Anda di halaman 1dari 18

8 Bahasa Indonesia 8 : Yakinlah dengan pilihanmu

Bagian kesatu Menemukan informasi untuk bahan diskusi mellaui membaca intensif
No. Topik Pertanyaan yang akan diajukan
1. Mengomsumsi Makanan  Makanan ringan apa daja yang boleh dibeli?
Ringan  Hal-hal apa saja yang perlu dipertimbangkan sebelum membelu
makanan ringan
 Jenis makanan apa saja yang boleh dan tidak boleh dibeli di pasaran
Mendaftar
 Mengapa orang harus hati-hati membli makanan ringan
pertanyaan pokok
2 Kiat Membeli Produk
untuk sebuah topik
Elektronik
3 Cara Mengomsumsi Obat
4 Memilih Dan Membeli
Buku
5 Memilih Restoran
 Membaca intensif merupakan kegiatan membaca yang dilakukan
secara cermat dan teliti terhadap teks yang dibaca.
 Membaca intensif dapat diterapkan untuk mencari informasi yang
Menemukan bersifat detail.
informasi dalam  Membaca intensif juga dapat diterapkan untuk mencari informasi
teks bacaan sebagai bahan diskusi.
 Artinya, dengan proses membaca secara cermat, anda dapat
menentukan sebuah pokok persoalan atau perihal yang menarik dari
suatu teks bacaan untuk dapat atau layak dijadikan bahan diskusi.
Menemukan Diskusi adalah kegiatan ilmiah untuk bertukar pikiran mengenai suatu
permasalahan masalah.
dalam teks bacaan Masalah yang didiskusikan adalah masalah yang masih bersifat faktual
dan dan belum ada pemecahnya.
mendiskusikannya
Ada beberapa hal  Menemukan informasi berbagai sumber
yang harus anda  Membandingkan informasi yang dibaca dengan sumber lain
lakukan untuk  Agar dapat menyerap semua informasi sebuah bacaan, anda bisa
menemukan menerapkan membaca secara intensif.
informasi sebagai  Membaca intensif atau membaca cermat merupakan kegiatan
bahan diskusi membaca yang harus anda lakukan secara hati-hati dan teliti.
melalui membaca  Ada baiknya anda memiliki pemahaman tentang fakta dan opini yang
intensif yaitu terdapat dalam sebuah bacaan.
Bacalah suatu informasi dengan jeli sehingga
anda dapat menemukan hal yang paling
1. Membaca
menarik dari hal-hal yang lain.
dengan jeli
Akan lebih baik jika menemukan pokok-pokok
pikiran yang ada kemudian memilih yang paling
Ada beberapa hal
layak untuk dijadikan sebagai bahan diskusi.
yang perlu
Mempertimbangkan kemampuan diri dan
diperhatikan dalam
kemampuan teman diskusi berkenaan dengan
menentukan 2. Mempertimbang
kemampuan diri menguasai atau memahami
informasi untuk kan kamampuan
perihal yang akan didiskusikan.
bahan diskusi diri dan teman
Jangan sampai menentukan bahan diskusi
sebagai berikut. diskusi
yang menarik, tetapi tidak memahami
persoalan tersebut.
3. Mempertimbang Mempertimbangkan referansi yang dimiliki
kan referensi oleh para peserta diskusi terkait perihal yang
peserta akan didiskusikan.
Pengaruh Formalin Bagi Sistem Tubuh rumahan, karena mereka tidak terdaftar dan tidak terpantau
Dr Widodo Judarwanto SpA, Rumah Sakit Bunda Jakarta oleh Depkes dan Balai POM setempat. Bahan makanan
yang diawetkan dengan formalin biasanya adalah mi
01/02/2006 basah, tahu, bakso, ikan asin dan beberapa makanan
lainnya. Formalin adalah larutan yang tidak berwarna dan
Berdasarkan hasil investigasi dan pengujian laboratorium baunya sangat menusuk. Di dalam formalin terkandung
yang dilakukan Balai Besar Pengawasan Obat dan sekitar 37 persen formaldehid dalam air, sebagai bahan
Makanan (POM) di Jakarta, ditemukan sejumlah produk pengawet biasanya ditambahkan metanol hingga 15
pangan seperti ikan asin, mi basah, dan tahu yang persen. Bila tidak diberi bahan pengawet makanan seperti
memakai formalin sebagai pengawet. Produk pangan tahu atau mi basah seringkali tidak bisa tahan dalam lebih
berformalin itu dijual di sejumlah pasar dan supermarket di dari 12 jam.
wilayah DKI Jakarta, Banten, Bogor, dan Bekasi. Adanya
bahan aditif dan pengawet berbahaya dalam makanan ini Formaldehid juga dipakai untuk reaksi kimia yang bisa
sebenarnya sudah lama menjadi rahasia umum. Tetapi membentuk ikatan polimer, dimana salah satu hasilnya
masalah klasik tersebut kembali menjadi pembicaraan adalah menimbulkan warna produk menjadi lebih cerah.
hangat akhir tahun ini karena temuan Balai POM. Fakta ini Sehingga formalin dipakai di industri plastik. bahan
lebih menyadarkan masyarakat bahwa selama ini terdapat pembuatan sutra buatan, zat pewarna, cermin kaca.
bahaya formalin yang mengancam kesehatan yang berasal Sehingga formalin juga banyak dipakai di produk rumah
dari konsumsi makanan sehari-hari. tangga seperti piring, gelas dan mangkuk yang berasal dari
plastik atau melamin. Bila piring atau gelas tersebut
Formalin merupakan larutan komersial dengan konsentrasi terkena makanan atau minutan panas maka bahan formalin
10-40% dari formaldehid. Bahan ini biasanya digunakan yang terdapat dalam gelas akan larut. Dari penelitian hasil
sebagai antiseptic, germisida, dan pengawet. Formalin air rebusan yang kemudian dibawa ke Laboratorium Kimia
mempunyai banyak nama kimia diantaranya adalah : Universitas Indonesia, ini didapatkan hasil, bahwa
Formol, Methylene aldehyde, Paraforin, Morbicid, kandungan formalin pada hampir semua produk yang
Oxomethane, Polyoxymethylene glycols, Methanal, diteliti, kandungan formalin sangat tinggi antara 4,76 - 9,22
Formoform, Superlysoform, Formic aldehyde, Formalith, miligram per liter.
Tetraoxymethylene, Methyl oxide, Karsan, Trioxane,
Oxymethylene dan Methylene glycol. Di pasaran, formalin Barang-barang tersebut bila digunakan dalam keadaan
bisa ditemukan dalam bentuk yang sudah diencerkan, dingin sebenarnya tidak berbahaya. Tetapi sangat
dengan kandungan formaldehid 10-40 persen. berbahaya bila wadah-wadah ini dipakai untuk menaruh
bahan makanan panas seperti membuat minuman teh,
FORMALIN DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI kopi, atau makanan berkuah panas.

