengan
prosedur
7. Diagram Alir -

8. Unit Terkait SOP 1.Laboratorium


2.Kesling
9. Rekaman Historis Perubahan

No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai