Anda di halaman 1dari 6

No : /1H/GAM/X/2018

Perihal : Informasi Harga


Kepada Yth Spv Senior SO Boiler
PT. UB JOM PLTU Tanjung Awar – awar
Jln. Tanjung Awar – awar desa Wadung kecamatan Jenu – Tuban
Tlp :
Fax :
UP : Bapak Wahyudiono
Emai :

Dengan Hormat,
Memenuhi permintaan Bapak, bersama ini kami berikan informasi harga sebagai berikut :
Nama pekerjaan : Penggantian Refractories Lining Penthouse Roof Boiler # 2 PT. PJB UB JOM PLTU
Tanjung Awar-awar dengan estimasi volume 50 m² secara online.
Nilai Penawaran : Rp 486.761.825
Terbilang : # Empat ratus delapan puluh enam juta tujuh ratus enam puluh satu ribu delapan ratus dua
puluh lima rupiah#
Note : Rincian penawaran harga scope pekerjaan, TDS material dan schedule pekerjaan terlampir
Syarat dan Kondisi :
1. Harga tersebut sudah termasuk PPN 10% dan pajak – pajak yang berlaku
2. Waktu pekerjaan 14 ( empat belas ) hari dari diterbitkan working permett
3. Garansi :
a. Performa Garansi : Jika penggantian secara total suhu di luar sekitar penthouse roof ˂
50 ºC
b. Garansi Pekerjaan
 Penggantian Parsial : 6 ( enam ) bulan dari diterbitkan berita acara
pemeriksaan pekerjaan
 Penggantian Total : 12 ( dua belas ) bulan dari diterbitkan berita acara
pemeriksaan pekerjaan
4. Validasi informasi harga : 30 ( tiga puluh ) hari
Demikian informasi harga ini disampaikan. Terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya yang baik

Surabaya, 6 Oktober 2018


Hormat kami
PT. Gunung Api Mulia

( Heru Windyarto )
Marketing Manager
Rincian Informasi Harga
No :
Tgl :
No Uraian Satuan Jumlah Harga Total
( Rupiah ) ( Rupiah )
I Material ( dari dalam keluar )
a. Rockwool Blanket D 100 Kg/m³
mst 650% “ Rockwool “ thk 50
mm m² 50 6.492.215 324.610.750
b. Light Weight Insulation
Castable D 1400 Kg/m³ mst
1400ºC
Chemical composition :
Al₂O₃ > 45%
SiO₂ > 50 %
Fe₂O₃ ≤ 3%
Packing 15 Kg/bag
Kingcast GS LWI 14 thk
pemasangan 200 mm
c. Ceramic Fiber Blanket D
128Kg/m³ mst 1430ºC
“ Unifrax”
Pemasangan : thk 25 mm tinggi
200 mm
Note : detail gambar
pemasangan ( GB II )
d. Consumable ( Demin Water
untuk pencampuran Light
weight insulation castable )
II Jasa
Scope pekerjaan
1. Inspeksi bersama dengan direksi
pekerjaan untuk mengetahui
kerusakan refractory, insulation
disekitar pipe hanger dan
kondisi kencangnya pipe hanger
untuk penentuan perbaikannya
2. Pembuatan drawing
3. Penyiapan material dan
peralatan kerja ke area kerja m² 50 2.358.000 117.900.000
4. Pembongkaran existing
refractory yang telah rusak
5. Cleaning area penthuse roof
sebelum dipasang refractory
yang baru
6. Pemasangan refractory yang
baru menggunakan mixer
termasuk pemasangan expantion
joint
7. Curring time minimal 1X24 jam
8. Finissing dan Cleaning area
9. Pengetesan performa hasil
pekerjaan ( uji visual : tidak ada
yang retak, rata, tidak agrasif )
dan uji thermografi suhu akhir
luar sekitar penthouse roof
˂ 50ºC
10. Pembuangan limbah hasil
pekerjaan keluar dari PLTU
Tanjung Awar – awar
11. Dokumentasi dan pembuatan
laporan pekerjaan

Tidak termasuk :
1. Penyediaan material dan
penggantian expantion joint pipe
hanger ( rockwool)
2. Perbaikan pipe hanger bila
terjadi kekendoran
3. Sumber listrik ( disediakan PT.
PJB UB JOM PLTU Tanjung
Awar – awar )
4. Penyediaan alat thermogan
untuk pengetesan hasil
pekerjaan secara thermografi (
suhu luar disekitar penthouse
roof sebelum dan sesudah
dilakukan penggantian
refractory

Sub total I + II 442.510.750


PPN 10% 44.251.075
Total 486.761.825
Gambar I :
A. Penampang dan kondisi penthouse roof boiler # 2

Keterangan

: Expantion joint disekeliling pinggir penthouse roof

: Pipe hanger dengan insulation ( Expantion joint rockwool )

: Kerusakan / crack refractory dengan lebar ± …… dengan prosentase ….. %


B. Pemasangan Refractory

200mm

50mm
A
Plat Penthouse roof
Gambar II :
Rencana Perbaikan Refractory dan pengencangan pipe hanger
10.000 10.000 10.000

C C C C C C C C 3.000

C C C C C C 3.000
C C

C C C C C C 3.000
C C C

Keterangan :
1. Expantion Joint
A. Expantion Joint disekeliling pinggir penthouse roof.
B. Jarak untuk sisi panjang dan lebar (10.000 x 30.000) mm.
C. Material expantion joint :
a. Ceramic fiber blanket D 128 Kg/m3
b. MST 1430°C “Unifrax”
c. Thk 25 m tinggi 200 m
2. Lapisan Refractory

200
250

50

A. Rockwool
a. Rockwool blanket D 100 Kg/m3
b. MST 650°C
c. Thk 50 mm
Fungsi : Untuk expantion joint bagian bawah dan isolasi.
B. Light Weight Insulation Castable D 1400 Kg/m³ mst 1400°C
Chemical composition :
Al₂O₃ > 45%
SiO₂ > 50 %
Fe₂O₃ ≤ 3%
Packing 15 Kg/bag
Kingcast GS LWI 14 thk pemasangan 200 mm
Fungsi : Untuk isolation
C. Jam Kerja
1. Hari Senin – Minggu Jam 07:00 – 19:00
2. Komposisi Man Power
a. Project Supervisor = 1 orang
b. Safety Officer = 1 orang
c. Skill Refractory = 6 orang
d. Helper = 6 orang

Total = 14 orang

Anda mungkin juga menyukai