Formalin sudah sangat umum digunakan dalam kehidupan BAHAYA PAPARAN FORMALIN
sehari-hari. Di sektor industri sebenarnya formalin sangat
banyak manfaatnya. Formaldehid memiliki banyak manfaat, Formalin masuk ke dalam tubuh manusia melalui dua jalan,
seperti anti bakteri atau pembunuh kuman sehingga yaitu mulut dan pernapasan. Sebetulnya, sehari-hari kita
dimanfaatkan untuk pembersih lantai, kapal, gudang dan menghirup formalin dari lingkungan sekitar. Polusi yang
pakaian, pembasmi lalat dan berbagai serangga lain. dihasilkan oleh asap knalpot dan pabrik, mengandung
Dalam dunia fotografi biasaya digunakan untuk pengeras formalin yang mau tidak mau kita hirup, kemudian masuk
lapisan gelatin dan kertas. Bahan pembuatan pupuk dalam ke dalam tubuh. Asap rokok atau air hujan yang jatuh ke
bentuk urea, bahan pembuatan produk parfum, pengawet bumi pun sebetulnya juga mengandung formalin.
produk kosmetika, pengeras kuku dan bahan untuk insulasi
busa. Formalin juga dipakai sebagai pencegah korosi untuk Formalin sangat berbahaya jika terhirup, mengenai kulit
sumur minyak.. Di bidang industri kayu sebagai bahan dan tertelan. Akibat yang ditimbulkan dapat berupa : luka
perekat untuk produk kayu lapis (plywood). Dalam bakar pada kulit, iritasi pada saluran pernafasan, reaksi
konsentrasi yag sangat kecil (<1 persen) digunakan alergi dan bahaya kanker pada manusia. Jika kandungan
sebagai pengawet untuk berbagai barang konsumen dalam tubuh tinggi, akan bereaksi secara kimia dengan
seperti pembersih rumah tangga, cairan pencuci piring, hampir semua zat di dalam sel, sehingga menekan fungsi
pelembut, perawat sepatu, shampoo mobil, lilin dan karpet. sel dan menyebabkan kematian sel yang menyebabkan
Di industri perikanan, formalin digunakan untuk kerusakan pada organ tubuh. Formalin merupakan zat
menghilangkan bakteri yang biasa hidup di sisik ikan. yang bersifat karsinogenik atau bisa menyebabkan kanker.
Formalin diketahui sering digunakan dan efektif dalam Beberapa penelitian terhadap tikus dan anjing pemberian
pengobatan penyakit ikan akibat ektoparasit seperti fluke formalin dalam dosis tertentu jangka panjang secara
dan kulit berlendir. Meskipun demikian, bahan ini juga bermakna mengakibatkan kanker saluran cerna seperti
sangat beracun bagi ikan. Ambang batas amannya sangat adenocarcinoma pylorus, preneoplastic hyperplasia pylorus
rendah, sehinggga terkadang ikan yang diobati malah mati dan adenocarcinoma duodenum. Penelitian lainnya
akibat formalin daripada akibat penyakitnya. Formalin menyebutkan pengingkatan resiko kanker faring
banyak digunakan dalam pengawetan specimen ikan untuk (tenggorokan), sinus dan cavum nasal (hidung) pada
keperluan penelitian dan identifikasi. Di dunia kedokteran pekerja tekstil akibat paparan formalin melalui hirupan.
formalin digunakan untuk pengawetan mayat manusia
untuk dipakai dalam pendidikan mahasiswa kedokteran. Dalam jumlah sedikit, formalin akan larut dalam air, serta
Untuk pengawetan biasanya digunakan formalin dengan akan dibuang ke luar bersama cairan tubuh. Sehingga
konsentrasi 10%. formalin sulit dideteksi keberadaannya di dalam darah.
Imunitas tubuh sangat berperan dalam berdampak tidaknya
Besarnya manfaat di bidang industri ini ternyata formalin di dalam tubuh. Jika imunitas tubuh rendah atau
disalahgunakan untuk penggunaan pengawetan industri mekanisme pertahanan tubuh rendah, sangat mungkin
makanan. Biasanya hal ini sering ditemukan dalam industri formalin dengan kadar rendah pun bisa berdampak buruk
terhadap kesehatan. Usia anak khususnya bayi dan balita neuropsikologis meliputi gangguan tidur, cepat marah,
adalah salah satu yang rentan untuk mengalami gangguan gangguan emosi, keseimbangan terganggu, kehilangan
ini. Secara mekanik integritas mukosa (permukaan) usus konsentrasi, daya ingat berkurang dan gangguan perilaku
dan peristaltik (gerakan usus) merupakan pelindung lainnya. Dalam jangka panjang dapat terjadi gangguan haid
masuknya zat asing masuk ke dalam tubuh. Secara dan kemandulan pada perempuan. Kanker pada hidung,
kimiawi asam lambung dan enzim pencernaan ronggga hidung, mulut, tenggorokan, paru dan otak juga
menyebabkan denaturasi zat berbahaya tersebut. Secara bisa terjadi.
imunologik sIgA (sekretori Imunoglobulin A) pada
permukaan mukosa dan limfosit pada lamina propia dapat Apabila terkena kulit, kulit terasa panas, mati rasa, gatal-
menangkal zat asing masuk ke dalam tubuh. Pada usia gatal serta memerah, kerusakan pada jari tangan,
anak, usus imatur (belum sempurna) atau sistem pengerasan kulit dan kepekaan pada kulit, dan terjadi
pertahanan tubuh tersebut masih lemah dan gagal radang kulit yang menimbulkan gelembung. Jika terkena
berfungsi sehingga memudahkan bahan berbahaya masuk mata, bahaya yang paling menonjol adalah terjadinya
ke dalam tubuh sulit untuk dikeluarkan. Hal ini juga akan radang selaput mata. Jika tertelan akan menimbulkan iritasi
lebih mengganggu pada penderita gangguan saluran cerna pada saluran pernafasan, muntah-muntah dan kepala
yang kronis seperti pada penderita Autism, penderita alergi pusing, rasa terbakar pada tenggorokan, penurunan suhu
dan sebagainya. badan dan rasa gatal di dada.

