Anda di halaman 1dari 1

Hormon dan Anti Hormon

Pertumbuhan dari sejumlah tumor yang bersifat tergantung estrogen atau androgen

Proses pertumbuhan ini dapat dihambat dengan pemberian hormon yang berlawanan

Zat-zat estrogen (etinilestradiol, fosfestrol) digunakan pada kanker prostat yang bermetastase.
Progestativa (megestro, medroksiprogesteron)

Zat-zat andogen (testosteron, nandrolon) dapat digunakn pada kanker mamma dan endometrium
yang sudar tersebar.

Antihormon kelamin adalah zat-zat yang menghambat hormon di jaringan tujuan dengan demikian
melawan kerjanya. Yang digunakan adalah zat anti-estrogen dan zat anti-androgen.

Anti-estrogen (estrogen antagonis) seperti tamoksifen (Nolvadex) bekerja dengan jalan menempati
reseptor estrogen pada tumor buah dada yang bersifat estrogen dependent. Anti hormon ini khusus
digunakan pada kanker mamma.

Anti-Androgen yang banyak digunakan adalah sipoteron (Androcur), flutamida (Fugerel) dan
Nilutamida (Anandron) yang bekerja atas dasar blokade dari pengikatan DHT (dihidrotestosteron
aktif) pada reseptornya dalam sel-sel prostat sehingga DHT tidak dapat berfungsi.

Obat-obat Alternatif

1. Ekstrak teh hijau


 Telah dibuktikan bahwa teh hijau memiliki sejumlah kegiatan berdasarkan khasiat
antioksidannya (amat kuat), yang tidak dimiliki teh hitam. Yang terpenting adalah
efek antitumor, antilipidemia dan anti-aterosklerosi, antibakteril kuat dan efek
thermogen akibat stimulasi pembakaran lemak .
 Efek antitumornya juga diperkirakan akibat penghambatan pembentukan senyawa
nitroso (dari nitrit dan asam-asam amino) dan inhibisi efek mutagen dari banyak zat
karsinogen
 Dosis 3 dd 250mg (kapsul) d.c
2. Quercetin
 Senyawa-flavon ini terdapat dibanyak sayuran dan buah-buahan, sumber terpenting
adalah teh, bawang, buah apel dan anggur merah
 Berkhasiat antitumor dengan jalan menstimulir apoptose, menghambat proliferasi
sel dan mencegah pembentukan prostaglandin (PgE2) dalam tumor.
 Disamping itu juga menghamabt agregasi trombosit dan mungkin juga mencegah
trombosis. Akhirnya bersifat antioksidan dan menghambat oksidasi LDL-kolesterol
 Dosis: pada kanker 3 dd 400-600mg; untuk prevensi PJP 1-2 dd 100mg

Anda mungkin juga menyukai