Anda di halaman 1dari 7

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

POLITEKNIK NEGERI MEDAN


JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

DEPARTEMEN SIPIL LAPORAN LABORATORIUM


SUBJEK : SOIL TESTING NO. TEST : HALAMAN :
TOPIK : MODIFIED COMPACTION 4 1

A. Pendahuluan

Pemadatan tanah (Compaction) adalah suatu proses dimana pori-pori tanah diperkecil
dan kandungan udara dikeluarkan secara mekanis. Suatu pemadatan tanah adalah juga
merupakan usaha (energi) yang dilakukan pada massa tanah. Pemadatan tanah yang
dilakukan di laboratorium pada umumnya terdiri dari dua macam, yaitu:

1. Standard Proctor - AASHTO T 99 (ASTM D 698)

2. Modified Proctor - AASHTO T 180 (ASTM D 1557)

Kepadatan tanah bergantung pada kadar airnya. Untuk membuat suatu hubungan
tersebut dibuat beberapa contoh tanah minimal empat contoh dengan kadar air yang
berbeda-beda, dengan perbedaan kurang lebih 4% antara setiap sampel. Dari percobaan
tersebut kemudian dibuat grafik yang menggambarkan hubungan antara kepadatan dan
kadar air,sehingga dari grafik tersebut diperoleh γdry maksimum pada kadar air
optimumnya. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa suatu tanah yang dipadatkan
dengan kadar air tanah lebih dari Wopt akan diperoleh nilai kepadatan yang lebih kecil
dari γdry maksimum.

B. Tujuan
1. Mahasiswa mengerti penggunaan dari hasil pengujian modified compaction.
2. Menentukan hubungan antara kadar air dan kepadatan tanah dengan memadatkan di
dalam cetakan silinder yang berukuran tertentu.
3. Memperbesar kekuatan geser tanah hingga terjamin stabilitasnya.
4. Memperkecil permeabilitas sehingga terjamin dari kebocoran.
5. Untuk mengurangi penurunan di dalam tanah.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

DEPARTEMEN SIPIL LAPORAN LABORATORIUM


SUBJEK : SOIL TESTING NO. TEST : HALAMAN :
TOPIK : MODIFIED COMPACTION 4 2

C. Alat-alat yang digunakan

No. Nama Alat No. Nama Alat


14.605 Cetakan Modified 14.264 Skraper
14.607 Pemukul modified 12.319 Ayakan no. 4
14.110 Mixer pengaduk 12.446 Talam besar
14.115 Extruder - Balance kapasitas 20
14.261 Palu karet - Aquades
14.157 Container - Gelas ukur
14.012 Desikator - Mistar pengukur
12.150 Oven - Kantong plastik
14.260 Sendok density - Penetrometer pocket
14.260 Sendok density

D. Modified Compaction
Diameter pemukul : 50,8 mm
Berat pemukul : 4,5 kg
Tinggi jatuh : 457,2 mm
Banyak lapisan : 5
Banyak pukulan : 56 kali tiap lapis
Cetakan silinder diameter () = 156,8 mm
tinggi (h) = 115,0 mm
volume (v) = 2220,65 cm3

Persiapan contoh tanah :


 Pemeriksaan kepadatan dapat dilakukan dengan 4 cara sebagai berikut:
Cara A – Cetakan diameter 102 mm (4”) bahan lewat saringan no. 4 (4,75 mm).
Cara B – Cetakan diameter 152 mm (6”) bahan lewat saringan no. 4 (4,75 mm).
Cara C – Cetakan diameter 102 mm (4”) bahan lewat saringan no. ¾” (19 mm).
Cara D – Cetakan diameter 152 mm (6”) bahan lewat saringan no. ¾” (19 mm).
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

