Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas berkat dan
rahmat Nya penulis dapat menyelesaikan Tugas Rancangan Pabrik yang berjudul
“Pabrik Pembuatan Triacetin dari Gliserol”
Tugas perancangan pabrik ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat
dalam menyelesaikan perkuliahan pada Program Studi Strata Satu (S1) Teknik
Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Riau. Dalam menyelesaikan Tugas
Rancangan Pabrik ini, Penulis banyak menerima bantuan, bimbingan dan fasilitas
dari berbagai pihak.
Penulis menyadari masih banyak terdapat kekurangan baik isi ataupun
kesalahan penulisan tugas akhir ini. Oleh karena itu Penulis mengharapkan saran
dan kritik yang membangun dari pembaca sehingga tulisan ini dapat bermanfaat
bagi kita semua.

Pekanbaru, September 2017

Penulis

Anda mungkin juga menyukai