Menurut IPCS (International Programme on Chemical PENANGANAN BILA TERPAPAR FORMALIN


Safety), secara umum ambang batas aman di dalam tubuh
adalah 1 miligram per liter. IPCS adalah lembaga khusus Bila terkena hirupan atau terkena kontak langsung formalin,
dari tiga organisasi di PBB, yaitu ILO, UNEP, serta WHO, tindakan awal yang harus dilakukan adalah menghindarkan
yang mengkhususkan pada keselamatan penggunaan penderita dari daerah paparan ke tempat yang aman. Bila
bahan kimiawi. Bila formalin masuk ke tubuh melebihi penderita sesak berat, kalau perlu gunakan masker
ambang batas tgersebut maka dapat mengakibatkan berkatup atau peralatan sejenis untuk melakukan
gangguan pada organ dan system tubuh manusia. Akibat pernafasan buatan. Bila terkena kulit lepaskan pakaian,
yang ditimbulkan tersebut dapat terjadi dalam waktu perhiasan dan sepatu yang terkena formalin. Cuci kulit
singkat atau jangka pendek dan dalam jangka panjang, selama 15-20 menit dengan sabun atau deterjen lunak dan
bisa melalui hirupan, kontak langsung atau tertelan. air yang banyak dan dipastikan tidak ada lagi bahan yang
tersisa di kulit. Pada bagian yang terbakar, lindungi luka
Akibat jangka pendek yang terjadi biasanya bila terpapar dengan pakaian yag kering, steril dan longgar.
formalin dalam jumlah yang banyak, Tanda dan gejala akut
atau jangka pendek yang dapat terjadi adalah bersin, Bilas mata dengan air mengalir yang cukup banyak sambil
radang tonsil, radang tenggorokan, sakit dada, yang mata dikedip-kedipkan. Pastikan tidak ada lagi sisa
berlebihan, lelah, jantung berdebar, sakit kepala, mual, formalin di mata. Aliri mata dengan larutan dengan larutan
diare dan muntah. Pada konsentrasi yang sangat tinggi garam dapur 0,9 persen (seujung sendok teh garam dapur
dapat menyebabkan kematian. dilarutkan dalam segelas air) secara terus-menerus sampai
penderita siap dibawa ke rumah sakit atau ke dokter. Bila
Bila terhirup formalin mengakibatkan iritasi pada hidung tertelan segera minum susu atau norit untuk mengurangi
dan tenggorokan, gangguan pernafasan, rasa terbakar penyerapan zat berbahaya tersebut. Bila diperlukan segera
pada hidung dan tenggorokan serta batuk-batuk. hubungi dokter atau dibawa ke rumah sakit.
Kerusakan jaringan sistem saluran pernafasan bisa
mengganggu paru-paru berupa pneumonia (radang paru) Yang lebih menyulitkan adalah pemantauan efek samping
atau edema paru ( pembengkakan paru). jangka panjang. Biasanya hal ini terjadi akibat paparan
terhadap formalin dalam jumlah kecil. Dalam jangka
Bila terkena kulit dapat menimbulkan perubahan warna, pendek akibat yang ditimbulkan seringkali tanpa gejala
kulit menjadi merah, mengeras, mati rasa dan ada rasa atau gejala sangat ringan. Jangka waktu tertentu gangguan
terbakar. Apabila terkena mata dapat menimbulkan iritasi dan gejala baru timbul.
mata sehingga mata memerah, rasanya sakit, gata-gatal,
penglihatan kabur dan mengeluarkan air mata. Bila BAGAIMANA MENYIKAPINYA?
merupakan bahan berkonsentrasi tinggi maka formalin
dapat menyebabkan pengeluaran air mata yang hebat dan Isu adanya formalin yang terdapat dalam bahan makanan
terjadi kerusakan pada lensa mata. dan alat makan seharí-hari ini memang harus diwaspadai.
Tetapi sebaiknya tidak harus disikapi secara berlebihan.
Apabila tertelan maka mulut, tenggorokan dan perut terasa Bukan berarti kita harus sama sekali tidak makan tahu,
terbakar, sakit menelan, mual, muntah dan diare, bakso, mi basah atau ikan asin. Atau kita tidak harus
kemungkinan terjadi pendarahan , sakit perut yang hebat, menghindari bahan plastik atau melamin untuk alat makan
sakit kepala, hipotensi (tekanan darah rendah), kejang, kita. Karena tidak semua bahan makanan atau alat makan
tidak sadar hingga koma. Selain itu juga dapat terjadi tersebut mengandung formalin. Yang penting konsumen
kerusakan hati, jantung, otak, limpa, pankreas, sistem harus jeli dengan memperhatikan kualitas makanan dan
susunan syaraf pusat dan ginjal. alat makan yang dibeli atau dipakai.

Meskipun dalam jumlah kecil, dalam jangka panjang Untuk alat makan berasal dari plastik atau melamin, kalau
formalin juga bisa mengakibatkan banyak gangguan organ mudah sekali pudar atau kusam, berarti bahannya banyak
tubuh. Apabila terhirup dalam jangka lama maka akan yang terkikis maka produk seperti ini perlu dihindari. Jika
menimbulkan sakit kepala, gangguan sakit kepala, tidak yakin akan kualitas produk melamin yang Anda
gangguan pernafasan, batuk-batuk, radang selaput lendir punya, sebaiknya jangan gunakan piranti makan tersebut
hidung, mual, mengantuk, luka pada ginjal dan sensitasi untuk makanan serta minuman panas. Untuk makanan
pada paru. Gangguan otak mengakibatk efek dingin, biasanya tidak berbahaya. Formalin yang sudah
membentuk polimer dalam keadaan dingin sulit untuk tahan terhadap percikan. Sediakan kran air untuk mencuci
terurai. mata di tempat kerja yang berguna apabila terjadi keadaan
darurat. Pencegahan paparan pada kulit sebaiknya
Dalam mengonsumsi bahan makanan kita harus menggunakan sarung tangan dan pakaian pelindung bahan
mencermati makanan yang mengandung formalin. Kalau kimia yang tahan terhadap bahan kimia. Hindari makan,
tahu tahan sampai berhari-hari, kenyal dan padat sangat minum dan merokok selama bekerja atau cuci tangan
mungkin mengandung formalin. Sebetulnya, makanan yang sebelum makan.
mengandung formalin memiliki bau yang khas, sehingga
bisa dideteksi oleh orang awam sekalipun. Meskipun dampaknya sangat berbahaya jika terakumulasi
di dalam tubuh, sangatlah tidak bijaksana jika melarang
Pencegahan paparan langsung terhadap formalin harus penggunaan formalin. Banyak industri memerlukan formalin
dilakukan, khususnya bagi pekerja industri yang memakai sehingga harus bijaksana dalam menggunakannya. Paling
formalin. Agar tidak terhirup gunakan alat pelindung utama adalah dengan tidak menggunakannya pada
pernafasan, seperti masker, kain atau alat lainnya yang makanan, karena masih ada pengawet makanan yang
dapat mencegah kemungkinan masuknya formalin ke aman. Depkes atau Badan POM beserta instansi terkait
dalam hidung atau mulut. Lengkapi sistem ventilasi dengan harus mengawasi secara ketat dan terus menerus dalam
penghisap udara (exhaust fan) yang tahan ledakan. masalah ini
Gunakan pelindung mata atau kacamata pengaman yang

