Anda di halaman 1dari 5

PRAKTIKUM II

PENGENALAN BAHAN DAN SEDIAAN

Tujuan Praktikum :
Mahasiswa dapat mengidentifikasi karakter bahan aktif baik secara teoritis maupun fisik.

Bahan dan alat bantu :

1. Bahan baku
2. Alat uji sifat bahan
 Mikroskop
 Alat ukur distribusi ukuran partikel / Sieving analyzer
 Alat ukur sifat aliran / sudut henti
 Alat ukur kadar air
3. Formulir Pengkajian Praformulasi

Kegiatan :
1. Mahasiswa mendengarkan penjelasan proses pengenalan bahan, pengujian, dan pencatatan
data.
2. Mahasiswa menelusuri literatur tentang karakter bahan menggunakan Formulir Pengkajian
Pra Formulasi dan karakter sediaan padat yang ditugaskan menggunakan Formulir
terlampir.
3. Mahasiswa ikut melaksanakan identifikasi, pengukuran, dan pengujian sifat bahan
menggunakan formulir dan alat uji yang disediakan.
4. Mahasiswa membuat laporan.

Waktu Pelaksanaan Praktikum :


Bekerja dan Tatap Muka di Laboratorium : 1 x 3 jam
Kerja Kelompok dan mandiri : 1 x 3 jam

Hasil yang diharapakan :


Laporan tentang pengamatan bahan aktif, bahan penolong, sediaan jadi dan produk jadi
FORMULIR PENCATATAN PENGAMATAN BAHAN

NAMA BAHAN

NO SIFAT PENGAMATAN
I SIFAT ORGANOLEPTIS
1 Warna
2 Bau
3 Rasa
II KEMURNIAN
1 Kadar bahan aktif dalam serbuk
2 Kadar air
3 Kadar cemaran …...
III SIFAT PARTIKEL
1 Distribusi ukuran partikel
2 Permukaan
3 Luas permukaan per gram
IV SIFAT DALAM LARUTAN
1 Kelarutan dalam air
2 Kelarutan dalam alkohol = ……. %
3 Kelarutan dalam asam (pH = ……. )
4 Kelarutan dalam basa ( pH = ……. )
5 pH larutan …… % / air
V DISOLUSI SEDIAAN TABLET
VI SIFAT KRISTAL DAN POLIMORFISA
VII STABILITAS
1 Stabilitas padat
2 Ketercampuran bahan tambahan
3 Stabilitas dalam larutan
4 Cara penyimpanan
VIII FARMAKOLOGI
1 Indikasi
2 Dosis lazim dewasa dan anak
3 Dosis maksimum / toksik
4 Cara penggunaan :
5 Tempat Absorpsi :
6 Waktu Paruh :
7 Efek Samping :
8 Interaksi Obat :
9 Interaksi bahan lain / makanan
IX SIFAT LAIN-LAIN
1 Bulk density/Tap density
2 Rasio Hosuner / % Kompresibilitas
3 Higrokospisitas / kadar air
4 Kecepata Aliran / Sudut Henti
SPESIFIKASI SEDIAAN JADI

Nama produk
Bentu sediaan
Bahan Aktif
Kemasan
Pemerian Spesifikasi Syarat
 Warna
 Rasa
 Bentuk
Tebal
Diameter
Bobot
Jumlah bahan aktif per unit
Kadar bahan aktif dalam sediaan
Kesergaman Bobot
Keseragaman Kandungan
Kekerasan (Tablet)
Kerontokan (Tablet)
Waktu Hancur (Tablet)
Laju Disolusi
SPESIFIKASI PRODUK JADI

Nama produk
Bentuk Sediaan
Bahan Aktif
Kemasan
Pemerian Kemasan Primer Sperifikasi Syarat
 Warna
 Bentuk
Tebal Kemasan Primer
Diameter Wardah
Tinggi Kemasan Primer
Jumlah unit sediaan jadi per
Kemasan Primer
Penandaan (contoh terlampir)
Pemerian Kemasan Sekunder
 Warna
 Bentuk
Tebal Kemasan Sekunder
Diameter Kemasan Sekunder
Tinggi Kemasan Sekunder
Jumlah unit sediaan jadi per
kemasan primer
Penandaan (contoh terlampir)

Terlampir spesifikasi sediaan jadi

Anda mungkin juga menyukai