DEPARTEMEN SIPIL LAPORAN LABORATORIUM


SUBJEK : SOIL TESTING NO. TEST : HALAMAN :
TOPIK : MODIFIED COMPACTION 4 3

Bila tidak ditentukan cara yang harus dilakukan maka ditetapkan cara A dan cara
D.
 Bila contoh tanah yang diterima dari lapangan masih dalam keadaan lembab,
keringkan contoh tanah sehingga menjadi gembur.
Pengeringan dapat dilakukan di udara atau dengan alat pengering lain dengan suhu
tidak lebih dari 60C.
Kemudian gumpalan-gumpalan tanah tersebut ditumbuk dengan palu karet dan
dijaga jangan sampai hancur butir aslinya.
 Tanah yang gembur disaring dengan saringan 4,75 mm (no. 4) untuk cara A dan B,
dan saringan 19 mm (no. ¾”) untuk cara C dan D.
 Jumlah contoh yang sesuai untuk masing-masing cara pemeriksaan adalah sebagai
berikut :
Cara A sebanyak 20 kg.
Cara B sebanyak 45 kg.
Cara C sebanyak 35 kg.
Cara D sebanyak 70 kg.
 Benda uji dibagi menjadi 6 bagian dan tiap-tiap bagian dicampur dengan air yang
ditentukan perbandingannya dan diaduk sampai merata.
3 contoh dengan kadar air kira-kira di bawah optimum.
3 contoh dengan kadar air kira-kira di atas optimum.
 Perbedaan kadar air dari benda uji masing-masing antara 1-3%.
Untuk pasir : pasir halus, dan lempung yang plastisitetnya rendah = 2%.
Untuk lempung yang plastisitetnya tinggi = 3%.
Masing-masing contoh dibungkus plastik (tempat tertutup) dibiarkan 1 malam agar kadar
airnya merata.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

DEPARTEMEN SIPIL LAPORAN LABORATORIUM


SUBJEK : SOIL TESTING NO. TEST : HALAMAN :
TOPIK : MODIFIED COMPACTION 4 4

Pelaksanaan :

a. Timbang cetakan dengan keping alasnya hingga ketelitian 1 gram (W1).


b. Cetakan, alas dan leher disatukan dan ditempatkan pada landasan yang kokoh.
c. Ambil salah satu dari keenam contoh dan aduklah serta padatkan di dalam cetakan
dengan cara sebagai berikut :
- Pada tiap-tiap lapisan tanah dilakukan 25x pukulan dengan pemukul standard.
- Tanah dipadatkan dalam 3 lapisan dengan perbedaan tebal masing-masing
lapisan tidak > 0,5 cm.
- Jumlah tanah digunakan harus sedemikian sehingga kelebihan yang harus
diratakan setelah leher dilepas tidak > 0,5 cm.
d. Dengan pisau yang tajam atau skraper yang kuat dan hati-hati tanah kelebihan di
sekeliling leher dipotong dan ambillah keping lehernya.
e. Dengan plat baja/skraper kelebihan tanah diratakan dengan permukaan cetakan.
Jika terdapat lubang pada permukaan contoh maka lubang-lubang diisi lagi dengan
butiran-butiran halus.
f. Timbang cetakan beserta kepingan alasnya dan contoh tanah di dalamnya dengan
ketelitian 1 gram (W2).
g. Contoh dikeluarkan dari cetakan dengan extruder dan potong bagian kecil dari
contoh yang representatif untuk menentukan kadar air (w) nya dan contoh terus
dikesampingkan.
h. Ulangi pekerjaan seperti yang tersebut di atas terhadap contoh lainnya (dari b-g).
i. Jika letak kadar air yang terjadi tak seperti yang diinginkan maka kita ambil
beberapa contoh tanah yang sama dan padatkan seperti cara tersebut di atas dengan
tujuan kadar air yang dikehendaki terpenuhi.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

DEPARTEMEN SIPIL LAPORAN LABORATORIUM


SUBJEK : SOIL TESTING NO. TEST : HALAMAN :
TOPIK : MODIFIED COMPACTION 4 5

Perhitungan :

a. Hitung berat isi tanah basah dalam gr/cm3.