1.
2. Positif
Informasi – 3. Pengaruh Penanganan
informasi dalam 4. Formalin Bagi
teks bacaan 5. Sistem Tubuh
Negatif
6.
7.
Kamus merupakan buku yang 1. Menentukan kata yang akan dicari maknanya.
memuat perbendaharaan kata dan
makna suatu bahasa tertentu yang 2. Mencari kata tersebut dengan langsung membuka halaman
idealnya tidak terbatas jumlahnya. pertama yang mengandung huruf awal dari kata yang dicari.
Menemukan kata
Untuk mempercepat menemukan Misalnya, mencari makna kata silogisme. Pembaca langsung
sulit dalam teks
kata yang dicari, terlebih dahulu membuka halaman pertama yang berhuruf awal s. Untuk
bacaan
pembaca harus mempelajari kamus memudahkannya, pembaca dapat memanfaatkan pembatas huruf
tersebut. Beberapa tahapan yang yang ada pada kamus. Setelah itu, pembaca memindai halaman
Carilah artinya
dapat dilakukan untuk mencari kata tersebut ke halaman berikutnya sampai menemukan kata
dalam kamus.
dan maknanya dalam kamus dengan silogisme.
teknik membaca memindai adalah 3. Setelah menemukan, lalu membaca dengan teliti makna kata
sebagai berikut. tersebut.

Kalimat Definisi Contoh


Dengan
Keterangan cara adalah frasa Anton pergi ke sekolah dengan terburu – buru.
atau klausa yang ditambahkan S P K. Tempat K. Cara
pada kalimat untuk memberikan
Keterangan informasi bagaimana caranya Adik menyelesaikan tugas matematika dari gurunya dengan serius.
Cara subjek melakukan tindakan. S P O Pel K. Cara

Kuda itu berlari dengan sangat kencang.


S P K. Cara
Keterangan kesertaan adalah Joni pergi ke Jakarta bersama ayahnya kemarin malam.
keterangan yang ditambahkan S P K. Tempat K. Penyerta K. Waktu
untuk memberikan informasi
Keterangan
dengan siapa atau bersama siapa Dini membersihkan kelas dengan Ani dan Shinta.
Kesertaan
subjek melakukan tindakan. S P O K. Penyerta
Keterangan biasanya berbentuk
klausa yang dicirikan dengan Singa gunung memburu mangsa bersama kelompoknya.
penggunaan kata bersama, dan S P O K. Penyerta
dengan.
Keterangan alat adalah klausa Petani modern memanen padi – padinya menggunakan mesin panen
yang ditambahkan untuk yang canggih.
memberikan informasi alat yang S P O K. Alat
digunakan oleh subjek untuk
Keterangan melakukan tindakan. Kemarin malam, Budi pergi ke rumah Anton dengan motor barunya.
Alat Keterangan cara ini biasanya K. Waktu S P K. Tempat K. Alat
dicirikan dengan penggunaan
kata dengan, dan menggunakan. Ayah menambal lubang yang ada di jalan dengan menggunakan batu
seadanya.
S P O Pel K. Alat
1. Pencuri itu memasuki rumah dengan melompati pagar rumah
1. Keterangan cara
Budi.
2. Adik diajak pergi ke laut dengan teman – teman sekelasnya. 2. Keterangan penyerta
3. Rumah – rumah di belantaran kali itu dihancurkan oleh
3. Keterangan alat
pemerintah dengan alat – alat berat.
4. Ketika aku kecil, aku sering bermain bola dengan teman – 4. Keterangan penyerta, dan
temanku menggunakan bola plastik. keterangan alat
Tentukanlah 5. Pemain sirkus itu berjalan di atas tali dengan hati – hati tanpa 5. Keterangan cara, dan keterangan
keterangan menggunakan pengaman. alat
apa yang 6. Tanaman – tanaman hias melakukan proses penyerbukan
6. Keterangan cara
digunakan dengan dibantu oleh serangga, dan burung.
dalam kalimat 7. Tidak seorang pun mengetahui bahwa Andi bersama kakaknya
berikut ini !
7. Keterangan penyerta
yang melakukan pekerjaan itu.
8. Music Festival Night akan diadakan secara besar - besaran di
8. Keterangan cara
Lapangan Merdeka besok malam.
9. Nelayan tradisional menangkap ikan – ikan di laut dengan
9. Keterangan alat
menggunakan pancing dan jala.
10. Doni bersama teman – temannya memacu kendaraannya dengan
10. Keterangan penyerta, keterangan
kecepatan yang sangat tinggi tanpa menggunakan sabuk
cara, dan keterangan alat
pengaman.
1. Ia telah memperbaiki perahunya
2. Lubang di lambung perahunya telah ditambalnya
Memperluas 3. Tape itu dibelinya di kamar itu dibantingnya
kalimat yang
4. Lampu baca
mengandung
5. Ia belajar menggambar di komputer
keterangan
6. Ia akan menunjukkan CD baru
cara, alat,
dan kesertaan 7. Listrik di rumahnya mati
8. Ia menjual radionya
9. Pesawat tempur itu lewat

Mengemukakan kembali berita yang didengar/ditonton melalui radio atau televisi


Mengadung 3 unsur Struktur teks berita
1. Even (event) atau kegiatan yang Teks
diinformaasikan berita
Struktur
2. Elaborasi –bagaimana kegiatan itu
teks berita
berlangsung
even-even sumber
3. Sumber informasi –dari mana informasi utama
elaborasi
informasi
tersebut
 What/apa
 Where/di mana
 When /kapan
Why/kenapa
 Who/siapa
Rumus inti  How/bagaimana
berita
Unsur 5 W + 1H
5W + 1H What/apa Apa yang diberitakan?
Where/di mana Di mana hal itu terjadi?
When /kapan Kapan hal itu terjadi?
Why/kenapa Mengapa hal itu terjadi?
Who/siapa Siapa yang terlibat
How/bagaimana Bagaima akibat/cara dal itu

Dalam menyimak berita kita harus memahami isi


berita dengan memerhatikan pokok-pokok beritanya.
Pokokpokok berita itu dapat kita tentukan dengan
berpedoman pada unsur 5W1H, what, where, when,
who, why, how.
Dalam bahasa Indonesia: apa, di mana, kapan, siapa,
mengapa, bagaimana (disingkat Adik Simba).
Menentukan unsur-unsur 5W +1H dalam berita

Kita menentukan apa yang diberitakan, di mana


peristiwa itu terjadi, kapan terjadi, siapa saja yang
terlibat, mengapa terjadi, dan bagaimana
peristiwanya.

