Anda di halaman 1dari 1

31.

Seorang pria 45 tahun datang ke IGD RSU dengan keluhan nyeri dada terasa seperti
tertindih yang menjalar sampai ke punggung dan lengan kiri sejak 1 minggu. Riwayat
hipertensi dan diabetes tetapi terkontrol.Ayah pasien meninggal di usia muda karena
penyakit jantung.
Pemeriksaan fisik didapatkan TD 150/100 mmhg,Nadi 20 x/m,pernafasan 80x/m,hasil
EKG dengan gambaran
ST elevasi
Apa diagnosis pasien tersebut ?

A .STEMI
B.NSTEMI
C.Angina pectoris stabil
D.Angina Pectoris Tidak stabil
E.

32.Seorang pria 25 tahun datang ke IGD RSU dengan keluhan nyeri perut sejak 1
minggu, keluahan di sertai diare.
Pada pemeriksaan fisik dalam batas normal.
Pemeriksaan tinja didapatkan cacing dengan gambaran dicorticated.
Jenis cacing tersebut ?
Jawaban : Acaris lumbricoides

33. Seorang anak usia 7 tahun di keluhkan orang tuannya sering bengong dan
pingsan.riwayat kejang (-) waktu kecil,pamannya sering mengalami hal yang sama.
Riwat tumbuh kembang dan kecerdasan anak normal.
Pemeriksaan apa yang dpat menunjang diagnosis anak ini ?
A.EEG
B.CT-Scan
C.MRI
D.Pungsi Lumbal
E.

34.Seorang wanita datang ke IGD RSU dengan keluhan pusing berputar sejak 3 jam
sebelum masuk rumah sakit . keluhan disertai dengan rasa mual, muntah dan silau jika
melihat cahaya.setahun yang lalu pasien pernah mengalami penyakit ini dan sudah di
obati. Gangguan pendengaran dan telinga berdenging di sangkal.
Apa diagnosis pasien tersebut?
A. migran dengan aura
B. migran tanpa aura
C. vertigo
D. syndrome Meniere
E.

35.

Anda mungkin juga menyukai