Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Jabon


Kelas/Semester : VII/1
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Tema : Keadaan Alam dan Aktivitas Penduduk Indonesia
Sub Tema : Keadaan iklim Indonesia
Pertemuan Ke :3
Alokasi waktu : 4 x 40 Menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. KOMPETENSI DASAR
1.2 Menghargai ajaran agama dalam berfikir dan berperilaku sebagai penduduk
Indonesia dengan mempertimbangkan kelembagaan sosial.
1.3 Menghargai karunia tuhan yang maha Esa telah menciptakan manusia dan
Lingkungannya.
2.1 Meniru perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, peduli, dan percaya diri
sebagaimana ditunjukkan oleh tokoh – tokoh pada masa Hindu – Budha dan
Islam dalam kehidupan sekarang.
3.1 Memahami aspek keruangan dan konektivitas antar ruang dan waktu dalam
lingkup regional serta perubahan dan keberlanjutan kehidupan manusia
(ekonomi, social, budaya, pendidikan, dan politik).
4.3 Mengobservasikan dan menyajikan bentuk-bentuk di namika interaksi manusia
dgn Lingkungan alam ,sosial,budaya, dan ekonomi di lingkungan masyarakat
sekitar.

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


1. Menjelaskan keadaan iklim di indonesia
2. Menjelaskan persebaran curah hujan di indonesia.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui diskusi siswa dapat :
 Menjelaskan pengertian iklim yang ada di indonesia.
 Menjelaskan pengaruh persebaran curah hujan terhadap letak suatu wilayah
 Menjelaskan curah hujan tinggi
 Menjelaskan curah hujan rendah
 Dampak positip dan negatif persebaran curah hujan pada suatu wilayah

E. MATERI POKOK
1. Keadaan iklim di Indonesia.
2. Persebaran Curah Hujan di Indonesia

F. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Saintifik
2. Metode : STAD MODIFIK\ASI
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu
Pendahuluan 1. Mengucapkan salam, menanyakan kabar, 10
mengecek kehadiran siswa, serta mengajak menit
siswa berdoa bersama-sama untuk
pelaksanaan pembelajaran yang akan
dilaksankan dan juga berdoa untuk siswa
yang tidak hadir karena sakit (menghayati
ajaran agama)
2. Menginformasikan tujuan yang ingin
dicapai selama pembelajaran (rasa ingin
tahu)
Menyampaikan secara singkat garis besar materi
Iklim di Indonesia yang disajikan selama
pembelajaran

Inti 1. Mengamati: 140


 Peserta didik
menit
mengamati Video/gambar tentang: Keterkaitan
keadaan iklim yang ada di Indonesia ( rasa
ingin tahu )

2. Menanya:
 Peserta didik diberi kesempatan untuk
merumuskan dan mengajukan pertanyaan
dibawah bimbingan guru.
 Pertanyaan diarahkan pada hal-hal yang
substantif seperti contoh di bawah ini:

“Mengapa secara umum keadaan iklim di


Indonesia dipengaruhi oleh tiga jenis iklim yaitu
iklim musim, iklim laut dan iklim tropis?”

3. Menalar :
Peserta didik diberi kesempatan untuk menalar
kejadian Dampak curah hujan yang tinggi di
Indonesia. seperti contoh dibawah ini :
 Mengapa peristiwa curah hujan antara wilayah
satu dengan wilayah lainnya tidak selalu
sama.