1. Berita atau peritiwa apa?


Jawab: Penurunan dan pembakaran baliho dan
spandukspanduk berukuran besar para calon wali kota.
2. Di mana peristiwa ini terjadi?
Jawab: Peristiwa ini terjadi di Bogor, di jalan utama dan
perumahan
3. Kapan peritiwa itu terjadi?
Jawab: Jumat, 11 januari 2008
4. Siapa yang melakukan dan memimpinnya?
Jawab: Para warga kota Bogor dipimpin Syarief Muhamad
Noor
5. Mengapa peristiwa itu terjadi?
Jawab: Baliho dan spanduk mengganggu pemandangan dan
kampanye pilkada masih lama lagi.
6. Bagaimana peristiwa itu terjadi?
Jawab: Para warga secara beriringan memutari kota
Bogor dan menurunkan satu persatu baliho dan
spanduk .
Menurut JS Singkat artinya bahasa jurnalistik harus menghindari penjelasan yang panjang dan bertele-tele.
Badudu
(1988) Padat artinya bahasa jurnalistik yang singkat itu sudah mampu menyampaikan informasi yang
bahasa lengkap.
jurnalistik Semua yang diperlukan pembaca sudah tertampung didalamnya. Menerapkan prinsip 5 wh,
memiliki membuang kata-kata mubazir dan menerapkan ekonomi kata.
sifat-sifat Sederhana artinya bahasa pers sedapat-dapatnya memilih kalimat tunggal dan sederhana, bukan
khas yaitu kalimat majemuk yang panjang, rumit, dan kompleks.
Kalimat yang efektif, praktis, sederhana pema-kaian kalimatnya, tidak berlebihan
pengungkapannya (bombastis)
Lugas artinya bahasa jurnalistik mampu menyampaikan pengertian atau makna informasi secara
langsung dengan menghindari bahasa yang berbunga-bunga .
Menarik artinya dengan menggunakan pilihan kata yang masih hidup, tumbuh, dan berkembang.
Menghindari kata-kata yang sudah mati.
Jelas artinya informasi yang disampaikan jurnalis dengan mudah dapat dipahami oleh khalayak
umum (pembaca).
Struktur kalimatnya tidak menimbulkan penyimpangan/penegertian makna yang berbeda,
menghidnari ungkapan bersayap atau bermakna ganda (ambigu).
Oleh karena itu, seyogyanya bahasa jurnalistik menggunakan kata-kata yang bermakna
denotatif.
Namun seringkali kita masih menjumpai judul berita

Mendegarkan berita radio/televisi dan mengemukakannya kembali

Menulis berita
berdasarkan foto
perisitwa

Mengomentari kutipan novel remaja


Memehami kalimat
narasi dan dialog
dalam novel
Menyimpulkan pesan
moral yang terdapat
dalm novel “Siti
Nurbaya

Membuat sinopsis novel remaja dan mendiskusikanya


Pengertian Sinopsis merupakan ringkasan cerita dari sebuah novel atau Selain mengetahui unsur-unsur di atas,
Sinopsis gambaran isi dari suatu cerita secara garis besarnya. dalam membuat sinopsis terlebih dahulu
a. Alur atau jalan ceritanya disusun secara berurutan atau kita juga harus mengenali novel tersebut
kronologis dan tepat. secara fisik. Langkah yang bisa kita lakukan
b. Alur atau plot sinopsis sebaiknya sama dengan alur cerita adalah dengan mengidentifikasi novel
aslinya. meliputi :
c. Bahasa yang digunakan hendaknya menggunakan jenis
Ciri-Ciri persuasif atau berupa ajakan dan membujuk agar calon 1. Judul buku
Sinopsis pembaca tertarik membaca. 2. Nama pengarang
d. Terdapat suatu ajakan ataupun motivasi bagi para 3. Nama penerbit
pembaca, untuk membaca buku tersebut dan dikemas 4. Ukuran buku
sebaik mungkin agar pembaca tertarik untuk membaca 5. Cover buku, mencakup warna, gambar dan
bukunya. ilustrasi
e. Menampilkan konflik secara singkat dan yang menarik. 7. Tahun terbit
f. Membuat penasaran bagi calon pembacanya. 8. Informasi jumlah cetakan
1. Memberikan sebuah gambaran ringkas dan singkat tentang 9. Tebal buku
isi cerita atau naskah. 10. Editor buku
Adapun 2. Memberikan gambaran yang jelas secara sederhana 11. Penyunting buku
fungsinya mengenai urutan atau kronologi ceritanya. 12. Kata pengantar
antara lain: 3. Sebagai prolog atau epilog dari suatu naskah yang akan 13. Daftar isi
dipentaskan. 14. Komentar buku
4. Sebagai draft pedoman bagi pemain atau pemeran untuk Setelah memperhatikan hal-hal di atas,
melakukan improvisasi. kita bisa langsung membuat sinopsis novel
1. Terlebih dahulu membaca naskah aslinya untuk sesuai dengan gaya kita sendiri.
mengetahui kesan terpenting penulis secara umum.
2. Mencatat gagasan pokok atau menggaris bawahi
gagasan utama yang terpenting.
3. Tulislah ringkasan yang sesuai dengan gagasan utama
Langkah-
yang ditemukan sesuai dengan langkah kedua.
Langkah
4. Gunakan kalimat yang jelas, mudah dipahami, efektif,
Membuat
dan menarik untuk membuat rangkaian cerita singkat
Sinopsis
yang bisa menggambarkan apa yang akan diceritakan
dalam karangan aslinya.
5. Untuk menulis dialog atau monolog tokoh, cukup secara
garis besarnya saja.
6. Sinopsis yang dibuat tidak boleh menyimpang dari isi
secara keseluruhannya.
Hal yang  Untuk mempermudah langkah awal tentukan terlebih dulu
dibutuhkan temanya yang berisikan tentang gagasan utama dari
saat akan cerita novel tersebut.
membuat  Alur atau jalan cerita dimana tempat dan waktu
sinopsis terjadinya sebuah peristiwa.
antara lain:  Penokohannya yaitu pelaku dalam sebuah cerita.
Sinopsis Novel Perahu Kertas

Penulis : Dee (Dewi Lestari)


Penerbit : Bentang Pustaka/Truedee
Terbit Pertama Kali : 2010
Jumlah Halaman : 444

Novel Perahu Kertas ini menceritakan seorang anak muda bernama Keenan, seorang remaja yang baru saja
menyelesaikan sekolah menengah atas di Amsterdam (Belanda). Keenan menetap di Negara tersebut selama
kurang lebih 6 tahun, bersama neneknya. Keenan memiliki cita-cita menjadi seorang pelukis. Namun pada suatu
hari ia dipaksa untuk kembali ke Indonesia oleh ayahnya. Tidak ada seorangpun keluarganya yang mendukung
Keenan menjadi pelukis. Setelah ia kembali ke Indonesia, ia kemudian kuliah di salah satu Universitas di Bandung
dengan mengambil Fakultas Ekonomi.

