Anda di halaman 1dari 1

Nama : Annisa Yuli Andini

NIM : PO.71.34.0.17.043
1. Perhatikan pernyataan berikut
1) Mempenetrasi sel dengan lambat
2) Menghentikan proses autolisis
3) Mencegah diferensiasi optic
4) Menjaga secara struktur sel maupun komponen sel
5) Menghentikan pertumbuhan selular dan mikroorganisme

Dari pernyataan di atas , yang termasuk kriteria – kriteria yang harus


diperhatikan dalam fiksasi adalah…

a. 1 , 2 dan 3
b. 2, 3 dan 4
c. 3 , 4 dan 5
d. 2, 4 , dan 5
e. 1,3, dan 5
Jawaban : D
2. Jaringan yang sudah terisi paraffin dimasukkan ke dalam blok paraffin cair
lalu didinginkan merupakan tahap blok paraffin yaitu…
a. Fiksasi
b. Pembeningan ( clearing)
c. Blocking
d. Embedding
e. Dehidrasi

Jawaban : D

Anda mungkin juga menyukai