4.Mencoba :
Untuk memperoleh hasil yang nyata atau otentik
peserta didik berdiskusi kelompok untuk mencoba
atau melakukan percobaan,terutama untuk materi
atau substansi yang sesuai:

 Membuat keterkaitan keadaan iklim di


Indonesia
 Membuat keterkaitan aspek curah hujan tinggi
 Membuat keterkaitan aspek curah hujan
rendah
 Membuat keterkaitan dampak positif dan
negatif

5.Membuat Jejaring :
 Siswa diharapkan dapat menyimpulkan
 Siswa diharapkan dapat mencari sumber-
sumber yang terkait dengan iklim dan curah
hujan
 Siswa diharapkan dapat mempresentasikan
hasil diskusinya

Penutup 1.Siswa terpilih membuat kesimpulan tentang 10 menit


materi yang telah didiskusikan
2.Peserta didik diberi pesan tentang cara menjaga
kelastarian lingkungan.
3.Peserta didik diberi tugas untuk menyempurnakan
laporan hasil pengamatan untuk dipresentasikan di
pertemuan berikutnya
4.Menutup pelajaran dengan berdoa sesuai dengan
agama dan keyakinan masing-masing

H. SUMBER BELAJAR

1. Alat : Komputer/laptop, LCD, power point


2. Sumber : a. Indonesia, 2013. Ilmu Pengetahuan Sosial, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Buku Pegangan
Siswa halaman 11 - 16
b. Indonesia, 2013. Ilmu Pengetahuan Sosial, Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Buku Guru
halaman 32 -34
I. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
1.Tes lisan
2. Unjuk kerja
3. Proyek
4. Portofolio

Sidoarjo, 19 Agustus 2013


Mengetahui,
Kepala SMP Negeri 1 Jabon Guru Mata Pelajaran

Drs. H. Sa’dullah, M.M. Drs. Supono


NIP. 19600721 198002 1 003 NIP. 19670904 199903 1 004
INSTRUMEN PENILAIAN DAN RUBRIK PENILAIAN

1. Test tertulis
1. Uraikan keadaan iklim di Indonesia ?
2. Bagaimanakah Dampak positif curah hujan yang tinggi?
3. Bagaimana kondisi wilayah yang berada pada curah hujan yang rendah?

Kunci :

No. Soal Jawaban Skor


1. Letak astronomis di Indonesia yang berada di wilayah 1-4
tropis membuat Indonesia beriklim tropis, ciri iklim
tropis yaitu suhu udara sekitar 27 derajat C dan tidak
ada perbedaan yang jauh atau berarti antara suhu
pada musim hujan dan suhu pada musim kemarau.
2. Dampak positif curah hujan tinggi yaitu menyuburkan 1-2
lahan pertanian, dan perkebunan.
3. Sering mengalami kekeringan tetapi jauh dari bencana 1-2
banjir dan longsor.
Skor maksimum 8

Skor perolehan
Nilai = X 100
Skor Maksimal

2. Rubrik Penilaian Pelaksanaan diskusi kelompok

Jumlah
Aspek Nilai Ket.
Nama Skor
No.
Siswa Gagas Kerja Keakti Kedisi
Inisiatif
an sama fan plinan
1
2
3
4

Keterangan Skor : Kriteria Nilai


Baik sekali = 4 A = 80 – 100 : Baik Sekali
Baik = 3 B = 70 – 79 : Baik
Cukup = 2 C = 60 – 69 : Cukup
Kurang = 1 D = ‹ 60 : Kurang

Skor perolehan
Nilai = X 100
Skor Maksimal
Penilaian Sikap dalam proses pembelajaran

Perilaku

No Nam Nila Ket


. a i .

Kedisiplina Kerjasam Kejujura Tanggun


n a n g Jawab

1.
2.
3.
4.

Keterangan :
a. Kolom perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = sedang
4 = baik
5 = amat baik
b. Nilai merupakan jumlah dari skor-skor tiap indikator perilaku.
c. Keterangan diisi dengan kriteria berikut :
Nilai 18-20 = berarti amat baik
Nilai 14-17 = berarti baik
Nilai 10-13 = berarti sedang
Nilai 5-9 = berarti kurang
Nilai 0-4 = berarti sangat kurang

d. Konversi nilai
Skor total jawaban benar siswa
Konversi Nilai = ------------------------------------- X 100
Skor maksimum perangkat tes

Anda mungkin juga menyukai