Anda di halaman 1dari 1

Analisis Kedudukan Pelaku Dalam Managemen Pembangunan

Struktur kelembagaan UPTD Hutan Tinjomoyo dinaungi oleh Dinas Kebudayaan dna pariwisata serta
Dinas Lingkungan Hidup, turun ke Kepala Pengelolaan Hutan Tinjomoyo dibantu oleh Kelompok
Sadar wisata, warga setempat, sekretariat yang terdiri dari Sekretariat satu yang bertugas untuk
menyusun program – program di Hutan Tinjomoyo, sekretariat kedua bertugas untuk mengatur
keuangan dan asset dari Hutan Tinjomoyo, dan sekretariat tiga untuk mengatur kepegawaian
pengurus Hutan Tinjomoyo. UPTD Hutan Tinjomoyo memiliki 5 badan yang bertugas untuk
mengurus dan menjalankan Hutan Tinjomoyo.

Pertama yaitu Badan Pelestarian Hutan Kota, memiliki tugas untuk melestarikan cagar budaya yang
ada di Hutan Tinjomoyo dan mengembangkan pengelolaan hutan kota. Badan ini memiliki tanggung
jawab untuk melestarikan cagar budaya yang ada di Hutan Tinjomoyo agar tidak hilang dimakan oleh
waktu dan perkembangan jaman serta mengembangkan pengelolaan Hutan Kota agar dapat
bertahan dari ancaman seperti global warming agar tidak rusak karena Hutan Tinjomoyo merupakan
paru – paru Kota Semarang.

Kedua yaitu Badan Pemeliharaan, Pengadaan, dan pembangunan Infrastruktur yang bertugas untuk
meningkatkan, membangun, dan memelihara infrastruktur – infrastruktur yang dapat membantu
Hutan Tinjomoyo untuk menjadi salah satu destinasi wisata di Kota Semarang.

Badan Kerjasama dan Promosi bertugas untuk melakukan kerjasama dan

Anda mungkin juga menyukai