Selain Keenan, dalm Novel Perahu Kertas, terdapat tokoh sentral lainnya yaitu Kugy, seorang wanita bertubuh
mungil. Ia digambarkan memiliki watak yang riang dan ceria. Hal ini berkebalikan dengan Keenan yang cenderung
dingin dan kaku. Kugy merupakan sosok yang eksentrik dan nyentrik. Ia akan sangat mudah dikenali jika ada di
dalam kerumunan. Kugy menggilai dongeng dan kisah klasik. Dari kecil ia bercita-cita menjadi seorang penulis
dongeng. Ia memiliki koleksi buku dongeng yang cukup banyak, ia juga ingin penjadi seorang pengarang
dongeng. Namun di tengah impiannya yang menggebu, kenyataan memaksanya sadar bahwa penulis dongeng
bukan profesi yang banyak menghasilkan uang. Kugy dipaksa untuk menyimpan mimpinya demi sebuah
rasionalitas dan realisme. Meski demikian, tokoh Kugy ini tidak mudah putus asa. Ia sangat mencintai dunia tulis-
menulis. Karena kecintaanya terhadap sastra, ia melanjutkan pendidikannya di Fakultas Sastra di salah satu
Universitas di Bandung. Ternyata mereka kuliah di tempa yang sama.

Pertemuan antara kedua tokoh ini tak lepas dari tokoh Noni dan Eko. Noni merupakan sahabat dekat Kugy,
sedangkan, Eko adalah sepupu Keenan. Pertemuan pertama antara Kugy dan Keenan adalah ketika Eko dan Noni
menjemput Keenan yang baru tiba di Indonesia.
Contoh
Seiring berjalannya waktu, Kugy dan Keenan pun menjalin persahabatan bersama Eko dan Noni. Ternyata diam-
diam, mereka saling mengagumi. Kugy yang gemar bercerita lewat dongeng merasa takjub bisa bertemu dengan
Keenan, seseorang yang mampu bercerita lewat gambar. Mereka diam-diam jatuh cinta walaupun keduanya tidak
mengutarakannya. Kugy memiliki pacar bernama Ojos atau Joshua, sementara itu, Keenan belum memiliki
pasangan. Eko dan Noni berniat menjodohkan Keenan dengan tokoh bernama Winda, seorang kurator yang
menurut mereka cocok dengan Keenan yang jago melukis.

Lambat laun persahabatan Kugy, Keenan, Eko dan Noni mulai renggang. Hal ini dikarenakan kesibukannya masing-
masing. Kugy sibuk dengan muridnya di sekolah darurat. Sementara itu Keenan, sibuk dengan kehidupannya
termasuk kedekatannya dengan Wanda. Pada mulanya, hubungan mereka baik-baik saja. Namun, beberapa waktu
kemudian hubungan tersebut menjadi pelik dan menghentak Keenan. Ia menyadari bahwa apa yang ia berusaha
bangun, hancur dalam hitungan waktu semalam. Ia sedih, remuk dan kecewa. Keenan pun memutuskan untuk
meninggalkan Kota Bandung menuju Kota Bali. Di Pulau Dewata tersebut, Keenan tinggal dengan Pak Wayan.
Sahabat ibunya.

Sebelum pergi, Kugy memberi Keenan buku dongeng “Jenderal Pilik dan Pasukan Alit”. Keenan membawanya ke
Bali. Di tempat Pak Wayan, perlahan Keenan membangun hidup dan mimpinya kembali. Ia hidup bersama banyak
seniman dan menjadikan naluri seninya dalam melukis semakin terasah. Di Bali, Keenan mengagumi Luhde Laksmi,
keponakan Pak Wayan. Pada akhirnya, Setelah beberapa waktu, Keenan menjadi salah satu pelukis yang karyanya
diburu. Ia menciptakan serial lukisan yang digemari kolektor. Kisah tersebut terinspirasi dari dongeng yang Kugy
berikan.

Sementara itu, selepas kuliah Kugy kembali ke Jakarta dan menjadi seorang Copywriter. Ia kemudian menjalin
hubungan dengan atasannya yang juga merupakan sahabat karib kakaknya. Ia dan Remi menjalin hubungan,
walaupun diam-diam Kugy masih sering mengenang Keenan. Sampai suatu waktu, Kugy kembali bertemu dengan
Keenan yang terpaksa meninggalkan Bali karena ayahnya terkena serangan stroke. Keenan harus meneruskan
perusahaan ayahnya. Pertemuan Kugy dan Keenan di kondisi yang berbeda ini membuat mereka tak bisa lagi
menahan perasaan masing-masing. Konflik dimulai dari sini.
Secara umum, Novel Perahu Kertas inin dikemas dengan sederhana namun sarat makna. Kisah tentang pencarian
cinta yang dibiarkan mengalir hingga kebali bermuara seperti perahu kertas. Melalui Kugy dan Keenan, Dee
menyajikan cerita cinta yang biasa namun dalam. Pemilihan kata serta alur taktis membuat kisah di dalam novel
Perahu Kertas ini menarik untuk dibaca. Meski temanya teramat ringan, namun sangat memikat, seperti karya-kaya
Dee (Dewi Lestari) yang lain.