W2− W1
α=
V
Dimana
W1 = Berat cetakan + keping alas
W2 = Berat cetakan + keping alas + tanah
V = Volume cetakan
b. Hitung berat isi kering dalam gr/cm3.
Dimana W = kadar air.
c. Gambar grafik hubungan d dan kadar air dari masing-masing pengujian.
Maka akan terlukis sebuah kurva dan d max serta OMC dapat ditentukan.
a. Garis ZAVC dapat dilukis dengan persamaan
Gs x γ w
d = 1+w

Dimana :

Gs = Berat jenis tanah w = Berat jenis air W = Kadar air

b. Besar daya pemadatan persatuan volume


m×h×n×z
= 1
π D2 H
4

Dimana :
m = Berat pemukul D =  cetakan
H = Tinggi cetakan z = Jumlah pukulan tiap lapisan
h = Tinggi jatuh n = Jumlah lapisan
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

DEPARTEMEN SIPIL LAPORAN LABORATORIUM


SUBJEK : SOIL TESTING NO. TEST : HALAMAN :
TOPIK : MODIFIED COMPACTION 4 6

Lokasi : Seberang lapangan upacara Nama : Yosephine AR. Manihuruk


Politeknik Negeri Medan
NIM : 1505131042
Pemboran No. :
Test Pit No.: Kelas : TPJJ 6A
Macam Tanah : Lempung Berpasir
Warna Tanah : Coklat

No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Berat container + tanah basah (A) 101,80 64,30 113,50 108,00 102,90 98,00 87,80 81,60 90,69 84,79
2 Berat container + tanah kering (B) 91,18 58,38 98,09 93,26 87,83 83,68 72,90 67,95 74,23 69,35
3 Berat container © 13,80 14,00 13,80 13,80 13,80 13,80 13,80 13,40 13,60 13,50
4 (A-B) 10,62 5,92 15,41 14,74 15,07 14,32 14,90 13,65 16,46 15,44
5 (B-C) 77,38 44,38 84,29 79,46 74,03 69,88 59,10 54,55 60,63 55,85
6 Kadar Air (%) 13,72 13,34 18,28 18,55 20,36 20,49 25,21 25,02 27,15 27,65
7 Kadar Air Rata-rata (%) 13,53 18,42 20,42 25,12 27,40
8 Berat cetakan + tanah basah (gr) 10258,00 10595,00 10722,00 10495,00 10185,10
9 Berat cetakan (gr) 6557,00 6557,00 6556,00 6557,00 6557,00
10 Berat tanah basah (gr) 3701,00 4038,00 4166,00 3938,00 3628,10
11 Volume tanah basah 2078,31 2079,31 2080,31 2081,31 2082,31
12  1,78 1,94 2,00 1,89 1,74
13 d 1,778 1,938 1,999 1,887 1,738
14 100+w 100,14 100,18 100,20 100,25 100,27
15 100/(100+w) 0,999 0,998 0,998 0,997 0,997
16 Berat tanah kering (gr) 3696,00 4030,58 4157,51 3928,13 3618,19
17 Volume tanah kering 1420,99 1549,63 1598,43 1510,24 1391,08
18 Volume Void 657,32 529,69 481,89 571,07 691,24
19 Angka pori 0,46 0,34 0,30 0,38 0,50
20 Porositas 0,32 0,25 0,23 0,27 0,33
21 Kadar air 13,53 18,42 20,42 25,12 27,40
22 d 1,78 1,94 2,00 1,89 1,74
23 w*Gs 2,60 2,60 2,60 2,60 2,60
25 1+w 1,14 1,18 1,20 1,25 1,27
26 zavc 2,29 2,20 2,16 2,08 2,04
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Almamater No. 1 Kampus USU 20155, Indonesia
Tel.(061) 8210371, 8211235, 8215951, 8210436, Fax. (061) 8215845
http : //www.polmed.ac.id email : sipil_polmed@yahoo.co.id
Telepon Jurusan Teknik Sipil : (061) 77050264, Fax : 061-821968

2.400

2.300 y = -0.0048x2 + 0.1956x

2.200

2.100

2.000

1.900

1.800

1.700
10.00 15.00 20.00 25.00 30.00

Dari hasil pengujian didapat :


OMC = 20,7 %
d maksimum = 1,992 gr/cm3

Anda mungkin juga menyukai