Menulis puisi Keindahan sebuah puisi di dukung oleh unsur persajakan. unsur-unsur tersebut,di antranya , jumlah larik
bebas dengan pada setiap bait, jumlah kata pada setriap larik, jumlah suku kata pada setiap larik, rima, dan irama. dengan
memperhatikan persajakan yang tertata dengan baik, sebuah puisi akan makin terasa indah saat dibacakan atau dilantunkan.
unsur persajakan
 Persajakan atau rima merupakan salah satu unsur pembangun sebuah puisi. Persajakan dalam puisi
bebas tentu berbeda dengan persajakan dalam pantun atau syair yang terikat aturan tertentu.
Persajakan dalam puisi bebas juga memiliki kebebasan sendiri. puisi bebas tidak lagi ditekankan pada
pemakaian kata yang indah dan tidak efektif. Puisi bebas lebih ekspresif dengan menggunakan pilihan
diksi yang padat dan sarat makna.
 Apabila dalam pantun ada ikatan aturan persajakan, yaitu a b a b dan dalam syair a a a a, dalam puisi
bebas tidaklah demikian. Puisi bebas dapat menggunakan persajakan a a a a, a b a b, a a b c, a b c d, dan
sebagaiman sesuai deengan kebutuhan dan pilihan katanya.
 Dalam menulis puisi bebas, hal prtama yang harus kamu perhatikan adalah tematiknya, yaitu tema isi
puisi. Selanjutnya tulislah puisi kata demi kata dengan pilihan duksi yang tepat. Meskipun persajakan
bebas, hal itu juga harus diperhatiakan demi menjaga keindahan puisi tersebut.
 Puisi yang baik harus memenuhi persyaratan sebagai standar karya yang bernilai estetis. Seorang
penulis puisi harus pandai meramu kedua unsur tersebut agar menjadi dua unsur yang berjalan secara
harmonis.
Mengamati objek, lalu mendata objek yang akan HANYA HARAP
Langkah-langkah
dijadikan bahan puisi Kalau boleh kupinta padamu
awal yang perlu
Mendeskripsikan objek dengan kata-katayang puitis Temui aku dalam batas perjalananku
dilakukan untuk
Menulis puisi dengan menggunakan pilihan kata yang Aku tahu
menulis puisi
tepat Aku bukanlah lelaki pilihan
adalah:
Menyunting sendiri pilihan kata yang terdapat di Yang mampu menyuarakan suaramu
dalam puisi yang telah ditulis Aku tahu
Aku bukanlah lelaki harapan
Yang mampu mengusung panji-panjimu
Langkah yang  Membaca beberapa jenis puisi untuk mendaftar
Aku papa tanpamu
perlu tema yang akan diangkat.
Buta dalam benderangnya lampu
diperhatikan  Bertanya-jawab untuk menentukan puisi yang akan
Terpuruk sedalam lorong kelabu
dalam menulis ditulis.
Yang aku ingin hanyalah
puisi bebas  Mengamati dan mendata objek yang akan dipuisikan.
Temui aku dalam batas perjalananku
dengan  Mendeskripsikan objek dalam larik-larik yang
Dengan senyumMu kian kurindu
memperhatikan bersifat puitis.
Terpahat dalam hatiku pasrah
unsur persajakan  Menulis puisi dengan memperhatikan unsur
Mengalir bersama darah di degup jantung
adalah: persajakan.
membiru
 Menyunting puisi yang ditulis sendiri.
Karena rindu itu begitu menyatu
Mengharap tetes kasihmu
 persamaan bunyi yang 1. Rima silang yaitu perhatikan contoh berikut ini:
terdapat pada larik- persamaan bunyi akhir
larik puisi. dengan pola [ab ab] Sawah di bawah emas padu (a)
 persamaan bunyi ini 2. Rima sama yaitu Padi melambai, malai terkulai (b)
bisa terjadi di awal persamaan bunyi akhir Naik suara salung serunai (b)
Rima atau baris, tengah baris, dengan pola [aa aa] Sejuk didengar mendamaikan kalbu (a)
persajakan atau di akhir baris. 3. Rima berpasangan yaitu
 adalah secara umum, persamaan bunyi akhir Baris pertama berakhir dengan bunyi /u/
orang melihat rima dengan pola [aa bb] kita beri kode (a).
pada akhir baris Baris yang memiliki bunyi sama dengan baris
4. Rima berpeluk yaitu
setiap bait pada puisi. pertama adalah baris ke empat.
persamaan bunyi akhir
dilihat dari akhir dengan pola [ab ba] Oleh karena itu, baris keempat juga kita
baris setiap bait, beri kode (a).
rima terbagi atas 5. Rima patah atau rusak Baris kedua berakhir dengan bunyi /ai/.
beberapa yaitu yaitu rima yang polanya Karena berbeda dengan baris pertama,
selain pola di atas baris kedua kita beri kode (b).
dengan jumlah yang Baris ketiga berakhir dengan bunyi /ai/
berbeda seperti baris kedua.
Oleh karena itu kodenya pun sama yaitu (b).
Di samping rima 6. Rima aliterasi adalah sebagai contoh adalah
dilihat dari bunyi rima tengah yang
akhirnya, ada juga dibuat dengan cara Bukan Beta Bijak Berperi
beberapa rima lain setiap awal kata dalam
seperti rima aliterasi. satu baris
menggunakan bunyi
yang sama.
yang perlu diketahui a. Rima dilihat setiap bait
dalam penentuan rima b. Baris pertama pada bait puisi selalu berkode rima (a)
adalah c. baris-baris selanjutnya apabila berbeda, maka berkode rima (b) dan
seterusnya.

jumlah larik pada setiap bait


jumlah kata pada setriap larik
jumlah suku kata pada setiap larik
rima Persamaan konsonan Berkata benar ibadah karena lidah punya allah
Artikulasi
Bukan beta bijak berpura
Persamaan vokal Gerimis pada jiwa terbakar luas sabana
Asonami
anah terbuka menemui udara dari lembah utara
Persamaan bunyi pada awal Angin bangkit bulan agustus
Unsur
Rima awal larik/baris Adalah kebangkitan harapan
Persajakan
Atas kebangkitan harapan
Persamaan bnyi pada tengah Jika aku seseorang pujangga maka aku tulis
Rima tengah larik/baris sebuah syair Jika aku seorang kelana
Maka aku ucap seuntai zikir
Persamaan bunyi pada akhir Kemanakan pergi
/baris Mencari api
Rima akhir
Mencari bara hati
Padam tak berati
irama

Membuat parafrasa puisi


Parafrasa Parafrase atau parafrasa adalah pengungkapan Selamat Tinggal
kembali suatu tuturan bahasa ke dalam bentuk aku berkaca
bahasa lain tanpa mengubah pengertian. ini muka penuh luka
Pengungkapan kembali tersebut bertujuan untuk siapa punya?
menjelaskan makna yang tersembunyi. kudengar seru menderu
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, parafrasa dalam hatiku
adalah penguraian kembali suatu teks (karangan) apa hanya angin lalu?
dalam bentuk (susunan kata) yang lain, dengan lagu lain pula
maksud untuk dapat menjelaskan makna yang mmenggelepar di tengah malam buta
tersembunyi. ah...!!!
langkah- a. membaca informasi secara cermat, segala menebal, segala mengental
langkahnya b. mencatat kalimat inti, segala tak kukenal
Membuat c. mengmbangkan kalimat inti menjadi pokok (Chairil Anwar )
Parafrasa lisan, pikiran,
d. menyampaikan pokok pikiran dalam bentuk
uraian lisan dengan kalimat sendiri. Ketika si ku berkaca, aku sangat terkejut
e. Sunakanlah sinonim, ungkapan yang sepadan, melihat mukaku ini mulai dipenuhi luka.
f. mengubah kalimat langsung menjadi kalimat Sebenanya ini punya siapa?
tidak langsung, Aku mendengar suara yang seru
g. mengubah kalimat aktif menjadi kalimat tidak menderu, dalam hati kubertanya, apakah
aktif,
itu hanya suara angin lalu?
h. serta menggunakan kata ganti orang ketiga
Aku pun mendengar lagu yang lain
untuk narasi jika kesulitan menguraikan.
menggema menggelepar di tengan
Cara 1. Membaca atau mendengarkan pembacaan puisi
malam buta.
Memparafrasekan dengan seksama ;
Puisi Menjadi Prosa 2. Pahami isi kandungan puisi secara utuh ;
Ah,...!!
3. Jelaskan kata-kata kias atau ungkapan yang Segalanya telah tiba menebal, bahkan
terdapat dalam puisi ; segalanya jadi mengental, sehingga
4. Uraikan kembali isi puisi secara tertulis dalam segalanya tidak aku kenal.
bentuk prosa dengan menggunakan kalimat
sendiri ;
5. Sampaikan secara lisan atau dibacakan
Ciri Parafrasa: 1. Bentuk tuturan berbeda
2. Makna tuturan sama
3. Subtansi tidak berubah
4. Bahasa/cara penyampaian berbeda
Berdasarkan Parafrasa dibagi menjadi dua;
jeisnya, Parafrasa lisan dan
Parafrasa tulisan.
Langkah membuat 1. Membaca teks keseluruhan
parafrasa: 2. Menentukan pokok-pokok pikiran wacana
3. Menetuka tuturan yang hendak menjadi
variasinya
4. Menyusun pokok pikiran tanpa mengabah arti
5. Menyempurnakan pokok pikiran
6. Membentuk wacana sesuai keinginan
Jenis parafrasa Adalah mengubah puisi menjadi Menyesal
ada 2 prosa dengan cara menambahkan Kini pagiku hilang sudah melayang entah
atau menyisipkan sejumlah kata kemana
pada puisi sehingga kalimat-kalimat Sekarang hari mudaku sudah pergi jauh tak
puisi mudah dipahami seluruh kata kan pernah kembali
dalam puisi masih tetap digunakan Kini hanya petang yang datang membayangi
dalam parafrasa tersebut. alam pikiranku
Yang kini batang usiaku sudah mulai tinggi.
Dulu aku lalai di hari pagi,
Parafrasa Karena beta lengah di masa muda yang masih
terikat suka bermalas-malasan
Hingga kini hidup menjadi meracun hati tak
bisa berbuat apa-apa lagi
Sudah miskin ilmu, miskin harta pula
Namun ah, apa guna kusesalkan,
Karena menyesal tua itu tiada berguna,
Hanya menambah luka sukma di hati
Kepada yang muda kuharapkan,
Untuk atur barisan di hari pagi,
Menuju kearah padang bakti.
Adalah mengubah puisi menjadi Puisi meyesal karya Ali Hasjmi mengisahkan
prosa dengan kata-kata sendiri. seseorang yang menyesali masa mudanya
Parafrasa
Kata-kata yang terdapat dalam tidak dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya.
bebas
puisi dapat digunakan, dapat pula Ia kurang hati-hati dan bermalas-malasan
tidak digunakan. waktu muda dulu.Kini di hari tuanya, ia
merasa miskin ilmu dan miskin harta, tidak
berilmu dan tidak punya harta apa-apa. Ia
merasa tidak ada guna menyesali diri. Akan
tetapi, ia tidak berhenti dalam sesalnya.Ia
berusaha bangkit dan mengajak generasi
muda untuk merencanakan segala sesuatu
dari sekarang menuju kearah tempat yang
lebih baik (tempat yang dihormati).

Contoh puisi A. Mencari Arti kata sulit


Gadis Peminta-minta Kekal : abadi
Setiap kita bertemu, gadis kecil berkaleng kecil Duka :sedih
Senyummu terlalu kekal untuk kenal duka Tengadah : melihat keatas/ berdoa/ minta
Tengadah padaku pada bulan merah jambu Merah jambu: sore hari
Tapi kotaku jadi hilang, tanpa jiwa Melulur : meluncur masuk dengan mudah
Ingin aku ikut, gadis kecil berkaleng kecil Sosok : rupa/ bentuk/ wujud
Pulang ke bawah jembatan yang melulur sosok Angan-angan: pikiran/ ingatan/ cita-cita
Hidup dari kehidupan angan-angan yang gemerlapan Kemayaan: hal keadaan hanya tampaknya ada, tetapi
Gembira dari kemayaan riang. nyatanya tidak ada hanya ada dalam angan-angan atau
Duniamu yang lebih tinggi dari menara katerdal khayalan.
Melintas-lintas di atas air kotor, tapi yang begitu kauhafal Menara : bangunan yang tinggi
Jiw begitu murni, terlalu murni Katerdal : gereja besar tempat kedudukan resmi
Untuk dapat membagi dukaku
Kalau kau mati, gadis kecil berkaleng kecil
Bulan di atas itu tak ada yang punya
Dan kotaku, oh kotaku
Hidupnya tak lagi punya tanda
(Toto Sudarto Bachtiar, suara, 1950 )
Parafrasa terikat Parafrasa bebas
Setiap kita bertemu dengan gadis kecil berkaleng kecil aku merasa Puisi Gadis kecil berkaleng kecil diatas pengungkapan
iba padanya seorang penyair bahwa Setiap kita bertemu dengan
Setiap Senyummu terlalu kekal untuk kenal duka dalam menghadapi gadis kecil yang membawa kaleng kecil, senyuman
kenyataan hidup mereka terlalu abadi untuk kita kenal, penyair merasa
Mereka Tengadah padaku pada bulan merah jambu saat itu terharu dan sedih jika melihat mereka saat meminta
Tapi kotaku jadi hilang, tanpa jiwa kalau gadis kecil berkaleng kecil minta pada kita saat waktu sore hari itu, namun jika
tidak ada tidak ada mereka kota ini terasa hilang tanpa jiwa.
Rasanya Ingin aku ikut dengan gadis kecil berkaleng kecil itu Ingin rasanya ikut dengan gadis kecil berkaleng kecil
Mereka Pulang ke bawah jembatan yang melulur sosok tanpa rasa itu, sampai pulang ke bawah jembatan, tubuh mereka
takut meluncur masuk dengan mudah tanpa rasa takut
Mereka Hidup dari kehidupan angan-angan yang gemerlapan yang tak ataupun kesusahan. Mereka hanya bisa berkhayal dari
kan pernah ada kehidupan yang mewah dengan kegembiraan yang hanya
Hanya Gembira dari kemayaan riang. khayalan yang nyatanya tidak ada. Namun mereka
Namun Duniamu yang lebih tinggi dari menara katerdal derajatnya lebih tinggi dari bangunan yang tinggi.
Meskipun Melintas-lintas di atas air kotor, tapi yang begitu kauhafal Meskipun mereka selalu berlintas lintas di air kotor
Jiwamu begitu murni, terlalu murni yang begitu mereka hafal, jiwa mereka tetap suci dan
Untuk dapat membagi dukaku terlalu suci untuk dapat membagi duka kita. Kalau
Kalau kau mati, gadis kecil berkaleng kecil dunia ini terasa sepi mereka mati, bagaikan bulan diatas tak ada yang punya,
Bagaikan Bulan di atas itu tak ada yang punya dan kota kita menjadi sepi tanpa kehadiran mereka
Dan di kotaku, oh kotaku seperti tiada kehidupan yang berarti.
Seperti Hidupnya tak lagi punya tanda
Rangkuman Buku Ilmu Pengetahuan Populer
Judul buku :
Pengarang :
Penerbit :
Tahun :
terbit/Cetakan
Tempat terbit :
Ukuran dan tebal :
Nomor ISBN :
Harga :
Tujuan penerbitan :
buku
Jumlah halaman :
Jumlah bab :
Rangkuman

Anda mungkin juga menyukai